p-Index From 2021 - 2026
7.147
P-Index
Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Prinsip 5C terhadap Pembiayaan Mudharabah di BMT Barokah Cabang Tegalrejo Sofyana, Sonia; Fitriyani, Yeny; Aini, Qurotul
Jurnal Alwatzikhoebillah : Kajian Islam, Pendidikan, Ekonomi, Humaniora Vol. 10 No. 2 (2024): Jurnal Alwatzikhoebillah : Kajian Islam, Pendidikan, Ekonomi, Humaniora
Publisher : Institut Agama Islam Sultan Muhammad Syafiuddin Sambas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37567/alwatzikhoebillah.v10i2.2730

Abstract

Financing is the provision of funds by institutions to parties needing funds with a certain period in return, accompanied by the payment of several rewards or profit sharing. BMT is one of the Islamic financial institutions providing Islamic financing products. This study aims to analyze the application of the 5C principle in Islamic finance at BMT Barokah Tegalrejo. The research method used was the qualitative method with a descriptive approach. The research object is the BMT Barokah Tegalrejo branch. The source of information was obtained from interviews with Mr. Marfusaha, director of the BMT Barokah Tegalrejo branch. The results of this study indicate that the 5C principle is needed in Sharia financing to overcome problematic financing or bad credit. Suggestions for further research, research methods, and objects analyzed to be further expanded and detailed.
PENDAMPINGAN PEMBUATAN NOMOR INDUK BERUSAHA (NIB) UNTUK PENGEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH (UMKM) Fadilla, Nurlita Dewi; Purwanto, Purwanto; Fitriyani, Yeny; Labib, Achmad
PROFICIO Vol. 5 No. 1 (2024): PROFICIO: Jurnal Abdimas FKIP UTP
Publisher : FKIP UNIVERSITAS TUNAS PEMBANGUNAN SURAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36728/jpf.v5i1.3044

Abstract

Legalitas usaha memiliki peran penting bagi pelaku usaha yang dijalankan, karena legalitas pada suatu usaha merupakan bentuk dari izin bagi penyelenggaraan kegiatan usaha yang diberikan oleh pihak pelaku usaha. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksankan di Desa Sukomakmur Kecamatan Kajoran Kabupaten Magelang merupakan. Kegiatan ini ditujukan untuk memberikan pemahaman pentingnya mengurus izin usaha dan mengenalkan Nomor Induk Berusaha (NIB) untuk mengurus izin usaha secara online. Hasil dari Pengabdian ini adalah pelaku UMKM sangat berantusias untuk mengikuti sosialisasi pembuatan NIB agar usaha yang dimiliki pelaku UMKM mendapatkan izin usaha dan mengetahui pentingnya izin usaha. Adapun metode yang digunakan dalam pelaksanannya yaitu PAR yaitu, Research (penelitian), Action (aksi),dan participatory (partisipasi). Kesimpulan dalam pelaksanaan ini adalah bahwa masyarakat Desa Sukomakmur yang memiliki pelaku usaha akan memperoleh kemudahan dalam berbagai hal, seperti akses pembiayaan, serta memiliki Nomer Induk Berusaha (NIB).
PENDAMPINGAN PEMASARAN PRODUK MAKANAN RINGAN KELOMPOK WANITA TANI DESA TEMANGGUNG KECAMATAN KALIANGKRIK Rosyid, Abdul; Purwanto; Fitriyani, Yeny; Rifa'i, Fuad Yanuar Akhmad
PROFICIO Vol. 5 No. 1 (2024): PROFICIO: Jurnal Abdimas FKIP UTP
Publisher : FKIP UNIVERSITAS TUNAS PEMBANGUNAN SURAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36728/jpf.v5i1.3093

Abstract

Banyaknya Masyarakat Desa Temanggung yang menjadi petani menjadi salah satu alasan berdirinya Kelompok Wanita Tani (KWT) Sari Asri. Pendirian KWT Sari Asri ini merupakan salah satu bentuk dari keterlibatan perempuan dalam pengelolaan dunia pertanian. Salah satu produk yang dihasilkan KWT Sari Asri adalah produk olahan makanan ringan dari hasil pertanian. Akan tetapi produk yang dihasilkan masih dijual dilingkup desa, padahal produk yang dihasilkan telah memiliki kualitas yang memadai. Dengan demikian aspek pemasaran masih masalah utama yang dihadapi oleh KWT Sari Asri. Dari sisi pemasaran, KWT Sari Asri belum memiliki logo yang menjadi brand dari produk yang dihasilkan. Pengabdian ini dilakukan di Desa Temanggung Kecamatan Kaliangkrik dilaksanakan selama 30 hari. Pendekatan yang dilakukan dalam kegiatan pengabdian ini menggunakan Participatory Action Research (PAR) yang terdiri dari empat tahapan yang harus dilaksanakan yaitu inquiry, action, reflection, dan inquiry. Pengabdian yang dilakukan memberikan dampak positif bagi KWT Sari Asri dalam melakukan pemasaran. Pada saat ini KWT Sari Asri tidak lagi menggunakan pemasaran tradisional berupa komunikasi dari mulut kemulut saja, namun telah memanfaatkan media sosial sebagai strategi pemasaran. Selain memberikan pelatihan pemanfaatan media sosial sebagai sarana pemasaran pembuatan merek juga membantu KWT Sari Asri dalam memperkenalkan produk yang dihasilkan kepada Masyarakat luas.
Peran Bank Wakaf Mikro Syubbanul Wathon Maslahah Dalam Penguatan Usaha Mikro Mu’awanah, Annisa Siti; Fitriyani, Yeny
YUME : Journal of Management Vol 7, No 3 (2024)
Publisher : Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/yum.v7i3.7362

Abstract

Abstrak Bank Wakaf Mikro (BWM) adalah lembaga keuangan mikro syariah yang didirikan atas izin Otoritas Jasa Keuangan (OIK),bertujuan untuk memberikan akses permodalan kepada masyarakat kecil yang belum terjangkau oleh lembaga keuangan formal. Fokus utama BWM adalah memberdayakan usaha mikro dengan menyediakan pembiayaan yang sesuai dengan prinsip Syariah, melalui mekanisme akad qardh yang tanpa bunga. Penelitian ini mengeksplorasi peran strategis BWM dalam memperkuat usaha mikro, menggunakan metode kualitatif. Hasilnya menunjukkan bahwa BWM SWM tidak hanya memberikan modal yang dibutuhkan, tetapi juga menawarkan pendampingan usaha yang signifikan. Kontribusi tersebut tercermin dalam peningkatan omzet usaha, perluasan jangkauan pasar, penambahan jumlah pelanggan, dan penciptaan Lapangan kerja di sekitar pondok pesantren. Hal tersebut berdampak positif bagi BWM SWM dalam mengembangkan ekonomi lokal dan mendukung pertumbuhan usaha mikro secara berkelanjutan. Kata Kunci: Bank Wakaf Mikro, Pembiayaan Usaha, Usaha Mikro. AbstractMicro Waqf Bank (BWM) is a sharia microfinance institution recognized and managed under the supervision of the Financial Services Authority (OIK), designed to provide access to capital to small communities who have not been reached by formal financial institutions. BWM's main focus is to empower micro businesses by providing financing in accordance with Sharia principles, through an interest-free qardh contract mechanism. This research explores the strategic role of BWM in strengthening the micro business financing sector, using a qualitative descriptive approach. The results show that BWM SWM not only provides the capital needed, but also offers significant business assistance. This contribution is reflected in increasing business turnover, expanding market reach, increasing the number of customers, and creating employment opportunities around Islamic boarding schools. This has a positive impact on BWM SWM in developing the local economy and supporting the sustainable growth of micro businesses. Keywords: Micro Waqf Bank, Business Financing, Micro Business.
IMPLEMENTASI AKAD MURABAHAH DI KSPPS ARTHA BAHANA SYARIAH KANTOR CABANG TEMPURAN Dewi, Tri Rachma; Fitriyani, Yeny; Aini, Qurotul
Jurnal Dinamika Ekonomi Syariah Vol 12 No 1 (2025): Jurnal Dinamika Ekonomi Syariah
Publisher : Program Studi Ekonomi Syariah, Institut Agama Islam Pangeran Diponegoro Nganjuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53429/jdes.v12i1.1296

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Implementasi pembiayaan Akad Murabahah serta upaya peningkatan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di KSPPS Artha Bahana Syariah Kantor Cabang Tempuran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Sumber data terdiri dari data primer yang diperoleh melalui observasi dan wawancara dengan narasumber, serta data sekunder diperoleh dari artikel jurnal ilmiah. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan penelitian Implementasi Pembiayaan Akad Murabahah di KSPPS Artha Bahana Syariah sudah sesuai dengan prinsip syariah, serta dalam proses akad sudah sesuai dengan prinsip syariah yang mengacu pada fatwa DSN-MUI Nomor 04/DSN-MUI/IV/2000 tentang Akad Jual Beli Murabahah. Murabahah merupakan akad jual beli suatu barang dengan menegaskan harga belinya kepada pembeli dan pembeli membayarnya dengan harga yang lebih sebagai laba. KSPPS Artha Bahana Syariah melakukan perjanjian murabahah dengan nasabah, sementara itu pihak KSPPS Artha Bahana Syariah melalui akad wakalah (mewakilkan) kepada nasabah untuk membeli sendiri barang yang hendak dibeli.
Mitigasi Risiko Pembiayaan Bermasalah Pada Baitul Maal Wat Tamwil Saudara Muhammad Alif Muzakki; Purwanto Purwanto; Yeny Fitriyani
EKOMA : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi Vol. 3 No. 3: Maret 2024
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/ekoma.v3i3.2958

Abstract

Baitul Mal Wat Tamwil (BMT) is a microfinance institution that provides financial services to the community based on Islamic principles. However, a common challenge faced by BMT is problematic financing. This researcher aims to determine the factors that cause financing risk and mitigate the risk of financing problems at BMT Brothers. A descriptive method with a qualitative approach was used because it can provide a comprehensive picture of how financing risk mitigation was carried out with BMT leaders as research respondents in November – December 2023. The research results were obtained by knowing the factors causing financing problems (internal and external), and then conducting a 6C analysis to mitigate financing risks. The research conclusion is that risk mitigation is important in maintaining member trust and reducing the risk of financing problems at your BMT. The limitation of this research is that it does not use quantitative methods and only examines one BMT. It is hoped that the research can provide input for further research to develop the analytical methods used and increase knowledge for further research.
Trends and evolution in Islamic social finance research: A comprehensive bibliometric study Sudarsono, Heri; Nugrohowati, Rindang Nuri Isnaini; Mifrahi, Mustika Noor; Tumewang, Yunice Karina; Fitriyani, Yeny; Lidasan, Mussolini Sinsuat
Review of Islamic Social Finance and Entrepreneurship Volume 4 Issue 1, 2025
Publisher : Center for Islamic Economics and Development Studies [P3EI]

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/RISFE.vol4.iss1.art4

Abstract

Purpose – This study provides a comprehensive overview of the current state of Islamic social finance literature using VOSviewer analysis to identify key themes, trends, and emerging areas in this field.Methodology – A bibliometric analysis was conducted using VOSviewer to map and visualize key concepts and emerging topics in the Islamic social finance literature. The analysis focuses on the term "Islamic social finance’."Findings – The analysis confirms the foundational role of traditional concepts, such as "Islamic social finance, " in the literature and identifies emerging themes, such as the impact of Covid-19 and economic crises. These findings highlight the evolution of literature and its adaptation to contemporary global challenges.Implications – This study underscores the need to explore how established concepts in Islamic social finance can be applied to address modern socioeconomic issues. The identification of emerging themes suggests potential areas for future research, particularly regarding how Islamic social finance can contribute to solving global challenges. For practitioners, the insights gained can serve as a guide for the development of Islamic financial products that are context-sensitive and align with both traditional principles and contemporary needs.Originality – This study makes a unique contribution by using bibliometric analysis to map the evolving landscape of Islamic social finance research, highlighting both established and emerging areas of interest. The findings of this study provide valuable insights for future research and practical application in this field.
PENDAMPINGAN PEMBUATAN NOMOR INDUK BERUSAHA PADA PELAKU UMKM DI DESA NGABLAK Rafifalah, Ihsan; Fitriyani, Yeny; Alfianto, Achmad Nur
Reswara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/rjpkm.v4i2.3220

Abstract

Terhambatnya perkembangan UMKM yang berperan penting dalam memajukan perekonomian indonesia menjadi penyebab utama ditandai dengan masih banyaknya pelaku usaha yang tidak memiliki legalitas usaha. Oleh karena itu diperlukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat tentang pendampingan pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) kepada pelaku UMKM sebagai langkah awal mengembangkan usahanya. Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk membantu pelaku UMKM menerbitkan ijin usaha melalui sistem online serta memberi pemahaman betapa pentingnya Nomor Induk Usaha (NIB) sebagai legalitas usaha. Legalitas usaha adalah standarisasi yang harus dipenuhi oleh pelaku usaha. Kegiatan pendampingan dilaksanakan kepada pelaku UMKM yang berada di Desa Ngablak, Kecamatan Srumbung, Kabupaten Magelang. Metode yang digunakan dalam pendampingan ini adalah metode ABCD (Asset Bassed Community Development). Hasil dari kegiatan pendampingan ini adalah pelaku UMKM memiliki legalitas usaha dengan diterbitkannya sertifikat NIB setelah usahanya didaftarkan secara online sebanyak 27 UMKM Dari 28 UMKM yang mengikuti pelatihan. Dari kegiatan pendampingan yang dilakukan dari total 28 UMKM sebanyak 27 UMKM berhasil didaftarkan NIB nya melalui OSS serta mendapatkan sertifikat NIB. Hal tersebut menunjukkan bahwa antusias pelaku UMKM di desa Ngablak cukup tinggi. Adanya legalitas usaha maupun perizinan yang telah dimiliki, diharapkan para pelaku UMKM dapat mengembangkan usahanya menjadi lebih baik.
Implementation of multi-service ijarah financing in Islamic microfinance institutions: SWOT analysis Istikharoh, Maya; Fitriyani, Yeny; Purwanto, Purwanto
JPS (Jurnal Perbankan Syariah) Vol 6 No 1 (2025): JPS (Jurnal Perbankan Syariah) - April
Publisher : LPPM ISNJ Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46367/jps.v6i1.2360

Abstract

Purpose – This study aims to explore the implementation of multi-service ijarah financing in the Artha Bahana Syariah Tempuran through SWOT analysis. Method – This study uses a mixed approach that combines quantitative and qualitative. Data sources come from primary and secondary data in the form of observations, interviews, questionnaires, and literature. Respondents included 20 people and were complemented by four key informants. Data analysis techniques use the SWOT matrix, IFAS, and EFAS for a comprehensive understanding. Findings – The findings of this study identify that internal and external factors are crucial in shaping multi-service ijarah financing. Among the strengths identified are good and friendly service, public trust, strategic location, fast process, and easy procedures, which can significantly increase the promotion of multi-service ijarah financing. In addition, there are many opportunities in the predominantly Muslim community, strong member loyalty, and the growing needs of the community. However, challenges such as limited human resources, a primarily local marketing focus, and threats from competition and economic instability need to be addressed. Implications – This study can deepen the understanding of SWOT theory in multi-service ijarah financing and offer practical insights for developing more effective financing strategies.
ANALISIS MANAJEMEN PEMBIAYAAN PADA LEMBAGA KSPPS BMT AR-ROHMAH BANDONGAN MAGELANG Rochison, Muhammad; Fitriyani, Yeny; Purwanto, Purwanto; Rifki, Muhammad; Hidayat, Yahya Nur
Journal of Sharia Economics Vol. 5 No. 1 (2024): Islamic Finance
Publisher : Program Studi Magister Ekonomi Syariah UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/jose.v5i1.4198

Abstract

Shariah Savings and Credit and Finance Cooperatives (KSPPS) are microfinance institutions that collect and distribute assets to people who need these funds. This research aims to find out the financial management and internal and external systems in KSPPS BMT Ar-Rohmah Bandongan Magelang; this research uses a descriptive qualitative approach with interview techniques, primary and secondary data collection, and documentation. Using SWOT analysis, we can find the weaknesses, strengths, threats, and opportunities in KSPPS Ar-rohmah institution. The results of this study show that the management system in KSPPS BMT Ar-rohmah institution uses a Sharia financing system and has Sharia principles, as well as having several opportunities and weaknesses and threats for institutions; KSPPS BMT Ar-rohmah mitigates risks by paying attention to character, capacity, capital, collateral and economic conditions in customers.
Co-Authors Abdul Rosyid Achmad Labib Achmad Nur Alfianto AFIFAH, UMI Afriadi, Fiqih Afridatul Fikriyah Ahmad Bayu Ahmad Efendi Efendi Ahmad Fauzan Al Ayubi, Muhammad Haris Alfianto, Achmad Nur Alfiyanto, Achmad Nur Ali Rochmat Alif sofian Ambarwati Anam, Rizqy Khairul Anisatul Azizah, Anisatul Ansori, Miswan Ash Shidiqie, Jannahar Saddam Assodiqoh, Nur Ma'rifah Ayyusuf, Imanul Achmad Al Amir Damar Irsyad Ustadz Datu Mussolini Sinsuat Lidasan Dewi, Tri Rachma Fadilla, Nurlita Dewi Fadli, M. Robit Nailal Febriyanti, Aprillyana Fikriyah, Afridatul Fitriani, Wulan Halipah Halipah Heri Sudarsono Herliana Rizki Yati Hidayat, Trian Hidayat, Yahya Nur Ihsan Rafifalah Ikawati, Retty Indahsari, Sutriyana Istikharoh, Maya Jannah, Vina Roudhotul Jinggo Aldino Labib, Achmad Lia Nur Cahyani Lidasan, Datu Mussolini Sinsuat Lidasan, Mussolini Sinsuat Lidasan, Mussollini Sinsuat M Haris Al Ayubi M Pudail M Pudail Maemunah Maemunah Mariana Ratih Ratnani Maryono . Maufur, Miqdam Milna Wafirah Muhammad Alif Muzakki Muhammad Rifki Mustika Noor Mifrahi, Mustika Noor Muzakki, Muhammad Alif Mu’awanah, Annisa Siti Nasiroh, Fandilatun Natiq Al Aksar Nugrohowati, Rindang Nuri Isnaini Nur Alfianto, Achmad Nur Rochmah, Eva Pambudi, Fajar Priyonggo Suseno Pudail, M. Pudail, M. Pudail, Muhammad Purwanto Purwanto Purwanto Purwanto, Purwanto Qurotul Aini Qurotul Aini Qurrata A’yun, Azkiya Qurrotul Aini Rafifalah, Ihsan Rahmaan, Dimas Anjanii Rahmawati Lewo Ramadani, M. Kevin Rifa'i, Fuad Yanuar Akhmad Rifai, Fuad Yanuar Akhmad Risydiyani, Wilda Rizqi Istiqomah Rizqi Istiqomah Rochison, Muhammad Rohmat, Ali Satrio Arif Wicaksono Shofa Robbi, Imam arsya Siti Nur Aini, Siti Nur Siti Nur Azizah sofian, Alif Sofyana, Sonia Tajun Yuhsinun Tri Mulyani Tri Nur Fadilah Tumewang, Yunice Karina Tutik Rofiqoh Ula, Himmatul Wahyu Achmad Pamuji Widiyawati, Ema Nurkholisa