Claim Missing Document
Check
Articles

Found 35 Documents
Search

Studi Kritik Hadis tentang Sedekah sebagai Jalan Menuju Kesejahteraan Umat Hindy Asyfa; Ilim Abdul Halim; Dadang Darmawan
Gunung Djati Conference Series Vol. 8 (2022): The 2nd Conference on Ushuluddin Studies
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (262.736 KB)

Abstract

This study aims to discuss the hadith about alms. This study uses an approach approach by applying the descriptive-analytical method. The object of this formal research is the science of hadith, while the material object is the hadith about alms to Muslims no. 1679. The results and discussion of this study indicate that the quality of the hadith regarding alms is considered authentic with the qualifications of maqbul ma'mul bih Islamic experience. This study concludes that the hadith narrated by Muslim No. 1679 is relevant as a motivation so that people have more welfare to hasten, because it is beneficial for the development of the ummah.
Marketing the Miracles: Studies on the Commodification of the Quran, Prayer, and Sadaqa Darmawan, Dadang
Religious: Jurnal Studi Agama-Agama dan Lintas Budaya Vol 7, No 1 (2023)
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/rjsalb.v7i1.25232

Abstract

Religion is a miracle. The history of religion is filled with stories of the miracles of its founder and leaders. Religion does not intend to sell miracles for worldly gain because the purpose of religion is spiritual. Nevertheless, in reality, the miracles offered by religion are often commodified. This study examines the commodification of religion in Indonesia, especially those related to the Quran, sadaqa, and glory. This research uses qualitative methods with Habermas’s hermeneutical approach to uncover the economic motives behind the utterances delivered by certain religious figures. The results showed that certain religious figures had commodified the Quran (as a material element), prayer (as a suprarational element), and sadaqa (as a social element) through the utterances they delivered. This research found that religion, based on ordinary people’s point of view, is nothing more than a solution to their complex problems. These social conditions have given religious elites the opportunity to commodify religion. In addition, the research proposes a theoretical contribution that “the perfect religious commodification” should consist of and offer three elements: material, suprarational, and social benefits. This combination of benefits may be the key to the effectiveness of religious commodification and the continued support of ordinary people.
Perilaku Masyarakat Terhadap Kesiapsiagaan Bencana Darmawan, Dadang; Setiawan, Guling; Safariah, Triana Dewi
Jurnal Ners Vol. 9 No. 1 (2025): JANUARI 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jn.v9i1.30406

Abstract

Upaya kesiapsiagaan bencana merupakan hal penting yang harus dilakukan untuk menghadapi bencana dan menanggulangi risiko bencana, ditambah lagi bencana sering terjadi tanpa peringatan, tak hanya itu dalam menghadapi ancaman bencana, kesiapsiagaan menjadi kunci penting untuk keselamatan. Kesiapsiagaan ini dilakukan untuk mengantisipasi bencana melalui pengorganisasian serta melalui langkah yang tepat guna dan berdaya guna.Salah satu yang dapat mempengaruhi kesiapsiagaan bencana adalah dengan adanya pengetahuan dan pengalaman bencana di masa lalu baik yang dialami secara langsung maupun secara tidak langsung. Pengalaman bencana yang pernah di alami pada masyarakat sebelumnya akan menjadi suatu pembelajaran agar masyarakat siap siaga dalam menghadapi bencana dimasa yang akan datang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan pengalaman tentang kesiapsiagaan masyarakat di RW 7 hujung kidul Kelurahan Utama kecamatan Cimahi Selatan Tahun 2024. Metode penelitian: ini merupakan desain kuantitatif dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian berjumlah 93 responden dengan teknik Cluster Random Sampling. Analisa yang digunakan menggunakan analisa univariat dan bivariat. Hasil penelitian berdasarkan uji chi-square didapatkan hasil penelitian untuk hubungan pengetahuan dengan pengalaman dengan nilai p value = 0,001 (p<a) maka dapat disimpulkan ada hubungan pengetahuan dengan pengalaman masyarakat tentang kesiapsiagaan bencana. Saran dalam penelitian ini adalah diharapkan pada masyarakat yang bekerja didaerah yang berdampak terhadap bencana gempa dapat menambah wawasan pengetahuan bagaimana upaya penanganan bencana dengan mengikuti seperti pelatihan mitigasi bencana gempa bumi.
Cultural Narratives: Yat R's Religious Expressions in Si Rawing on Radio Cakra Bandung Hermawan, Ucep; Qomaruzzaman, Bambang; Darmawan, Dadang
Hanifiya: Jurnal Studi Agama-Agama Vol 8, No 1 (2025): Hanifiya: Jurnal Studi Agama-Agama
Publisher : Program Studi Studi Agama-Agama Pascasarjana UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/hanifiya.v8i1.43717

Abstract

The phenomenon of religious communication through online media, such as YouTube, has introduced new dimensions to religiosity, categorized as religion online and online religion. Religion online uses digital platforms as tools for disseminating religious messages and storing information, such as digital manuscripts and sermons, accessible anytime. In contrast, online religion creates a space for active religious communication and practices, especially prominent during the COVID-19 pandemic when religious activities shifted online. This study focuses on the online religion aspect by examining the spiritual experiences expressed by Sundanese cultural figure Kang Yat R through the Si Rawing storytelling series on YouTube. Employing a qualitative case study approach, data was collected through in-depth interviews with Kang Yat R and analysis of YouTube content. The results reveal that Si Rawing reflects Kang Yat R’s religious experiences in three dimensions: thought (doctrine), action (ritual), and community (group), in alignment with Joachim Wach's framework. This study underscores the role of online platforms in preserving and transmitting religious and cultural heritage to younger generations.
Ekspresi Pengalaman Agama Budayawan Sunda Yat R Dalam Serial Dongeng Si Rawing Pada Chanel Youtube Radio Cakra Bandung Hermawan, Ucep; Darmawan, Dadang; Qomaruzzaman, Bambang
Indonesian Journal of Religion and Society Vol 6, No 2 (2024)
Publisher : Indonesian Center for Religion and Society Studies (InTReSt)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36256/ijrs.v6i2.431

Abstract

The phenomenon of religious communication through online media, such as YouTube, has introduced a new mode of religiosity. This mode can be categorized into two types: religion online and online religion. Religion online involves using online media as a tool for disseminating religious messages and storing religious information, such as digital manuscripts and sermons, accessible anytime. Online religion, however, transcends this by making online media a space for religious communication and activities, as seen during the COVID-19 pandemic when religious practices moved online. This study focuses on the online religion aspect, examining the spiritual experiences expressed by Sundanese cultural figure Kang Yat R through the Si Rawing story series on YouTube. Using a qualitative case study approach, data was collected through in-depth interviews with Kang Yat R and analysis of YouTube content. The findings reveal that Si Rawing reflects Kang Yat R’s religious experiences in three forms: thought (doctrine), action (ritual), and community (group), aligning with Joachim Wach's perspective. This research highlights the importance of online platforms in preserving and conveying religious and cultural heritage to younger generations.
Ortodoksi dan Heterodoksi Tafsir Dadang Darmawan
Refleksi: Jurnal Kajian Agama dan Filsafat Vol 13, No 2 (2012): Refleksi
Publisher : Faculty of Ushuluddin Syarif Hidayatullah State Islamic University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/ref.v13i2.898

Abstract

This article tries to explain that the rejection of ‘ulamās towards Qur’ānic exegesis books (tafsīrs) is a reflection of orthodoxies protest against what they perceived as heterodoxies tafsīrs. This article also supports Arkoun’s idea that the orthodox exegesis is subject to change. This is against the idea of several Islamic scholars who perceived orthodox exegesis as something fixed and static. They believed that Sunnī is a criterion as to decide whether the exegesis belongs to the orthodox or heterodox. This article reveales that despite the long standing of Sunnīs exegesis, it is proved not to be permanent.DOI: 10.15408/ref.v13i2.898
Religious Tolerance in the View of Hadith for Peace of Worship in Indonesia: A Study of Takhrij and Syarah Fadhilah, Alif; Darmawan, Dadang; Darmalaksana, Wahyudin
Journal of Islamic Heritage and Civilization Vol. 1 No. 2 (2025): Islamic Heritage and Civilization
Publisher : Tunas Harapan Ummat Foundation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.0501/senarai.2025.1.2.49-56

Abstract

This study aims to discuss the hadith about religious tolerance. This study uses a qualitative approach by applying the descriptive- analytical method. The formal object of this research is the science of hadith, while the material object is the hadith about religious tolerance in the history of Bukhari no. 38. The results and discussion of this study indicate that the status of the hadith is of authentic quality that meets the qualifications of maqbul ma'mul bih for the practice of Islam. This study concludes that the hadith narrated by Bukhari no. 38 relevant to be used as motivation to develop religious tolerance in Indonesia.
Tawḥīdī Epistemology: Uniting Rationality, Empiricism, and Transcendence within the Framework of Islamic Science Romdlony, Muhammad Zakiyullah; Darmawan, Dadang; Anwar, Rosihon; Rahman, Mohammad Taufiq
International Journal of Nusantara Islam Vol 13 No 2 (2025): International Journal of Nusantara Islam
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/ijni.v13i2.47380

Abstract

This article proposes an integrative epistemology model based on tawḥīd (Tawḥīdī Epistemology) that synthesizes three main frameworks: Burhān al-Ṣiddīqīn (Ibn Sina's ontological argument about Wājib al-Wujūd); the Scientific Method (logico-hypothetico-verification), and the Revelation Guides Science paradigm from UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Through philosophical analysis and multidisciplinary case studies, this research demonstrates that this integration not only overcomes the science-religion dichotomy but also offers a structured methodology for dual validation (empirical and normative). This article enriches the discourse of contemporary Islamic philosophy by actualizing Ibn Sina's legacy in the context of modern science, while also addressing postmodern critiques of the objectivity of science.
Edukatif Berbasis Komunitas Untuk Pencegahan Dan Penanganan Hipertensi: Pengabdian Dadang Darmawan
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i2.3021

Abstract

Hipertensi merupakan masalah kesehatan global, termasuk di Indonesia, yang sering tidak menunjukkan gejala hingga menyebabkan komplikasi serius seperti stroke dan penyakit jantung. Di daerah pedesaan, akses terbatas terhadap layanan kesehatan memperburuk masalah ini, mengingat rendahnya tingkat pengetahuan masyarakat tentang hipertensi. Begitui juga yang terjadi di daerah Desa Mekarsari yang terletak di Kecamatan Pasirjambu, Kabupaten Bandung. Pola hidup yang tidak sehat menjadi faktor dominan tercetusnya hipertensi. Oleh karena itu pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan dengan tujuan mengedukasi masyarakat tentang pola hidup sehat agar terhindar dari hipertensi. Metode yang digunakan dalam pengabdian kepada masyarakat ini adalah pendekatan deskriptif dengan analisis kuantitatif, yang dimulai dengan survei mawas diri, menetukan musyawarah masyarakat desa untuk menentukan prioritas, melaksanakan intervensi dan melakukan monitoring dan evaluasi Pelaksanaan kegiatan dilakukan pada tanggal 18,19 dan 20 februari 2025 di Kantor RW yang dihadiri sejumlah 30 orang. Hasil survei mawas diri menunjukkan bahwa sebagian peserta mengalami hipertensi, yang dapat diidentifikasi melalui pemeriksaan tekanan darah, asam urat, dan kolesterol. Dengan pendidikan yang tepat tentang pola hidup sehat, pengelolaan stres, serta pentingnya pemeriksaan rutin, kesadaran masyarakat akan hipertensi dapat meningkat. Program edukasi yang melibatkan tokoh masyarakat dan menggunakan media lokal diharapkan dapat memperluas jangkauan informasi dan mengubah perilaku kesehatan masyarakat. Monitoring dan evaluasi secara berkala akan memastikan keberlanjutan dan efektivitas program dalam menurunkan prevalensi hipertensi di masyarakat desa.
Hubungan Pengetahuan dan Sikap Tentang Kesiapsiagaan Bencana Pada Kader Desa Mekarsari Kecamatan Pasir Jambu Kabupaten Bandung Darmawan, Dadang; Setiawan, Guling; Safariah , Triana Dewi
Jurnal Ners Vol. 9 No. 4 (2025): OKTOBER 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jn.v9i4.50658

Abstract

Bencana alam merupakan suatu peristiwa kerusakan lingkungan yang melebihi kapasitas masyarakat untuk menghadapinya, sehingga dapat menimbulkan ancaman terhadap keselamatan jiwa serta kerugian pada kesejahteraan fisik, mental dan sosial (Braitberg, 2022; Stralen dkk., 2021). Suatu peristiwa dikatakan sebagai bencana ketika suatu ancaman atau bahaya menimbulkan kerentanan pada individu maupun komunitas. Bahaya yang ditimbulkan bencana tergantung dari karakteristik bencana tersebut, tingkat kerentanan populasi, serta kemampuan penanggulangan terhadap bencana (Braitberg, 2022). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap kader di Desa Mekarsari Kecamatan Pasir Jambu Kabupaten Bandung. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif kuantitatif dengan metode penelitian cross sectional. Lokasi penelitian dilakukan di Desa Mekarsari Kecamatan Pasir Jambu Kabupaten Bandung yang dilaksanakan pada 42 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling dengan total responden sebanya 42 responden yang telah memenuhi kriteria inklusi. Instrumen pada penelitian ini menggunakan kuesioner yang di bagikan secara online, terdapat dua kuesioner yaitu kuesioner mengenai pengetahuan dan sikap tentang kesiapsiagaan menghadapi bencana gempa bumi. Kuesioner pengetahuan berjumlah 30 butir pertanyaan dengan skala guttman, kuesioner sikap berisi 10 pernyataan dengan skala likert 1-5. Analisis data menggunakan uji univariat untuk mengetahui distribusi frekuensi pengetahuan dan sikap kader dan uji bivariat untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap menggunakan uji korelasi spearman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas responden berada pada rentang usia 19-44 tahun sebanyak 31 responden (73,8%), sedang lainnya berada pada rentang usia 45-59 tahun sebanyak 11 responden (26,2%), didapatkan juga hasil bahwa pengetahuan kader di Desa Mekarwangi berada pada rentang baik dan cukup. Pada kategori baik terdapat 22 responden (52,4%), dan kategori cukup sebanyak 20 responden (47,6%) dan sebanyak 21 responden (50%) menunjukkan sikap positif dan 21 responden (50%). Hasil uji korelasi menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara pengetahuan kader dengan sikap kesiapsiagaan bencana, dengan nilai p = 0,000 (p < 0,05). Nilai koefisien korelasi sebesar r = 0,618 menandakan adanya hubungan yang kuat dan bersifat positif. Hal ini berarti semakin tinggi tingkat pengetahuan kader, semakin positif juga sikap kader terhadap kesiapsiagaan bencana gempa bumi. Penelitian ini menunjukkan bahwa kader memiliki peranan penting dalam membangun kesiapsiagaan bencana di tingkat masyarakat