Claim Missing Document
Check
Articles

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS HALIWEN KABUPATEN BELU Ermelinda Moruk; Ni Ketut Somoyani; Ni Nyoman Suindri
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 5 No. 6 (2025): Nopember 2025
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Amenia can cause complications during pregnancy, childbirth and postpartum. Around 40% of maternal deaths in developing countries are related to anemia in pregnancy. This study aims to determine the relationship between the characteristics of pregnant women and the incidence of anemia at the Haliwen Community Health Center, Kakuluk Mesak District, Belu Regency. This type of research is analytical research with a Cross Sectional Study approach, where the total population taken was 378 respondents. The research variables consist of independent variables, namely maternal age, gestational age, education, employment, pregnancy spacing, and CED, as well as the dependent variable, namely the incidence of anemia in pregnant women. The research instrument uses secondary data described in the questionnaire. The research results were analyzed using SPSS 21 with the Chi Square test method to determine the relationship between variables. There is a relationship between anemia and maternal age ƿ-value = 0.005, gestational age ƿ-value = 0.002, education ƿ-value = 0.000, pregnancy interval ƿ-value = 0.017, Parity ƿ- value = 0.017, Birth ƿ-value = 0.000 and there is no relationship between anemia and work ƿ-value = 0.238. There is a relationship between anemia and maternal age, gestational age, education, spacing, parity and CED. For work, it is not enough to affect the anemia condition of pregnant women. Health programs need to prioritize nutritional education for pregnant women
PENGARUH AROMATERAPI LEMON SEBAGAI ADJUVAN MENGURANGI MUAL DAN MUNTAH PADA KEHAMILAN Darmayanti, Ni Kadek Riska; Suindri, Ni Nyoman; Dewi, I G. A. A. Novya
PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT Vol. 8 No. 1 (2024): APRIL 2024
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/prepotif.v8i1.24568

Abstract

Mual dan muntah pada yang dialami ibu pada masa kehamilan disebabkan oleh peningkatan hormon Estrogen dan Human Chorionic Gonadotropine (HCG) dalam srum dari plasenta. Mual dan muntah juga dipengaruhi oleh keadaan psikis dan psikologis ibu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh aromaterapi lemon sebagai adjuvan mengurangi mual dan muntah pada kehamilan. Penelitian ini menggunakan quasi eksperimental dengan desain pre- test and post-test control group, dimana penelitian ini dilakukan dengan dua kelompok. Satu kelompok diberikan perlakuan dan kelompok lain sebagai kelompok kontrol, kemudian di observasi sebelum (pre- test) dan sesudahnya (post-test). Penelitian ini dilakukan pada 54 ibu hamil dengan menggunakan tehnik Consecutive sampling. Analisis bivariat untuk melihat perbedaan rata-rata frekuensi mual dan muntah ibu hamil pada kelompok kontrol dan perlakuan menggunakan Man-whiteney U. Hasil dari uji perbedaan kelompok kontrol dan intervensi diperolah nilai p value <0,001 ( <0,05) dari hasil tersebut menunjukkan pengaruh yang signifikan dari aromaterapi lemon untuk mengurangi mual dan muntah pada kehamilan. Aromaterapi lemon sangat baik diberikan untuk ibu hamil yang mengalami mual muntah dan mendapatkan vitamin B6. Saran peneliti agar ibu hamil dan pihak puskemas dapat menjadikan aromaterapi sebagai pengobatan penunjang.
HUBUNGAN MEKANISME KOPING IBU BERSALIN DENGAN LAMA KALA I FASE AKTIF Satriani, Ni Ketut Sri; Astiti, Ni Komang Erny; Suindri, Ni Nyoman
Jurnal Midwifery Update (MU) Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Midwifery Update (MU)
Publisher : Poltekkes Kemenkes Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32807/jmu.v5i1.137

Abstract

Mekanisme koping nyeri persalinan adalah upaya mengatasi diri selama proses persalinan, sehingga diperlukan upaya untuk membantu pasien untuk menyesuaikan diri atau beradaptasi terhadap masalah nyeri yang dialaminya disebut mekanisme koping. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan  mekanisme  koping dengan lama  kala I fase aktif. Jenis penelitian analitik korelasi dengan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian adalah  ibu bersalin sebanyak 50 orang dengan tehnik purposive sampling.  Hasil penelitian menunjukkan ibu bersalin 54% memiliki mekanisme koping nyeri kategori maladaptif, lama kala I fase aktif menunjukkan 58% dalam kategori patologis. Hasil uji Chi squre didapatkan p value = 0,000 (p<0,05) disimpulkan ada hubungan mekanisme koping ibu bersalin dengan lama kala I fase aktif, disarankan dengan menggunakan sumber-sumber kekuatan, tenaga kesehatan diharapkan mampu memberikan pendidikan kesehatan tentang persiapan persalinan, cara mengatasi nyeri persalinan sehingga ibu bersalin mampu mengatasi nyeri persalinan dengan adaptifAbstractCoping mechanism for labor pain is an effort to overcome oneself during the labor process, so that efforts are needed to help the patient to adjust or adapt to the pain problems he is experiencing, which is called the coping mechanism. This study aims to determine the relationship between coping mechanisms and the duration of the active phase I. This type of research is analytic correlation with a cross sectional approach. The research sample was 50 mothers who gave birth using purposive sampling technique. The results showed that 54% of mothers giving birth had pain coping mechanisms in the maladaptive category, the length of the first stage of the active phase showed 58% in the pathological category. The results of the Chi square test obtained p value = 0.000 (p <0.05) it was concluded that there was a relationship between maternal coping mechanisms and the length of the first stage of the active phase. overcome labor pain so that the mother is able to cope with labor pain adaptively
EDUKASI TENTANG KANKER PAYUDARA MENINGKATKAN PERILAKU PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI (SADARI) PADA REMAJA PUTRI Marhaeni, Gusti Ayu; Suindri, Ni Nyoman; Arneni, Ni Putu Gita; Habibah, Nur; Dewi, Ni Nyoman Astika
Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo Vol. 5 No. 2 (2024): Mei
Publisher : Poltekkes Kemenkes Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32807/jpms.v5i2.1438

Abstract

Kanker payudara merupakan penyebab kematian akibat kanker paling umum pada wanita di negara-negara berkembang. Kanker payudara dapat dideteksi dengan metode Pemeriksaan Payudara Klinis (SADANIS) yang dilakukan oleh tenaga kesehatan. Deteksi dini oleh wanita disebut dengan pemeriksaan payudara sendiri (SADARI). Partisipasi perempuan dan remaja putri dalam program skrining kanker payudara masih rendah. Hal ini disebabkan rendahnya kesadaran akan manfaat melakukan deteksi dini kanker payudara dan rasa malu. Pengetahuan remaja tentang kanker payudara dapat mempengaruhi perilaku remaja dalam melakukan deteksi dini kanker payudara melalui pemeriksaan payudara sendiri. Dengan rendahnya cakupan SADANIS maka salah satu cara yang mungkin dilaksanakan adalah melatih masyarakat tentang SADARI. Salah satu kelompok berisiko untuk terjadinya tumor pada payudara adalah remaja putri. Anggota kelompok sasaran adalah remaja putri sejumlah 60 orang di SMA Negeri 1 Rendang. Media pembelajaran yang digunakan adalah modul dan leaflet dengan alat bantu berupa LCD dan laptop. Sebelum penyuluhan dilakukan penggalian pengetahuan, sikap dan keterampilan remaja putri terlebih dahulu melalui kuesioner (pretest) dan setelah mengikuti penyuluhan dilakukan evaluasi terhadap pengetahuan, sikap dan keterampilan remaja putri (posttest). Berdasarkan hasil penelitian dapat dilihat tingkat pengetahuan, sikap dan praktik remaja putri setelah diberikan intervensi berupa penyuluhan menunjukkan 80% responden memiliki pengetahuan baik, dan 20% memiliki pengetahuan cukup. Pada variabel sikap 98,3% bersikap positif dan hanya 1,7% yang bersikap negatif. Pada variabel praktik 80% responden telah melaksanakan praktik SADARI dengan benar dan 20% melaknakan praktik dengan salah. Hal ini menunjukkan peningkatan tingkat pengetahuan, sikap dan praktik remaja putri setelah diberikan intervensi pendidikan kesehatan. Pendidikan dasar kepada remaja putri perlu diberikan untuk memberikan informasi tentang SADARI untuk memperluas pengetahuannya tentang SADARI, memberikan panduan cara melakukan pemeriksaan SADARI dengan benar, dan mempengaruhi keinginan remaja putri untuk melakukan SADARI secara mandiri.
Effect Peppermint Aromatherapy Inhalation Reducing Nausea And Vomiting In First Trimester Of Pregnancy Elsa Yuliani, Putu; Suindri, Ni Nyoman; Wirata, I Nyoman
Jurnal Riset Kesehatan Vol 12 No 2 (2023): NOVEMBER 2023
Publisher : Poltekkes Kemenkes Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31983/jrk.v12i2.9913

Abstract

The Nausea and vomiting in pregnant women in the first trimester was physiologically due to an increase in the Human Chorionic Gonadotrophin (HCG) hormone which affects the digestive system, causing complaints of nausea and vomiting. One of them was handling nausea and vomiting by administering peppermint aromatherapy inhalation. Peppermint had a sharp menthol aroma, a distinctive cold refreshing smell, and the smell of menthol which had properties against contractions by inhibiting muscle contact caused by serotonin hormone so that it could successfully overcome nausea and vomiting in pregnant women. This study aims to determine the differences in nausea and vomiting before and after administration of peppermint aromatherapy inhalation dose, 0,1-0,2 ml for 1-10 minutes to pregnant women in their first This type of research was quasi-experimental, one-group pre-and post-test design. The number of samples was 48 respondents intervention and treatments, with the sampling method "purposive sampling" type of non-probability sampling. The data collection tool was a Pregnancy Unique Quantification of Emesis and Nausea (PUQE) questionnaire. Data analysis techniques used univariate and bivariate analysis. The results of data analysis used the Wilcoxon test and obtained a p-value of 0. 000 < p 0. 05. This means that there were differences in nausea and vomiting before and after giving peppermint aromatherapy inhalation to pregnant women in their first trimester. It is expected that pregnant women use peppermint aromatherapy inhalation to treat nausea and vomiting because it does not have a toxic effect on the health of the mother and fetus. 
Behavioral Changes In Contraceptive Use Among Women Of Reproductive Age With Unmet Needs Following Family Planning Counseling Ulandari, Ida Ayu Desy; Wirata, I Nyoman; Suindri, Ni Nyoman
Jurnal Riset Kesehatan Vol 13 No 2 (2024): NOVEMBER 2024
Publisher : Poltekkes Kemenkes Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31983/jrk.v13i2.11580

Abstract

The low participation of women of childbearing age in participating in family planning services has led to an increase in the incidence of unmet need in Indonesia. This research aims to determine the differences in knowledge, attitudes, and decision-making in women of childbearing age who have unmet needs before and after being given family planning counseling in the working area of the UPTD Puskesmas Tabanan III. This research uses a pre-experimental research design. The sample for this research is women of childbearing age (WUS) with unmet needs in the UPTD Puskesmas Tabanan III sample of 40 people. The data was then analyzed univariately and bivariately using the Wilcoxon test. The results show that there are differences in knowledge, attitudes, and decision-making in women of childbearing age who have unmet needs before and after being given family planning counseling. It is hoped that health workers will maintain and improve the quality of providing family planning services to the community.
PERBEDAAN MOTIVASI WANITA USIA SUBUR MELAKUKAN INSPEKSI VISUAL ASAM ASETAT SEBELUM DAN SESUDAH PEMBERIAN LEAFLET EDUKASI KANKER SERVIKS Ni Kadek Ayu Sriani; Ni Nyoman Suindri; Asep Arifin Senjaya
Maternity and Neonatal : Jurnal Kebidanan Vol. 13 No. 2A (2025): Maternity and Neonatal : Jurnal Kebidanan (Special Issue)
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30606/jmn.v13i2A.3382

Abstract

Penyebab kematian utama wanita di Indonesia salah satunya karena kanker serviks. Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA) ialah pemeriksaan deteksi diawal yang sederhana dan efektif, namun tingkat partisipasi Wanita Usia Subur (WUS) dalam pemeriksaan ini belum maksimal, kurangnya motivasi adalah satu faktor penyebabnya. Leaflet sebagai media edukasi dapat meningkatkan motivasi tersebut karena isinya yang singkat, menarik dan sederhana. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada dan tidaknya perbedaan motivasi WUS untuk melakukan IVA sebelum dan setelah pemberian leaflet edukasi kanker serviks. Penelitian dilaksanakan dari 7 Maret 2025 hingga 10 April 2025 di PMB Gusti Ayu Puspawati di Pedungan, Denpasar Selatan. Desain menggunakan pre-eksperimental dengan one group pretest-posttest tanpa kelompok kontrol. Sampel berjumlah 52 WUS dipilih dengan teknik purposive sampling. Instrumen penelitian berupa kuesioner skala Likert, dan data dianalisis menggunakan uji Wilcoxon. Skor median motivasi sebelum intervensi adalah 37,50 dan sesudah intervensi meningkat menjadi 51,00. Hasil uji Wilcoxon menunjukkan nilai Z = -6,279 dan p value = 0,000. Maka disimpulkan ada perbedaan motivasi WUS melakukan pemeriksaan IVA sebelum dan sesudah pemberian leaflet edukasi kanker serviks. Saran peneliti untuk peneliti selanjutnya adalah untuk melanjutkan kembali penelitian ini dengan desain penelitian ekperimen yang lebih kompleks seperti menambahkan kelompok kontrol serta memperpanjang durasi pasca intervensi.
HUBUNGAN PERSEPSI WANITA USIA SUBUR TENTANG EFEK SAMPING INTRAUTERINE DEVICE (IUD) DENGAN MOTIVASI DALAM PEMILIHANNYA SEBAGAI ALAT KONTRASEPSI Valentina, Dewa Ayu Putu Pebri; Suindri, Ni Nyoman; Darmapatni, Made Widhi Gunapria
Maternity and Neonatal : Jurnal Kebidanan Vol. 13 No. 2A (2025): Maternity and Neonatal : Jurnal Kebidanan (Special Issue)
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30606/jmn.v14i1.3494

Abstract

One of the factors contributing to the Maternal Mortality Rate (MMR) in Indonesia is the still high rate of unwanted pregnancies. Encouraging the use of long-term contraceptive methods (MKJP) including intrauterine contraceptive devices (IUDs) is one strategy to reduce MMR. IUDs are still less popular, due to negative opinions about their side effects. This factor was taken into account to determine the relationship between the motivation of women of childbearing age (WUS) to choose IUDs as their contraceptives. A total of 46 WUS were selected for this study using purposive sampling and a correlational analysis approach. The research instrument was a Likert scale questionnaire, and the Spearman correlation test was used to analyze the relationship between the two variables. The median score for motivation was 56.00, and the median score for perception was 57.00. The Spearman correlation statistical test showed a significant relationship between motivation and perception (p = 0.000), with a correlation coefficient of 0.675, so the relationship is categorized as strong. It can be concluded that the more positive the WUS perception of the negative consequences of IUDs, the more motivated they are to use IUDs as a contraceptive method. Creating a positive perception can increase motivation to use IUDs, so this study recommends increasing education and counseling on long-term contraceptive methods (LMC).
Co-Authors Ariyani, Ni Wayan Arneni, Ni Putu Gita Aryati, I Gusti Ayu Eka Asep Arifin Senjaya Astari, Ni Kadek Yunita Ari Astiti, Ni Komang Erni Darmayanti, Ni Kadek Riska Dewi , Ni Luh Jasa Dewi, I G. A. A. Novya Dewi, Ni Nyoman Astika Dewi, Ni Putu Listya Elsa Yuliani, Putu Erawati, Ni Luh Putu Sri Ermelinda Moruk Friyati, Ni Luh Gede Mei Gusti Agung Ayu Novya Dewi Gusti Ayu Marhaeni Herliawati, Putu Arik I Gst A.A Cahyaningrum A I Gusti Agung Ayu Novya Dewi I Komang Lindayani I Nyoman Wirata IGN Sri Partini Julia Damayanti Juliani, Ni Made Julyanti, Ni Kadek Nita Dwi Libry Octaviani, Diah Listiana Ade Widya Ningtyas Listina Ade Widya Ningtyas Made Widhi Gunapria Darmapatni Ni Gusti Kompiang Seriasih Ni Gusti Kompiang Sriasih Ni Kadek Ayu Sriani Ni Ketut Somoyani Ni Ketut Sri Satriani Ni Komang Erny Astiti Ni Komang Yuni Rahyani Ni Luh Ade Widiastuthi Ni Luh Eka Sapitri Ni Luh Lanny Suartini Ni Luh Putu Melani Cintia Dewi Ni Luh Putu Sri Erawati Ni Made Devi Maharani Ni Made Dwi Mahayati Ni Made Widhi Gunapria Darmapatni Ni Nyoman Budiani Ni Nyoman Budiani, Ni Nyoman Ni Putu Citra Laksmi Ni Wayan Armini Ni Wayan Sriadnyani Ni Wayan Suarniti Ningtyas, Listina Ade Widya Nur Habibah Pertiwi, Kadek Fani Yunika Purnamayanti, Ni Made Dwi Putu Eka Mahayani Putu Elsa Yuliani Radnyani, Ida Ayu Putu Rismayanti, Ni Putu Winda Satriani, Ni Ketut Sri Senjaya, Asep Arifin SRI RAHAYU Sriani, Ni Luh Suciani, Ni Made Ari Sudani, Ni Wayan Tedjasulaksana, Regina Trimurdani Semsi Tutiari, Ni Nyoman Ulandari, Ida Ayu Desy Utarini, Gusti Ayu Eka Valentina, Dewa Ayu Putu Pebri Wilda Fitrianingsih Wilda Fitrianingsih Wirata, I Nyoman