Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara

Empowering Rizwi SMEs with SIAPIK: A Workshop on Simple Financial Reporting Christinawati Putri, Ferica; Thresia Nainggolan, Yohanna; Kartini, Kartini; Rini Pratiwi, Sulistya; Agusriyanti Irna, Rizky; Rahmawati, Meylin; Najwa Balloteng, Bunga; Lisdawati, Lisdawati; Winata, Michelle; Hasbi Ananta, Nadila; Dwi Wulandari, Rizki; Septian, Septian
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i2.3120

Abstract

Sebelum mengikuti kegiatan pengabdian masyarakat ini, UMKM Rizwi hanya melakukan pencatatan penjualan secara manual dan tidak membuat laporan keuangan. Hal ini menyebabkan kesulitan dalam memantau kondisi keuangan usaha, membuat keputusan bisnis yang tepat, dan mengajukan pinjaman modal kepada kreditur. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pelatihan pembukuan dan pelaporan keuangan dengan menggunakan program aplikasi SIAPIK berbasis Android bagi pelaku UMKM Rizwi. Metode pelaksanaan kegiatan ini menggunakan metode pelatihan dan pendampingan secara offline. Instrumen evaluasi pada kegiatan pengabdian masyarakat ini menggunakan kuisioner sebelum dan setelah mendapatkan pendampingan penyusunan laporan keuangan. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan bahwa pelatihan SIAPIK telah dapat meningkatkan pemahaman pelaku UMKM tentang pentingnya pengelolaan keuangan untuk usaha mikro, kecil dan menengah, serta praktik penyusunan laporan keuangan menggunakan aplikasi SIAPIK. Penggunaan aplikasi SIAPIK diharapkan dapat mempermudah dalam membuat laporan keuangan yang berguna untuk keputusan bisnis serta untuk pengajuan pinjaman modal kepada kreditur.
Co-Authors Adiyono Agusriyanti Irna, Rizky Ananda, Olyvia Angga Pratama Anggraini, Reza Deswita Anggraini, Rr Renny Arif Hidayat Bambang Irawan Christinawati Putri, Ferica Ciptiasrini, Uci Dina Novita, Dina Dwi Wulandari, Rizki Fadillah Fadillah Faisal Faisal Faisal, H. Muh. Happy Fitria, Happy Hasbi Ananta, Nadila Hermiyetti Hulasoh, Ela Indarto , Kus Jaswita, Derizka Inva JMV Mulyadi K, Milka Anggraeni Kartini Kartini Khoffifah, Khoffifah Kresnina, Kresnina Krisnaldy, Krisnaldy Kusumastuti , Istiana Lailiah, Nurzhahratul Lase, Hofandrik Littu, Herlina Marjohan, Masno Martono, Adi Marungkil Pasaribu Muhammad Andhika Nainggolan, Yohanna Thresia Najwa Balloteng, Bunga Nurcahayati, Siti NURDIN, DJAYANI Nuridah, Siti Nurul Istiqomah Nurwita, Nurwita Oktasari, Erita Paselle , Enos Patriandari, Patriandari Paulina, Vanka Praditya, Alvin Putra, Irsan Herlandi Putri, Anindha Zalwana Putri, Ferica Christinawati R, Catur Galuh R, Pancagaluh Rachmawaty Rachmawaty, Rachmawaty Rahmasari, Novia Rahmawati, Meylin Rini Pratiwi, Sulistya Ririn Widyastuti Wulaningsih Safitri, Catur Arum Sagena, Uni Sani, Nurul Kami Septian, Septian Septiani, Fauziah Setiawan, Abraham Alfarizki Setiyo, Heri Sunarto, Ading Supardi Supardi Supatmin, Supatmin Susaldi, Susaldi Susanti, Fahmi Sutarto, Bambang Sutiman Sutiman, Sutiman Sutiyani, Sutiyani Syamsuddin, Rahmi Andini Syamsudin, Rahmi Andini Syamsuriwal, Syamsuriwal Thresia Nainggolan, Yohanna Tri Sulistyani Widia Astuti Widodo, Adji Winata, Michelle Yulianto, Eka