Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Analisis Hubungan Kuesioner Cinta Tanah Air dengan Soal Karakteristik Zat pada Mata Pelajaran IPA Terpadu di SMP N 17 Kota Jambi Tety Astuti; Ana Ferawati; Febri Berthalita Pujaningsih
Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains Vol 7, No 1 (2019): June 2019
Publisher : Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jpms.v7i1.25216

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sikap cinta tanah air terhadap pembelajaran IPA dengan materi karakteristik Zat yang dimiliki oleh masing-masing peserta didik Dengan memilih kelas VII A dan VII C SMPN 17 Kota Jambi sebagai sampel dan kesimpulan bahwa Sikap rasa cinta tanah air tidak mempengaruhi kegiatan belajar peserta didik dimana sikap tersebut tidak dapat mendorong diri peserta didik untuk semangat dan aktif dalam kegiatan belajar, yang menyebabkan kelangsungan dari kegiatan belajar tidak berjalan dengan baik. Penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan data yang digunakan yaitu kuantitatif. Penelitian deskriptif adalah suatu bentuk penelitian yang ditunjukkan untuk mendeskripsikan fenomena-fenomena yang ada, baik fenomena alamiah maupun fenomena buatan manusia. Pendidikan dan pengajaran adalah suatu proses yang sadar tujuan. Pelaksanaan pendidikan karakter cinta tanah air lebih menekankan kepada kecintaan terhadap budaya Indonesia mengajarkan untuk menjaga kelestarian Indonesia dengan menanam pohon dan membuang sampah pada tempatnya. Sedangkan disekolah dapat mengajarkan peserta didik untuk tertib dan disiplin serta bertanggung jawab. Para peserta didik SMPN 17 Kota Jambi memiliki sikap disiplin dan bertanggung jawab dalam mengerjakan dan menyelesaikan tugas.
Keterampilan Pemecahan Masalah Siswa Pada Materi Listrik Arus Searah di Masa PJJ Ken Ayu Citra; Nehru Nehru; Febri Berthalita Pujaningsih; Cicyn Riantoni
Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi (JPFT) Vol 7 No 2 (2021): Juli-Desember
Publisher : Department of Physics Education, Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpft.v7i2.2663

Abstract

This study aims to determine the description of students' problem solving skills in direct current electricity in physics subjects which are conducted through Distance Learning (PJJ). This type of research is quantitative research. The research subjects were 26 students of class XII MIPA 7 SMA Negeri 1 Kota Jambi. The data was collected using a direct current electrical problem solving skills test questions consisting of 6 essay questions. The data obtained were analyzed using descriptive statistics. From the results of data analysis, it is known that the lowest score is 14 and the highest score is 46, and the average result of the students' problem solving skills test is 37. Meanwhile, the percentage of each student's problem solving stage is classified as very bad. Thus, it was concluded that the problem solving skills of class XII MIPA 7 students on direct current electricity through PJJ were classified as very low criteria.
Implementasi Mesin Sanggai Pada Pengawetan Terung Pirus Sebagai Produk Ekonomi Kreatif Desa Sungai Lintang Tugiyo Aminoto; Dede Martino; Pera Nurfathiyah; Febri Berthalita Pujaningsih; Neneng Lestari
Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 1 (2022): Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : LP2M Institut Teknologi dan Bisnis Asia Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32815/jpm.v3i1.290

Abstract

Kurangnya pengetahuan dalam mengawetkan produk terung pirus dan pengetahuan tentang strategi dalam meningkatkan pendapatan menyebabkan kelompok tani: Karya Tani dan Berkah Tani, desa Sungai Lintang Kayu Aro Barat Jambi kurang mampu memaksimalkan produksi terung pirus sebagai sumber penambah pendapatan dan produk andalan alternatif selain kentang dan tanaman lainya. Solusi bagi permasalahan ini adalah perlu dilakukanya penyuluhan tentang adanya inovasi baru pengawetan dan pengolahan terung pirus menggunakan mesin sanggai sebagai metode pengawetan yang murah dan tidak merusak bahan. Penyuluhan disertai praktek membuat dan menggunakan mesin sanggai, pengemasan produk, konsultasi dan pendampingan dalam pemasaran. Inovasi ini memungkinkan buah terung pirus dapat diawetkan dan menjadi tahan lama serta memudahkan dalam proses distribusi dan pemasaranya. Program pengabdian ini menghasilkan produk teh terung pirus (hasil proses sanggai) yang siap dipasarkan sebagai star-up ekonomi kreatif. Inovasi pengolahan dan pengawetan terung pirus ini akan dapat menambah pendapatan petani dan mengatasi kerusakan buah akibat masa penyimpanan dan kelebihan produksi.
PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP LEMBAR KERJA BERBASIS PROYEK PADA MATERI STRUKTUR KRISTAL Febri Berthalita Pujaningsih; Juni Lestari Tambunan; Darmaji Darmaji; Irma Sakti; Tri Haryanto Wibowo
Karst : JURNAL PENDIDIKAN FISIKA DAN TERAPANNYA Vol 5 No 2 (2022): Karst: Jurnal Pendidikan Fisika dan Terapannya
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Muslim Maros

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46918/karst.v5i2.1565

Abstract

Berdasarkan hasil studi pendahuluan di Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Jambi, diperoleh bahwa bahan ajar yang digunakan pada mata kuliah Pendahuluan Fisika Zat Padat adalah modul, buku teks, dan e-book. Sebanyak 96% mahasiswa menyatakan bahwa perlunya bahan ajar lain seperti lembar kerja mahasiswa berbasis proyek. Tujuan dari penelitian ini adalah mengkaji persepsi mahasiswa terhadap lembar kerja mahasiswa berbasis proyek dengan materi struktur kristal. Penelitian ini bersifat deskriptif dan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket persepsi sebanyak 20 petanyaan yang memuat indikator materi, bahasa, penyajian, dan tampilan dan diambil secara tatap muka dikelas. Tekniki analisis data yang dilakukan yaitu dengan mengklasifikasikan data kedalam empat kategori antara lain sangat setuju, setuju, tidak setuju, sangat tidak setuju. Persentase dari rata-rata diperoleh dengan membagi jumlah persentase persepsi terhadap jumlah pernyataan. Subjek penelitian dipilih menggunakan teknik purposive sampling yaitu mahasiswa aktif yang mengontrak mata kuliah pendahuluan fisika zat padat dengan jumlah 47 mahasiswa. Hasil analisis data persepsi mahasiswa diperoleh rata-rata persepsi mahasiswa sebesar 85% dalam kategori sangat baik dalam aspek materi, bahasa, penyajian proyek, dan tampilan. Simpulan lembar kerja mahasiswa berbasis proyek mendapatkan persepsi sangat baik dari mahasiswa telah layak untuk digunakan.
VALIDITAS LEMBAR KERJA MAHASISWA BERBASIS PROYEK MATERI OBSERVABEL DAN OPERATOR PADA MATA KULIAH FISIKA KUANTUM Purwaningsih, Sri; Pujaningsih, Febri Berthalita
Physics and Science Education Journal (PSEJ) Physics and Science Education Journal (PSEJ), Volume 3 Nomor 3, Desember 2023
Publisher : Physics Education Departement, Islamic State University Sulthan Thaha Saifuddin Jambi - Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30631/psej.v3i3.2187

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui hasil validitas dan kesesuaian lembar kembar kerja mahasiswa berbasis proyek materi observabel dan operator pada mata kuliah fisika kuantum. Dalam penelitian ini menggunakan model pengembangan four-D yang terdiri dari tahap define (pendefinisian), design (perancangan), develop (pengembangan), dan dessiminate (penyebaran). Penilaian kevalidan dilakukan sebanyak dua tahap oleh validator ahli materi dan validator ahli media. Butir penilaian untuk validator ahli materi sebanyak 16 pertanyaan dan validator ahli media sebanyak 17 pertanyaan dengan kriteria nilai sangat baik (4), baik (3), cukup baik (2), dan tidak baik (1). Hasil validasi ahli materi dan ahli media menunjukkan bahwa lembar kerja mahasiswa berbasis proyek materi observabel dan operator adalah sangat baik dengan nilai rata-rata 3,69 dan termasuk dalam kategori sangat sesuai untuk digunakan dalam perkuliahan fisika kuantum. Diharapkan dengan dibuatnya lembar kerja berbasis proyek dalam pembelajaran fisika kuantum, akan memudahkan mahasiswa memahami materi dan meningkatkan keaktifan mahasiswa dalam proses pembelajaran.
ANALISIS KEBUTUHAN MAHASISWA TERHADAP BAHAN AJAR SEBAGAI ACUAN UNTUK PENGEMBANGAN MODUL FISIKA GELOMBANG BOLA DAN TABUNG Kurniawan, Wawan; Pujaningsih, Febri Berthalita; Alrizal, Alrizal; Latifah, Nindi Ayu
EduFisika: Jurnal Pendidikan Fisika Vol 3 No 01 (2018): Edufisika: Jurnal Pendidikan Fisika Volume 03 Nomor 01, Juni 2018
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (212.969 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebutuhan mahasiswa tehadap bahan ajar yang diperlukan pada matakuliah Gelombang dan Optik. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif eksploratif dengan subjek penelitian adalah mahasiswa pendidikan fisika angkatan 2015 Universitas Jambi yang telah mengontrak matakuliah Gelombang dan Optik. Sampel yang digunakan untuk penelitian ini diambil secara acak dengan total sampel sebanyak 25 mahasiswa. Data penelitian diperoleh dari pengisian lembar observasi awal dan angket kebutuhan terhadap bahan ajar yang diinginkan. Hasil observasi awal menunjukan bahwa bahan ajar pada perkuliahan Gelombang dan Optik masih belum dapat menjelaskan konten pembelajaran secara rinci, baik dari segi materi maupun visualisasi. Selain itu, bahan ajar yang selama ini digunakan dirasa cukup sulit dipahami oleh mayoritas mahasiswa karena menggunakan pengantar berbahasa asing. Hasil analisis angket kebutuhan terhadap pengembangan bahan ajar menunjukkan bahwa mahasiswa membutuhkan bahan ajar yang mampu menjelaskan materi pembelajaran secara rinci, dilengkapi dengan penurunan rumus dan visualisai konten pembelajaran yang bersifat abstrak, serta bahan ajar berbahasa indonesia yang mudah dipahami.
PENGEMBANGAN E-MODUL FISIKA BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK PADA MATERI TEORI KINETIK GAS Putri, Irna Tri; Aminoto, Tugiyo; Pujaningsih, Febri Berthalita
EduFisika: Jurnal Pendidikan Fisika Vol 5 No 01 (2020): Edufisika: Jurnal Pendidikan Fisika Volume 5 Nomor 01, Juni 2020
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is motivated by the difficulties experienced by students in understanding gas kinetic theory material and the limitations of multimedia teaching materials possessed by teachers. The purpose of this study is to develop a physics-based e-module based on the Scientific Approach using 3D Professional Pageflipp on the gas kinetic theory material and to determine students' perceptions of the e-modules developed. This type of research is research and development using the ADDIE development model (Analyze, Design, Development, Implementation and Evaluation). This research only reached the Development stage. The resulting e-module serves as a source of student independent learning and teaching materials that can be used by students in the classroom in the learning process based on the Scientific Approach. The results of this study are e-module that were developed through a validation process by a team of experts and were declared eligible to be tested on students. From the results of testing the students' perception data it was concluded that this e-module is good for use in the learning process.
KAJIAN PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP LEMBAR KERJA MAHASISWA PADA MATA KULIAH PENDAHULUAN FISIKA ZAT PADAT Darmaji, Darmaji; Berthalita Pujaningsih, Febri; Lestari Tambunan, Juni
EduFisika: Jurnal Pendidikan Fisika Vol 7 No 2 (2022): Edufisika: Jurnal Pendidikan Fisika Volume 7 Nomor 02 Desember 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59052/edufisika.v7i2.22769

Abstract

This study aims to determine student perceptions of Student Worksheets in the Introduction to Solid Substance Physics course. Using a mixed method research method between quantitative and qualitative methods and the type of research is explanatory sequential, which strengthens the results of quantitative data. The research subjects were 47 active students who had contracted the Introduction to Solid Substance Physics course in the Physics Education study program at Jambi University. The research instrument was distributing student perception questionnaire sheets and lecturer interview sheets to students. The data analysis techniques used for the quantitative method are descriptive statistics and qualitative methods based on Miles & Huberman. The results obtained after conducting the research revealed that students were dominant in the excellent category for understanding the learning of the Introduction to Solid Substance Physics course on Student Worksheets, and following the results of interviews with lecturers, namely student responses were excellent and able to improve skills in the learning process. The introductory course in Solid Substance Physics is a limitation of this study, and the results obtained on the Student Worksheet are only for students of the Physics Education study program. Thus, further research can expand the subjects to be studied so that the results obtained are varied and good
Pengembangan E- modul Flip PDF Materi Persamaan Nilai dan Vektor Eigen, serta Nilai Harap Nada, Hairul; Purwaningsih, Sri; Pujaningsih, Febri Berthalita
Schrodinger Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Fisika Vol 5, No 2 (2024): Schrodinger Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Fisika
Publisher : UNIVERSITAS INDRAPRASTA PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/sch.v5i2.13304

Abstract

AbstractThe Flip PDF Professional-assisted e-module is a digital electronic module developed with the help of the Flip PDF application. This e-module can assist students in need of effective learning media. This research aims to develop an e-module according to the ADDIE model, test the feasibility of the e-module in terms of media and content, and evaluate students' assessments of the e-module. The research was conducted at a university in September for the 2024/2025 academic year. Data were obtained through content and media validation questionnaires and student response questionnaires. This research used a Research and Development (R&D) method, with the development model following ADDIE (Analyze, Design, Develop, Implement, and Evaluate). The sampling method used was Random Sampling, involving 62 Physics Education students from Jambi University. The results from content and media experts showed that the Quantum Physics e-module developed with the help of Flip PDF Professional is feasible for testing. The student response questionnaire showed good statistics. The content feasibility aspect received a score of 78.81%, language aspect 79.35%, usability aspect 78.96%, and graphical aspect 79.48%. Therefore, it can be concluded that the Quantum Physics e-module product falls within the "good" category across various aspects.AbstrakE-modul berbantu Flip PDF Professiobal adalah modul elektronik yang dikembangkan dalam bentuk digital dengan bantuan aplikasi Flip PDF. E-modul ini dapat membantu siswa yang membutuhkan media pembelajaran yang efektif. Penelitian ini bertujuan mengembangkan e-modul sesuai model ADDIE, menguji kelayakan e-modul dari segi media dan materi, serta bagaimana penilaian mahasiswa terhadap e-modul. Penelitian ini dilakukan di Universitas pada bulan September tahun ajaran 2024/2025. Data diperoleh melalui angket validasi materi dan media serta angket respon mahasiswa. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development. Model pengembangan yang digunakan adalah ADDIE (Analyze, Design, Develop, Implement, and Evaluate). Metode pengambilan sampel adalah Random Sampling dengan 62 mahasiswa Pendidikan Fisika Universitas Jambi. Berdasarkan hasil ahli materi dan ahli media menunjukkan bahwa E-modul Fisika Kuantum yang dikembangkan dengan bantuan Flip PDF Professional layak untuk diuji coba. Hasil angket respon mahasiswa menunjukkan statistika yang baik. Aspek kelayakan isi memiliki persentase 78.81%, aspek kebahasaan 79.35%, aspek kemanfaatan 78.96%, dan aspek kegrafikan 79.48%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa produk e-modul Fisika Kuantum berada dalam kategori baik dari beberapa aspek.
Pelatihan Pemanfaatan Artificial Itelligence dalam Pembelajaran Pada Guru SMA di Kabupaten Batanghari Pujaningsih, Febri Berthalita; Pathoni, Haerul; Purwaningsih, Sri; Nurhatmi, Jules; Rasmi, Dian Pratiwi; Alrizal, Alrizal
Jurnal Serambi Abdimas Vol 6 No 01 (2025): Jurnal Serambi Abdimas
Publisher : Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/sa.v6i01.13560

Abstract

Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan pemahaman guru tentang potensi artifisial intelligence dalam pendidikan serta memberikan keterampilan praktis dalam menggunakan alat dan sumber daya artifisial intelligence dalam perencanaan pembelajaran. Metode pelaksanaan pelatihan dilakukan sebanyak empat tahapan antara lain persiapan dan perencanaan, pelaksanaan pelatihan, evaluasi pelaksanaan, dan pelaporan serta refleksi. Peserta pelatihan adalah guru-guru SMA di Kabupaten Batanghari. Hasil pretest menunjukkan bahwa para guru telah mengenal pemanfaatan artifisial intelligence dalam perencanaan pembelajaran, keberminatan untuk menggunakan artifisial intelligence, dan masih belum dapat untuk mempelajari pemanfaatan AI. Hasil posttest menunjukkan bahwa mayoritas para guru telah telah mengetahui pemanfaatan peggunaan AI, cara penggunaan AI secara praktik, dan sangat berminat dalam mengimplementasikan AI dalam perencanaan pembelajaran. Dengan demikin pelatihan ini mampu untuk memberikan pemahaman guru dan mengimplementasi pemanfaatan AI dalam merancang perencanaan pembelajaran yang diharapkan dapat meningkatkan kompetensi guru agar relevan dengan era saat ini.