Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Meta Analisis Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar Ahmad Rustam; Waode Ekadayanti; Tanjung Niasari; Rahmat Rahmat
Journal on Education Vol 6 No 1 (2023): Journal On Education: Volume 6 Nomor 1 Tahun 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study is to evaluate the impact of the Realistics Mathematics method on the mathematics learning outcomes of primary school children. With the aid of the teacher, students may benefit from a greater grasp of the connection between mathematics and daily life thanks to the realistic mathematics method. Math issues are something that students can handle. The investigation was a meta-analysis investigation. the initial action taken in this investigation, which was problem formulation. The second stage entails using Google Scholar to look for study findings from online journals. The third phase is the analysis of the research data, and the research haul report comes last. Ten articles from journals relating to a topic were found from the search results. collected from publications that deal with realistic methods and primary school-level research. Thus, by using a realistic mathematical approach, students may comprehend how ideas relate to one another and how they apply to real-world situations. Ten publications that were pertinent to the realistic mathematical method were used to gather the study data. In a descriptive manner, it demonstrates how a practical mathematical method increased the average value from 59.29 to 83.44. The data from the pretest and posttest varied significantly. It was determined that primary school kids' learning results were impacted by a realistic mathematics approach
Kemampuan Penalaran Matematis Siswa ditinjau dari Gender Rahmad Prajono; Rahmat Rahmat; Era Maryanti; Salim Salim
JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika) Vol 5, No 2 (2021)
Publisher : Universitas Swadaya Gunung Djati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (872.66 KB) | DOI: 10.33603/jnpm.v5i2.3641

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis profil kemampuan penalaran matematis pada siswa kelas VIII SMPN 10 Kendari berdasarkan perbedaan gender. Jenis penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif dan dilengkapi dengan pendekatan kualitatif. Data kualitatif dalam penelitian ini adalah hasil wawancara terhadap siswa. Sedangkan data kuantitatifnya diperoleh dari hasil pemberian tes kemampuan penalaran matematis. Data-data ini direduksi dan dianalisis untuk menjawab fokus penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1) secara umum kemampuan penalaran matematis pada siswa kelas VIII SMPN 10 Kendari dengan kategori sangat rendah, (2) berdasarkan jenis kelamin, kemampuan penalaran matematis siswa perempuan lebih baik dibandingkan siswa laki-laki, dimana persentase kemampuan penalaran matematis siswa yang berjenis kelamin laki-laki sebesar 47,62% dan persentase kemampuan penalaran matematis pada siswa perempuan sebesar 52,38%.
Meningkatkan Kreativitas dan Produktivitas Masyarakat Pesisir dengan Inovasi Teknologi dan Kegiatan Sosial Berbasis KKN Rahmat
Almufi Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 No 1: Juni (2023)
Publisher : Yayasan Almubarak Fil Ilmi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Meningkatkan kreativitas dan poduktivitas masyarakat pesisir dengan inovasi teknologi dan kegiatan sosial berbasis KKN, merupakan salah satu bentuk kegiatan  pengabdian kepada masyarakat. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan dapat mendorong masyarakat untuk memanfaatkan potensi yang ada dilingkungan mereka, terutama yang tinggal di daerah pesisisir untuk memanfaatkan teknologi dalam mengolah sumber daya yang ada agar lebih bernilai ekonomis dan diharapkan dapat menjadi salah satu sumber penghasilan mayarakat sekitar. Beberapa masalah yang menjadi perhatian pengabdian  KKN ini, yaitu: (1) Kurangannya mata pencaharian di Desa Batu Sempe Indah; (2) Tidak adanya papan penanda atau penunjuk jalan di berbagai lokasi tertentu di Desa Batu Sempe Indah; (3) Lingkungan desa, jalan raya mupun pesisir pantai tidak terjaga kebersihanya; (4) Kurangnya guru yang mengajar pada SD Swasta Batu Sempe Indah; (5) Minimnya pengetahuan masyarakat tentang penggunaan aplikasi Teknologi Informasi; (6) kurangnya perawatan dan kurangnya keragaman jenis tanaman yang ditanam pada kebun dasawisma desa Batu Sempe Indah; dan (7) kurangnya fasilitas olahraga di desa Batu Sempe Indah. Hasil yang diperoleh dari pengabdian KKN di Desa  Batu Sempe Indah, yaitu: (1) Masyarakat Desa Batu Sempe Indah, khususnya ibu-ibu rumah tangga telah mampu membuat tempe yang dapat dijadikan sebagai salah satu mata pencaharian mereka; (2) papan nama kantor desa, sekolah, masjid, dusun dan penunjuk jalan telah terpasang di desa batu Sempe Indah; (3)  terciptanya kerja bakti, sehingga lingkungan desa, jalan raya mupun pesisir pantai  Desa  Batu Sempe Indah dapat terjaga kebersihanya; 4) Kebutuhan guru di SDS desa Batu Sempe Indah tercukupi selama KKN berlangsung; (5) Meningkatnya keterampilan masyarakat dan pegawai desa Batu Sempe Indah dalam mengoperasikan  microsoft word dan excel untuk kebutuhan perkantoran; (6) Kebun dasawisma desa telah terlihat lebih hidup dan telah ditanami banyak jenis tanaman; (7) Desa Batu Sempe Indah telah memiliki fasilitas olahraga yang dapat digunakan setiap saat oleh masyarakat setempat.