Claim Missing Document
Check
Articles

Perbandingan Keterampilan Sosial Menggunakan Model GGE dan GI Dengan Memperhatikan Konsep Diri Intan Komala Sari; Erlina Rufaidah; Nurdin Nurdin
JEE (Jurnal Edukasi Ekobis) Vol 5, No 2 (2017): JEE (Jurnal Edukasi Ekobis)
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this study was to find out the difference of social soft skill, and interaction in using type of GGE learning model and GI in terms of students selfconcept. The research method used in this research was quasi experimental method with comparative approach. The study design used Treatment by Level 2x2 design. Data collection was done by observing through observation sheet. This study uses the t-Test exam, and Two Way Variants Analysis. Based on the data analysis obtained that there are differences social soft-skill and interaction in using learning model type of GGE and GI in terms of students self-concept. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan keterampilan sosial, dan interaksi penggunaan model pembelajaran tipe GGE dan GI dengan memperhatikan konsep diri siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen semu dengan pendekatan komparatif. Desain penelitian yang digunakan Treatment by Level 2x2. Pengumpulan data dilakukan dengan pengamatan melalui lembar observasi. Penelitian ini menggunakan uji t-Test, dan Analisis Varians Dua Jalan. Berdasarkan analisis data diperoleh hasil bahwa ada perbedaan keterampilan sosial dan ada interaksi penggunaan model pembelajaran tipe GGE dan GI dengan memperhatikan konsep diri siswa. Kata kunci: gge, gi, keterampilan sosial, konsep diri
Pengaruh Kualitas Pelayanan, Pengalaman Pelanggan, dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Kepuasan Pelanggan Monica Tiara; Erlina Rufaidah; Yon Rizal
JEE (Jurnal Edukasi Ekobis) Vol 8, No 1 (2020): JEE (Jurnal Edukasi Ekobis)
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of service quality, customer experience, and ease of use of  JT delivery services to customer satisfaction in Social Sciences FKIP Unila Force students in 2016. The method is descriptive verification with ex post facto approach and survey using nonprobability sampling technique with purposive sampling. This research consist of  73 respondents. Data collection by questionnaires. Hypothesis testing partially t Test and Simultaneous f Test. The conclusion of the analysis is that there is a positive influence between service quality, customer experience, and perceived ease of use of JT services to customer satisfaction in students of Social Sciences Faculty of Social Sciences, University of Lampung in 2016. While the influence of simultaneous of customer satisfaction with Fcount = 35.808 with a significance (sig.) of 0.000.Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, pengalaman pelanggan, dan kemudahan penggunaan jasa pengiriman JT terhadap kepuasan pelanggan pada mahasiswa jurusan IPS FKIP Unila Angkatan tahun 2016. Metode yang digunakan adalah deskriptif verifikatif dengan pendekatan ex post facto dan survey menggunakan teknik nonprobability sampling dengan purposive sampling. Responden dalam penelitian ini berjumlah 73. Pengumpulan data dengan kuisioner/angket. Pengujian hipotesis secara parsial Uji t dan secara simultan Uji f. Kesimpulan dari hasil analisis adalah terdapat pengaruh yang positif antara kualitas pelayanan, pengalaman pelanggan, dan persepsi kemudahan penggunaan jasa JT terhadap kepuasan pelanggan pada mahasiswa IPS FKIP Universitas Lampung. Sedangkan pengaruh yang simultan terhadap kepuasan pelanggan dengan Fhitung = 35,808 dengan signifikansi (sig.) sebesar 0,000.Kata kunci: Kemudahan penggunaan, Kepuasan Pelanggan, kualitas pelayanan, Pengalaman Pelanggan.
Pengembangan Potensi Daerah dengan Loka Karya dan Penyuluhan Koperasi Unit Desa di Kecamatan Sekala Berak Kabupaten Lampung Barat Erlina Rufaidah
Inovasi Pembangunan : Jurnal Kelitbangan Vol 3 No 01 (2015): April 2015
Publisher : Balitbangda Provinsi Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (349.352 KB)

Abstract

The general objective of this community service is to develop the potential of underutilized Batu Berak sub-district. While the specific objectives to be achieved is (1) increasing the role of the community in the village cooperative unit by holding workshops and counseling about cooperative economic models tha include : provision of venture capital and marketing of products. This community service using research and development model developed by Brog and Gall implemented within two years of activity. First year, is the model development stage, based on the data obtained in the initial counseling, designing the initial model, do a comparative study, observation, revision and generating method of region potention with village cooperative unit workshops and counseling. Second year, sosialize, test the method of region potention with village cooperative unit workshops and counseling. The expected outcome of this community service is formed of society mindset about utilization of cooperative as a foundation of the economy and improve people standards of living by working with village cooperative unit.
Penggunaan E-Learning pada Guru Ekonomi di Bandar Lampung Widya Hestiningtyas; Nurdin Nurdin; Pujiati Pujiati; Erlina Rufaidah
SOCIAL PEDAGOGY: Journal of Social Science Education Vol 1 No 2 (2020): Social Pedagogy: Journal of Social Science Education
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (143.545 KB) | DOI: 10.32332/social-pedagogy.v1i2.2739

Abstract

Pembelajaran merupakan sebuah proses yang menjadi kunci tercapainya tujuan belajar. Apabila proses pembelajaran yang dilakukan baik maka hasil belajar akan baik.. Agar pembelajaran berjalan dengan baik guru perlu mempersiapkan sumber, media, model, metode dan teknik pembelajaran yang disajikan dalam perangkat pembelajaran. Namun, saat keadaan seperti saat ini yang dilanda pandemi kegiatan belajar mengajar tidak bisa dilaksanakan dengan tatap muka, untuk itu pembelajaran dalam jaringan menjadi suatu pilihan. Melalui pelatihan E-Learning diharapkan guru memiliki kemampuan dan dapat melaksanakan pembelajaran dengan metode e learning. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan e learning terhadap pemahaman dan keterampilan pembelajaran e learning. Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah guru-guru ekonomi di Bandar Lampung yang berjumlah 16 orang. Hasil penelitian menemukan bahwa adanya pengaruh positif dan signifikan setelah mengikuti pelatihan e learning terhadap pemahaman dan keterampilan dalam penggunaan metode pembelajaran e learning.
PEMBERDAYAAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT MELALUI KOPERASI UNIT DESA BERBASIS USAHA TERBIMBING Erlina Rufaidah
Akademika : Jurnal Pemikiran Islam Vol 22 No 2 (2017): Ekonomi Islam dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (340.919 KB)

Abstract

Abstrak Koperasi dan masyarakat merupakan aspek penting dalam peningkatan ekonomi pedesaan yang akan bermuara pada kemajuan desa tersebut. Maka koperasi dan masyarakat tidak dapat berjalan sendiri-sendiri atau bergerak terlalu dominan pada salah satu aspek nya, sehingga pola gerakan koperasi harus selalu beriringan dengan pola gerakan masyarakat sebagai anggotanya. Usaha terbimbing merupakan sebuah perlakuan khusus kepada pelaku usaha untuk dapat diberikan pendampingan, pembimbingan, penyuluhan hingga pada tahap evaluasi usaha. Hal tersebut dimaksudkan agar pelaku usaha tersebut dapat terarah dengan baik, mampu memecahkan masalah, mampu menjawab tantangan, mampu mengikuti perkembangan zaman dan memiliki daya saing sehingga usaha yang didirikan dapat terus maju dan berkembang sebagai bukti turut ambil bagian dalam pembangunan perekonomian masyarakat. Pemberdayaan dengan cara pembimbingan atau pendampingan dinilai akan berjalan lebih efektif dan efesien sehingga target yang telah ditentukan dapat lebih mudah dicapai. Paradigma yang masih menganggap koperasi menjadi jalan untuk kepentingan individual profit oriented sudah seharusnya untuk di-revitalisasi menjadi multi-purpose oriented. Sehingga fungsi dan peran koperasi dapat berjalan dengan optimal sesuai dengan prinsip-prinsipnya. Pengembangan model usaha terbimbing dipandang akan menjadi jalan solusi bagi koperasi unit desa untuk dapat mencapai target capaian yang telah ditetapkan. Kata kunci: Pemberdayaan Perekonomian, Koperasi Unit Desa, dan Usaha Terbimbing Abstract Cooperation and community is the important aspect in increasing rural economic which lead to the development of its rural area. Then, cooperation and community can not walk aone or moving dominanly on one of the aspect, so the cooperation pattern movement must be hand in hand with community pattern movement as its member. Guided business is a special treatment to the businessmen in order to get guiding, supervising, counseling until evaluation business step. That means the businessmen will be guided well, able to solve problem, able to answer the challenge, able following development era and have competitiveness so the business that established able to develop, As proof of taking part in community economical development. Empowerment by way of mentoring or mentoring assessed will run more effectively and efficiently so that the target that has been determined can be more easily achieved. The paradigm that still considers the cooperative to be the way for the benefit of individual profit oriented is supposed to be in the revitalization become multi-purpose oriented. So, the function and role of cooperation can run optimally in accordance with the principles. The development of a guided business model is seen as the path of solution for the cooperation of village unit (KUD) to achieve the established performance target. Keyword: Economical Empowering, The Cooperation of Village Unit (KUD), and Guided Business
ANALISIS NILAI TAMBAH KOPI BUBUK TJAP TUGU LIWA (Studi Kasus Pada Agroindustri Tjap Tugu Liwa di Kecamatan Balik Bukit Kabupaten Lampung Barat) Desi Rahmalia; Wan Abbas Zakaria; Erlina Rufaidah
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh Vol 10, No 1 (2023): Januari 2023
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25157/jimag.v10i1.8908

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis besarnya nilai tambah yang dihasilkan dari proses pengolahan biji kopi menjadi kopi bubuk pada agroindustri Tjap Tugu Liwa. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus pada agroindustri kopi bubuk Tjap Tugu Liwa. Pengumpulan data menggunakan data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara langsung menggunakan kuisioner (daftar pertanyaan). Data sekunder diperoleh dari Badan Pusat Statistika, literatur, publikasi, laporan-laporan dan sumber data lainnya yang dapat mendukung penelitian ini. Responden pada penelitian yaitu ketua agroindustri, pemilihan responden dilakukan secara sengaja (purposive sampling) dengan pertimbangan bahwa ketua agroindustri lebih mengetahui mengenai keadaan agroindustri kopi bubuk Tjap Tugu Liwa. Analisis nilai tambah menggunakan perhitungan metode Hayami (1987). Hasil penelitian menunjukkan besaran nilai tambah yang diperoleh agroindustri Tjap Tugu Liwa bernilai positif yaitu sebesar Rp12.689,54 per kg bahan baku biji kopi, dengan rasio nilai tambah sebesar 30,17 persen. Agroindustri Tjap Tugu Liwa layak untuk dikembangkan.
Minat Penggunaan E-Money di Masa Pandemi: Studi Kasus Mahasiswa Universitas Lampung Erlina Rufaidah; Amar Ma'ruf; Pujiati Pujiati; Aryan Danil Mirza. BR
Jurnal Bisnis dan Manajemen (JBM) JBM Vol 19 (2023): Issue 1
Publisher : Faculty of Economics and Business University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jbm.v19i1.834

Abstract

The Covid-19 pandemic has encouraged massive use of e-money among the public. The lack of interaction between individuals during the pandemic has made e-money an increasingly necessary payment alternative. This research tries to analyze the driving factors behind the interest in using e-money during a pandemic. This study used a survey method on 97 respondents. The research results show evidence that interest in using e-money among students is influenced by perceptions regarding benefits, safety, and convenience. The government and related stakeholders need to increase the value of benefits, security and convenience to encourage the use of e-money among the wider community in the future
Identification of the Values of Economic Education Lampung Tribe Putri, Rahmah Dianti; Rahmawati, Rahmawati; Rufaidah, Erlina; Winatha, I Komang; Nurdin, Nurdin
Economic Education and Entrepreneurship Journal Vol 7, No 1 (2024): Economic Education and Entrepreneurship Journal (E3J)
Publisher : FKIP Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to determine the general picture of the values of Family Economic Education Lampung tribe and the general pattern of the meaning of Economic Education that is applied to children within the scope of the family Lampung tribe. this study uses a qualitative design using an ethnographic approach, researchers are trying to get into the conceptual world of the subjects studied, namely the Lampung tribal family. Data collection techniques include in-depth interviews and documentation. Based on the results obtained findings 1) Piil pesinggiri regarded as self-esteem owned by the lampung tribe, Piil pesenggiri interpreted as a view of life or life guidelines Lampung tribe, 2) in managing family income, Lampung tribe family provides tanggngjawab against an isti who has full control in managing finances, 3) the implementation of Economic Education, the habit of saving from childhood, the introduction of money from an early age, the habit of saving and frugal command from parents, there is a habit to always behave based on the norms of the application of Piil Pesenggiri.Keywords: Economy, Family, Piil Pesenggiri, Lampung TribeDOI: http://dx.doi.org/10.23960/E3J/v7i1.57-62 
PEMBERDAYAAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT MELALUI KOPERASI UNIT DESA BERBASIS USAHA TERBIMBING Rufaidah, Erlina
AKADEMIKA: Jurnal Pemikiran Islam Vol 22 No 2 (2017): Ekonomi Islam dan Pemberdayaan Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/akademika.v22i2.824

Abstract

Abstrak Koperasi dan masyarakat merupakan aspek penting dalam peningkatan ekonomi pedesaan yang akan bermuara pada kemajuan desa tersebut. Maka koperasi dan masyarakat tidak dapat berjalan sendiri-sendiri atau bergerak terlalu dominan pada salah satu aspek nya, sehingga pola gerakan koperasi harus selalu beriringan dengan pola gerakan masyarakat sebagai anggotanya. Usaha terbimbing merupakan sebuah perlakuan khusus kepada pelaku usaha untuk dapat diberikan pendampingan, pembimbingan, penyuluhan hingga pada tahap evaluasi usaha. Hal tersebut dimaksudkan agar pelaku usaha tersebut dapat terarah dengan baik, mampu memecahkan masalah, mampu menjawab tantangan, mampu mengikuti perkembangan zaman dan memiliki daya saing sehingga usaha yang didirikan dapat terus maju dan berkembang sebagai bukti turut ambil bagian dalam pembangunan perekonomian masyarakat. Pemberdayaan dengan cara pembimbingan atau pendampingan dinilai akan berjalan lebih efektif dan efesien sehingga target yang telah ditentukan dapat lebih mudah dicapai. Paradigma yang masih menganggap koperasi menjadi jalan untuk kepentingan individual profit oriented sudah seharusnya untuk di-revitalisasi menjadi multi-purpose oriented. Sehingga fungsi dan peran koperasi dapat berjalan dengan optimal sesuai dengan prinsip-prinsipnya. Pengembangan model usaha terbimbing dipandang akan menjadi jalan solusi bagi koperasi unit desa untuk dapat mencapai target capaian yang telah ditetapkan. Kata kunci: Pemberdayaan Perekonomian, Koperasi Unit Desa, dan Usaha Terbimbing Abstract Cooperation and community is the important aspect in increasing rural economic which lead to the development of its rural area. Then, cooperation and community can not walk aone or moving dominanly on one of the aspect, so the cooperation pattern movement must be hand in hand with community pattern movement as its member. Guided business is a special treatment to the businessmen in order to get guiding, supervising, counseling until evaluation business step. That means the businessmen will be guided well, able to solve problem, able to answer the challenge, able following development era and have competitiveness so the business that established able to develop, As proof of taking part in community economical development. Empowerment by way of mentoring or mentoring assessed will run more effectively and efficiently so that the target that has been determined can be more easily achieved. The paradigm that still considers the cooperative to be the way for the benefit of individual profit oriented is supposed to be in the revitalization become multi-purpose oriented. So, the function and role of cooperation can run optimally in accordance with the principles. The development of a guided business model is seen as the path of solution for the cooperation of village unit (KUD) to achieve the established performance target. Keyword: Economical Empowering, The Cooperation of Village Unit (KUD), and Guided Business
Pemetaan Obyek Dan Daya Tarik Wisata Dalam Pengembangan Ekowisata Berbasis Agroforestri Pada Gapoktan Pujo Makmur Kabupaten Pesawaran Harianto, Sugeng P; surnayanti, surnayanti; Tsani, Machya Kartika; Santoso, Trio; Jaya, Nuril Atma; Rufaidah, Erlina
Jurnal Sylva Scienteae Vol 7, No 5 (2024): Jurnal Sylva Scienteae Vol 7 No 5 Edisi Oktober 2024
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v7i5.13182

Abstract

Ekowisata berbasis masyarakat merupakan pengembangan suatu tempat salah satunya di Gapoktan Pujo Makmur, Kabupaten Pesawaran, Provinsi Lampung melalui sektor pariwisata. Pengembangan ini memanfaatkan potensi sumber daya alam dan budaya yang dimiliki oleh masyarakat sebagai obyek dan daya tarik wisata. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pemetaan obyek dan daya tarik ekowisata berbasis agroforestri pada Gapoktan Pujo Makmur guna memberikan informasi dasar untuk pengembangannyakepada para pihak terkait . Metode pengumpulan  data menggunakan aplikasi Avenza Maps dan ArcGIS untuk pengambilan titik awal dan penelusuran sampai titik akhir. Selanjutnya data di analisis menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukan adanya elemen penting selama penelusuran seperti pemukiman, jembatan, masjid, dan lahan agroforestri yang semuanya merupakan obyek dan daya tarik wisata. Penelitian ini memberikan informasi dasar dalam pengembangan ekowisata berbasis agroforestripada Gapoktan Pujo Makmur. Lahan agroforestri didominasi oleh tanaman durian, kapulaga, kemiri, pala sehingga dapat menarik wisatawan untuk berkunjung berwisata. Disamping itu terdapat air terjun Kedung Gajah yang terbentuk dari bebatuan yang merupakan potensi signifikan dalam pengembangan ekowisata agroforestri Gapoktan Pujo Makmur.