Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Majalah Obat Tradisional

EFEK PENGHAMBATAN EKSTRAK N-HEKSANA BUAH MENGKUDU (Morinda citrifolia L.) TERHADAP REAKSI ANAFILAKSIS KUTANEUS AKTIF PADA TIKUS WISTAR YANG DIINDUKSI VAKSIN HEPATITIS B Sasmito, Ediati; Nugroho, Agung Endro; V. Sagala, Yose
Majalah Obat Tradisional Vol 19, No 1 (2014)
Publisher : Faculty of Pharmacy, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (896.869 KB) | DOI: 10.14499/mot-TradMedJ19iss1pp%p

Abstract

Mengkudu (Morinda citrifolia L.) adalah salah satu tanaman berkhasiat obat  yang sudah tidak asing lagi penggunaannya dalam pengobatan. Mengkudu telah diketahui memiliki efek farmakologis, antara lain efek analgesik, antihipertensi, dan imunomodulator. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan bahwa ekstrak n-heksana buah mengkudu dapat menghambat reaksi anafilaksis kutaneus aktif pada tikus Wistar jantan yang diinduksi vaksin hepatitis B. Penelitian ini menggunakan metode anafilaksis kutaneus aktif, kemudian dilanjutkan dengan pengamatan histopatologinya. Uji anafilaksis kutaneus aktif dilakukan selama dua minggu. Hewan uji dibagi menjadi lima kelompok yaitu kelompok : kontrol tanpa perlakuan, perlakuan dengan  ekstrak n-heksana buah mengkudu dosis   50mg, 100mg, dan 200mg/kgBB tikus, dan kelompok yang diberi kromolin dosis 2,16mg/kg BB tikus sebagai kontrol positif. Hewan uji disensitisasi 2 kali (1x setiap minggu) dengan vaksin hepatitis B (dosis 145µg/kgBB tikus) secara subkutan pada bagian punggung. Pada minggu kedua, hewan uji diambil secara acak 4 ekor setiap kelompok untuk dikurbankan dan diambil jaringan kulit beserta jaringan hatinya. Jaringan dibuat sebagai preparat histopatologi dengan pewarnaan hematoxyllin-eosin. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak n-heksana buah mengkudu dosis 50mg, 100mg, dan 200mg/kgBB pada tikus jantan Wistar yang diinduksi vaksin hepatitis B dapat menghambat reaksi anafilaksis kutaneus aktif.
Morinda citrifolia Linn. Ethanolic-extract Improve Inflammation Condition in Acetic Acid-induced Colitis Ulcerative Mice Models Utami, Tri Fitri Yana; Sahid, Muhammad Novrizal Abdi; Sari, Ika Puspita; Sasmito, Ediati
Majalah Obat Tradisional Vol 30, No 2 (2025)
Publisher : Faculty of Pharmacy, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/mot.95065

Abstract

Ulcerative Colitis (UC) is a chronic inflammatory disorder affecting the colon, characterized by recurrent episodes and involving multifaceted etiological factors in its pathogenesis. This study aims to explore the pharmacological effect of Morinda citrifolia Linn. fruit ethanolic-extract (MFE) in UC. The UC mice model was induced using 2% acetic acid administered per-rectal. Subsequently, mice were categorized into six groups, comprising a normal control, negative control, positive control, and three MFE treatment groups (100mg/kgBW; 200mg/kgBW; 400mg/kgBW). Colitis severity was assessed by scoring system to obtain the Disease Activity Index (DAI) and Hematoxylin-Eosin (HE) staining. The 2,2-diphenyl-1-picrylhydrazyl (DPPH) assay was employed to determine the free radical scavenging activity. MFE exhibited notable antioxidant activity, with an IC50 value of 0,553 mg/ml. Notably, MFE administration led to a discernible reduction in DAI scores, with MFE treatment demonstrating improved inflammation condition compared to the negative control from day 6 through day 11. Furthermore, immune cell infiltration within colonic tissue was markedly attenuated in the MFE-treated group compared to the negative control group. Evaluation of colon tissue damage revealed scores of 5.7, 4.2, and 3 for MFE doses of 100 mg/kg, 200 mg/kg, and 400 mg/kg, respectively, whereas the positive control group exhibited a score of 3, indicating superior tissue preservation. Notably, these scores contrasted starkly with the negative control group, which registered a damage score of 11.8. These findings exhibit the MFE potential as a therapeutic intervention for UC owing to its pharmacological properties, underscoring its potential as a natural remedy in UC management.