Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

Application of Inheritance Law in Minangkabau According to Islamic Law Rahmadanil; Zuwanda, Rifka
Jurnal Hukum Islam Vol 19 No 2 (2021)
Publisher : Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28918/jhi.v19i2.5087

Abstract

The majority of Minangkabau people give heirloom to their daughters, not to their sons. The heirloom that is passed down from generation to generation becomes a high heirloom, while the heirloom resulting from the work of parents becomes a low heirloom. High heirloom and low heirloom are different from the division of inheritance law in Islam. High heirloom is intended for daughters, low heirloom has the right of a sons in it (handed over to uncle as head of heirloom and he is responsible for the mandate given by parents). This empirical juridical research obtained data from document studies, interviews, and questionnaires. The results of the study show that Minangkabau society still uphold Islamic law because the guidelines in the application of inheritance distribution are sourced from sharia law, but the terms are different. In practice, high heirloom and low heirloom are on the same line as the inheritance law material. No one is harmed in its application, in accordance with the provisions stipulated by custom or Islamic law.
The Urgency of Increase in Judges' Salaries and Fair Decisions Nani Widya Sari; Guntarto Widodo; Oksidelfa Yanto; Isnu Harjo Prayitno; Rifka Zuwanda
International Journal of Law and Society Vol. 2 No. 4 (2025): International Journal of Law and Society
Publisher : Asosiasi Penelitian dan Pengajar Ilmu Hukum Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62951/ijls.v2i4.775

Abstract

This research will analyze the increase in judges' salaries and its impact on fair decisions for justice seekers. Furthermore, it also aims to analyze what aspects need to be considered to achieve the ideal goal of the criminal justice process so that judges' decisions can fulfill a sense of justice. The method used in this study is the normative juridical writing method using secondary data obtained through literature study. The results of the study indicate that with an adequate salary increase, judges can focus more on their duties to provide fair decisions and are not tempted by external factors that can affect their independence. In addition, there are several aspects that need to be considered so that the criminal justice process can produce decisions that fulfill a sense of justice, including decisions must be based on the principle of substantive justice, namely justice that considers the material aspects of the case, not just formal procedures. Then there is also consistent application of the law, transparency and accountability. And no less important is respect for human rights. Thus, increasing judges' salaries can be one effort to improve the quality of law enforcement and justice in Indonesia.
Inheritance Law in Minangkabau: A Comparative Study of the Application of Islamic and Customary Inheritance Law in Koto Tangah Subdistrict and Nanggalo Padang City: (Hukum Waris di Minangkabau: Studi Komparatif Penerapan Hukum Waris Islam dan Adat di Kec. Koto Tangah dan Nanggalo Kota Padang) Rahmadanil, Rahmadanil; Zuwanda, Rifka
El-Qist: Journal of Islamic Economics and Business (JIEB) Vol. 11 No. 2 (2021): October
Publisher : Islamic Economics Department, Faculty of Islamic Economics and Business, Sunan Ampel State Islamic University, Surabaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15642/elqist.2021.11.2.151-163

Abstract

Abstract: Inheritance, according to Minangkabau custom, is given to girls, not boys. In Islam, property inheritance is regulated by Far?i? fiqh, which gives to daughters, sons, spouses of heirs (husband or wife) and even the inheritor's parents. Property inherited from generation to generation in the Minangkabau community is called "pusaka tinggi” which means high heritage. In contrast, the legacy of the parents' livelihood is called "pusaka rendah” which means low inheritance. This article wants to answer about how the inheritance of the Minangkabau community in Koto Tangah Subdistrict and Nanggalo Padang City Subdistrict. The authors use a qualitative research model and an empirical juridical approach, with the data in this article obtained from interviews, observations and document studies. The result is that the distribution of the Minangkabau community's inheritance in Koto Tangah Subdistrict and Nanggalo Padang City Subdistrict is divided into two. "Pusaka tinggi" which is the people's property and cannot be traded, will always be inherited, controlled and owned from generation to generation from the traditional female line. While the "pusaka rendah" is individual property, the inheritance distribution follows the Heir religion; if Moslem, then Far?i? fiqh can be applied. Keywords: Inheritance Law; High Heirloom; Low Inheritance; Minangkabau custom.   Abstrak: Harta peninggalan menurut adat masyarakat Minangkabau diberikan kepada anak perempuan bukan kepada anak laki-laki. Sedangkan dalam Islam, peninggalan harta diatur oleh ilmu Far?i? yang memberikan kepada anak perempuan, anak laki-laki, pasangan pewaris (suami atau istri) bahkan orang tua pewaris. Harta hasil warisan turun temurun di masyarakat Minangkabau disebut “pusaka tinggi” sedangkan peninggalan hasil pencaharian orang tua disebut “pusaka rendah”. Artikel ini ingin menjawab tentang bagaimana pembagian harta waris masyarakat Minangkabau di Kecamatan Koto Tangah dan Nanggalo Kota Padang. Penulis menggunakan model penelitian kualitatif dan pendekatan yuridis empiris, dengan data dalam artikel ini diperoleh dari hasil wawancara, observasi dan studi dokumen. Hasilnya, bahwa pembagian harta waris masyarakat Minangkabau di Kecamatan Koto Tangah dan Nanggalo Kota Padang dibedakan menjadi dua. “Pusaka tinggi’ yang merupakan harta Kaum dan tidak dapat diperjualbelikan akan selalu diwarisikan, dikuasai dan dimiliki secara turun temurun dari garis perempuan secara Adat. Sedangkan “pusaka rendah” yang notabennya harta individual, pembagian warisnya mengikuti agama Pewaris, jika Muslim maka ilmu Far?i? dapat diterapkan. Kata Kunci: Hukum Waris; Pusaka Tinggi; Pusaka Rendah; Adat Minangkabau.
Bankruptcy Legal System Reform in Settlement of Debtors’ Debt According to the Bankruptcy law Basri, Herlina; Santiago, Faisal; Zuwanda, Rifka; Yusuf, Hudi; Samiyono, Sugeng
Nagari Law Review Vol 7 No 3 (2024): Nagari Law Review
Publisher : Faculty of Law, Andalas University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/nalrev.v.7.i.3.p.567-577.2024

Abstract

According to Law No. 37 of 2004, bankruptcy is the complete seizure of a bankrupt debtor's assets, with the curator managing and settling them under the watchful eye of a supervising judge. There are several conditions for a debtor to be declared bankrupt, including having two or more creditors and not being able to make payments of at least one debt that is due and collectible and can be at his request or the request of one or more creditors. This article discusses the principle of distributing the debtor's assets if a debtor is declared bankrupt. According to Bankruptcy Law Regarding creditor provisions, in bankruptcy, three creditors are guaranteed compensation; the first is a separatist creditor, namely the creditor holding a material guarantee, then the preferred creditor, who has the right to precede because of the nature of his receivables by law is given a special position, and the last is a concurrent creditor—specifically, creditors who do not fall under the categories of favored and separatist creditors. After Article 2 paragraph (1) is explained, it is determined that creditors are concurrent, separatist, and preferential. Separatist and preferred creditors can apply for a declaration of bankruptcy without losing collateral rights to their assets on the debtor's assets and their right to take precedence. The debtor’s assets will eventually be distributed by the portion of the amount of the creditor's credit. This bankruptcy principle means that the debtor's property is jointly guaranteed for all creditors divided according to the principle of balance or “Pari Pasu Prorata Parte”
Transparansi dan Akuntabilitas Dalam Penggalangan Donasi (Studi pada Kasus Agus dan Novi untuk Pengobatan Mata) Zuwanda, Rifka; Prayitno, Rangga
Jurnal Surya Kencana Dua : Dinamika Masalah Hukum dan Keadilan Vol. 11 No. 2 (2024): Jurnal Surya Kencana Dua: Dinamika Masalah Hukum & Keadilan
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/SKD.v11i2.y2024.46264

Abstract

Kasus Agus dan Novi mencerminkan pentingnya transparansi dan akuntabilitas dalam penggalangan donasi untuk keperluan pengobatan. Artikel ini menganalisis isu-isu hukum, etika, dan sosial terkait penggalangan dana secara daring, serta tantangan yang dihadapi dalam memastikan pengelolaan dana sesuai dengan tujuan yang disampaikan kepada publik. Dengan menggunakan metode yuridis normatif dan studi kasus, penelitian ini memberikan rekomendasi untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap penggalangan dana daring.
KRIMINOLOGI TERHADAP TINDAK PIDANA PENIPUAN YANG DILAKUKAN SECARA BERSAMA-SAMA DALAM PUTUSAN NOMOR: 6/Pid.B/2021/PN SLK Rangga Prayitno; Rifka Zuwanda; Firdaus; Rus Yandi; Basrial Zuhri
Ekasakti Jurnal Penelitian dan Pengabdian Vol. 4 No. 2 (2024): Ekasakti Jurnal Penelitian & Pegabdian (Mei 2024 - Oktober 2024)
Publisher : LPPM Universitas Ekasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Starting from the bad economy in Indonesia, many criminal acts of fraud began to occur which made people anxious due to the negative impact of the Covid-19 outbreak. The crime of fraud has spread to the Solok Regency area by taking advantage of people's negligence towards technology, especially electronic social media, making it very easy for perpetrators of fraud to carry out their plans by doing it together. The specifications of this research are analytical descriptive. The approach used is a normative juridical approach. The normative juridical approach is an approach to statutory regulations. The data used in this research is secondary data. Then the data was analyzed qualitatively and presented in descriptive form.
UPAYA MENIMBULKAN KEPERCAYAAN MASYARAKAT TERHADAP POLRI DALAM MEMBERIKAN KEAMANAN DI WILAYAH HUKUM POLSEK HILIRAN GUMANTI KABUPATEN SOLOK Robert Cenedy; Rifka Zuwanda; Firdaus; Rangga Prayitno
Ekasakti Jurnal Penelitian dan Pengabdian Vol. 4 No. 2 (2024): Ekasakti Jurnal Penelitian & Pegabdian (Mei 2024 - Oktober 2024)
Publisher : LPPM Universitas Ekasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Police in law enforcement are at the forefront before prosecutors and judges. The police are a frightening specter. Not because they have weapons ready to be thrust at any party if they break the law, but also because basic police morals and ethics have disappeared in this large institution. When a police figure appears with a scary face, tough and authoritative attributes, he considers the police to be a public enforcer, a beating tool, a rigid law enforcer, and a figure who has harsh behavior, so the police are symbolized as a scary figure.
PENGEMBANGAN PROFESIONALISME PROFESI ADVOKAT MELALUI PELATIHAN STRATEGI BERTUTUR DALAM ARGUMENTASI HUKUM Minto, Deri Wan; Zuwanda, Rifka; Yulia, Ardiani; Azwar, Rica; Indrayani, Teti
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Volume 5 No 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i1.25052

Abstract

Argumentasi hukum merupakan suatu kemampuan berdiskusi dan bernegosiasi dalam membuat legal reasoning yang wajib dikuasai oleh seorang advokat. Namun, kemampuan argumentasi hukum ini sering tidak mendapatkan perhatian yang serius. Sehingga lahirlah para advokat yang kurang memahami taktik dan teknik strategi bertutur di persidangan. Padahal dengan strategi yang tepat ditambah dengan kesantunan dengan perkataan yang tepat, maka dapat membantu terdakwa diringankan masa hukumannya oleh hakim yang memutuskan perkara tersebut. Tujuan di selenggarakan pelatihan ini untuk menyonsong perubahan yang lebih baik kepada advokat agar mempelajari bagaimana strategi bertutur di persidangan dalam argumentasi hukum demi pengembangan profesionalisme seorang advokat secara berkelanjutan. Advokat sangat penting dibekali dengan pengentahuan tentang profesinalisme, salah satu untuk mengembangkan profesionalisme adalah dengan melatih kemampuan strategi bertutur dalam argumentasi hukum di pengadilan. Strategi bertutur yang tepat akan membawa dampak kepada terdakwa dengan hukuman yang lebih ringan. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini yaitu pemaparan konsep dan penjelasan materi secara rinci, praktik dan Focus Group Discussion. Hasil pelatihan ini secara langsung menunjukkan bahwa selama pelatihan, para advokat sangat terbantu, sehingga advokat mengerti strategi bertutur apa yang tepat di persidangan. Peserta pelatihan memahami secara praktik bagaimana tindak tutur dalam argumentasi hukum. Peserta bersemangat karena telah dibekali pengetahuan melalui pelatihan yang sangat bermanfaat sehingga dapat dilakukan secara mandiri.
Perlindungan Konsumen Terhadap Pengguna Helm yang Tidak Sesuai Standar Nasional Indonesia Prayitno, Rangga; Zuwanda, Rifka
UNES Law Review Vol. 6 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Ekasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31933/unesrev.v6i1.1031

Abstract

Pemerintah mengeluarkan regulasi untuk pelaku industri yang memproduksi helm yang harus memenuhi Standar Nasional Indonesia. Regulasi tersebut berupa Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor 86 Tahun 2009 yang selanjutnya dirobah ke Nomor 24 Tahun 2013 dan terjadi perubahan lagi ke Nomor 55 Tahun 2013 Tentang Standar Nasional Indonesia. peraturan perundang-undangan tentang penggunaan helm ber-Standar Nasional Indonesia telah diterapkan jauh-jauh hari. Hal tersebut mengingat pentingnya ketertiban lalu lintas demi kelancaran dan keselamatan para pengguna jalan pada umumnya. Oleh karena itu perlu diupayakan tumbuhnya semangat untuk menaati aturan, semangat untuk menjaga ketertiban, dan menghormati hak orang lain dalam berlalu lintas. Selain itu, dengan langkah-langkah penegakan hukum oleh Polri diharapkan akan tercipta keadaan tertib hukum dibidang lalu lintas dan angkutan jalan raya sehingga dapat mengurangi jumlah berbagai pelanggaran lalu lintas.
Urgensi Konstruksi Hukum Pengaturan Contempt of Court dalam Proses Peradilan Pidana Sari, Nani Widya; Yanto, Oksidelfa; Zuwanda, Rifka
Jurnal Legislasi Indonesia Vol 22, No 4 (2025): Jurnal Legislasi Indonesia - Desember 2025
Publisher : Direktorat Jenderal Peraturan Perundang-undang, Kementerian Hukum

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54629/jli.v22i4.1551

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat dan menganalisis peran penegakan hukum dalam menjaga wibawa peradilan, serta ingin melihat serta menganalisis urgensi konstruksi hukum pengaturan contempt of court dalam proses peradilan pidana. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui metode pendekatan yuridis normatif. Dalam melakukan penelitian yuridis normatif penulis melakukan pengumpulan data melalui studi kepustakaan yang dilakukan dengan cara meneliti bahan pustaka berupa data sekunder. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran penegak hukum dalam menjaga wibawa peradilan sangat diperlukan sekali karena tindakan merendahkan peradilan mengancam pondasi keadilan dan kepercayaan publik terhadap sistem hukum. Karena itu, hakim, jaksa, advokat dan panitera memiliki tanggungjawab yang besar dalam menjaga integritas dan wibawa peradilan dengan cara menegakkan hukum dan keadilan. Setiap perkara diperiksa dan diputus dengan peradilan yang jujur serta tidak memihak dan yang lebih penting peradilan diselenggarakan dengan merdeka dan tidak dipengaruhi oleh kekuasaan manapun. Kemudian yang tidak kalah pentingnya perlu ada konstruksi hukum khusus yang diberlakukan dengan pasti sebagai bagian dari ikhtiar untuk menegakkan wibawa peradilan, seperti undang-undang khusus. Selama ini jika terjadi contempt of court, pelakunya dibiarkan saja tanpa ada sanksinya. Ini tidak boleh dibiarkan secara terus menerus, maka perlu ada aturan hukum yang mengatur sehingga dengan aturan hukum itu pelaku contempt of court dapat di proses dan dihukum.