Claim Missing Document
Check
Articles

Diversifikasi Olahan Ikan Patin dan Pelatihan Pembuatan Maggot di Desa Bangkiling Raya Kecamatan Banua Lawas Kabupaten Tabalong Arfa Agustina Rezekiah; Abdi Fithria; Hafizianor Hafizianor; Noor Arida Fauzana; Candra Candra; Ahmad Yunani; Susilawati Susilawati; Muhammad Ruslan
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 4 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i4.8073

Abstract

The community empowerment activities of the Community Science and Technology Program are specifically aimed at enhancing the knowledge of the residents, especially the housewives of Bankirin Raya Village, Banua Lawas District, Tabalong District. Meatballs and nuggets are a commodity and easy to make. This empowerment activity encourages communities to start new businesses based on catfish exploitation to increase income for the surrounding communities. Methods used include socialization and counseling, and training. , production management development, program discussion and evaluation. This activity took place in a resident home with 20 participants. Many participants participated in this activity. During the activity, all participants were very enthusiastic to participate in training and coaching. Materials were provided to participants on how to process catfish into economically valuable products. The participant also received online her marketing and financial management guidance and training on starting a new business to improve the participant's skills and knowledge.
IMPLEMENTASI PROGRAM CSR PT. INDO MURO KENCANA DI KABUPATEN MURUNG RAYA, PROVINSI KALIMANTAN TENGAH Erika Septiani Theresia; Hafizianor Hafizianor; Trisnu Satriadi; Danang Biyatmoko
EnviroScienteae Vol 19, No 2 (2023): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 19 NOMOR 2, MEI 2023
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v19i2.16277

Abstract

PT. Indo Muro Kencana is one of the companies in Murung Raya Regency that does business in gold and silver mining. PT. Indo Muro Kencana has been conducting CSR programs since it started operating in villages around the company's area, currently focusing more on community development and empowerment (PPM) program activities. There is a village position that increases every year, but there is also a village position that is still the same every year, even though the village has received a CSR program from PT. IMK. Opening the phenomenon of social responsibility that has been implemented by PT. Indo Muro Kencana in these assisted villages later became the principle of implementing this research. The objectives of this study are: analyzing the implementation, analyze the suitability of the preparation, and analyzing the impact of the implementation of PT. Indo Muro Kencana. The research sites include Mangkulisoi Village, Tanah Siang District, Tumbang Bantian Village, Sungai Babuat District, Dirung Lingkin Village, Tanah Siang Selatan District, and Mangkahui Village, Murung District. The data were analyzed using the Interaktive Model analysis method: data collection, reduction, data presentation, and conclusion making. Implementation of CSR PT. IMK through the PPM program is very positively felt by village communities around the mining area, as can be seen through the calculation of the results of the questionnaire distributed to the communities who were respondents in this study, 3.77% stated that the implementation of PT. IMK's CSR program was very good. IMK through the PPM program and 45.59% stated that it was good, 44.53% said it was quite good, 3.64% said it was not good and only 2.47% said it was very bad. Furthermore, public perception of the implementation of the PPM program by CSR PT. IMK can be seen through the calculation of the IPS (Social Acceptance Index) of rural communities as beneficiaries of PPM CSR PT. IMK obtained a score of 59.63% in a moderate position and a Community Behavior Index towards the implementation of PT's CSR PPM program. IMK is at a score of 66.64% moderate position. This shows that the community is quite beneficial and quite accepting of the implementation of PT. IMK through this PPM program.
PENGELOLAAN KEBUN HUTAN (FOREST GARDEN) OLEH MASYARAKAT SUKU DAYAK MERATUS DI DESA HINAS KIRI KECAMATAN BATANG ALAI TIMUR Heni Meliani; Hafizianor Hafizianor; Daniel Itta
Jurnal Sylva Scienteae Vol 6, No 2 (2023): Jurnal Sylva Scienteae Vol 6 No 2 Edisi April 2023
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v6i2.8534

Abstract

Management of forest gardens (forest garden) by the Dayak Meratus people in Hinas Kiri Village, Batang Alai Timur District. The purpose of this study is to examine the system of forest garden management (forest garden) patters for Dayak Meratus community in the village of hinas kiri. The object of this research is the Dayak meratus community in Hinas Kiri Village, Batang Alai Timur District, Hulu Sungai Tengah Regency. This study uses a purposive sampling method, which is a deliberate sampling technique with parties who are considered capable and competent in providing descriptions and information to answer questions. The result of the data obtained were compiled, processed, and analyzed to be able to provide an overview of the exiting problems. Based on the result obtained from this study, the forest garden system in hinas kiri village is divided into 3 forest plantation systems, namely seasonal forest gardens, annual forest garden, mixed forest gardens (annual and seasonal).Pengelolaan Kebun Hutan (Forest Garden) Oleh Masyarakat Suku Dayak Meratus Di Desa Hinas Kiri Kecamatan Batang Alai Timur. Tujuan dari penelitian ini adalah mengkaji sistem pola pengelolaan kebun hutan (forest garden) masyarakat suku Dayak meratus di Desa Hinas Kiri. Objek pada penelitian ini adalah masyarakat Suku Dayak Meratus di Desa Hinas Kiri Kecamatan Batang Alai Timur, Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling yaitu teknik penentuan sampel secara sengaja dengan pihak yang dianggap mampu dalam menjawab pertanyaan dan berkompeten dalam memberikan gambaran dan informasi. Hasil data yang didapatkan dianalisis dengan cara analisis deskriptif data-data tersebut disusun, diolah, dan dianalisis untuk dapat memberikan gambaran mengenai masalah yang ada. Berdasarkan hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah sistem kebun hutan yang terdapat di Desa Hinas Kiri terbagi menjadi 3  sistem kebun hutan yaitu kebun hutan semusim, kebun hutan tahunan, kebun hutan campuran (tahunan dan semusim).
PENGELOLAAN DAN KONTRIBUSI TANAMAN KEMIRI (Aleurites moluccana) BAGI MASYARAKAT SEKITAR KAWASAN HUTAN KEMASYARAKATAN DESA GALAM KABUPATEN TANAH LAUT Mardiah Mardiah; Hafizianor Hafizianor; Fonny Rianawati
Jurnal Sylva Scienteae Vol 6, No 3 (2023): Jurnal Sylva Scienteae Vol 6 No 3 Edisi Juni 2023
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v6i3.9211

Abstract

The candlenut plant in Galam Village before there was HKM was used by selling candlenut wood because the selling price was cheap, difficult to market, and the splitting of candlenut seeds was still manual. After the KTH Batu Kura was formed and get the candlenut crusher. Candlenut shells are also used to make liquid smoke which functions as a rubber latex thickener. The purpose of this study was to analyze the candlenut management system and the contribution of candlenut to the income of the community around the Community Forest Area in Galam Village, Bajuin District, Tanah Laut Regency. The tools used in this study include writing instruments, calculators, laptops. The types and sources of data needed to analyze management and contributions include primary data obtained from the community and secondary data from government agencies. Determination of respondents using saturated sampling method or census. Saturated sampling is a sampling technique when all members of the population are used as samples. Data collection is by using several approaches including interviews, field observations, and literature studies. The candlenut management data was analyzed in a systematic way, while the candlenut contribution was analyzed mathematically using four formulas, namely the formula for costs, income, net income and contribution. The results obtained from this study are candlenut management consisting of land preparation, planting patterns, maintenance, harvesting, candlenut production processes and marketing. The contribution of candlenut plants to the income of the community members of KTH Batu Kura is 31% and the contribution of non-candlenut income is 69%.Tanaman kemiri di  Desa Galam sebelum ada HKM di manfaatkan dengan cara menjual kayu kemiri karena harga jual yang murah, sulit dipasarkan, dan pemecahan biji kemiri masih manual. Setelah dibentuk KTH Batu Kura dan mendapatkan bantuan berupa peralatan pemecah kemiri. Cangkang kemiri juga dapat dimanfaatkan untuk membuat asap cair yang mana asap cair ini berfungsi untuk pengental getah karet. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis sistem pengelolaan kemiri dan kontribusi kemiri terhadap pendapatan masyarakat sekitar Kawasan Hutan Kemasyarakatan di Desa Galam Kecamatan Bajuin Kabupaten Tanah Laut. Alat yang digunakan dalam penelitian ini antara lain alat tulis, alat hitung, laptop. Jenis dan sumber data yang diperlukan untuk menganalisi pengelolaan dan kontribusi meliputi data primer yang didapatkan dari masyarakat dan data sekunder dari intansi pemerintah.  Penentuan responden menggunakan metode sampling jenuh atau sensus. Sampling jenuh adalah teknik penentuan sample bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Pengambilan data yaitu dengan menggunakan beberapa pendektan antara lain wawancara, observasi lapangan, dan studi literatur. Analisis data pengelolaan kemiri dengan cara sistematis sedangkan kontribusi kemiri di analisis dengan matematis dengan menggunakan empat rumus yaitu rumus biaya, pendapatan, pendapatan bersih dan Kontribusi. Hasil yang diproleh dari penelitian ini adalah pengelolaan kemiri terdiri dari persiapan lahan, pola penanaman, pemeliharaan, pemanenan, proses produksi kemiri dan pemasaran. Kontribusi tanaman kemiri terhadap pendapatan masyarakat anggota KTH Batu Kura yaitu sebesar 31% dan kontribusi dari pendapatan diluar kemiri yaitu sebesar 69%.
Sosialisasi Manfaat Sekat Kanal di Lahan Eks Pengembangan Lahan Gambut di Provinsi Kalimantan Tengah Wiwin Tyas Istikowati; Budi Sutiya; Kissinger Kissinger; Hafizianor Hafizianor; Rina Muhayah; Sunardi Sunardi
Abdimas Mandalika Vol 1, No 2 (2022): Februari
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/am.v1i2.7362

Abstract

Abstract:  The aims of this community service program is to socialize the canal blocking development program in Dadahup Sub District, Kapuas, Central Kalimantan. The program aims to restore the peat ecosystem to support food estate program. The method used by the community service team was to gather representatives of community member from seven villages in Dadahup sub district to discuss about canal blocking program. The socialization was carried out by the service community team using focus group discussion method with community in Dadahup sub-district. From that activity, the community welcome the plan and to be actively involved in canal blocking development activities in Central Kalimantan.Abstrak Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mensosialisasikan rencana program pembangunan sekat kanal yang dilaksanakan di kecamatan Dadahup, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah untuk memulihkan ekosistem gambut untuk mendukung program food estate untuk ketahanan pangan nasional. Metode yang dilakukan oleh tim pengabdi adalah dengan mengumpulkan perwakilan warga masyarakat dari tujuh desa di kecamatan tersebut untuk berdiskusi dengan tim pengabdi terkait rencana yang akan diprogramkan, yaitu pembangunan sekat kanal di wilayah mereka. Sosialisasi dilakukan oleh tim pengabdi dengan metode focus group discussion (FGD) dengan masyarakat di kecamatan Dadahup. Dari diskusi terlihat masyarakat menyambut baik rencana tersebut dan ingin terlibat aktif dalam kegiatan pembangunan sekat kanal di Kalimantan Tengah.
DAMPAK SOSIAL EKONOMI PROGRAM INVESTASI HUTAN II (FOREST INVESTMENT PROGRAM II) TERHADAP MASYARAKAT DI KPH TANAH LAUT Wildani Nugraha; Fonny Rianawati; Hafizianor Hafizianor
Jurnal Sylva Scienteae Vol 6, No 4 (2023): Jurnal Sylva Scienteae Vol 6 No 4 Edisi Agustus 2023
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v6i4.10019

Abstract

This study aims to determine the socio-economic impact of Forest Investment Program II (FIP II) on the community in the Tanah Laut FMU, analyze the socio-economic impact on the community using a quantitative approach and descriptive research procedures. The subjects of this study were farmers who joined the Forest Farmers Group and participated in the FIP-II program in Tanah Laut district. The object of this research is the community who join the Forest Farmers Group (KTH) which participates in FIP-II. The forest investment program II provides a socio-economic impact on farming communities in the Forest Village in the Tanah Laut KPH, South Kalimantan Province. There are 3 aspects that affect the socio-economic impact, namely 1). Education aspect where the involvement of farmers in FIP II causes the ability of farmers to send their children to university level, and seek additional education for their children such as courses or training in certain skills. 2) The work aspect, where the existence of FIP II causes the community to have permanent jobs and additional jobs, where farmers who own their own land get capital to seek additional businesses and can open new jobs for the surrounding community outside the KTH. 3) The income aspect where the existence of FIP II can increase farmers' income, as evidenced in the fulfillment of clothing, food, and housing needs as well as being able to meet other needs such as laptops, vehicles, and other electronic goodsPenelitian  ini bertujuan  untuk mengetahui dampak sosial ekonomi Forest Invesment Program II (FIP II) pada Masyarakat di KPH Tanah Laut, menganalisis dampak sosial ekonomi pada masyarakat dengan pendekatan kuantitatif dan prosedur penelitian desktiptif. Subjek penelitian ini adalah petani yang bergabung dalam Kelompok Tani Hutan dan ikut dalam program FIP-II di kabupaten Tanah Laut. Objek dari penelitian ini adalah masyarakat yang bergabung dalam Kelompok Tani Hutan (KTH) yang ikut dalam  FIP-II. Program investasi hutan II memberikan dampak sosial ekonomi pada masyarakat petani di Desa Hutan di KPH Tanah Laut Provinsi Kalimantan Selatan. Dampak sosial ekonomi yang berpengaruh ada 3 aspek yaitu 1).  aspek Pendidikan dimana dengan keterlibatan petani dalam  FIP II meneyebabkan adanya kemampuan petani untuk menyekolahkan anak mereka sampai ke jenjang perguruan tinggi, dan mengupayakan pendidikan tambahan anak mereka seperti kursus atau pelatihan keahlian tertentu. 2) Aspek pekerjaan, dimana dengan ada nya FIP II menyebabkan masyarakat mempunyai pekerjaan tetap dan pekerjaan tambahan, dimana petani yang memiliki lahan sendiri mendapatkan modal untuk mengupayakan usaha tambahan serta dapat  membuka lapangan pekerjaan baru untuk masyarakata sekitar diluar KTH. 3) Aspek pendapatan dimana dengan adanya FIP II dapat meningkatkan pendapatan petani, terbukti pada pemenuhan kebutuhan sandang, pangan, dan perumahan juga mampu memenuhi kebutuhan lainnya seperti laptop, kendaraan, dan barang elektronik lainnya
STRUKTUR SOSIAL PADA KEARIFAN LOKAL MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN HUTAN DI DESA PA’AU KABUPATEN BANJAR Asysyifa Asysyifa; Hafizianor Hafizianor; Rahmawati Rahmawati
Jurnal Hutan Tropis Vol 11, No 3 (2023): Jurnal Hutan Tropis Volume 11 Nomer 3 Edisi September 2023
Publisher : Lambung Mangkurat University-Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jht.v11i3.17634

Abstract

Desa Pa'au salah satu desa yang berada di Pegunungan Meratus yang sekarang dihuni oleh masyarakat suku Banjar yang masih memiliki keturunan dari masyarakat suku Dayak Kayutangi, Masyarakat di Desa Pa’au dalam kehidupannya bergantung pada hutan, rata-rata mata pencaharian mereka adalah petani, buruh tani dengan memanfaatkan hutan untuk berladang, berkebun serta berburu. Pentingnya hutan bagi kehidupan sosial ekonomi semakin diakui, karena nilai-nilai budaya berupa kearifan manusia dalam mengelola alam dianggap sebagai cara terbaik untuk mengelola alam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aspek struktur sosial pada kearifan lokal masyarakat dalam pengelolaan hutan di Desa Pa'au. Dimana pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi lapangan. Responden diidentifikasi dengan metode purposive sampling. Pengolahan data dilakukan melalui analisis kualitatif induktif, yang dapat memberikan pemahaman yang menyeluruh tentang keadaan yang sebenarnya. Berdasarkan temuan kajian struktur sosial pada kearifan lokal masyarakat dalam pengelolaan hutan di Desa Pa'au, menggambarkan akulturasi budaya yang membuat adanya perbedaan dari fungsi dan struktur lembaga adat pada masyarakat yang mendiami Pegunungan Meratus pada umumnya. Sedangkan lembaga desa yang ada di desa Pa’au sama dengan lembaga desa pada umumnya. Di Desa Pa’au terdapat aturan yang berkaitan dengan hutan yaitu dilarang memasuki hutan bagian dalam 3 hari sebelum dilakukan ritual sesarahan hutan dan 7 hari setelah dilaksanakan ritual sesarahan hutan. Namun tidak ada sanksi khusus yang diberikan oleh masyarakat apabila ada yang melanggar aturan ini.
PERUBAHAN SOSIAL MASYARAKAT DAYAK MERATUS PASCA BANJIR PADA DESA PATIKALAIN KABUPATEN HULU SUNGAI TENGAH Normaulida Normaulida; Hafizianor Hafizianor; Badaruddin Badaruddin
Jurnal Sylva Scienteae Vol 6, No 5 (2023): Jurnal Sylva Scienteae Vol 6 No 5 Edisi Oktober 2023
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v6i5.10666

Abstract

The purpose of this study is to 1) anaIyze the sociaI chages that occur in the socio-economic aspects of the forest viIIage community which incIude the economic condition of the community househoId and the contribution of forest resources to the community, 2) AnaIyze the sociaI change that occur in the socio-cuIturaI aspects of the forest viIIage comunity which incIude status sociaI and sociaI roIes, sociaI stratification and sociaI mobiIity. Thus study uses a quantitative anaIysis approach using a questionnaire that was anaIyzed on Wilcoxon Macth Pairs. This research was conducted in Patikalain ViIIage, Hantakan District, Hulu Sungai Tengah Regency, South Kalimantan. The resuIts of this study indicate that: 1) change that occur in the community due to fIooding, which causes sociaI changes in socio-economic aspects which incIude: a) circumstances the economy of forest viIIage communities; b) the roIe of forest resources for the community; 2) sociaI changes that occur in socio-cuIturaI aspects, nameIy changes in sociaI status and roIes, changes that occur in sociaI stratification, changes aIso occur in famiIy sociaI mobiIity, and changes aIso occur in peopIe's mindsets towards the enviromentTujuan dari peneIitian ini untuk 1) menganaIisis perubahan sosiaI yang terjadi pada aspek sosiaI ekonomi masyarakat desa hutan yang meIiputi keadaan perekonomian rumah tangga masyarakat dan kontribusi sumberdaya hutan bagi masyarakat, 2) MenganaIisis perubahan sosiaI yang terjadi pada aspek sosiaI budaya masyarakat desa hutan yang meIiputi status sosiaI dan peranan sosiaI, stratifikasi sosiaI dan mobiIitas sosiaI. PeneIitian ini menggunakan anaIisis kuantitatif pendekatan dengan menggunakan kuesioner yang dianaIisis pada Wilcoxon Match Pairs. PeneIitian ini diIakukan di Desa PatikaIain, Kecamatan Hantakan, Kabupaten HuIu Sungai Tengah, KaIimantan SeIatan. HasiI peneIitian ini menunjukan bahwa: 1) perubahan yang terjadi pada masyarakat akibat terjadinya banjir, yang menyebabkan terjadinya perubahan sosiaI pada aspek sosiaI ekonomi yang meIiputi: a) keadaan perekonomian masyarakat desa hutan; b) peran sumber daya hutan bagi masyarakat; 2) perubahan sosiaI yang terjadi pada aspek sosiaI budaya yaitu perubahan terjadi pada status dan peran sosiaI, perubahan juga terjadi pada stratifikasi sosiaI, perubahan juga terjadi pada mobiIitas sosiaI keIuarga, dan perubahan juga terjadi pada poIa pikir masyarakat terhadap Iingkungan.
EDUKASI CERDAS GO GREEN CONCEPT UNTUK GENERASI YANG BERWAWASAN LINGKUNGAN DI SMPN 2 BATI BATI Susilawati Susilawati; Eny Dwi Pujawati; Hafizianor Hafizianor; Nova Purwanti; Muhammad Rizky Arisandi
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v4i4.6503

Abstract

Pada hakikatnya sumberdaya alam diamanatkan pengelolaannya, pemanfatannya dan pelestariannya kepada manusia.  Pemanfaatan sampah organik dan demplot TOGA untuk mewujudkan Go Green Concept di sekolah diharapkan dapat melestarian lingkungan, menumbuhkan partisipasi dan peran serta masyarakat khususnya siswa generasi muda untuk menjaga lingkungan. Kecamatan Bati-Bati memiliki jumlah penduduk cukup banyak. Pesatnya pertumbuhan permukiman dan penduduk di Bati-Bati berdampak terhadap tingginya produksi sampah rumah tangga, namun tidak didukung oleh ketersediaan armada pengangkut sampah. SMPN 2 Bati-Bati merupakan salah satu sekolah yang berkeinginan mendukung lingkungan hijau dan sehat, namun belum memiliki pengetahuan dan keterampilan mengolah dan memanfaatkan sampah organik. Solusi yang ditawarkan yaitu melalui pelatihan pengolahan sampah organik menjadi kompos dan pemanfaatan sudut halaman sekolah dengan demplot TOGA sehingga dapat mengurangi volume sampah, meningkatkan nilai ekonomi dari sampah, dan mewujudnya go green concept di sekolah. Diharapkan dari pengabdian ini dapat memberikan edukasi tentang lingkungan hidup kepada peserta didik seperti edukasi tentang solusi menjaga kestabilan alam. Kegiatan berwawasan lingkungan pada program pengabdian ini dikemas dalam suatu metode pembelajaran dengan Go Green Concept yang mengajak peserta didik untuk memahami lingkungan dan menjaga kelestariannya dengan beberapa cara seperti pengenalan jenis sampah, pembuatan kompos serta demplot TOGA
ANALISIS PENGELOLAAN DAN PEMANFAATAN KEBUN HUTAN DI DESA HARATAI Azizatun Tazkia; Hafizianor Hafizianor; Basir Achmad
Jurnal Sylva Scienteae Vol 7, No 1 (2024): Jurnal Sylva Scienteae Vol 7 No 1 Edisi Februari 2024
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jss.v7i1.11989

Abstract

This study aims to analyze the system of management and utilization of forest gardens in Haratai Village. The research method used is descriptive analysis which can be obtained from observations and interview directly in the field. The results tof stis study show that in Haratai Village the management system of forest garden by the community uses intercropping or agroforestry, the use of forest gardens play an important role from an economy and ecologyPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis sistem pengelolaan,dan pemanfaatan kebun hutan di Desa Haratai. Metode penelitian yang dilakukan yaitu analisis dekstiptif dapat diperoleh dari hasil osservasi serta wawancara secara langsung ke lapangan. Hasil dari penelitian ini bahwa di Desa Haratai system pengelolaan kebun hutan oleh masyarakat menggunakan pengamatan dan wawancara secara langsung di lapangan. Hasil dari penelitian ini sistem pengelolaan kebun hutan oleh masyarakat di Desa Haratai menggunakan tumpang sari atau agroforestri, pemanfaatan kebun hutan memegang peranan penting dari segi ekonomi dan ekologi
Co-Authors - Asysyifa Abdi Fithria Abdul Haris Adi Rahmadi Ahmad Jauhari Ahmad Yamani Ahmad Yunani Alma Rohana Alpianor Alpianor Arfa Agustina Rezekiah Astri Belinda Nur Asrifa Athaillan Mursyid Azizatun Tazkia Badaruddin Badaruddin Bakti Dwi Prasojo Basir Achmad Boyke Wijaya Budi Sutiya Cahyani Hanifah Candra Candra Damaris Payung Danang Biyatmoko Daniel Itta Dewi Wulansari Emmy Sri Mahreda Eny Dwi Pujawati Erika Septiani Theresia Eva Prihatiningtyas Fonny Rianawati Gt.Syeransyah Rudi Gusti Yudha Grifaldrin Hamdani Fauzi Hamdani Fauzi Hapijuddin Noor Heni Meliani Herry Iswahyudi Ilma Hadryanti Irawati Samosir Isabella Andiani Kartika Rakhmawati Khairunisa Khairunisa Kharmaini Mubarak Kissinger Kissinger Kristian Hadinata Lilis Sandari Agustina Mardiah Mardiah Miftahul Anwar Mufidah Asy’ari Muhamad Hamidi Muhamad Nurrahman Abdi Muhammad Adieb Rasyadi Muhammad Halim Mulkarim Muhammad Hasbi Muhammad Helmi Muhammad Husaini Muhammad Muhammad Muhammad Rasid Rida Muhammad Rifa’i Muhammad Rizky Arisandi Muhammad Ruslan Muhammad Syamsudin Noor Naparin, Muhammad Noor Arida Fauzana Normaulida Normaulida Normela Rachmawati Nova Purwanti Nur Weda Wani Nurhidayati Nurhidayati Patar Perdinand Ariokta Rahmawati Rahmawati Raudhah Raudhah Restu Rimbawan Rika Noor Aprilianida Rina Muhayah Noor Pitri Rizain Noor Fikri Rizal Anshari Rizqi Puteri Mahyudin Selimi Guspianor Setia Budi Peran Siti Raihanah Siti Zakiah Sukma Widhiningtyas Sunardi, Ph.D., Sunardi Susilawati Susilawati Susilawati Susilawati Suyanto - Trisnu Satriadi Udiansyah Udiansyah, Udiansyah Vennireza Salsabella Wildani Nugraha Wiwin Tyas Istikowati Yazid Busthami Yusuf Efendi Zainal Abidin