Claim Missing Document
Check
Articles

Augmented Reality Pada Aplikasi Android Untuk Memperlihatkan Gedung Fatek Markho I. Maramis; Arie S.M. Lumenta; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 5 No. 1 (2016): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v5i1.11542

Abstract

Abstract - The simplicity to get the access of information service be the one of choices for the user of communication device. Smartphone is one of the communication device that present the simplicity, so that, the users make this as the prefer alternative.  Nowadays  the use of smartphone that  based on android, increase  rapidly. It makes the developers trying to create android based applications. One of thousands of demanding applications is the ease of location information. This research is focused on the building of a faculty. The building location on faculty chosen by the consideration that a university is composed of a diverse faculty. While getting to know each location and the building of a faculty we should be inside it. The application architecture will be designed based on Augmented Reality. Augmented Reality is a technology that combines with the three-dimensional virtual objects into a real environment and then projecting the results of the virtual objects, namely buildings, paths and signs. The results in this research were using MDLC (Multimedia Development Life Cycle) is an android based applications that provide location information faculty of engineering building of Sam Ratulangi University. Keyword : Android, Augmented Reality, Introduction, Location Abstrak - Kemudahan dalam  memperoleh akses layanan informasi menjadi salah satu pilihan bagi setiap pengguna perangkat komunikasi. Smartphone merupakan salah satu perangkat komunikasi yang menghadirkan kemudahan tersebut, sehingga banyak dijadikan alternative pilihan. Penggunaan smartphone berbasis android saat ini meningkat pesat, hal tersebut mengakibatkan para pengembang aplikasi berlomba-lomba menciptakan aplikasi berbasis android. Salah satu dari ribuan aplikasi yang menuntut kemudahan adalah informasi lokasi. Penelitian ini lebih menitikberatkan pada lokasi bangunan sebuah fakultas. Lokasi dan bangunan fakultas dipilih dengan pertimbangan bahwa sebuah Universitas terdiri dari beragam fakultas didalamnya, sementara untuk mengenal setiap lokasi dan bangunan dari sebuah fakultas kita harus berada dilokasi fakultas tersebut. Arsitektur aplikasi akan dirancang berbasis Augmented Reality. Augmented Reality adalah teknologi yang menggabungkan objek maya dengan tiga dimensi ke dalam sebuah lingkungan nyata kemudian memproyeksikan hasil objek maya tersebut, yaitu gedung, jalur dan tanda. Hasil dalam penelitian ini yang menggunakan metode MDLC (Multimedia Development Life Cycle) adalah aplikasi berbasis android yang memberikan informasi lokasi gedung fakultas Teknik Universitas Sam Ratulangi. Kata Kunci : Android, Augmented Reality, Lokasi, Pengenalan
Implementasi Augmented Reality Pada Sistem Sirkulasi Darah Manusia Mario O. Tambayong; Arie S.M. Lumenta; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 5 No. 3 (2016): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v5i3.12563

Abstract

Abstract – Nowadays the use of multimedia is increasing so rapidly, and it makes multimedia as a part of daily life needs. In the healthcare , there is a developing technology that helps society to understand the human circulatory system. The science resources of healthcare is still intricate, because it’s still in the form of books or reading material. Augmented reality (AR) technology is a technology that makes the virtual world can be displayed in a real-world environment. By using this technology, author has combined 3-dimensional (3D) animations which have audiovisual to help educating society about human circulatory system. This research results an implementation of augmented reality in the human circulatory system, and can be displayed through a gadget or a mobile device as the media to facilitate people to learn it. Augmented reality (AR) renders an attractive and an understandable display. According to the tests that were conducted, it was found that distance was very influential to display the video result. Internet connection and support of light are also very influential to display the result of augmented reality. Keywords : 3D Animation, Augmented Reality, Blender, Human Blood Circulation.   Abstrak - Sekarang ini penggunaan multimedia yang meninggkat begitu pesat, menjadikan multimedia sebagai suatu kebutuhan sehari-hari. Di bidang kesehatan juga berkembang teknologi untuk menunjang masyarakat dalam hal sirkulasi darah manusia. Sumber - sumber pengetahuan tentang kesehatan masih sulit dipahami karena pada umumnya berbentuk buku atau bahan bacaan. Teknologi augmented reality atau realitas tertambah merupakan sebuah teknologi dimana dunia virtual ditampilkam ke lingkungan dunia nyata. Dengan adanya teknologi ini penulis menggabungkan animasi berbasis tiga dimensi yang juga memiliki audio visual sebagai media untuk membantu pembelajaran  tentang tubuh manusia. Penelitian ini menghasilkan sebuah implementasi augmented reality pada sistem peredaran darah manusia, dan ditampilkan melalui gadget atau perangkat seluler sebagai media untuk mempermudah semua orang dalam mempelajarinya. Augmented reality ini memberikan tampilan yang menarik dan mudah dipahami. Dari pengujian yang dilakukan didapati bahwa faktor jarak sangat berpengaruh dalam menampilkan hasil videonya. Koneksi internet dan cahaya juga sangat berpengaruhi untuk menampilkan hasil augmented reality ini. Kata Kunci : Animasi 3D, Augmented Reality, Blender, Peredaran Darah Manusia.
Perancangan Aplikasi Pembelajaran Pengenalan Komputer Berbasis Android Hance B. Bastian; Arie S.M. Lumenta; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 5 No. 3 (2016): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v5i3.12829

Abstract

The computer is one of the present technological expansion that is often used in education or employment, although still many people who do not yet know and understand the use of the computer. Along with the development of technology and information in this modern era, every information expected to presented in a more practical, for example in the applications from a variety of platforms, such as Android. Android is a Java-based operating system that was designed on the LINUX kernel for touch screen mobile devices such as smartphones and computer tablet. Android has some particular characteristics, was built open and can be freely extended to incorporate new technologies that are more advanced. The applications can be built to have equal access to the capabilities of a phone in the provision of services, break the barriers to make new and innovative applications, and has a set of tools that can be used to help application developers improve the productivity of the application. This research aims to design learning application about the introduction of computers based on Android, and the design stage of this application using Waterfall method. This research is expected to help people's lives especially those yet to know and understand the use of computers. The essence of this application is the relationship of each screen there. Although the design is still a simple, but basically this application has been created as a learning tool for the introduction of computers. The system works can be said to be going pretty well, considering a few mistakes on the application. Key Word : Android­­­­­­, Computer, Learning, Smartphone Komputer adalah salah satu pengembangan teknologi masa kini yang sering dipakai dalam dunia pendidikan maupun pekerjaan, meskipun masih banyak juga kalangan masyarakat yang belum mengenal dan mengerti penggunaan komputer. Seiring dengan perkembangan teknologi dan informasi pada era modern ini, setiap informasi diharapkan mampu disajikan secara lebih praktis, misalnya dalam bentuk aplikasi dari berbagai platform, seperti Android. Android adalah sistem operasi berbasis Java yang dirancang pada kernel linux untuk perangkat seluler layar sentuh seperti telepon pintar (smartphone) dan komputer tablet. Android memiliki beberapa karekteristik tertentu, yaitu dibangun terbuka dan dapat secara bebas diperluas untuk memasukan teknologi baru yang lebih maju. Semua aplikasi dapat dibangun untuk memiliki akses yang sama terhadap kemampuan sebuah telepon dalam menyediakan layanan, memecahkan hambatan untuk membangun aplikasi yang baru dan inovatif, serta memiliki sekumpulan tools yang dapat digunakan untuk membantu para pengembang aplikasi dalam meningkatkan produktivitas dari aplikasi yang dibuat. Penelitian ini bertujuan untuk merancang aplikasi pembelajaran pengenalan komputer berbasis Android dan untuk tahapan perancangan aplikasi ini menggunakan metode Waterfall. Dari penelitian ini diharapkan dapat membantu kehidupan masyarakat khususnya yang belum mengenal dan memahami penggunaan komputer secara umum. Inti dari aplikasi ini adalah hubungan dari setiap screen yang ada. Meskipun desainnya masih bersifat sederhana,namun pada dasarnya aplikasi ini sudah berhasil dibuat sebagai salah satu sarana pembelajaran untuk pengenalan komputer. Sistem kerjanya bisa dikatakan berjalan cukup baik, mengingat terjadi  beberapa kesalahan pada aplikasi. Kata kunci : Android, Komputer, Pembelajaran, Telepon pintar
Rancang Bangun Aplikasi Berbasis Android Untuk Informasi Kegiatan dan Pelayanan Gereja Axel D. Rumate; Xaverius Najoan; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 6 No. 1 (2017): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v6i1.15566

Abstract

Information is data that is processed into a form that has meaning for the recipient and useful for decision-making current or future. Awareness of the importance of information and communication to encourage the development of computer technology in order to address the needs of information, triggering the discovery in various disciplines because we can process data faster. Developing a system of the information provided in the application form of various platforms, such as Android.Information develops all aspects of human life, including the spiritual aspect of the church. In this case the Church of GBI Menorah Manado also has a responsibility to meet all of the information in the church. However, the information system applied in church announcements still use paper flyers that have limitations in getting information quickly and accurately.The aims of this research is to design an application as a source of information based on Android. In the process of designing this application using the water fall. This research is expected to help facilitate the process in obtaining information on the activities for the GBI Menorah Manado.The essence of this application is a database that can be used in a flexible. This app still has a notification as a notification, but this application has been successfully created and useful as a source of information.Keywords : Android, Information, communication,  smartphone Informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang memiliki arti bagi penerima dan bermanfaat bagi pengambilan keputusan saat ini atau mendatang. Kesadaran akan pentingnya informasi dan komunikasi mendorong orang mengembangkan teknologi komputer guna mengatasi kebutuhan informasi, sekaligus memicu  penemuan dalam berbagai disiplin ilmu karena kita bisa mengolah data lebih cepat. Pengembagan sistem informasi tersebut tersedia dalam bentuk aplikasi dari berbagai platform, seperti Android.Informasi berkembang diseluruh aspek kehidupan manusia termasuk dalam aspek kerohanian dalam gereja. Dalam hal ini Gereja GBI Menorah Manado juga memiliki tanggung jawab untuk memenuhi semua keperluan informasi dalam gereja. Namun, sistem informasi yang diterapkan dalam gereja masih berupa pengumuman menggunakan selebaran kertas yang memiliki keterbatasan dalam mendapatkan informasi yang cepat, tepat dan akurat.Penenlitian ini bertujuan untuk merancang sebuah aplikasi sebagai sumber informasi berbasis android. Dalam proses perancangan aplikasi ini menggunakan metode water fall. penelitian ini diharapkan dapat membantu memudahkan proses dalam mendapatkan informasi kegiatan bagi GBI Menorah Manado.Inti dari aplikasi ini adalah database yang dapat digunakan secara flexible. Aplikasi ini masih belum memiliki notifikasi sebagai pemberitahuan , akan tetapi aplikasi ini sudah berhasil dibuat dan bermanfaat sebagai sumber informasi. Kata kunci : Andorid, Informasi, komunikasi,  smartphone
Internet Cerdas dan Jerat Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) Brave A. Sugiarso; Arie S.M. Lumenta; Dringhuzen J. Mamahit
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 6 No. 3 (2017): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v6i3.18072

Abstract

Abstrak - Internet sudah menjadi bagian kehidupan masyarakat di era informasi digital saat ini. Internet merupakan sumber kepakaran dan ilmu di dunia maya. Internet sudah mewabah bagi masyarakat pengguna smartphone terutama untuk komunikasi informasi melalui media sosial. Hal positif yang diperoleh melalui internet dapat digunakan untuk meningkatkan omset perekonomian, menawarkan dan memperoleh pekerjaan , pengetahuan, kepakaran, mutu layanan, iman kepercayaan, serta jumlah rekan dan persahabatan yang ada dan lain-lain. Karena begitu dahsyatnya penggunaan internet, maka tidak sedikit juga oknum-oknum yang menyalahgunakan internet itu baik untuk penipuan, penyebaran berita bohong (hoax), ujaran kebencian berbau SARA bahkan hingga ke profokasi. Untuk mengurangi dan mengatur tata aturan berinternet maka dibuatlah suatu Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE). Kegiatan ini dihadiri oleh dan diajarkan kepada mitra yaitu masyarakat khususnya aparat di Kelurahan Tanjung Batu Lingkungan V Kecamatan Wanea, dan warga Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) Bukit Moria Rike, tentang bagaimana menggunakan internet secara cerdas supaya lebih bermanfaat dan tidak melanggar Undang-undang ITE. Mitra selaku pengguna internet cerdas diberikan beberapa situs resmi dan terpercaya sehingga informasinya berguna, tepat dan benar. Mitra juga memahami bahwa UU ITE itu sudah diberlakukan berdasarkan contoh kasus yang diberikan.Kata kunci — GMIM, Internet cerdas, Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik, UU ITEAbstract – Internet has been a part of human being in this digital era. Internet is expert and knowledge sources located on virtual. Positive thing from internet can grow up economic, job vacation, knowledge, expert, quality service, faith, social media and others. Because of the enormity of internet usage, then many people that misuse the internet is for fraud, spreading false news (hoax), speech hatred of SARA even up to the provocation. To reduce and regulate the rules of the internet then made an Act of Information and Electronic Transactions (UU ITE).This activity was attended by and taught to the partners, namely the community, especially the officers in Kelurahan Tanjung Batu Lingkungan V of Wanea District, and the evangelical Christians in Minahasa (GMIM) Bukit Moria Rike, about how to use the internet intelligently to be more useful and not violate the Law ITE. Partners as smart internet users are given several official and trusted sites so that the information is useful, correct and correct. Partners also understand that the ITE Act has been enacted based on a given case example.Keyword – Act of Information and Electronic Transactions, GMIM, Smart Internet, UU ITE
Perpaduan Sensor Ultrasonik Dengan Mini Computer Raspberry Pi Sebagai Pemandu Robot Beroda Irene S. Walingkas; Meicsy E.I. Najoan; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 8 No. 3 (2019): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v8i3.26564

Abstract

Abstrak – Teknologi adalah gagasan yang dibuat untuk mempermudah aktifitas manusia, manusia harus mampu memanfaatkannya, contoh adalah teknologi robotika. Sebuah robot tidak dapat mengetahui halangan yang ada didekatnya tanpa menggunakan sensor. Masalah yang dihadapi adalah bagaimana membuat sistem sensor bisa dikendalikan oleh mini computer raspberry pi sehingga robot dapat mengetahui halangan yang ada. Penelitian ini untuk merancang dan menggunakan sensor jarak HC-SR04 yang dihubungkan dengan raspberry pi untuk diterapkan pada robot beroda. Berdasarkan pengujian dalam penelitian ini sensor HC-SR04 yang dipadukan dengan raspberry pi dapat berfungsi sebagai pemandu robot terhadap halangan, sensor membaca jarak 2-400 cm, membaca bahan yang permukaannya padat.Kata kunci: HC-SR04; mini computer; raspberry pi; robot beroda; sensor ultrasonik. Abstract -            Technology is an idea created to facilitate human activities, humans must be able to use it, an example is robotics technology. A robot can not know the obstacles that are nearby without using sensors. The problem faced is how to make the sensor system can be controlled by a raspberry pi mini computer so that the robot can know the obstacles that exist. This research is to design and use the HC-SR04 proximity sensor which is connected with raspberry pi to be applied to the robot on wheels. Based on testing in this study the HC-SR04 sensor combined with raspberry pi can function as a robot guide to obstructions, the sensor reads a distance of 2-400 cm, reads a solid surface material.Keywords: HC-SR04, mini computer, raspberry pi, wheeled robot, sensor
Aplikasi Sensor Polusi Udara Brave A. Sugiarso; Arie S.M. Lumenta; Benefit S. Narasiang; Arthur M. Rumagit
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 8 No. 3 (2019): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v8i3.27706

Abstract

Abstrak – Saat ini  secara global polusi udara sudah sangat memprihatinkan terutama untuk kelangsungan hidup manusia. Untuk mengetahui bahwa udara sudah mengandung unsur-unsur polutan maka perlu untuk membuat suatu aplikasi. Tujuan penelitian ini adalah membuat suatu kode sumber aplikasi sensor polusi udara menggunakan bahasa C++. Kode sumber ini akan menghasilkan aplikasi sensor polusi udara ke perangkat Android sebagai untuk mengetahui kualitas udara yang ada di sekitar. Kode sumber ini menghasilkan aplikasi sensor polusi udara. Dalam penelitian ini diambil sumber polusi berupa karbon dioksida (CO2) dan karbon monoksida ( CO ). Aplikasi ini bisa diterapkan pada perangkat Arduino Uno serta sensor udara. Kata kunci – Arduino Uno; Bahasa C/C++;  Karbon Dioksida; Karbon Monoksida; Sensor udara. Abstract - Currently, global air pollution is very alarming, especially for human survival. To find out that air already contains pollutant elements it is necessary to make an application. The purpose of this study is to create a source code for air pollution sensor applications using the C ++ language. This source code will produce an air pollution sensor application to the Android device as a way to find out the air quality that is around. This source code produces air pollution sensor applications. In this research, pollution sources such as carbon dioxide (CO2) and carbon monoxide (CO) were taken. This application can be applied to Arduino Uno devices as well as air sensors. Keywords - Air sensor; Arduino Uno; C ++ language; Carbon Dioxide; Carbon Monoxide.
Video Animasi Interaktif 3d Dampak Penggunaan Gadget Pada Anak Sekolah Dasar Tingkat Awal Chatleen Prisilia Ompi; Sherwin R.U.A. Sompie; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 9 No. 2 (2020): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v9i2.29717

Abstract

The presence of gadgets that has offered millions of convenience for sure  is very much loved by children, not spared are the early children of age. At their age when it is very easy to absorb and imitate, gadget addiction will greatly affect the stimulation of their intelligence development. By utilizing the development of the animation industry which should not be merely for entertainment but rather for education, this research aims to create an Interactive Animation Video based on 3 Dimensions Impact of gadget usage. In this research, MDLC (Multimedia Development Life Cycle) method is used. Based on the results of user evaluations conducted online, many respondents found it helpful to have an interactive video animation. This interactive application is also considered interesting so it is suitable to be applied as an educational medium.
Animasi Interaktif Pembelajaran Energi Listrik Turbin Angin Janiver Franklin Hermanses; Meita Rumbayan; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 9 No. 3 (2020): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v9i3.30447

Abstract

Abstrak  Pada era sekarang dimana teknologi sudah berkembang pesat maka dibutuhkan juga sumber listrik yang besar. Untuk memenuhi kebutuhan listrik yang sangat besar maka dibangunlah pembangkit-pembangkit listrik guna memenuhi kebutuhan sumber listrik. Salah satunya adalah Turbin Angin yaitu pembangkit listrik yang memanfaatkan energi angin sebagai energi utama untuk pembangkit listrik. Maka dari itu kita harus mempelajari tentang Turbin Angin. Aplikasi pembelajaran interaktif dengan menggunakan animasi 3 dimensi merupakan metode yang pembelajaran yang efektif. Penelitian ini menggunakan metode MDLC (Multimedia Development Life Cycle). Dari penelitian ini menghasilkan aplikasi pembelajaran untuk mengenal turbin angin, aplikasi ini berjalan pada platform android, dengan menggunakan aplikasi ini dapat menambah pengetahuan tentang Turbin Angin.Kata Kunci      Animasi Interaktif, Multimedia Development Life Cycle, Pembelajaran, Turbin Angin.
Aplikasi Interaktif Belajar Bahasa Isyarat Indonesia Marry Christin Assa; Sumenge T.G. Kaunang; Brave A. Sugiarso
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 10 No. 2 (2021): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v10i2.32405

Abstract

Bahasa Isyarat merupakan bahasa non-verbal, yang mengutamakan gerakan beserta ekspresi yang digunakan oleh masyarakat yang disebut dengan teman tuli. Teman tuli sulit untuk berkomunikasi baik dengan masyarakat yang disebut teman dengar yang menggunakan bahasa verbal yaitu bahasa yang mengandalkan untuk bersuara atau berbicara. Oleh karena itu sebagai jembatan komunikasi maka teman dengar dapat belajar bahasa isyarat Indonesia agar bisa menjadi komunikator untuk teman tuli juga teman dengar yang lain. Berdasarkan penelitian maka dengan menggunakan aplikasi yang dibuat interaktif dengan metode Multimedia Developmnent Live Cycle (MDLC) yang didukung oleh fitur video animasi, teks, suara, dan tombol, sebagai media pembelajaran yang berisi materi perkenalan diri, abjad, dan angka, serta quiz sebagai evaluasi dari hasil belajar, dengan aplikasi yang sudah diberikan kepada beberapa elemen masyarakat untuk menguji manfaat dan kerja dari aplikasi ini memberikan hasil yang baik dan dapat membantu teman-teman dengar untuk bisa belajar dan nantinya dapat berkomunikasi baik dengan teman tuli.
Co-Authors Adi Cipto Tunggil Alwin M. Sambul, Alwin M. Ambat, Mentari Putri Andrew Mazzarah Pulingkareng Anggah Juanda Arie Lumenta Arie S.M Lumenta, Arie S.M Arie S.M.Lumenta Armansyah Andriboko Arni S. Sakul Arsul Arsul Arsul Arsul, Arsul Arthur M. Rumagit Arthur Rumagit Asep Nurjamin Assa, Marry Christin Axel D. Rumate Balamba, Muhammad Kemal Benefit S. Narasiang Bong E. Reginald Bong E. Reginald, Bong E. Brian W.K. Malubaya Chatleen Prisilia Ompi Christian Leonard Cliff Liem Christine D. Sarante Dawaso, Hafdi Demi Adidrana Dringhuzen J. Mamahit Ekawati P. Poli Fadli Umafagur, Fadli Faisal Fatgehipon Faisal Fatgehipon, Faisal Fajar T. Patiung Fayola, Ayyesha Dara Fernandito, Durand Fiorginia Sweety Kalengkongan Firdausiyah, Luluk Gessal, Costantien I.Y. Gunawan, Tedi Hance B. Bastian Hance B. Bastian, Hance B. Hans F. Wowor Hans Wowor Hermanses, Janiver Franklin Hidayat, Ardian Al Hidayatulloh, Arif Hilipito, Moh Aswar K. Ilham Juliansya Irene S. Walingkas Iwayan S. A. Mukti, Iwayan S. A. Janiver Franklin Hermanses Janny O. Wuwung Jecky Y. Akay Jeine E. Sarite Jerly Refo Merentek Jerwin, Langie J.F. Jimmy R. Robot Judijanto, Loso Julian Onibala Julian Onibala, Julian Jullia Gracia Agu Kaligis, Ronaldo Karen V. L. Kapoyos Karthika A. Ngantung Karundeng, Christian O. Kendenan, Fernando S. Kristian B.A. Walangare Kristian Imanuel Kuhon Kurniawan, Dwi A. Lamonge, Louis George Lasabuda, Badzlina K. Lengkong, Cheril M. Lestari, Widya A. Lily S. Patras Lusia E. Manik Lysy C. Moleong Mangente, Geybi Beatrice Mario O. Tambayong Mario O. Tambayong, Mario O. Markho I. Maramis Markho I. Maramis, Markho I. Marry Christin Assa Marzuki Marzuki Meicsy E.I Najoan Meicsy E.I. Najoan Meita Rumbayan Meita Rumbayan Mekel, Weliam J. Mokoginta, Hendra S. Mongilala, Mestilia M. Narasiang, Benefit Semuel Olivia M. Sinaulan Olivia M. Sinaulan, Olivia M. Ompi, Chatleen Prisilia Pailah, Regina Marcellina Pingkan A.K. Pratasis Porsche, Devrico Prasetyo U. Rompas Pratasis, Pingkan A.K. Pulingkareng, Andrew Mazzarah Purnomo, Hendra Claus Elia Rahmat H. Labatjo Rahmat H. Labatjo, Rahmat H. Rasyid, Yuli Lestari Rawis, Zwingly Ch. Raymond Anakotta Raymond Rumajar Raymond Rumajar, Raymond Ria A. Makalalag Riane Kawengian Rio V. Toar Rio V. Toar, Rio V. Rizal Sengkey Rumate, Axel D. Sampe Pasang, Mikha Yudha Sary D. E. Paturusi Sary D.E. Paturusi Sherwin R. U. A. Sompie Sherwin R.U.A. Sompie Sherwin R.U.A. Sompie Singa, Sitty Steven Ray Sentinuwo Sumenge Kaunang Suprapto, Habrian Y.O. Syatria Adymas Pranajaya Taju, Charestania Gabriella TEGUH ARIFIANTO, TEGUH Thomas, Dianto G. Topuh, Elvionita C. Tri C. Rante Tri C. Rante, Tri C. Ulukyanan, Corneles Boneventura Valentina Dhamayanti vania rampo Veronika Paputi Virginia Tulenan Waraney Patrio Langkun Watung, Vina Gracia Raflen Wowiling, Widya Ingelia Xaverius B. N. Najoan, Xaverius B. N. Xaverius B.N. Najoan Xaverius Najoan Xaverius Najoan Yaulie D.Y. Rindengan Yaulie Deo Y. Rindengan