Claim Missing Document
Check
Articles

Found 29 Documents
Search

P PERILAKU CARING PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT SUAKA INSAN BANJARMASIN 2020 Chrisnawati Chrisnawati; Maria Cardoso Lima; Bernadeta Trihandini; Anastasia Maratning
Journal of Nursing Invention Vol. 1 No. 2 (2020): Journal of Nursing Invention
Publisher : LPPM Universitas Sari Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33859/jni.v1i2.43

Abstract

Background: In the era globalization, the demands of society for adequate health services are more increasing and spurring hospitals to provide the best services so that they are not marginalized by the community. Caring as the basis and center of nursing practice. The benefits of caring are very important in the provision of nursing services based on the caring of behavior of nurses able to improve the quality of health services. Transpersonal caring recognizes unity in life and relationships that have concentric caring circles from individuals, to other, to society, to the world, to the earth and to the universe. Objective: To describe behavior caring nurses in the inpatient care in Suaka Insan Hospital Banjarmasin 2020. Method: This research uses descriptive quantitative method. The samples of this study are 95 respondent. The instrument used questionnaire and univariate analyzed with distribution frequention. Technique sampling with Purposive sampling. Result: The result of study are (1) characteristic respondent according to gender majority are female (52,6 %), (2) characteristic according to age majority are 31-50 years old (41 %), (3) characteristic according to base education majority are based SMA (49,4 %), (4) characteristic according to the respectful deference is good (62%), (5) characteristic according to the assurance of human presence is good (62%), (6) characteristic according to the positive connectedness is good (79%), (7) characteristic according to the professional knowledge and skill is good (85%), (8) characteristic according to the attentive to others experience is good ( 94 %), (9) base on the overall category is good (71 %). Conclusion: Description of the behavior caring of nurse in the inpatient room care in Suaka Insan Hospital Banjarmasin 2020 is good (71 %), and nurses are expected to maintain and improve of caring behavior. Upgrade of based nursing service, nurse caring behaviors be obtained improve the quality of health services.
PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG PENCEGAHAN DEMAM BERDARAH Chrisnawati Chrisnawati
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2022): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Desember 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v1i4.204

Abstract

Demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes Aegypti yang dominan hidup di wilayah tropis dan subtropis seperti Indonesia. Demam berdarah jika tidak cepat ditangani akan menyebabkan terjadinya perdarahan bahkan dengan kematian pada usia anak sampai dengan dewasa. Kota Banjarmasin dengan mayoritas kondisi tempat tinggal di atas perairan dan padat penduduk tempat tinggal sebagian warga sehingga cenderung rawan untuk sarang nyamuk sebagai penyebab demam berdarah. Perubahan iklim dan kondisi alam tidak dapat diprediksi dan dirubah maka masyarakat diharapkan mampu beradaptasi dengan mempersiapkan diri dalam menghadapi perubahan musim. Dalam mempersiapkan masyarakat beradaptasi maka perlu dibekali dengan pengetahuan dan informasi yang mudah dipahami dan menggunakan kearifan lokal untuk mencegah kemungkinan terkena penyakit khususnya demam berdarah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang pencegahan dan penanganan awal pasien demam berdarah. Metode yang digunakan dalam Pengabdian kepada masyarakat ini adalah pendidikan kesehatan melalui penyuluhan pada warga RT 60 RW 04 gang Bangun Utama pada Kelurahan Pelambuan kota Banjarmasin Barat sebanyak kurang lebih 30 peserta yang tinggal di dekat perairan dengan padat penduduk. Hasil menunjukan ada peningkatan pengetahuan dari 20 % kepada 95% dan antusias dari masyarakat setelah diberikan informasi mengenai penyakit demam berdarah, pencegahan menggunakan tanaman pengusir nyamuk dan ikan pemakan jentik menjadi salah satu rekomendasi dari hasil kegiatan ini. Masyarakat tetap mengharapkan informasi-informasi kesehatan lain dengan masalah penyakit tidak menular dan pencegahannya juga menjadi topik untuk disampaikan kembali.
PENGETAHUAN PERAWAT PELAKSANA TENTANG SDKI, SLKI, SIKI DI RUMAH SAKIT SUAKA INSAN BANJARMASIN Chrisnawati Chrisnawati
Jurnal Keperawatan Dirgahayu (JKD) Vol 5 No 1 (2023): March
Publisher : Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, STIKES Dirgahayu Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52841/jkd.v5i1.316

Abstract

Standar pelayanan asuhan keperawatan tidak lepas dari proses keperawatan sebagai tugas pokok perawat dalam memberikan asuhan keperawatan. Proses ini dimulai dari pengkajian, penegakan diagnose keperawatan, Menyusun perencanaan asuhan keperawatan, melakukan implementasi dan evaluasi terhadap keberhasilan asuhan yang diberikan. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui gambaran tingkat pengetahuan perawat pelaksana terhadap SDKI, SLKI dan SIKI di Rumah Sakit Suaka Insan. desain penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan survey, teknik purposive sampling dengan jumlah sample 74 responden. Hasil enunjukkan tingkat pengetahuan perawat pelaksana tentang SDKI, SLKI dan SIKI mayoritas pada kategori Cukup 60 responden (81%) dan kurang 14 responden (19%). Belum optimalnya pengetahuan akan penerapan SDKI, SLKI, SIKI dalam rencana asuhan keperawatan yang didokumentasikan.
Penyuluhan Kesehatan Kepada Orang Tua Murid TK Negeri Pembina Mulawarman Banjarmasin Tentang Dampak Penggunaan Gadget Terhadap Perkembangan Sosial Anak Chrisnawati Chrisnawati; Yohana Gabrilinda; Natalia Isabela
JURNAL SUAKA INSAN MENGABDI (JSIM) Vol 2 No 2 (2020): Jurnal Suaka Insan Mengabdi (JSIM)
Publisher : STIKES Suaka Insan Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51143/jsim.v2i2.281

Abstract

Penggunaan gadget yang berlebihan akan membawa dampak buruk bagi perkembangansosial anak. Anak menjadi pribadi yang tertutup, mengalami gangguan tidur, suka menyendiri,perilaku kekerasan, pudarnya kreativitas, Orang tua memegang peranan penting dalammengendalikan kondisi ini. Akan tetapi, orang tua banyak mengabaikan hal tersebut dan lebihcenderung memfasilitasi anak dengan gadget.Untuk mengatasi hal ini, penyuluhan kesehatan kepada orang tua murid menjadi salahsatu solusi yang dapat diterapkan. Metode yang digunakan adalah penyuluhan kesehatandengan metode ceramah tanya jawab.Hasil yang didapat orang tua murid TK Negeri Pembina Mulawarman telahmendapatkan informasi tentang dampak gadget bagi kehidupan social anak. Orang tua jugasudah memahami dengan benar masalah yang ditimbulkan akibat penggunaan gadget. Orangtua juga telah mengerti strategi untuk mengurangi dampak gadget pada anak.Upaya dalam menekan masalah sosial pada anak akibat penggunaan gadget dapatdilakukan dengan menanamkan pengetahuan kepada orang tua anak tersebut. Orang tuamemegang peranan penting dalam membentuk karakter anak. Pengetahuan orang tua menjadisalah satu unsur terpenting bagi orang tua dalam membentuk kepribadian anak. Denganpengetahuan akan dampak gadget pada perkembangan sosial anak diharapkan banyak orangtua yang lebih memperhatikan dampak negative gadget dan cara penanggulangannya.Kata Kunci : Anak, Dampak Gadget, Perkembangan Sosial Anak
Penyuluhan Kesehatan Tentang Dampak Penggunaan Gadget Terhadap Perkembangan Emosional Anak Kepada Orang Tua Murid TK Tunas Mulia Wilayah Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan Chrisnawati Chrisnawati; Lanawati Lanawati; Natalia Isabela
JURNAL SUAKA INSAN MENGABDI (JSIM) Vol 2 No 2 (2020): Jurnal Suaka Insan Mengabdi (JSIM)
Publisher : STIKES Suaka Insan Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51143/jsim.v2i2.282

Abstract

Zaman digital sekarang ini anak-anak sudah mulai mengenal gadget dan mampu mengoperasikan gadget . Penggunaan gadget yang lama dengan intensitas yang sering memiliki dampak buruk terhadap kesehatan maupun perkembangan tumbuh anak. Salah satu yang terdampak adalah pada perkembangan emosional anak. Sehingga orang tua harus pandai mengontrol dan mengarahkan anak dalam memberikan batasan waktu kepada anak dalam bermain gadget dengan konten yang sesuai dengan usia anak prasekolah.Untuk mengatasi hal ini, penyuluhan kesehatan kepada orang tua murid menjadi salah satu solusi yang dapat diterapkan. Metode yang digunakan adalah penyuluhan kesehatan dengan metode ceramah tanya jawab.Hasil yang didapat orang tua murid TK Tunas Mulia Wilayah Kabupaten Banjar telah mendapatkan informasi tentang dampak gadget kondisi emosional anak. Orang tua juga telah mengerti strategi untuk mengurangi dampak gadget pada anak.Orang tua harus memahami tentang dampak negatif gadget pada perkembangan emosional anak. Orang tua harus memahami cara mengatasi dampak negative tersebut. Penyuluhan kesehatan tentang dampak gadget terhadap perkembangan emosional anak sangat berpengaruh terhadap peran orang tua dalam melindungi anaknya dari dampak negatif gadget.Kata Kunci : Anak, Dampak Gadget, Perkembangan Sosial Anak
PELATIHAN HYPNOTHERAPY PADA MAHASISWA KEPERAWATAN DI STIKES SUAKA INSAN BANJARMASIN Chrisnawati Chrisnawati; Sapariah Anggraini; Dwi Martha Agustina
JURNAL SUAKA INSAN MENGABDI (JSIM) Vol 1 No 2 (2020): Jurnal Suaka Insan Mengabdi (JSIM)
Publisher : STIKES Suaka Insan Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51143/jsim.v1i2.284

Abstract

Mahasiswa keperawatan dengan berbagai macam beban belajar, beban sosial, psikologisbahkan dari lingkungan keluarga menjadikan mahasiswa sangat rentan terhadap stres. Kondisi stresyang terus menerus dialami oleh mahasiswa dapat menjadi salah satu faktor timbulnya penyakitpsikologis seperti depresi, gangguan kecemasan dan kemarahan, akibat kondisi burnout. Selain ituburnout juga mungkin akan berdampak pada penurunan prestasi akademik, perpanjangan studi dantingginya angka drop out. Hipnoterapi merupakan salah satu terapi yang dapat dipergunakan untukmereduksi pemikiran negatif lebih kearah positif. Terapi ini mampu menjadikan mahasiswa merasalebih baik dan lebih positif dalam menjalankan pendidikannya. Terapi ini dapat membantu banyakorang untuk dapat menjalani kehidupan dengan baik. Pelatihan yang diajarkan kepada mahasiswakeperawatan bertujuan untuk menjadikan mahasiswa mampu untuk menjadi penolong bagi mahasiswalain untuk siap dan lebih positif menjalani pendidikan.Kata Kunci : burnout, hypnoterapi, mahasiswa keperawatan
PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG PROTOKOL KESEHATAN KAMPUS SEHAT DAN AMAN DARI PENYEBARAN COVID 19 MELALUI MEDIA VIDEO DAN BUKU PANDUAN DI STIKES SUAKA INSAN BANJARMASIN Chrisnawati Chrisnawati; Anastasia Maratning; Margareta Martini; Gita Glory Sabatini
JURNAL SUAKA INSAN MENGABDI (JSIM) Vol 4 No 2 (2022): Jurnal Suaka Insan Mengabdi (JSIM)
Publisher : STIKES Suaka Insan Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51143/jsim.v4i2.403

Abstract

The era of the COVID-19 pandemic requires every educational institution to adapt in maintaining learning outcomes so that the quality of graduates remains optimal. Health education institutions try their best to use existing resources to provide educational services to students, although face-to-face learning can only be done through virtual face-to-face as well as laboratory and clinical practice. It has taken almost 2 years for the world of health education to undergo online learning, so the latest government regulation in 2022 calls for blended learning to be carried out immediately by combining lectures that are carried out face-to-face (50%) with face-to-face (50%). Educational institutions need to prepare the entire community to enter campus because it avoids the spread of the Covid-19 virus in the institutional environment. It is necessary to disseminate information by educational institutions to all students, lecturers and employees who work to pay attention to health rules and protocols. Health education on health protocols needs to be delivered in two forms of media, namely videos and guidebooks because they are very helpful in increasing knowledge that will affect attitudes in implementing health protocols on campus so that the spread of covid 19 can be avoided and campus as a place to learn and interact can be maximally functioned. by the academic community.
PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG PENCEGAHAN DEMAM BERDARAH Chrisnawati Chrisnawati
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 4 (2022): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Desember 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v1i4.204

Abstract

Demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes Aegypti yang dominan hidup di wilayah tropis dan subtropis seperti Indonesia. Demam berdarah jika tidak cepat ditangani akan menyebabkan terjadinya perdarahan bahkan dengan kematian pada usia anak sampai dengan dewasa. Kota Banjarmasin dengan mayoritas kondisi tempat tinggal di atas perairan dan padat penduduk tempat tinggal sebagian warga sehingga cenderung rawan untuk sarang nyamuk sebagai penyebab demam berdarah. Perubahan iklim dan kondisi alam tidak dapat diprediksi dan dirubah maka masyarakat diharapkan mampu beradaptasi dengan mempersiapkan diri dalam menghadapi perubahan musim. Dalam mempersiapkan masyarakat beradaptasi maka perlu dibekali dengan pengetahuan dan informasi yang mudah dipahami dan menggunakan kearifan lokal untuk mencegah kemungkinan terkena penyakit khususnya demam berdarah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang pencegahan dan penanganan awal pasien demam berdarah. Metode yang digunakan dalam Pengabdian kepada masyarakat ini adalah pendidikan kesehatan melalui penyuluhan pada warga RT 60 RW 04 gang Bangun Utama pada Kelurahan Pelambuan kota Banjarmasin Barat sebanyak kurang lebih 30 peserta yang tinggal di dekat perairan dengan padat penduduk. Hasil menunjukan ada peningkatan pengetahuan dari 20 % kepada 95% dan antusias dari masyarakat setelah diberikan informasi mengenai penyakit demam berdarah, pencegahan menggunakan tanaman pengusir nyamuk dan ikan pemakan jentik menjadi salah satu rekomendasi dari hasil kegiatan ini. Masyarakat tetap mengharapkan informasi-informasi kesehatan lain dengan masalah penyakit tidak menular dan pencegahannya juga menjadi topik untuk disampaikan kembali.
Effectiveness of Music on Quality of Sleep in Elderly: An Narative Review Chrisnawati Chrisnawati; Anastasia Maratning; Dyah Trifianingsih; Tri Jaya Firmansyah
JURNAL KEPERAWATAN SUAKA INSAN (JKSI) Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal Keperawatan Suaka Insan (JKSI)
Publisher : STIKES Suaka Insan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51143/jksi.v7i2.262

Abstract

Sleep-wake disorders in the elderly cause poor sleep quality, contribute to worsening disease conditions, increase fatigue and weakness, increase the risk of falls and cause injury. Music, one of the relaxation techniques, helps improve sleep quality because it is accessible. This study aims to determine the effectiveness of music on sleep quality in the elderly. This research is a simple narrative literature review conducted using conceptual analysis techniques. Articles were selected through the PRISMA chart with the criteria; article related to music intervention on sleep quality in the elderly, 2010-2020 publication, design: pre-experimental type, quasi-experimental and RCT. A total of 13 articles were obtained from the ScienceDirect, PubMed, and GoogleScholar databases. Seeing the effect of music intervention actions such as sessions, duration, and duration of giving, music with soft characteristics can improve the sleep quality of the elderly. The choice of music must be considered as a way to achieve maximum relaxed conditions. Music facilitates a state of relaxation, making the elderly gets more efficient and easier to fall asleep. Music with soft characteristics can improve sleep quality and is recommended as an alternative to improve the sleep quality of the elderly.