Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Technologic

PERANCANGAN CETAKAN SAFETY GLASSES FRAME DENGAN MEMODIFIKASI CETAKAN TIDAK TERPAKAI DI POLITEKNIK MANUFAKTUR ASTRA Eko Ari Wibowo; Agung Kaswadi; Suroto Suroto
Technologic Vol 6, No 2 (2015): Technologic
Publisher : Politeknik Manufaktur Astra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52453/t.v6i2.167

Abstract

Politeknik Manufaktur Astra memiliki dua puluh dua unit cetakan yang digunakan untuk proses cetak injeksi plastik. Cetakan tersebut berasal dari unit cetakan untuk produksi masal. Kondisi saat ini, tujuh dari total unit cetakan yang tersedia sudah tidak digunakan untuk produksi masal, karena produk yang dihasilkan sudah tidak digunakan lagi. Hal ini menjadikan cetakan tersebut tidak produktif. Di lain pihak, UPT Manufaktur Dua mempunyai empat proyek. Salah satunya yaitu proyek safety glasses, dimana proyek tersebut belum bisa terealisasi karena tidak adanya cetakan sub assy dari komponen frame. Hal ini dikarenakan belum adanya rancangan dari cetakan komponen tersebut. Oleh karena itu, akan dirancang cetakan komponen tersebut dengan memodifikasi cetakan yang tidak terpakai (reused mold) tapi masih memiliki spesifikasi material yang memungkinkan untuk dilakukan proses perancangan dan pemesinan. Dengan batasan material, mesin dan peralatan yang tersedia di Polman Astra, sehingga dalam merancang perlu mempertimbangkan batasan-batasan tersebut. Pada penelitian ini dibahas rancangan dan perhitungan kontstruksi cetakan meliputi: cavity layout, undercut mechanics, ejection system, cooling system, runner dan gate system serta hasil simulasi produk menggunakan simulasi moldflow untuk mengetahui potensi cacat yang terjadi. Setelah rancangan konstruksi cetakan safety glasses frame dibuat dan disimulasikan hasilnya minimum cacat. Langkah selanjutnya yaitu dilakukan ke proses pemesinan. Kata Kunci : Safety glasses, safety glasses frame, reused mold
Co-Authors Abdul Rahman Syam Tuasikal Adhinda Lili Pramasari Adinda Vashia Oktegianda Afdim Febryandra Mastha Agita Oviera Agung Kaswadi Agung Prabowo Agung Wibowo Agus Sugandha Amin Purnawan Anita Dewi Anggraeni Ari Suwondo Arifuddin Arifuddin Bagoes Widjanarko Baju Widjasena Ben Vivi Ditria Turnip Bina Kurnaiwan Bina Kurniawan Bintang Nurkhaleda Birthda Amini Deyulmar CH Astra Nugraha Damar Dwi Kuncoro Daru Lestantyo Devi Eka Meirinda Dewi Faridlotul Muafiroh dewi k wulandari Dhandy Dwi Yustica Dhiny Sartika Larasandi Dita Meireza Djaka Anugrah Hidayat Dwi Ayu Novitasari Dwi Lestari Tantinis Dwina Anggraini Effendi Arsad Ekawati Ekawati Eko Ari Wibowo Eko Murniyanto Endang SPN Esti Mukaromah Euis Nina Saparina Yuliani Evi Risa Mariana Evi Setiawati Fadilla Nela Chairana Faeliskah Faeliskah Fannisa Mahastuti Farah Avianti Putri Ferry Abidin Fiqih Naila Fikar Fitria Ardiani G Santoso Galih Pamungkas Grandis Harini Sambada Gunomo Djojowasito Guswanto, Bambang Hendriya Hamas Musyaddad Abdul Aziz Hanifa Maher Denny Hayu Astiningsih Hernadi Septoaji Putranto Hesti Meylia Pratiwi Ida Ayu Putu Sri Widnyani Ida Wahyuni Ihda Nur Kasyifa Ilham Maulana Imam Subha Ari Pamungkas Ina Viernisa Febrina Indah Nurhayati Karinta Ariani Setiaputri Kartika Weningtyas Khairus Sadiq Kusyogo Cahyo Laila Fitriana Laurentina Grace Silva Lina Sartika Lintang Setyowati M. Zen Rahfiluddin Mariana, Evi Risa Mashuri Mashuri Maulana Said Handayana Megalestari Ratna Cendikia Megalestari Ratna Cendikia Minati Karimah Mohammad Zen Rahfiludin Muchayatin Muchayatin MUhammad Dhiyaudzihni Habibie Muhammad Septian Hadi Nabilah Mayasifa Nanda Fajar Rezki Nanik Indahwati Nindiani, Aina Nurchayati Nurchayati Octa Hermanto Padang Purwosusilo Pandu Reviami Sandi Parju Parju Priska Ruth Dantje Putri Chairun Nissa Putri Indah Sari Putri Nurhaliza Radita Mahendra Rakhmat Eddy Wicaksono Ramdan Alfiansyah Riki Wahyu Aditias Rio Rifki Nurfadli Roshida Wulandari Rosiana Agustin Sehah Sehah Setyobudi Setyobudi Sindi Larasati Siswi Jayanti Siti Irna Julianti Siti Nurhaliza Syamsul Arifin Tabita Kartikawati Vagga Satria Verlina Intan Wulandari Vina Alzahra Wini Iriani Putri Yohana Riswa Dwiastuti Yuliani Setyaningsih Yusron Sugiarto Yusuf Rismawan Zainul Aripin