Claim Missing Document
Check
Articles

Karakteristik Genus Bakteri Pada Karkas Ayam Broiler Dari Swalayan di Kota Pontianak Diah Wulandari Rousdy, Prianti Rahmawati
Jurnal Protobiont Vol 7, No 3 (2018)
Publisher : Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/protobiont.v7i3.29066

Abstract

The availability  of nutrients in chicken carcasses can cause chicken meat to be an excellent medium for the growth of pathogenic and non-pathogenic bacteria. This study aims to determine the characteristics of the bacterial genus in broiler chicken carcasses from supermarkets in Pontianak City. Based on the results of the study found 23 bacterial isolates in broiler chicken carcass samples from supermarkets in Pontianak City, which included members of the Aeromonas, Acetobacter, Alcaligenes, Amphibacillus, Bacillus, Brevibacterium, Camphylobacter, Carnobacterium, Erwinia,  Erysipelothrik, Eubacterium, Hafnia, Kluyvera, Klebsiella, Kurthia, Lactobacillus, Listeria, Proteus, Pseudomonas, Shigella, Sporolactobacillus, Serratia, and  Yersinia.
HISTOLOGI LIMPA DAN HEMATOLOGI MENCIT YANG DIINFEKSI Escherichia coli SETELAH PEMBERIAN ASAM HUMAT GAMBUT KALIMANTAN Diah Wulandari Rousdy; Elvi Rusmiyanto Pancaning Wardoyo
Jurnal Bioteknologi & Biosains Indonesia (JBBI) Vol. 5 No. 2 (2018): December 2018
Publisher : Balai Bioteknologi, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1369.011 KB) | DOI: 10.29122/jbbi.v5i2.2900

Abstract

Spleen Histology and Hematology of Mice Infected by Escherichia coli after Oral Administration of Humic Acid from Borneo PeatABSTRACTHumic acid compounds have an immunostimulatory effect. The aim of this research was to determine the effect of humic acid on the spleen of mice infected with Escherichia coli. The study used a completely randomized design with six treatments and five replicates. The treatments were normal control, negative control, positive control of isoprinosine, humic acid dose of 62.5; 125; and 250 mg/kg body weight (BW). The results showed that E. coli infection caused diarrhea symptoms and significant weight loss. There were significant differences (P<0.05) on hematocrit value and a total leukocyte count of humic acid, in which isoprinosine treatment was higher than those of negative control and normal control. There was no significant difference in the spleen weight of the mice subjected to the different treatments, but through histologic observations a significant difference (P<0.05) was found in the histologic size of the spleen. Humic acid treatment of 250 and 125 mg/kg BW resulted in the widest white pulp (495.8 ± 58.2 µm) and the highest leukocytes count (6725 ± 1018 cell/mL), respectively. On the red pulp serving as negative control numerous clusters of lymphocyte cells were found.Keywords: Escherichia coli, humic acid, peat soil, spleen, white pulp ABSTRAKSenyawa asam humat mempunyai potensi imunostimulan. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pemberian asam humat terhadap organ limpa mencit yang diinfeksi bakteri Escherichia coli. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap dengan enam perlakuan dan lima ulangan. Perlakuan tersebut yakni kontrol normal, kontrol negatif, kontrol positif isoprinosin, asam humat dosis 62,5; 125; dan 250 mg/kg berat badan (BB). Hasil penelitian menunjukkan bahwa infeksi bakteri E. coli pada mencit menyebabkan mencit mengalami gejala diare dan penurunan berat badan yang signifikan. Perbedaan signifikan (P<0,05) pada nilai hematokrit dan jumlah leukosit total perlakuan asam humat dan isoprinosin lebih tinggi dibandingkan kontrol negatif dan kontrol normal. Tidak terdapat perbedaan nyata (P>0,05) pada berat limpa mencit antar perlakuan, melalui pengamatan histologi ditemukan perbedaan ukuran histologi limpa mencit. Perlakuan asam humat 250 mg/kg BB mempunyai ukuran pulpa putih (495,8 ± 58,2µm) dan perlakuan asam humat 125 mg/kg BB mempunyai nilai leukosit tertinggi (6725 ± 1018 sel/mL). Pada pulpa merah perlakuan kontrol negatif ditemukan banyak sel limfosit yang menggerombol.Kata Kunci: asam humat, Escherichia coli, limpa, pulpa putih, tanah gambut
Potensi Antibakteri dari Bakteri Berasosiasi Thalassia hemprichii dari Perairan Lemukutan Nora Idiawati; Mega Sari Juane Sofiana; Diah Wulandari Rousdy
Buletin Oseanografi Marina Vol 6, No 2 (2017): Buletin Oseanografi Marina
Publisher : Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (309.797 KB) | DOI: 10.14710/buloma.v6i2.16190

Abstract

Thalassia hemprichii merupakan jenis lamun yang ada di perairan Lemukutan. T. hemprichii berpotensi menghasilkan senyawa antibakteri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antibakteri dari bakteri berasosiasi lamun T. hemprichii dari perairan Lemukutan. Hasil uji aktivitas antibakteri menunjukkan 6 dari 8 isolat bakteri berasosiasi T. hemprichii aktif terhadap bakteri uji. Aktivitas antibakteri ditunjukkan dengan terbentuknya zona bening di sekitar isolat bakteri berasosiasi T. hemprichii. Isolat bakteri LM07 menunjukkan aktivitas antibakteri yang kuat terhadap 4 bakteri uji. LM07 menunjukkan aktivitas antibakteri terhadap Staphylococcus aureus, Vibrio cholera, Pseudomonas aeruginosa dan Salmonella typhimurium. Thalassia hemprichii is a species of marine seagrass in the Lemukutan waters. It has a potency as a antibacterial source. The aim of the research was to obtained bacteria associated T. hemprichii. The result of this research showed six of eight bacterial strains have antibacterial activity. A growth inhibition zone formed as a clear zone around bacterial strains. LM07 showed the highest antibacterial activity. This bacteria inhibited the growth of S. aureus, V. cholera, P. aeruginosa dan S. typhimurium.
The Anti-Inflammatory Activity of Humic Acid from Borneo Peat Soil in Mice Rusliandi Rusliandi; Diah Wulandari Rousdy; Mukarlina Mukarlina
Majalah Obat Tradisional Vol 25, No 1 (2020)
Publisher : Faculty of Pharmacy, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/mot.48003

Abstract

Humic acid is a humus compound found in peat soil. Humic acid can potentially be used as an anti-inflammatory compound. This study aimed to determine the effect of humic acid on the volume of foot mice edema and to find the best dose that can suppress the degree of edema volume. The animal object was Swiss mice weighing 25-30 grams and 3 months old. The study used Randomized Block Design (RBD) with positive control, negative control and humic acid treatment with dose 62.5 mg kg-1BW, 125 mg kg-1BW, and 250 mg kg-1BW. The result of this research showed that edema inhibition by the administration of humic acid dose 62,5; 125; 250 mg kg-1 had inflammatory inhibition percentage 2.67%, 13.34%, and 20.01% respectively in 5-hour observation. The best dose of humic acid to suppress inflammation in the mice's paw is a humic acid dose of 250 mg kg-1 compared with value 23.3% of sodium diclofenac as the positive control.
PENGARUH TUMBUHAN KABOMBA (Cabomba aquatica Aubl.) TERHADAP KADAR LOGAM BESI (Fe) DAN TEMBAGA (Cu) LIMBAH CAIR LABORATORIUM KIMIA FMIPA UNTAN Hanafi Afriza; Mukarlina Mukarlina; Diah Wulandari Rousdy
Jurnal Sains & Teknologi Lingkungan Vol. 12 No. 1 (2020): SAINS & TEKNOLOGI LINGKUNGAN
Publisher : Teknik Lingkungan Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/jstl.vol12.iss1.art1

Abstract

Laboratory liquid waste contains several hazardous materials such as heavy metals generated from laboratory activities. One of treatment method used to treat laboratory liquid waste is fitoremediation using Kabomba plants (Cabomba aquatica Aubl). This research aims to determine the ability of Kabomba (Cabomba aquatica, Aubl.) to reduce the heavy metal content of liquid waste (Fe and Cu) from the Chemistry Laboratory of FMIPA Untan. This research used a Completely Randomized Design consisting of five treatments of waste concentration: control, 25%, 50%, 75%, 100%. Based on the results of the research, the Kabomba (Cabomba aquatica, Aubl.) plants was able to absorb more iron (Fe) than copper (Cu) metal with the highest concentration at the implementation of 75% concentration. Kabomba plants can reduce Fe contain in wastewater by 56.61% with an absorption value of 144.87 mg/l.Key Words : Kabomba (Cabomba aquatica Aubl), Laboratory Liquid Waste, Iron (Fe), Copper (Cu).
Aktivitas larvasida fraksi metanol dan etil asetat buah lakum (Cayratia trifolia (L.) Domin.) terhadap larva nyamuk Aedes aegypti Diah Wulandari Rousdy; Elvi Rusmiyanto Pancaning Wardoyo; Siti Ifadatin
Bioma : Jurnal Ilmiah Biologi Vol. 10 No. 1: April 2021
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/bioma.v10i1.5595

Abstract

ABSTRAKAedes aegypti merupakan serangga vektor dari virus Dengue penyebab Demam Berdarah Dengue (DBD). Kandungan senyawa dalam tumbuhan lakum berpotensi sebagai larvasida. Buah lakum dimaserasi dengan pelarut methanol kemudian difraksinasi menggunakan etil asetat. Fraksi diteliti kandungan senyawanya menggunakan analisis fitokimia. Uji larvasida diamati selama 48 jam terdiri dari tujuh konsentrasi berseri yaitu kontrol; 0,04; 0,12; 0,2; 0,6; 1; 3% (b/v). Setiap konsentrasi diulang 3 kali dan setiap ulangan terdiri dari 10 ekor larva nyamuk Ae. aegypti. Data mortalitas dianalisis menggunakan analisis probit untuk menentukan nilai LC50. Fraksi metanol buah lakum  berpotensi sebagai larvasida dengan nilai LC50 6 jam sebesar 1,125%. Fraksi etil asetat  buah lakum  berpotensi sebagai larvasida dengan nilai LC50 6 jam sebesar 1,102%. Buah lakum mengandung senyawa: polifenol, kuinon, flavonoid, alkaloid dan terpenoid. Kata kunci: Aedes aegypti; Cayratia trifolia (L.) Domin; larvasida; LC50  ABSTRACTLarvacidal activity of methanol and ethyl acetate fraction of lakum fruits (Cayratia trifolia (L.) Domin.) against Aedes aegypti larvae. Aedes aegypti is a vector from the Dengue virus which causes Dengue Hemorrhagic Fever (DHF). The compounds of lakum plants has the potential larvicide. The fruit of C. trifolia was macerated with methanol then fractionated using ethyl acetate as a solvent. The fraction was examined for its compound using phytochemical analysis. Larvacide test was observed for 48 hours consisting of seven concentration of 0 (control); 0.04; 0.12; 0.2; 0.6; 1; 3% (w/v). Each concentration was repeated 3 times and each repetition consisted of 10 larvae of Ae. aegypti. Mortality data were analyzed using probit analysis to determine the LC50 of the fraction of methanol and ethyl acetate from lakum fruit. The methanol fraction has the potential larvicide with a six hour LC50 value 1.125%. The ethyl acetate fraction has the potential larvicide with a six hour LC50 value 1.102%. The C. trifolia fruits contains polyphenols, quinones, flavonoids, alkaloids and terpenoids. Keywords: Aedes aegypti; Cayratia trifolia (L.) Domin.; larvacide, LC50
Enhancement of nonspecific immunity in Aeromonas hydrophilla infected carp, Cyprinus carpio (Linnaeus, 1758) by the administration of peat’s humic acid Diah Wulandari Rousdy; Nastiti Wijayanti
Jurnal Iktiologi Indonesia Vol 16 No 3 (2016): October 2016
Publisher : Masyarakat Iktiologi Indonesia (Indonesian Ichthyological Society)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32491/jii.v16i3.33

Abstract

Peat soils are known to have a high humus content. One of the humus compounds is humic acid. Humic acid has a complex and a different chemical structure for each type of soil. Therefore humic acid has the biological potency, one of them is stimulating the nonspecific immune system. The aim of this study was to determine the effect of humic acid to the phagocytic activity of macrophages and production of neutrophils radical oxidative species (ROS) in carp (Cyprinus carpio L.) that have been infected by the bacteria Aeromonas hydrophilla. In this experiment, we used carp with body length ranged from10-15 cm. Humic acid treatment was given through the feed for 21 days. Treatments include control groups and the humic acid groups (i.e. 1, 3, 5% weight of the feed). The addition of humic acid in carp’s feed was able to increase phagocytic activity. The highest phagocytic index was shown at 3% humic acid treatment and radical oxidative species (ROS) was increased in 1% humic acid treatment. The result of challenge test with A. hydrophilla injected by intraperitoneal route showed the highest survival rate was found in the 1% humic acid treatment. Abstrak Tanah gambut diketahui mempunyai kandungan humus yang tinggi. Salah satu komponen humus dalam gambut adalah asam humat. Senyawa asam humat mempunyai struktur yang kompleks dan berbeda untuk tiap jenis tanah, sehingga memungkinkan asam humat memiliki potensi biologis, salah satunya menstimulus sistem imunitas nonspesifik. Peneli-tian ini bertujuan menentukan pengaruh pemberian asam humat dalam pakan ikan terhadap aktivitas fagosit makrofag dan produksi radikal oksidatif sel neutrofil ikan mas (Cyprinus carpio L.) yang telah diinfeksi bakteri Aeromonas hydrophilla. Ikan yang digunakan berukuran 10-15 cm. Perlakuan pada penelitian ini yaitu dosis asam humat diberikan melalui pakan selama 21 hari. Perlakuan yang diberikan mencakup kelompok kontrol dan perlakuan asam humat (1; 3; 5% bobot pakan). Penambahan asam humat dalam pakan ikan mas cenderung meningkatkan aktivitas fagositik dan pro-duksi radical oxidative species (ROS) meski tidak berbeda dengan kontrol (P>0,05). Peningkatan indeks fagositik ter-tinggi ditunjukkan oleh perlakuan asam humat 3% dan peningkatan ROS diberikan oleh perlakuan asam humat 1%. Hasil uji tantang dengan bakteri A. hydrophilla secara intraperitoneal menunjukkan bahwa asam humat konsentrasi 1% mampu menghasilkan nilai sintasan terbaik.
AKTIVITAS NEFROPROTEKTIF EKSTRAK METANOL BUAH LAKUM (Cayratia trifolia (L.) Domin) TERHADAP INDUKSI PARASETAMOL Edi Kurniadi; Diah Wulandari Rousdy; Ari Hepi Yanti
Jurnal Labora Medika Vol 2, No 1 (2018): Jurnal Labora Medika
Publisher : Program Studi Teknologi Laboratorium Medik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (374.932 KB) | DOI: 10.26714/jlabmed.2.1.2018.14-21

Abstract

Parasetamol merupakan obat yang umum digunakan sebagai antipiretik dan analgesik tetapi dapat bersifat nefrotoksik apabila digunakan secara berlebih (overdosis). Buah lakum (Cayratia trifolia [L.] Domin) diketahui dapat digunakan sebagai nefroprotektif akibat parasetamol karena mengandung senyawa metabolit sekunder yang bersifat antioksidan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dosis optimal ekstrak metanol buah lakum (C. trifolia [L.] Domin) yang mampu meregenerasi nefron pada mikroanatomi ginjal tikus putih (Rattus norvegicus) yang diinduksi parasetamol. Rancangan penelitian pada penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) yang terbagi menjadi tujuh kelompok perlakuan, yaitu kontrol normal (akuabides), kontrol negatif (parasetamol), kontrol positif (obat HEPA-Q), kontrol pelarut (CMC 0,5%) dan kelompok ekstrak (115 mg/200 g BB tikus, 230 mg/200 g BB tikus dan 345 mg/200 g BB tikus). Hasil penelitian ini adalah ekstrak buah lakum dosis 230 mg/200 g BB tikus memiliki kemampuan regenerasi nefron yang optimal dengan rerata kerusakan glomerulus dan tubulus masing-masing 1,6 ± 0,54 dan 1,4 ± 0,44. Struktur mikroanatomi ginjal tikus pada kelompok ekstrak buah lakum dosis 230 mg/200 g BB tikus memiliki struktur yang tidak berbeda dengan kelompok positif.
Angka Lempeng Total (ALT) Bakteri pada Daging Ayam Broiler yang Dijual di Kota Pontianak Prianti Prianti; Rahmawai Rahmawati; Diah Wulandari Rousdy
Jurnal Labora Medika Vol 2, No 2 (2018): Jurnal Labora Medika
Publisher : Program Studi Teknologi Laboratorium Medik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (398.226 KB) | DOI: 10.26714/jlabmed.2.2.2018.13-18

Abstract

Ayam broiler merupakan komoditas pangan yang memiliki nilai gizi yang tinggi dan mudah didapatkan, baik itu di pasar swalayan atau pasar tradisional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah koloni bakteri pada daging ayam broiler yang dijual di pasar swalayan Kota Pontianak berdasarkan perhitungan Angka Lempeng Total (ALT). Sampel penelitian diambil dari tiga pasar swalayan di Kota Pontianak. Hasil pengamatan angka lempeng total bakteri dari 3 pasar swalayan yang terdapat di Pontianak melebihi ambang batas cemaran mikroba menurut SNI Tahun 2009 yaitu 1 x 106 cfu/ml, dengan hasil pengamatan sebagai berikut swalayan A berjumlah 3,2x106 cfu/ml, swalayan B berjumlah B 6,7 x 106 cfu/ml dan swalayan C berjumlah 3,8 x 106 cfu/ml.
Aktivitas Hepatoprotektif Ekstrak Metanol Buah Lakum [Cayratia trifolia (L.) Domin] terhadap Hepatosit Tikus Putih (Rattus novergicus L.) yang Diinduksi Parasetamol Rizki Perdana Putri; Diah Wulandari Rousdy; Ari Hepi Yanti; Elvi Rusmiyanto Pancaning Wardoyo
Majalah Ilmiah Biologi BIOSFERA: A Scientific Journal Vol 36, No 2 (2019)
Publisher : Fakultas Biologi | Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.mib.2019.36.2.961

Abstract

Lakum [Cayratia trifolia (L.) Domin] dikenal akan kandungan metabolit sekundernya seperti flavonoid, terpenoid dan fenol. Kandungan metabolit sekunder ini mengindikasikan bahwa buah lakum berpotensi sebagai sumber antioksidan akibat overdosis parasetamol. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas hepatoprotektif ekstrak metanol buah lakum pada hepar tikus putih Wistar yang diinduksi parasetamol dengan dosis tinggi. Buah lakum matang dari Kecamatan Sungai Kakap, Provinsi Kalimantan Barat diekstraksi melalui metode maserasi. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Kelompok. Tiga puluh lima (35) tikus putih jantan galur Wistar (Rattus novergicus L.) dibagi ke dalam 7 kelompok perlakuan. Kelompok perlakuan terdiri dari 4 kelompok kontrol (normal, negatif, positif dan pelarut) dan 3 kelompok uji dari dosis ekstrak yang berbeda (115, 230 dan 345 mg kg-1). Parasetamol dan bahan uji lainnya diberikan secara oral masing-masing selama 7 hari. Hasil menunjukkan bahwa efek ekstrak metanol buah lakum dosis 230 mg kg-1 (hepatosit normal: 78,05 ± 0,92%; hepatosit nekrosis: 15,04 ± 0,80%) serupa dengan efek silymarin (hepatosit normal: 81,09 ± 0,93%; hepatosit degenerasi: 16,85 ± 0,15%) sebagai obat standar.  Dosis optimal ekstrak metanol C. trifolia yang berpotesi sebagai agen hepatoprotektif adalah 230 mg kg-1