Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Efektivitas Penerapan Sistem E-Court Pengadilan Agama Dalam Perkara Perceraian Shodikin, Akhmad; Saepullah, Asep; Lestari, Imas Indah
Jurnal Mediasas: Media Ilmu Syari'ah dan Ahwal Al-Syakhsiyyah Vol. 4 No. 2 (2021): Jurnal Mediasas: Media Ilmu Syariah dan Ahwal Al-Syakhsiyyah
Publisher : Islamic Family Law Department, STAI Syekh Abdur Rauf Aceh Singkil, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

E-court adalah sebuah instrument pengadilan sebagai bentuk pelayanan terhadap masyarakat dalam hal pendaftaran perkara secara online, pemabayaran secara online, mengirim dokumen persidangan (Jawaban, replik, duplik dan kesimpulan) dan pemanggilan secara online aplikasi e-court diharapkan mampu meningkatkan pelayanan dalam fungsinya menerima pendaftaran perkara secara online dimana masyarakat akan menghemat waktu dan baiaya saat melakukan pendaftaran perkara. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan dari rumusan masalah : “bagaimana penerapan sistem e-court dalam perkara perceraian di Pengadilan Agama Kota Cirebon”, “Bagaimana dampak penerapan sistem e-court di Pengadilan Agama Kota Cirebon bagimasyarakatpencarikeadilan” Metodologi penelitian menggunakan metodologi penelitian kualitatif, yakni metode penelitian yang berdasarkan dari sumber data asli, baik secara tekstual maupun non tekstual. Adapun hasil dari penelitian in ialah penerapan penggunaan aplikasi e-court dalam perkara perceraianya itu setelah penggugat mendapatkan panggilan elektronik selanjutnya dilakukan persidangan elektronik dalam persidangan pihak penggugat dan tergugat setuju melakukan persidangan elektronik dengan mengisi persetujuan prinsip almakapara pihak bisa melakukannya sesuai dengan e-summons untuk jadwal persidangan sudah terintegrasi dengan tundaan sidang SIPP, untuk mekanisme kontrol (menerima, memeriksa dan meneruskan) dari semua dokumen yang diupload selama belum diverifikasi oleh hakim para pihak tidak dapat mendownload dokumen yang dikirim. Sistem e-court mendatangkan kelancaran, kemudahan dan kesuksesan bagi penggunannya karena dengan adanya aplikasi e-court para pihak tidak perlu datang kePengadilan sehingga tidak mengeluarkan biaya transportasi dan bisa mengefisiensi waktu yang digunakan.
Model Technology to Performance Chain (TPC) in Implementing Accrual-Based Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) Finance: Empirical Evidence from Local Government of Indonesia Abdillah, Willy; Saepullah, Asep
JDM (Jurnal Dinamika Manajemen) Vol 9, No 1 (2018): March 2018
Publisher : Department of Management, Faculty of Economics and Business, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jdm.v9i1.14652

Abstract

This study examines TPC model in the context of utilization of accrual-based SIMDA Finance version 2.7 at Local Government of Indonesia. The success of SIMDA Finance development is not only determined by how the SIMDA Finance can process quality information, but also determined by its suitability to the work environment and its user duties. This study uses 2.056 of financial administrators of Local Government Department, consisting treasury admission, spending treasury, and operator. Online questionnaire distributed by snowball sampling with 24.5 percent of response rate and examined by Partial Least Square (PLS) technique. This study found that Job Characteristics and Techology Characteristics effect on Task-Techology Fit (TTF), Utilization, and Performance Impact. Theoretically, the study found that the TPC model was able to explain the context of public sector organizations, especially government agencies in Indonesia, outside of the organizational context when the TPC model was developed and developed earlier. Practically, the implications of research findings for stakeholders of SIMDA Keuangan are discussed further.
Analysis of The Influence of Brand, Price and Product Quality on The Decision to Purchase Rackets at The Bogor Ambasador Sport Shop Manap, Abdul; Sekianti, Atik; Pane, Saut; Pujadi, Arko; Saepullah, Asep
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 2 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i2.10653

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh citra merek, harga, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian raket di toko Ambasador Sport. Dalam penelitian ini, digunakan metode kuantitatif yang mana data diperoleh dari hasil survei dan olah data kuesioner berdasarkan prosedur statistik. Berdasarkan rumus Yount, sampel didalam penelitian ini adalah sebanyak 55 responden. Pada penelitian ini, telah didapatkan hasil persamaan regresi Y = -0,953+ 0.124X1 + 0.187X2 + 0.307X3 + e. Variabel citra merek tidak ada pengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai thitung (0,848) < ttabel (2,00758), variabel harga tidak ada pengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai thitung (1,165) < ttabel (2,00758), variabel kualitas produk memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian dengan nilai thitung (4,025) > ttabel (2,00758), dan variabel citra merek, harga, dan kualitas produk berpengaruh secara simultan dengan menunjukkan hasil perhitungan Fhitung (29,334) > Ftabel (2,79) dimana jika Fhitung > Ftabel. Sedangkan nilai R2 sebesar 0,633 atau 63,3%, yang menandakan bahwa variabel independen (X1, X2, X3) mempengaruhi variabel dependen (Y) sebesar 63,3%, sementara sisanya sebesar 36,7% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini.
Corporate Governance And Profit Management Manap, Abdul; Yusnindar, Yusnindar; Idris, Nurhaifa; Sekianti, Atik; Saepullah, Asep
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 5 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i5.15965

Abstract

Good Corporate Governance merupakan salah satu mekanisme yang bertujuan untuk mencegah terjadinya manajemen laba. Indikator Good Corporate Governance dalam penelitian ini mencakup kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, jumlah dewan komisaris, dan proporsi dewan komisaris independen. Karena adanya inkonsistensi hasil penelitian sebelumnya, penelitian ini dilakukan kembali dengan fokus pada perusahaan manufaktur di sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2021-2023. Pengukuran manajemen laba dilakukan dengan menggunakan conditional revenue model. Hasil penelitian, yang dianalisis menggunakan perangkat lunak Eviews 12, menunjukkan bahwa hanya kepemilikan manajerial yang berpengaruh terhadap praktik manajemen laba pada perusahaan di sub sektor makanan dan minuman. Implikasi dari penelitian ini adalah bahwa manajemen dapat menggunakan fungsi kepemilikan manajerial untuk mengurangi ketidakselarasan kepentingan antara manajemen dengan pemilik atau pemegang saham, sehingga dapat mengurangi tingkat praktik manajemen laba.
The Effect Of Typical Personal Endorsement And Product Quality On Skintific Skincare Purchase Decisions In Tapos Depok Manap, Abdul; Sasmiyati, Rini Yulia; Idris, Nurhaifa; Saepullah, Asep; Sekianti, Atik
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 5 No. 2 (2025): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v5i2.18790

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh typical personal endorsement dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian pada platform e-commerce Shopee. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan survei. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada 100 responden yang merupakan pengguna aktif Shopee. Analisis data dilakukan dengan menggunakan metode regresi linier berganda untuk menguji hubungan antara variabel independen (typical personal endorsement dan kualitas produk) dengan variabel dependen (keputusan pembelian). Hasil penelitian menunjukkan bahwa typical personal endorsement memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Konsumen cenderung percaya dan terdorong untuk membeli produk yang direkomendasikan oleh individu yang dianggap memiliki karakteristik serupa dengan mereka. Selain itu, kualitas produk juga terbukti memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Produk dengan kualitas yang baik lebih mungkin dibeli oleh konsumen daripada produk dengan kualitas yang kurang memuaskan. Kesimpulannya, typical personal endorsement dan kualitas produk berperan penting dalam mempengaruhi keputusan pembelian konsumen pada Shopee. Oleh karena itu, perusahaan disarankan untuk meningkatkan kualitas produk dan memanfaatkan typical personal endorsement dalam strategi pemasarannya untuk meningkatkan penjualan.
A System Dynamics Approach to Strengthening Egg Supply Chain Resilience in Banten Saepullah, Asep; Febriani, Silvia; Ramdhani, Ade Yanyan
Tekmapro Vol. 20 No. 2 (2025): TEKMAPRO
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The growing population of Banten Province, projected to surpass 13.5 million by 2035, is expected to drive increasing demand for affordable and accessible sources of staple protein, particularly eggs. Despite producing over 315 million kilograms of eggs in 2023, the regional egg supply chain faces significant challenges, including feed price volatility, poultry mortality, inadequate infrastructure, and fragmented policy coordination. These issues contribute to supply instability and price fluctuations, which in turn affect both producers and consumers. This study employs a system dynamics approach to develop a comprehensive model of the egg supply chain resilience in Banten Province, utilizing stakeholders’ perspectives through semi-structured interviews and focus group discussions, as well as mental models derived from comprehensive literature reviews. The constructed model reveals and elucidates critical feedback mechanisms within the egg supply chain, including the hen health investment loop, price-mediated mechanisms loop, and cost-induced constraints loop. The findings highlight the critical importance of policy interventions, particularly in the areas of subsidies, infrastructure development, access to financing, and poultry health initiatives to enhance the resilience of the egg supply chain in Banten. The proposed model offers actionable insights for policymakers and establishes a conceptual framework to support future research on the egg supply chain and food system resilience in Indonesia.
MENGGALI POTENSI PARIWISATA KAWASAN PUNCAK DUA SUKAMAKMUR BOGOR, JAWA BARAT Manap, Abdul; Mustangin, Mustangin; Zainuddin, Zainuddin; Sekianti, Atik; Idris, Nurhaifa; Saepullah, Asep; Hawari, Yusmita
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 5 (2024): Vol. 5 No. 5 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i5.35326

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali potensi pariwisata melalui komponen 4A (Attraction, Accessibility, Amenity, Ancillary) yang dapat dilakukan guna pembangunan pariwisata di Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini yaitu deskriptif kualitatif yang memaparkan fakta berdasarkan kenyataan dan pengalaman di lapangan dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi partisipatif dengan didukung oleh teknik penggalian potensi pariwisata melalui komponen 4A.
PELATIHAN MANAJEMEN KEUANGAN SEBAGAI DASAR BAGI UMKM DI KECAMATAN JONGGOL KABUPATEN BOGOR Manap, Abdul; Zainuddin, Zainuddin; Lubis, Andriani; Yusnindar, Yusnindar; Sekianti, Atik; Saepullah, Asep; Hawari, Yusmita
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2025): Volume 6 No. 2 Tahun 2025
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v6i2.44290

Abstract

Jonggol salah satu Kecamatan yang berpenduduk 128.670 orang adalah salah satu di wilayah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, yang memiliki banyak UMKM yaitu 8600 berdasarkan data yang diperoleh dari Dinas Koperasi, UMKM dan Perindustrian dengan berbagai macam jenis usaha. Kabupaten Bogor dengan 41000 UMKM (data Dinas Koperasi dan UMKM 2021), Dengan jumlah UMKM yang cukup banyak ini, masih sedikit yang mampu dalam mengelola keuangannya dengan benar. Begitupula dengan pengetahuan dan keahlian yang terkait digitalisasi masih minim didapat sehingga membuat pelaporan keuangan sering terkendala terdapat laporannya yang kurang akuntabel. Tujuan Pelatihan ini melakukan pelatihan dan pendampingan ini adalah meningkatkan pengetahuan dan pemahaman UMKM dalam manajemen keuangan manual dan digital yang lebih baik sebagai pembaruan proses bisnis, model bisnis, dan instrumen keuangan sehingga dapat mengembangkan usaha dengan cara 1) Peningkatan tata kelola dan pencatatan laporan keuangan secara manual. Selanjutnya yang 2) Dengan bantuan media digital meningkatkan keterampilan dan keahlian pengoperasian fintech, sehingga laporan keuangan yang disajikan akuntabel dan terkini. Hasil pelatihan pendampingan UMKM dapat membuat laporan keuangan sederhana dan digital.  Dengan memiliki laporan keuangan UMKM dapat melakukan pengembangan usahanya dengan mencari permodalan dan memasarkan yang terintegrasi secara digital atau fintech.
Analisis Hukum Islam dan Undang-Undang Perkawinan terhadap Istri yang menolak Hubungan Intim Rifky, Sehan; Saepullah, Asep; Maolia, Nadia Cahya
Jurnal Keislaman Vol. 7 No. 1 (2024): Jurnal Keislaman
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Taruna Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54298/jk.v7i1.235

Abstract

In marriage, both husband and wife are required to carry out the rights and obligations, including the rights and obligations in intimate relationships. Islamic law and the Marriage Law regulate all aspects of married life. The aim of this research is to analyze the provisions of wives who reject intimate relations from the perspective of Islamic law and marriage law. The methodology used in this research uses qualitative research with literature study research procedures and uses deductive data analysis methods. So the research results were obtained, namely the first analysis of Islamic law, wives are required to continue to have the obligation to serve/serve their husbands, wherever and whenever with all their body and soul and an open heart. If the wife refuses, then the wife will have no blessings in her life and will be disobedient to her husband, except when the wife has obstacles that are justified by the Shari'a, such as illness, menstruation and childbirth. The second analysis of the Marriage Law in article 31 number 1 of 1974 confirms that the position and rights of the wife are the same as the position and rights of the husband in married life and in interacting with each other and with society, including the position and rights in intimate relations, husband or wife. has the right to refuse invitations to have intimate relations, reinforced by article 33 which states that husband and wife are obliged to care for each other, love, have and respect each other, be loyal and provide physical and spiritual assistance to each other, so between Islamic law and the marriage law There is a common thread that can be taken away, namely that there must be good communication between husband or wife in the context of intimate relationships and a strong sense of tolerance must be fostered so that a sakinah mawadah warahmah household can be built.
Protection of Women's Rights in Polygamy in Indonesia Putri Utami, Puput; Saepullah, Asep; Shodikin, Akhmad
Journal of Law and Social Politics Vol. 1 No. 1 (2023): Journal of Law and Social Politics
Publisher : Politeknik Siber Cerdika Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46799/jlsp.v1i1.2

Abstract

With the existence of the principle of monogamy adhered to by Law Number 1 of 1974 concerning Marriage, polygamy in Indonesia is only permitted during an emergency and if the requirements stipulated by the Law are fulfilled. However, the practice of polygamy that occurs in society is much wider and more diverse, including in the Cirebon Religious Court. One of them is case Number 910/Pdt.G/2019/PA.CN. The Petitioner was granted by the Religious Court to practice polygamy, even though the Respondent (first wife) was still able to carry out her obligations properly, had no disease or disability, and was able to give birth to offspring. According to Law Number 1 of 1974 concerning Marriage, the application must be rejected. The research method used in this study is qualitative with a descriptive-analytical approach. This research uses a type of normative legal research, namely doctrinal legal research or library research because this research is only aimed at written regulations. The results of the study show that the judge considers social justice with the consent of the first wife to be a legal consideration in granting the application for a polygamy permit as an effort to protect women's rights and in terms of civil order the Panel of Judges guarantees heirs and certainty of joint assets to save the rights of the first wife. The judge decided on a polygamy permit Number 910/Pdt.G/2019/PA.CN. granted through his suspicions and beliefs when exploring a case that was preceded by proof. By considering the benefits and harms that will arise from this polygamy and referring to the consent of the first wife, the application for a polygamy permit is appropriate to be granted even though the facultative conditions are not met in case Number 910/Pdt.G/2019/PA.CN.