Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISI PERLAKUAN AKTIVA TETAP PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM KUSUMA ARTA JAYA Cisilia Sundari, Kartika Imam S, A. Dini Oktaviana Herawati
TRANSFORMASI Vol 16, No 1 (2020): TRANSFORMASI
Publisher : STMIK BINA PATRIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (260.997 KB) | DOI: 10.56357/jt.v16i1.216

Abstract

Dalam dunia bisnis yang penuh persaingan, peningkatan kinerja dan pelayanan menjadi faktor penunjang untuk memenangkan persaingan dalam bisnis. Ketepatan dalam pemilihan metode penyusutan Aktiva Tetap dan konsistensi perlakukannya menjadi hal yang sangat penting, sehingga Laporan Keuangan dapat memberikan informasi yang cepat, tepat dan akurat untuk pengambilan keputusan. Tujuan penelitian ini adalah dapat menentukan metode yang tepat dalam pengelolaan dan mentukan Sistem Penyusutan Aktifa Tetap yang tepat bagi KSP Kusuma Arta Jaya. Dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif, adapun teknik pengumpulan datanya menggunakan penelitian pustaka dan penelitian lapangan. Untuk prosedur pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah bagi KAP Kusuma Arta Jaya mengunakan metode penyusutan garis lurus dan perlu adanya Sistem Informasi yang dapat membantu menghitung secara tepat, cepat dan akurat besarnya biaya penyusutan Aktiva Tetap. Kata kunci: KSP, Aset Tetap, PSAK No.16
PERAN KEMARITIMAN INDONESIA DI MATA DUNIA Harries Arizonia Ismail; Erawati Kartika
JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI MARITIM Vol 20, No 1 (2019): September
Publisher : UNIMAR AMNI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (336.418 KB) | DOI: 10.33556/jstm.v20i1.222

Abstract

The purpose of choosing this study is to examine Indonesia's vision as a world maritime axis. This vision is very important because it is nominated by President Joko Widodo in the speech on the official opening of the 2018 Our Ocean Conference (OCC) event in Nusa Dua, Bali, Monday (10/29/2018). This vision is becoming more important since Indonesia still encountered by maritime problems, such as security and financial issues, which are suspected to be attaching that vision. This study is using heuristic and eclectic methods. This is a descriptive qualitative philosophical study that will be centered on the President's speech and the reporting of national newspapers on maritime issues, which have the opportunity to raise nation and state ethical issues. Realizing that Indonesia's vision as a global maritime axis must be coming true in order to format Indonesian roles on maritime subject in the eye of the world.Keywords : Maritime; Indonesia world maritime axis,  Our Ocean Conference heuristic, Eeclectic, Philosophical study                                                                                                                Tujuan penulisan ini adalah untuk mengkaji visi Indonesia sebagai poros maritim dunia. Visi ini begitu penting karena dipidatokan oleh bapak Presiden Joko Widodo dalam rangka pembukaan resmi ajang Our Ocean Conference (OCC) 2018 di Nusa Dua, Bali, Senin (29/10/2018).  Visi ini semakin penting ketika masih banyak dijumpai problem kelautan kita, seperti masalah keamanan dan perekonomian yang ditengarai akan melemahkan visi tersebut. Melalui metode heuristis dan eklektik, kajian filosofis berjenis deskriptif kualitatif ini akan berpusat pada pidato Presiden dan pemberitaan surat kabar nasional tentang problem kemaritiman, yang berpeluang memunculkan problem etis berbangsa dan bernegara. Hasilnya, visi Indonesia sebagai poros maritim dunia harus tetap diwujudkan demi terwujudnya peran kemaritiman Indonesia di mata dunia.Kata kunci :     Kemaritiman, Indonesia poros maritim dunia, Our Ocean Conference, Heuristis, Eklektik, Kajian filosofis
PERHITUNGAN RENCANA ANGGARAN BIAYA PEMBANGUNAN GEDUNG BALAI PERTEMUAN DUSUN BULAK GOMBAL, KABUPATEN BANTUL Verawati Kartika Dangga Loma; Sely Novita Sari; Rizal Maulana
Retii 2022: Prosiding Seminar Nasional ReTII ke-17
Publisher : Institut Teknologi Nasional Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Balai pertemuan adalah sebuah gedung serbaguna yang biasa digunakan untuk berbagai kegiatan seperti rapat dan musyawarah dimana masyarakat dapat menyampaikan aspirasi untuk kepentingan bersama. Gedung Balai Pertemuan yang direncanakan untuk Dusun Bulak Gombal berukuram 150m2, pembangunan ruang-ruang gedung lebih difokuskan pada ruangan luas untuk kegiatan dengan banyak peserta. Balai pertemuan ini juga dapat dimanfaatkan sebagai sarana peningkatan ekonomi yaitu dengan menjadikan balai petemuan sebagai pusat mambatik bagi ibu-ibu. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif yaitu dengan mewawancarai langsung pihak bersangkutan dan juga data yang diperoleh dari observasi langsung di lapangan. Dilakukan juga beberapa studi literatur dengan memanfaatkan analisa yang lebih mendalan yang diwujudkan dengan pengolahan data yang lebih fokus serta menyeluruh.Berdasarkan analisa rencana anggara biaya yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa biaya yang dibutuhkan untuk membangun Gedung Balai Pertemuan di Dusun Bulak Gombal kabupaten Bantul adalah Rp. 779,253,193.43 (Tujuh Ratus Tujuh Puluh Sembilan Juta Dua Ratus Ribu Lima Puluh Tiga Seratus Sembilan Puluh Tiga Empat Puluh Tiga).
The adoption of the Islamic banking service: non-Muslim communities perception and intention Erawati Kartika; Ignatius Hari Santoso
Sebelas Maret Business Review Vol 7, No 2 (2022): December 2022
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/smbr.v7i2.60833

Abstract

this study aims to reconfirm the theory regarding the intention to adopt the services of Islamic banking institutions. Respondents used in this study were obtained through the snowball technique as many as 89 non-Muslim communities. the sample was taken using the snowball technique with the main criteria, the respondent had never used the services or products of an Islamic banking institution. This research proves that only the perceived quality of information can have a significant effect by using the constructs of perceived quality of information, perceived benefits, and subjective norms. Previously, the data was analyzed using the bootstrapping technique on the Smart PLS application. One of the interesting findings from this research is that even though the respondents did not understand in depth about the operational mechanisms of Islamic banking institutions, they were informed that the features and explanations of each product offered through the media could be well understood. The main limitation in this study is, of course, the number of samples used. In addition, further research is also needed using more specific questionnaire items on one of the Islamic banking products or services.
ANALYSIS OF ORGANIZATIONAL COMMITMENT, CONTROL SYSTEM, USE OF INFORMATION TECHNOLOGY, AND COMMUNITY PARTICIPATION ON VILLAGE FUND MANAGEMENT ACCOUNTABILITY Anton Sukontjo; Erawati Kartika; Sri Kushalimah
SIMAK Vol 21 No 01 (2023): Jurnal Sistem Informasi, Manajemen, dan Akuntansi (SIMAK)
Publisher : Faculty of Economics dan Business, Atma Jaya Makassar University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35129/simak.v21i01.423

Abstract

The purpose of this study was to empirically examine the effect of Organizational Commitment, Control System, Utilization of Information Technology, and Community Participation on Village Fund Management Accountability. This research was conducted in the village administration in Petungkriyono District, Pekalongan Regency which consists of 9 villages. The population in this study were all village officials and the head of the Village Consultative Body (BPD). The technique used in sampling is simple random sampling, because the population is small so that the village apparatus and the head of the BPD have the same opportunity, which obtained a sample of 100 respondents. This study uses multiple linear regression as an analytical tool. Data analysis was performed using SPSS software version 23.0. Based on the results of hypothesis testing, it can be concluded that simultaneously Organizational Commitment, Control System, Utilization of Information Technology, and Community Participation have a positive and significant effect on Village Fund Management Accountability. Partial test of the four hypotheses proposed that Organizational Commitment has a positive and significant effect on Village Fund Management Accountability, Control System has no significant effect on Village Fund Management Accountability, Utilization of Information Technology has no significant effect on Management Accountability Village Funds, Community Participation have a positive and significant impact on Village Fund Management Accountability.
Faktor-faktor pengaruh minat nasabah pengguna internet banking Bank Syariah Mandiri M. Rifki Bakhtiar; Erawati Kartika; Ika Listyawati
Al Tijarah Vol. 6 No. 3 (2020): Special Issue Seminar Nasional Manajemen & MADIC 6, 2020
Publisher : University of Darussalam Gontor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21111/tijarah.v6i3.5696

Abstract

This study aims to analyze and obtain evidence of the factors that influence the interest in using internet banking. The object of this research is BSM (Bank Syariah Mandiri) customers who use internet banking. The research data is in the form of primary data with data collection using a questionnaire with a purposive sampling method. The data analysis method used is multiple linear regression. The results showed that trust, security, ease of use, and service features had a positive and significant effect on the interest in using internet banking. The results of this study are expected to contribute to BSM (Bank Syariah Mandiri) in formulating its marketing strategy in order to maintain a competitive internet banking and develop a system of internet banking in the future so that BSM customers (Bank Syariah Mandiri) can continue to use internet banking.
Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Profitabilitas, dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan ( Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2022 Wulandari, Ici; Erawati Kartika
Jurnal Ekonomika dan Bisnis Vol. 10 No. 2 (2023): Volume 10 Nomor 2 November 2023
Publisher : Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Selamat Sri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh pertumbuhan perusahaan, profitabilitas dan struktur modal terhadap nilai perusahaan pada sektor perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020 – 2022. Menurut Pertiwi, dkk (2019) kepercayaan investor terhadap perusahaan dipengaruhi oleh nilai perusahaan. Jika nilai perusahaan tinggi, maka tak hanya kinerja perusahaannya saja yang baik, namun prospek perusahaan di masa depan juga akan baik. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling yang didasarkan pada kriteria tertentu sehingga didapatkan sampel sebanyak 50 perusahaan. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari www.idx.co.id. Pengujian hipotesis penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Pertumbuhan perusahaan berpengaruh negatif signifikan terhadap nilai perusahaan, 2). Profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, 3) Struktur modal berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan.
Fundamental Factor Analysıs Of Systematıc Rısk Fundamental Analysıs Of The Lq-45 Stock Index, Whıch Lısted On The Indonesıa Stock Exchanges Erawati Kartika; Rini Elfina; Sumardin Sumardin; Muhammad Sidik; jeffy Mutiara
Asian Journal of Management, Entrepreneurship and Social Science Vol. 3 No. 01 (2023): Pebruary,Asian Journal of Management, Entrepreneurship and Social Science
Publisher : Cita Konsultindo Research Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of the research conducted by researchers is to determine the effect of fundamental factors on systematic risk in listed companies on Stock Indices LQ 45 on the Indonesia Stock Exchange. Fundamental factors are proxied by the Current Ratio, Return On Assets (ROA), and Debt to Equity Ratio (DER), while systematic risk is proxied by stock beta. The period carried out was in the 2016-2018 period. The research population is all companies included in the LQ 45 Stock Index on the Indonesia Stock Exchange for the period 2016 -2018. Samples obtained using purposive sampling technique consisting of 18 companies. The data analysis technique used is multiple linear regression. Based on the results of data analysis, the Current Ratio has no significant effect on Systematic Risk with a regression coefficient of -0,003 and a significance value of 0,202. The variable Return On Assets (ROA) has no significant effect on Systematic Risk with a regression coefficient value of -0,006 and a significance value of 0.831. Variable Debt to Equity Ratio ( DER ) has no significant effect on Systematic Risk with a regression coefficient of 0,047 and a significance value of 0,184. The F test value shows that the fundamental factor variables are proxied by the Current Ratio , Return On Assets (ROA), and Debt to Equity R atio ( DER ) has no effect on Systematic Risk because the significance value is more than 0,05 which is 0,795 . The adjusted R2 value of 0,046 indicates that the predictive ability of the 3 independent variables is 4,6 % and the remaining 95,4 % is influenced by other variables outside the model. .
EFEKTIVITAS KEBIJAKAN PENGENDALIAN INTERN DALAM MENGURANGI RISIKO KECURANGAN KEUANGAN DI PERUSAHAAN Hertina, Dede; Kartika, Erawati; Alfiana, Alfiana; Zulbetti, Rita; Susanto, Edy
JURNAL DARMA AGUNG Vol 31 No 6 (2023): DESEMBER
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Darma Agung (LPPM_UDA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46930/ojsuda.v31i6.3840

Abstract

Dalam mengendalikan kerangka kerja administrasi, kecurangan dipengaruhi oleh ada atau tidaknya peluang. Salah satu penyebab banyaknya kecurangan yang terjadi adalah karena masih rendahnya pengendalian intern dan tidak adanya kemampuan manajemen yang maksimal. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis kebijakan pengendalian intern dalam mengurangi risiko kecurangan keuangan di perusahaan. Artikel ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan penelitian pustaka atau studi pustaka. Artikel ini bertujuan untuk membandingkan dan membedakan berbagai teori, seperti yang ditemukan dalam literatur penelitian, untuk mengkaji teori-teori yang ada. Hasil penelitian menunjukan Penerapan pengendalian intern yang baik dalam suatu perusahaan berpengaruh positif pada efektivitas dalam mengurangi risiko kecurangan di perusahaan.
PENGARUH EPS, DER, ROA, DAN CSR TERHADAP RETURN SAHAM (STUDI KASUS PERUSAHAAN LQ45 DI BEI) Epifania Nur Pranesti Dewanti; Anton, Anton; Erawati Kartika
Journal of Social and Economics Research Vol 5 No 2 (2023): JSER, December 2023
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54783/jser.v5i2.283

Abstract

Tujuan penelitian yaitu utuk menganalisis pengaruh Earning per Share (EPS), Debt to Equity Ratio (DER), Return on Asset (ROA), dan Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap Return Saham. Penelitian ini menggunakan populasi perusahaan-perusahaan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia dan masuk dalam indeks LQ45 tahun 2019-2022. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 28 perusahaan selama empat tahun pengamatan, dan teknik daata yang digunakan yaitu regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Earning per Share (EPS) dan Corporate Social Responsibility (CSR) berpengaruh positif terhadap Return Saham, Debt to Equity Ratio (DER) berpengaruh negatif terhadap Return Saham, dan Return on Asset (ROA) tidak berpengaruh terhadap Return Saham.