cover
Contact Name
A Said Hasan Basri
Contact Email
a.basri@uin-suka.ac.id
Phone
+62818461001
Journal Mail Official
a.basri@uin-suka.ac.id
Editorial Address
http://alisyraq.pabki.org/index.php/alisyraq/about/editorialTeam
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam
ISSN : 26855453     EISSN : 26858509     DOI : -
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam is a scientific journal, serves as a forum for publishing the original research articles related to Islamic guidance and counseling. The bulletin encompasses research articles, original research report, reviews, short communications and scientific commentaries in Islamic guidance and counseling including: managing of guidance and counseling. Assessment in counseling, Islamic counseling, Islamic theraphy, career development, personal and social development and academic development. All papers submitted to the journal should be written in English or Indonesian. The work should not have been published or submitted for publication elsewhere.
Articles 292 Documents
STUDI KASUS: KONSELING KELOMPOK CLIENT-CENTERED DALAM MENGURANGI PERILAKU MEMBOLOS EKSTRAKURIKULER PRAMUKA PADA SISWA KELAS IX MTsN 2 SURABAYA Sutanto, Tiara Putri; Purwoko, Budi
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 2 (2024): Juli
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i2.436

Abstract

The behavior of skipping compulsory extracurricular classes at school is a phenomenon that often occurs, especially truant in scout extracurricular activities. This behavior can negatively impact student participation and learning experience in scout activities. Truant behavior can be reduced little by little through one of the counseling approaches, namely client-centered, this article aims to identify client-centered counseling approaches that are effective in reducing scout truant behavior carried out at State Islamic Junior High School 2 Surabaya. The method used is descriptive field research with a case study design. The subjects in this study were four class IX-C students who indicated truant behavior in high scouts at State Islamic Junior High School 2 Surabaya. Data collection was carried out using observation, interview and documentation techniques. The results of this study concluded that the provision of client-centered group counseling services was quite effective in reducing the truant behavior of scouts. The author conducted interviews first before identifying the provision of client-centered group counseling services carried out by guidance and counseling teachers or counselors to grade IX-C students at State Islamic Junior High School 2 Surabaya.
ISLAMIC LOGOTHERAPY SEBAGAI INTERVENSI UNTUK DEPRESI PADA NARAPIDANA: LITERATURE REVIEW Yurika, Rara Eka
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 3 (2024): November
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i3.801

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangan metode konseling masa kini yakni Logoterapi dari Viktor Frankl yang diintegrasikan dengan nilai-nilai Islam untuk mengatasi depresi pada narapidana. Penelitian ini menggunakan metode literature review. Temuan penelitian ini yakni terdapat tiga tahap pelaksanaan logoterapi berbasis Islam. Tahap pertama yaitu tahap identifikasi masalah. Tahap kedua yaitu tahap indentifikasi respon dan cara pemecahan masalah. Tahap ketiga yaitu pelaksanaan teknik medical ministry yang diintegrasikan dengan Islam. Tahap keempat yakni evaluasi dan penutup. Kesimpulan dari penelitian ini yakni logoterapi dapat diintegrasikan dengan nilai keislaman serta berpotensi menyelesaikan kasus depresi narapidana.
MEMAHAMI KEDALAMAN KRISIS DAN DINAMIKA BUNUH DIRI MELALUI NOVEL THIRTEEN REASON WHY BY JAY ASHER DAN IMPLIKASINYA PADA LAYANAN KONSELING Djohar, Tsamara Ramadhan Maulidah Hadhna; Salsabila, Ulyah; Nisa, Putri Zakiatun; Rahayu, Yasmin Fathia; Prameswari, Paramitha; Oktasari, Maria
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 1 (2024): Maret
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i1.498

Abstract

This research explores the representation of suicide in the novel Thirteen Reason Why by Jay Asher and its implications for adolescent mental health. Using a social psychology theoretical framework, this study examines the impact of book narratives on understanding and behavior of suicide. This analysis identified factors such as bullying, harassment, and social isolation as contributors to suicidal behavior. The results of this study reveal that the factors causing suicide may be related to a lack of attention to the mental health of teenagers in the surrounding environment. Additionally, it was found that problems that may seem trivial, if not treated well, become potentially fatal if not treated well. In the novel Thirteen Reason Why, it is found that defamation, bullying, sexual harassment, depression and social problems need to receive more serious attention at all levels of society, especially in the school environment. This research applies a qualitative approach method using content analysis, opening up opportunities for in-depth understanding of the issues underlying teenage suicide. Through this approach, it is hoped that more effective solutions can be found in overcoming the mental and social problems faced by teenagers in the school environment.
HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP HARGA DIRI SISWI MA ROUDLOTUL BANAT SIDOARJO Akhmad, Sapari Bagus; Laili, Nurfi
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 3 (2024): November
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i3.776

Abstract

Harga diri merupakan salah satu aspek penting dalam kepribadian manusia yang memengaruhi berbagai aspek kehidupan, termasuk kepercayaan diri. Menurut para ahli, konsep diri dan harga diri saling terkait dengan tingkat kepercayaan diri yang dipengaruhi oleh lingkungan, termasuk pola asuh orang tua di rumah. Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris hubungan antara konsep diri, harga diri, dan kepercayaan diri pada siswi MA Roudlotul Banat Sidoarjo. Subjek penelitian ini melibatkan 91 siswi berusia 15-19 tahun. Penelitian menggunakan metode kuantitatif korelasional dengan skala Likert yang disebarkan melalui kuesioner. Hasil analisis menunjukkan bahwa pola asuh demokratis mendominasi dengan 70 responden (76,92%), sementara pola asuh permisif menjadi yang terendah dengan 10 responden (10,98%). Sebanyak 49 responden (53,84%) mengalami dukungan sosial rendah, sedangkan dukungan sosial tinggi hanya dialami oleh 12 responden (13,20%). Sebanyak 66 responden (72,52%) memiliki harga diri tinggi, sementara 25 responden (27,47%) memiliki harga diri rendah. Penelitian ini menemukan bahwa pola asuh orang tua dan dukungan sosial memiliki hubungan yang signifikan dengan harga diri siswi di MA Roudlotul Banat Sidoarjo.
DAMPAK JUDI ONLINE TERHADAP KESEHATAN MENTAL MAHASISWA Wirareja, Yogi; Sa'adah, Nurus
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 1 (2024): Maret
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i1.382

Abstract

Gambling is a pathological activity that is still carried out by many members of society, including students. Online gambling has become an increasingly disturbing phenomenon among college students, with potentially serious impacts on their mental health. This research aims to determine the impact of online gambling on mental health in students. This research is library research or Library Research which is carried out in order to collect information and data through various sources including journals, books, documents, mass media, and so on. The results of this study show that online gambling has a negative impact on the mental health of students, including causing stress, anxiety, depression, disturbed sleep patterns, dependency and decreased academic performance.
KONSELING DENGAN PENDEKATAN TEKNIK STRENGTH BOMBARDMENT DAN SYUKUR UNTUK MENGATASI INSECURE PADA REMAJA Maulida Putri Utami, Maulida Putri
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 2 (2024): Juli
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i2.475

Abstract

Masa remaja merupakan periode peralihan dari masa anak-anak menuju dewasa, dimana selama proses tersebut, mereka akan menghadapi berbagai tantangan yang dapat mempengaruhi kesehatan mentalnya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui konsep penerapan teknik strength bombardment dan gratitude dalam mengatasi masalah insecure pada remaja. Dalam penelitian ini, sekelompok remaja yang mengalami insecure dapat mengembangkan pemahaman yang lebih baik tentang potensi dan harga dirinya, sehingga dapat mengatasi tantangan hidup dengan lebih percaya diri dan positif. Melalui pendekatan ini diharapkan individu yang pernah mengalami insecure memiliki sikap yang lebih positif terhadap kehidupan dan dapat mengatasi masalah insecure.
MENGGALI KONSEP KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DALAM MEMBANGUN BUDAYA KERJA ISLAMI DI SEKOLAH DASAR Yuliane, Yuliane; Manovtri, Reni; Rahmania, Fadilla; Marta, Alfroki
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 1 (2024): Maret
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i1.503

Abstract

This research aims to explore the concept of transformational leadership in building an Islamic work culture in elementary schools. The method used in this research is a qualitative method with a literature study approach. The results of this research indicate that the principal's transformational leadership can be interpreted as a style used to influence his subordinates (teachers, administrative staff, and students) to achieve the expected educational goals. In this case, the transformational leadership of a school principal can build an Islamic work culture in elementary schools, namely a work culture that is implemented in accordance with the teachings of the Prophet Muhammad, namely Shiddiq, Istiqomah, Fathanah, Amanah, and Tabliq.
HUBUNGAN SELF EFFICACY DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA SMK Aji, Dimas Alif Purnama; Sartinah, Endang Pudjiastuti; Purwoko, Budi
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 2 (2024): Juli
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i2.744

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan self efficacy dengan motivasi berprestasi siswa SMK dikecamatan Boyolangu Tulungagung. Pendekatan pada penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode korelasi. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 314 responden siswa SMK. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai Nilai t hiturng serbersar 10,854 derngan signifikansi serbersar 0,000. Hasil ini mernurnjurkkan bahwa nilai t hiturng sercara signifikan lerbih tinggi daripada nilai t taberl yang rerlervan (10,854 1,966), dan nilai signifikansi sangat kercil (0,000  0,05). Hal ini merngindikasikan adanya hurburngan yang positif dan signifikan antara serlf-erfficacy dan motivasi berrprerstasi pada siswa SMK. Kata Kunci: Self efficacy, motivasi berprestasi, siswa Sekolah Menengah Kejuruan
PERAN KONSELOR ADIKSI YAYASAN AN-NUR HAJI SUPONO PURBALINGGA DALAM PEMULIHAN PASIEN KETERGANTUNGAN ZAT ADIKTIF Pramono, Sidik; Nurjannah, Nurjannah
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 7, No 3 (2024): November
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v7i3.737

Abstract

Pelaksanaan rehabilitasi narkoba konseling kecanduan merupakan pendamping sosial yang memiliki peran dan kompetensi dalam melakukan konseling dan intervensi klinis terhadap pecandu dan korban penyalahgunaan narkoba yang diperoleh dari pelatihan dan atau pengalaman praktik. Begitu pula konselor yang ada di Institusi Penerimaan Wajib Lapor Yayasan An-Nur Haji Supono Purbalingga memiliki peranan dalam pemulihan korban penyalahgunaan narkoba dengan kompetensi yang dimilikinya.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan yang dimiliki konselor adiksi berdasarkan perspektif Kemensos RI yang dimiliki konselor adiksi dan teknik apa saja yang digunakan dalam proses konseling di Institusi Penerimaan Wajib Lapor Yayasan An-Nur Haji Supono Purbalingga. Jenis penelitian yaitu penelitian lapangan. Penarikan sampel dengan purposive sampling yaitu subyek yang diteliti adalah konselor adiksi sebanyak 2 orang. Menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dan teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan observasi. Hasil penelitian diperoleh bahwa konselor adiksi cukup kondusif dan efektif dalam menjalankan perannya serta memiliki keterampilan yang memadai dalam pelayanan rehabilitasi bagi korban penyalahgunaan narkoba dengan adanya keberhasilan rehabilitasi bagi korban penyalahgunaan narkoba.
IMPLEMENTASI PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK USIA DINI MELALUI KEGIATAN PAPER QUILLING DI TK NAILUN NAJAH Nurul Atika; Sri Wahyuni
Al-Isyraq: Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, dan Konseling Islam Vol 6, No 3 (2023): November
Publisher : PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam) Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59027/alisyraq.v6i3.369

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan motorik halus melalui kegiatan paper quilling pada anak kelompok B3 di TK Nailun Najah. Subyek penelitian ini adalah anak kelompok B3 dengan jumlah 10 anak yang terdiri dari 5 anak laki-laki dan 5 anak perempuan. Metode penelitian tindakan kelas melalui teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik observasi dan dokumentasi.Teknis analisis data penelitian ini menggunakan analisis statistik deskripsi. Dari hasil pengolahan data penelitian diperoleh hasil pada siklus I aktivitas guru menunjukkan persentase 50% kemudian pada siklus II meningkat menjadi 60%. Aktivitas anak pada siklus I sebesar 60% meningkat menjadi 70% pada siklus II. Nilai motorik halus melalui kegiatan paper quilling pada siklus I pertemuan 1 sebesar 65%, pada siklus II pertemuan I 85%. Berdasarkan uraian di atas maka dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan motorik halus pada anak kelompok B3 di TK Nailun Najah melalui kegiatan paper quilling.