cover
Contact Name
Andri Putra Kesmawan
Contact Email
info@idpublishing.org
Phone
+62818240698
Journal Mail Official
info@idpublishing.org
Editorial Address
Gg. Broto Manunggal V, Brajan, Tamantirto, Kec. Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55184
Location
Kab. bantul,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa
ISSN : -     EISSN : 27213749     DOI : https://doi.org/10.47134/village
Core Subject : Social,
The scopes of the journal include Village government/ governance, Affairs of population, Affairs of finance, Affairs of development and, Other administration, Village Consultative Body (BPD), institution traditional and, Village Enterprise (BUMDes).
Articles 200 Documents
Penerapan Prinsip Good Governance dan Celah Korupsi Dalam Pengadaan Barang Dan Jasa Pemerintah Secara Elektronik (E-Procurement) di Indonesia Nugraha, Irwan; Midhol, Ahmad
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 6 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v6i1.235

Abstract

E-procurement merupakan sistem pengadaan barang dan jasa pemerintah dengan penggunaan teknologi internet. Namun faktanya dengan sistem yang baru, korupsi pengadaan barang dan jasa masih sering terjadi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana prinsip good governance diterapkan dalam e-procurement serta apakah masih terdapat celah korupsi dalam sistem tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dianalisis menggunakan teori good governance dan means-ends scheme. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa  e-procurement diketahui menggunakan delapan prinsip good governance. Namun, masih terdapat tiga celah korupsi didalamnya:  (1) Persekongkolan penyedia jasa dan panitia; (2) Diskon atau cashback yang masuk ke kantong pribadi; (3) Mark-up harga pengadaan barang dan jasa sebagai fee.
The Sidoarjo District Health Office's Strategy in Dealing with Stunting Rodiyah, Isnaini; Abadi, Totok; Sari, Risa
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 3 No. 2 (2022): Agustus 2022
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v3i2.236

Abstract

Stunting or malnutrition is a condition of toddlers who cannot grow properly due to malnutrition in their bodies which causes children to not be able to develop according to their age. This research is to find out how the Sidoarjo Regency Health Office's strategy in dealing with stunting cases that occur in Sidoarjo Regency today. This research methodology is descriptive qualitative. The type of data used in this research is qualitative. Data collection techniques are carried out by means of interviews, online data searches, documentation and observation. This study shows that the strategy of the Sidoarjo district health office in dealing with stunting cases has not been as expected, this is due to the lack of public awareness of stunting, and the community lacks understanding about stunting. village governments need to carry out stunting prevention activities by implementing the Healthy Living Community Movement through nutrition improvement training.
Administrative Governance In Kludan Village Hall, Tanggulangin Sub-District, Sidoarjo District Agustina, Isna; Sukmana, Hendra; Muharram, Fajar
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 3 No. 2 (2022): Agustus 2022
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v3i2.237

Abstract

Research on Administrative Governance at the Kludan Village Hall, Tanggulangin District, Sidoarjo Regency, the author used descriptive research with qualitative research methods. By focusing on narrative explanations, qualitative research seeks to reveal and describe the activities carried out by research subjects, as well as the impact of these actions on their lives [9]. This research is located at the Kludan Tanggulangin Sidoarjo Village Office. The focus of this research uses Daniri's (2005) theory which explains the principles of good administrative governance as measured by indicators 1. Transparency: 2. Accountability 3. Responsibility 4. Independence: and 5. Equality and fairness (Fairness). The Kludan village government has established community participation in village decision making by creating an open framework. Accountability is assessed both through written and verbal accountability. The responsibility of village officials faces problems between private and public interests, often taking a long time. In independence, the village government tries to overcome conflicts of interest, but some still link personal interests in their duties. Finally, equality and fairness face obstacles because some village officials have not fully fulfilled their duties according to their main duties and functions, with the problem of the division of tasks not being clearly defined, giving rise to inequality and unfairness in the management of village administration.
The Role of the Village Government in Improving Public Services for the Keboansikep Village Community Choiriyah, Ilmi; Mursyidah, Lailul; Sukmana, Hendra; Agustina, Isna
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 2 No. 1 (2021): Maret 2021
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v2i1.238

Abstract

The aim of this research is to analyze and describe the role of the village government in improving public services in the Keboansikep village community, in order to find out the problems in improving services through the role of government. The approach taken in this research is a qualitative descriptive approach by conducting interviews, observation and documentation. The data analysis model according to Miles and Huberman (1992) uses data collection techniques, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of this research show that, firstly, the objectives implemented by archiving management in Keboansikep Village are trying to provide better public services for the people in Keboansikep village so that they can easily access the information needed such as population documents, birth certificates and other important documents. Second, this IT training was carried out to help increase the capacity of human resources in Keboansikep village in managing information technology in order to increase the accessibility of information to the community easily. Through the creation of sustainable village website content, positive changes can occur in the dynamics of village communication and development, towards a more advanced, connected and inclusive direction. Third, the use of social media services which can provide many benefits for the community and village government agencies in achieving goals. program. With the existence of social media services such as Instagram, it can be used to introduce the advantages of villages to the wider community
Governance of Administrative Services In Wunut Village Porong District Sidoarjo District Choiriyah, Ilmi; Hanun, Nur; Widhitama, Krisna
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 2 No. 1 (2021): Maret 2021
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v2i1.239

Abstract

This research discusses village governance, which is an important aspect of government administration at the village level. With a focus on Wunut Village, Porong District, Sidoarjo Regency, this research aims to initiate and improve the governance of village administrative services in order to improve the quality of public services at the local level. The research method used is qualitative with a descriptive approach, referring to the basic principles of effective administrative governance. Data collection was carried out through interviews, observation and documentation, with the selection of informants using the purposive sampling method. The research results show that although the village government has made efforts to organize village government management, there are still several obstacles that hinder its efficiency and effectiveness. These obstacles include a lack of transparency in providing information to the community, a lack of compliance with applicable regulations, and a lack of fairness in the distribution of tasks between village officials. Based on research analysis and conclusions, it is recommended that district and sub-district governments carry out regular outreach, training and assistance regarding village governance. Village officials also need to increase their professionalism and pay attention to the equipment needed to manage village government. Apart from that, it is necessary to implement a good village information system supported by electronic media to facilitate access to information for the community and increase the efficiency of data storage and management. In conclusion, improving the quality of village government is an important step in improving public services and community welfare at the local level.
Efektivitas Pengelolaan Badan Usaha Nagari (BUMNag) Berbasis Kearifan Lokal di Nagari Painan Timur Kabupaten Pesisir Selatan Bayduri, Sharah; Malau, Hasbullah
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 6 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v6i1.240

Abstract

BUMNag merupakan instrumen pengelolaan ekonomi produktif yang dikelola secara kooperatif, partisipatif, transparan, dan profesional. Tujuan utamanya adalah memberdayakan potensi ekonomi nagari, membuka lapangan kerja, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Namun, pengelolaan BUMNag di Nagari Painan Timur masih menghadapi berbagai kendala. Berdasarkan wawancara dengan komisaris BUMNag, salah satu program yang mengalami kegagalan adalah ternak kambing. Hal ini disebabkan oleh kurangnya keahlian pengelola serta keterbatasan sarana dan prasarana, yang menyebabkan kambing mengalami stres dan akhirnya mati. Masalah serupa juga terjadi pada program penggemukan sapi yang didanai dari anggaran nagari sebesar Rp170 juta, di mana pengelolaannya masih menghadapi tantangan dalam keberlanjutan dan efektivitasnya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Pendekatan ini dipilih karena bertujuan untuk memahami fenomena secara mendalam dan menginterpretasikan data yang ditemukan di lapangan. Hasil penelitian menunjukan Pengelolaan BUMNag di Nagari Painan Timur masih belum optimal meskipun pemerintah nagari telah berupaya meningkatkan pendapatan melalui program ini. Efektivitas BUMNag sangat bergantung pada tata kelola, manajemen keuangan, inovasi, kemampuan adaptasi, serta pengembangan organisasi. Tata kelola yang masih terpusat dan kurang transparan menghambat partisipasi masyarakat dalam pengambilan keputusan, sementara sistem keuangan yang kurang terdokumentasi dengan baik dapat menghambat perencanaan jangka panjang.
Strategi Kebijakan Terhadap Penanggulangan Kebakaran Hutan di Kalimantan Tengah Sadar; Satispi, Evi; Rulandari, Novianita
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 6 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v6i1.241

Abstract

Penelitian ini untuk menganalisis dan mendeskripsikan strategi kebijakan yang diterapkan oleh pemerintah dalam penanggulangan kebakaran hutan di Kalimantan Tengah. Selain itu, penelitian ini berupaya mengidentifikasi tantangan yang dihadapi dalam implementasi kebijakan tersebut, termasuk aspek kelembagaan, teknis, sumber daya, dan partisipasi masyarakat. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan mengumpulkan data melalui dokumentasi, studi literatur, dan observasi langsung, yang kemudian dianalisis menggunakan perangkat lunak NVivo 12 Plus untuk mengidentifikasi tema-tema penting dan hubungan antar data terkait. Temuan studi ini menunjukkan bahwa Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah telah menerapkan strategi kebijakan penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang komprehensif, meliputi pencegahan, pengelolaan, dan pemberdayaan masyarakat melalui peraturan seperti Peraturan Gubernur Nomor 49 Tahun 2015 dan Peraturan Daerah Nomor 1 Tahun 2020, serta penguatan pengawasan dan pemberian sanksi. Namun, tantangan yang dihadapi mencakup kurangnya koordinasi antar sektor terkait, keterbatasan teknologi dan infrastruktur pemadam kebakaran, serta dampak perubahan iklim yang memperburuk kebakaran. Untuk mengatasi tantangan ini, diperlukan penguatan koordinasi sektor, peningkatan investasi dalam teknologi, dan adopsi kebijakan mitigasi perubahan iklim yang lebih komprehensif.
Evaluasi Pelaksanaan Program Pelatihan Kerja Pada Dinas Tenaga Kerja Kota Dumai Dila Erlianti; Dinda Ervita; Dwi Maharani; Husnul Khotimah Lestari; Hartono Saputra Siagian
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 6 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v6i1.242

Abstract

Tingkat pengangguran yang tinggi di Indonesia menimbulkan masalah serius di bidang ketenagakerjaan serta memengaruhi stabilitas sosial dan ekonomi. Jumlah angkatan kerja yang terus bertambah tanpa diimbangi penciptaan lapangan kerja, diperburuk oleh krisis ekonomi, membuat persoalan ini semakin kompleks. Sebagai solusi, pemerintah merancang kebijakan strategis, salah satunya melalui program pelatihan kerja untuk meningkatkan daya saing dan keterampilan tenaga kerja. Penelitian ini berfokus untuk mengevaluasi pelaksanaan program pelatihan kerja yang diselenggarakan oleh DISNAKER Kota Dumai dalam meningatkan kapasitas dan kompetensi pencari kerja di Kota Dumai. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yang direpresentasikan dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indikator efisiensi, responsivitas, dan ketepatan pelaksanaan program telah berjalan cukup baik. Namun, efektivitas, kecukupan, dan pemerataan belum mencapai hasil yang optimal karena keterbatasan kapasitas pelatihan dan rendahnya capaian target
Implementation of the Road Agency Policy as a Parking Area for Kayutangan Heritage Malang City Indiati; Lita Juniati; Suryo Hartoko Minarwanto
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 6 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v6i2.244

Abstract

The Kayutangan area in Malang City is one of the cultural heritage areas that has historical value and is synonymous with the architecture of interesting old buildings. However, currently the area faces challenges related to the use of the road body as an extensive vehicle parking area. This can damage the beauty and authenticity of the cultural heritage area of Malang City. This study uses Campbell's theory of effectiveness which states that effectiveness measurement includes program success, target achievement, satisfaction, input and output levels, and overall goal achievement. The purpose of this study is to identify and analyze the use of road bodies as parking areas in the Kayutangan Area, as well as their supporting and inhibiting factors.  This research method uses a qualitative descriptive approach with data collection through interviews, observations, and documentation studies. The informants in this study are the chief coordinator of EKOSDA Malang City, transportation service partners, the people of Kayutangan Tourism Village, tourist visitors, businessmen, and parking attendants. The results of the study show that the Malang City Government has issued a policy related to the use of road bodies as parking areas, but its implementation has not been optimal, causing the policy to be ineffective and requires follow-up actions.
Komitmen Pemerintah dalam Mengimplementasikan Kebijakan Kartu Identitas Anak (KIA) di Kabupaten Tanah Datar Mulia Sari, Sonya Putri; Sasmita, Siska
Jurnal Administrasi Pemerintahan Desa Vol. 6 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/villages.v6i2.247

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tingkat komitmen pemerintah daerah dalam pelaksanaan kebijakan Kartu Identitas Anak (KIA) di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat. Latar belakang dari penelitian ini adalah masih rendahnya kepemilikan Kartu Identitas Anak (KIA) di Kabupaten Tanah Datar, yang meskipun telah menjadi program unggulan daerah, hingga Juni 2024 baru mencapai 50,89% dari total anak yang wajib memilikinya. Padahal, KIA merupakan identitas hukum yang penting bagi anak, sebagaimana diatur dalam Permendagri Nomor 2 Tahun 2016. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan pendekatan teori komitmen perilaku Salancik (1977), yang mencakup dimensi kejelasan, publisitas, tindakan yang tidak dapat dibatalkan, dan kemauan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemerintah telah memenuhi komitmennya dalam melaksanakan program KIA, meskipun masih terdapat kendala tidak adanya anggaran khusus untuk menjalankan sosialisasi dan implementasi Program KIA, adanya anak yang tidak memiliki akta kelahiran, belum teralisasikan pemanfataan KIA.