cover
Contact Name
Marisi Butarbutar
Contact Email
acai271109@gmail.com
Phone
+6282165264931
Journal Mail Official
acai271109@gmail.com
Editorial Address
Jl. Surabaya No.19 Pematangsiantar, Sumatera Utara, Indonesia
Location
Kota pematangsiantar,
Sumatera utara
INDONESIA
Strategic: Journal of Management Sciences
ISSN : -     EISSN : 27980049     DOI : https://doi.org/10.37403/strategic.v1i3
Strategic Journal of Management Sciences with E-ISSN 2798-0049 is a peer-reviewed journal published three times a year in April, August, and December by the Masters Program (S-2) Master of Management Science Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung The Management Journal is intended as a journal for publishing articles that report research results in the field of management science. Strategic: Journal of Management Sciences invites manuscripts on various topics including marketing management, financial management, strategic management, operations management, human resource management, e-business, consumer behavior, international business, business economics, entrepreneurship but not limited to management education, regional development management, and public policy.
Articles 53 Documents
Analisis Penggunaan Sistem Informasi Manajemen Pada E-Commerce Shopee Lusiana Wahyu Eka Agustina
Strategic: Journal of Management Sciences Vol 3 No 1 (2023): Strategic: Journal of Management Sciences
Publisher : Program Pascasarjana (S2-Ilmu Manajemen) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v3i1.90

Abstract

This study aims to analyze the e-commerce management information system on e-ccomerce Shopee to increase online sales and purchases. Knowing the use of management information systems at shopee. Collect data and analyze all available information. The research method used is a qualitative method with a literature study. The data source used is secondary data in the form of various references and previous research on the use of e-commerce. Shopee is present as an online shopping platform in various regions and provides an easy, safe and fast online shopping experience for customers. With the support of various payment methods and various logistics options. Shopee By utilizing the various features available in shopee as well as good management information system controls, online buying and selling activities run more easily and loyal users of e-commerce are increasing.
Pengaruh Profesionalisme dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Perkebunan Nusantara IV Unit Kebun Sidamanik Efendi Efendi; Robert Tua Siregar; Loist Abdi Putra; Sudung Simatupang; Suci Fadhila
Strategic: Journal of Management Sciences Vol 3 No 1 (2023): Strategic: Journal of Management Sciences
Publisher : Program Pascasarjana (S2-Ilmu Manajemen) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v3i1.91

Abstract

Objektif. Tujuan penelitian ini yakni, Mengetahui gambaran profesionalisme, motivasi, dan kinerja karyawan pada PT Perkebunan Nusantara IV Unit Kebun Sidamanik. Selanjutnya, mengetahui pengaruh profesionalisme dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT Perkebunan Nusantara IV Unit Kebun Sidamanik baik secara simultan maupun parsial. Metode Riset. Desainnya yakni penelitian kepustakaan dan lapangan. Populasinya yakni seluruh karyawan pada PTPN IV Unit Kebun Sidamanik berjumlah 45 orang. Jenis datanya yakni data kualitatif dan kuantitatif. Sumber datanya yakni data primer dan sekunder. Penghimpunan data melalui kuesioner, wawancara dan dokumentasi. Uji instrumen dengan uji validitas dan reliabilitas. Teknik analisis data meliputi uji normalitas, analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil. Profesionalisme, motivasi dan kinerja karyawan sudah baik. Terdapat pengaruh yang positif antara profesionalisme dan motivasi terhadap kinerja karyawan baik secara simultan maupun parsial. Terdapat hubungan yang kuat dan positif antara profesionalisme dan motivasi dengan kinerja pegawai baik secara simultan maupun parsial. Kemudian tinggi rendahnya kinerja karyawan dapat dijelaskan oleh profesionalisme dan motivasi baik secara simultan maupun parsial. Kesimpulan. Hasil analisis deskriptif kualitatif tentang profesionalime memperoleh tolak ukur baik. Taraf rataan tertinggi pada aspek kompetensi dengan parameter pengetahuan. Nilai terendah berada pada aspek tanggung jawab dengan parameter tepat waktu. Hasil analisis deskriptif kualitatif tentang motivasi memperoleh tolak ukur baik. Taraf rataan tertinggi pada aspek kebutuhan rasa aman dengan parameter rasa aman dari pemutusan hubungan kerja. Nilai terendah berada pada aspek kebutuhan hubungan sosial dengan parameter hubungan dengan rekan kerja. Hasil analisis deskriptif kualitatif tentang kinerja karyawan memperoleh tolak ukur baik. Taraf rataan tertinggi pada aspek kepuasan kerja dengan parameter gaji yang dilakukan perusahaan. Nilai terendah berada pada aspek kedisiplinan dengan parameter tingkat kehadiran.
Pengaruh E-Service Quality dan Citra Perusahaan Terhadap Kepuasan Konsumen Pengguna Shopee (Studi Kasus Pada Masyarakat Kecamatan Siantar Martoba Kelurahan Naga Pita RT:003 RW:003) Darwin Lie; Sisca Sisca; Nana Triapnita Nainggolan; Christine Loist; Amelia Carlos Sumbayak
Strategic: Journal of Management Sciences Vol 3 No 1 (2023): Strategic: Journal of Management Sciences
Publisher : Program Pascasarjana (S2-Ilmu Manajemen) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v3i1.92

Abstract

Objektif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran e-service quality, citra perusahaan, dan kepuasan konsumen pada Pengguna Shopee (Studi Kasus pada Masyarakat Kecamatan Siantar Martoba). Untuk mengetahui pengaruh e-service quality dan citra perusahaan terhadap kepuasan konsumen pada Pengguna Shopee (Studi Kasus pada Masyarakat Kecamatan Siantar Martoba) baik secara simultan maupun parsial. Metode Riset. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan. Teknik analisis data terdiri dari uji normalitas, analisis deskriptif kualitatif, dan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil. E-service quality dan citra perusahaan sudah baik serta kepuasan konsumen sudah puas. Terdapat pengaruh positif antara e-service quality dan citra perusahaan terhadap kepuasan konsumen baik secara simultan maupun parsial. Terdapat hubungan yang kuat dan positif antara e-service quality dan citra perusahaan dengan kepuasan konsumen. Kemudian tinggi rendahnya kepuasan konsumen dapat dijelaskan oleh e-service quality dan citra perusahaan. H0 ditolak, artinya terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara e-service quality dan citra perusahaan terhadap kepuasan konsumen baik secara simultan maupun parsial. Kesimpulan. Untuk meningkatkan e-service quality pada Shopee (Studi Kasus pada Masyarakat Kecamatan Siantar Martoba), sebaiknya perusahaan mengarahkan konsumen untuk memilih menu kerusakan produk pada saat ingin membeli produk yang mereka inginkan supaya, setiap konsumen yang menerima produk dengan kondisi yang rusak dapat menerima jaminan terkait produk yang mereka beli dan lebih cepat lagi dalam menanggapi setiap keluhan yang diberikan oleh para konsumen.. Untuk meningkatkan citra perusahaan pada Shopee (Studi Kasus pada Masyarakat Kecamatan Siantar Martoba), sebaiknya perusahaan memberikan keyakinan dengan memberi pelayanan yang baik agar konsumen memiliki pengalaman yang baik dalam berbelanja serta perusahaan memiliki nilai dan citra yang baik dibenak masyarakat luas.
Analisis Minat Nasabah Non-Muslim Menjadi Nasabah Di BMT Shohibul Ummat Remban Muhammad Qoes Atieq; Violanita Angga Astrini
Strategic: Journal of Management Sciences Vol 3 No 1 (2023): Strategic: Journal of Management Sciences
Publisher : Program Pascasarjana (S2-Ilmu Manajemen) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v3i1.88

Abstract

Objektif. Perkembangan ekonomi masyarakat modern semakin maju dan ditandai dengan banyaknya lembaga keuangan yang ada, namun banyak orang yang beranggapan bahwa lembaga keuangan syariah dan konvensional memiliki kriteria yang sama. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi alasan nasabah non-Muslim menjadi anggota di BMT Shohiul Ummat Remabang. Metode Riset. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan fenomenologis, data pada penelitian ini diperoleh melalui wawancara dengan nasabah non-Muslim Hasil. Penelitian ini mengungkapkan bahwa faktor yang menjadikan minat atau keinginan nasabah non-Muslim menggunakan produk BMT Shohibul Ummat yaitu dorongan atau keinginan dari diri sendiri selain itu ada pengaruhnya dari orang terdekat dan ada faktor kepuasan ketika mendapatkan bagi hasil, bonus ataupun gift. Selain itu mengenai kecepatan saat bertransaksi atau pelayanan, profit sharing (bagi hasil), citra perusahaan Kesimpulan. Sebaiknya referensi mengenai tema tentang nasabah non-Muslim yang menjadi anggota di layanan non bank maupun bank yang berlandaskan syariah lebih ditingkatkan agar penelitian selanjutnya lebih maksimal.
Pengaruh Kepuasan Kebutuhan Terhadap Motivasi Kerja dan Kinerja Karyawan Pada PT. Bahari Prima Manunggal Risky Wibowo
Strategic: Journal of Management Sciences Vol 3 No 1 (2023): Strategic: Journal of Management Sciences
Publisher : Program Pascasarjana (S2-Ilmu Manajemen) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v3i1.89

Abstract

One of the top priorities of the company is to ensure the happiness and job satisfaction of its employees. If workers are unhappy and frustrated because their needs are not being met, they will not be able to give their full attention to their tasks. On the other hand, when people feel that their needs are being met, they become more motivated to do their best work. Thus, this study aims to investigate the extent to which the satisfaction of needs influences work motivation and employee performance at PT Bahari Prima Manunggal. The study uses quantitative research methods by distributing questionnaires to the employees of PT Bahari Prima Manunggal. The findings of the study indicate that the satisfaction of needs has a simultaneous influence on work motivation and employee performance. Therefore, it can be inferred that if the needs of the employees at PT Bahari Prima Manunggal are met, they tend to be more motivated to perform their best. Thus, this research hopes to encourage PT Bahari Prima Manunggal to remain committed to prioritizing the satisfaction of its employees' needs in order to produce optimal performance.
Analisis Kelayakan Usaha Koperasi Siswa SMPN 1 Mangunreja: ANALISIS KELAYAKAN USAHA KOPERASI SISWA SMPN 1 MANGUNREJA Sa’diah , Sita; Annisa, Siti; Rahayu, Isyana; Herdiyanti
Strategic: Journal of Management Sciences Vol. 4 No. 1 (2024): Strategic : Journal of Management Science
Publisher : Program Studi Magister Ilmu Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v4i1.217

Abstract

Objektif. Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis: 1) kelayakan bisnis dan pemasaran pada Koperasi Sekolah NESAMA dalam aspek hukum, lingkungan, pasar, teknis, manajemen, dan sumber daya manusia, serta keuangan; 2) Pengembangan bisnis dan pemasaran di Koperasi Sekolah NESAMA; 3) Rencana bisnis dan pemasaran untuk alat tulis sekolah dan berbagai jenis makanan ringan di Koperasi Sekolah NESAMA Metode Riset. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dalam metode deskriptif. . Hasil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua aspek kelayakan menunjukkan hasil yang mengarah pada usaha ini layak untuk dikembangkan Kesimpulan. Koperasi NESAMA di SMPN 1 Mangunreja dapat mengembangkan dan mengimplementasikan rencana bisnis dalam rangka kemajuan berkelanjutan dalam penyediaan dan pemasaran alat tulis sekolah dan makanan ringan dari agar dapat menjadi lebih maju dan berkembang
Experiential Marketing Terhadap Customer Loyalty Melalui Customer Engagement Sebagai Variabel Intervening dari PT. Palapa Elektronik Lamongan Ahmad Fathur Rozi; Ahmad Yani Syaiichudin; Ariefah Sundari; Saifuddin Zuhri; Mohammad Rizal Nur Irawan
Strategic: Journal of Management Sciences Vol. 4 No. 1 (2024): Strategic : Journal of Management Science
Publisher : Program Studi Magister Ilmu Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v4i1.223

Abstract

Sesuai dengan SDG No. 3.2, penelitian ini akan melihat bagaimana experiential marketing memediasi hubungan antara PT. Loyalitas pelanggan Palapa Elektronik Lamongan dan keterlibatan pelanggan. Line, WhatsApp, dan Instagram termasuk di antara teknologi online yang digunakan dalam penelitian, selain survei langsung yang dilakukan di PT. Palapa Elektronik Lamongan. Kami mampu mengumpulkan dan menganalisis data dari 116 peserta. Partisipan adalah pelanggan PT Palapa Elektronik Lamongan yang telah melakukan minimal dua kali pembelian dari toko tersebut dalam enam bulan sebelum penelitian. Alat pengolah datanya adalah teknik pemodelan struktural yang memanfaatkan metodologi Partial Least Square (PLS-SEM). Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa experiential marketing secara signifikan mempengaruhi keterlibatan dan loyalitas konsumen. keterlibatan klien juga secara signifikan mengubah korelasi antara experiential marketing dan loyalitas klien. With experiential marketing, customers have an unforgettable experience with your brand. If this type of marketing is successful, it can give them a positive attitude. This experience creates a stronger bond and brand loyalty between the brand and the customer.
KOPERASI 4.0: MENGANALISIS TRANSFORMASI DIGITAL DI PESANTREN ASSYUKANDARY DAN SABILUL HUDA, MENDORONG INOVASI DI KOTA SANTRI TASIKMALAYA Jaenudin, Ujang Eri; Rahayu, Isyana; Farida, Laelatul; Maulah, Siti
Strategic: Journal of Management Sciences Vol. 5 No. 1 (2025): Strategic : Journal of Management Science
Publisher : Program Studi Magister Ilmu Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v5i1.297

Abstract

Objektif Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis: (1) kelayakan bisnis koperasi di Kota Tasikmalaya berdasarkan enam aspek utama, (2) strategi pengembangan koperasi berbasis digital, dan (3) perancangan rencana bisnis koperasi untuk mengoptimalkan pemasaran serta efisiensi operasional melalui teknologi digital. Metode Riset Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metodologi deskriptif. Data dikumpulkan melalui survei, observasi lapangan, serta studi dokumentasi terkait peraturan dan praktik bisnis di Tasikmalaya. Hasil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa koperasi di Kota Tasikmalaya memiliki potensi yang signifikan untuk berkembang melalui inovasi digital. Namun, terdapat kendala utama, yaitu infrastruktur teknologi yang belum sepenuhnya berkembang dan tingkat literasi digital yang masih rendah di kalangan pengelola koperasi. Untuk mengatasi tantangan ini, koperasi dapat memanfaatkan teknologi digital, seperti platform berbasis aplikasi untuk layanan keuangan dan operasional, sistem pembayaran digital, serta pemanfaatan platform jejaring sosial dan e-commerce guna meningkatkan daya saing dan efisiensi bisnis. Kesimpulan. Digitalisasi koperasi di Tasikmalaya berpotensi meningkatkan efisiensi dan jangkauan pasar, tetapi membutuhkan dukungan dalam penguatan infrastruktur dan peningkatan literasi digital bagi pengelola koperasi agar transformasi dapat berjalan optimal.
KINERJA BENDAHARA DALAM AKUNTABILITAS PELAPORAN KEUANGAN PADA BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT DI KANTOR KEPOLISIAN DAERAH SULAWESI TENGAH Saifullah, Muhamad; Abdullah, Dewi Cahyawati; Ariani, Nora
Strategic: Journal of Management Sciences Vol. 5 No. 1 (2025): Strategic : Journal of Management Science
Publisher : Program Studi Magister Ilmu Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v5i1.322

Abstract

This study aims to analyze the treasurer's performance in financial reporting accountability in the Public Relations Division of the Central Sulawesi Regional Police. Financial reporting accountability is crucial for transparency and budget management in law enforcement institutions. This research employs a descriptive qualitative method with a case study approach. Data were collected through observations, interviews with five informants, and documentation. Data analysis was conducted through recording, reduction, presentation, verification, and conclusion drawing. The findings indicate that financial accountability has been implemented through internal supervision mechanisms, supporting document completeness, and layered verification to ensure transparency. However, challenges remain, such as delays in record-keeping due to complex bureaucracy and the need for more efficient monitoring systems. In conclusion, financial accountability in the Public Relations Division of the Central Sulawesi Regional Police is functioning well but requires optimization in efficiency and data accessibility. Digitalizing the financial reporting system could be a solution to accelerate the recording and verification process, thereby enhancing transparency and effectiveness in budget management.
MOTIVASI PIMPINAN DALAM PENINGKATAN KINERJA ANGGOTA DETASEMEN GEGANA PADA SATUAN BRIMOB KANTOR KEPOLISIAN DAERAH SULAWESI TENGAH Rifaldi, Riki Rikardo; Bauwo, Timuddin Dg.M; Nurziah, Nurziah
Strategic: Journal of Management Sciences Vol. 5 No. 1 (2025): Strategic : Journal of Management Science
Publisher : Program Studi Magister Ilmu Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37403/strategic.v5i1.323

Abstract

This study aims to analyze the role of leadership motivation in improving the performance of members of the Gegana Detachment of the Mobile Brigade Unit of the Central Sulawesi Regional Police. This research employs a descriptive qualitative method, with data collected through observation, interviews, and documentation involving five informants. Data analysis was conducted through data reduction, data presentation, and conclusion drawing. The findings indicate that leadership motivation plays a significant role in enhancing members' performance through inspiration, encouragement, fostering sincerity in work, and professional development. Leaders who actively engage in the field, provide recognition, and create a positive work environment can strengthen members' dedication and loyalty. A humanistic and appreciative leadership approach contributes to increased discipline, work effectiveness, and readiness in handling high-intensity tasks. This study confirms that inspirational leadership and appropriate motivational strategies contribute to creating a productive and professional work environment.