cover
Contact Name
Amin Sadiqin
Contact Email
putrajawapublisher@gmail.com
Phone
+6282140770840
Journal Mail Official
admin@putrajawa.co.id
Editorial Address
PERUM BUMI TARUNA , JL. TARUNA IX A KAV 67 WAGE , TAMAN SIDOARJO
Location
Kab. sidoarjo,
Jawa timur
INDONESIA
JEPENDIMAS
Published by PT. Putra Jawa Mulya
ISSN : -     EISSN : 30626730     DOI : -
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat (JEPENDIMAS) adalah sebuah jurnal ilmiah yang melalui proses peer review yang menerbitkan artikel-artikel yang berkaitan dengan bidang Ekonomi, Pendidikan, dan Pengabdian Masyarakat. Ruang lingkup dari jurnal ini meliputi namun tidak terbatas pada: 1. Ekonomi: - Kewirausahaan - Aliansi Strategis - Ekonomi Mikro - Ekonomi Perilaku dan Kesehatan - Peraturan Pemerintah - Perpajakan - Makroekonomi - Pasar Keuangan - Investasi - Perbankan - Ekonomi Internasional - Penanaman Modal Asing - Pembangunan Ekonomi - Kajian Lingkungan Hidup - Isu Perkotaan - Pasar Berkembang - Kajian Empiris - Metode Kuantitatif dan Eksperimental 2. Pendidikan: - Filsafat Pendidikan - Psikologi Pendidikan - Kurikulum - Evaluasi Pendidikan - Administrasi Pendidikan - Teknologi Pendidikan - Bimbingan dan Konseling - Pendidikan Luar Sekolah - Pendidikan Umum 3. Pengabdian Masyarakat: - Pengembangan Kehidupan Sosial-Budaya berbasis Kearifan Lokal dan Nasionalisme - Pemberdayaan Masyarakat melalui Pendidikan - Pemberdayaan Perempuan dan Kelompok Rentan - Perbaikan Tata Pamong dan Tata Kelola Pemerintahan - Pengembangan Kesadaran Politik dan Hukum - Usaha Mikro Kecil dan Menengah - Peningkatan Produksi Pertanian, Perikanan, Peternakan, dan Kehutanan - Pengembangan Sumberdaya Alam - Pengelolaan Lingkungan - Peningkatan Kesehatan Masyarakat - Pengembangan Infrastruktur Wilayah - Energi Terbarukan - Pengembangan Teknologi Informasi dan Komputer untuk Pembangunan Berkelanjutan - Kebencanaan - Peningkatan Ketahanan dan/atau Keamanan Nasional - Pemberatasan Buta Aksara, dan sebagainya.
Articles 40 Documents
Analisa Perkembangan Vilan Store sebagai Model Bisnis Gen Z di Era Digital Andriansya, Muhamad Alif; Dordia Wahjudi, Putri Ichtiari; Prastika, Maulidya; Kurniasari, Nasywa Aliyah; Shafina, Viola
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): JANUARI
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i1.37

Abstract

This research aims to analyze the development of Vilan Store as a business model operated by Gen Z in the digital era. Vilan Store is a business that sells items from the game Toram Online, utilizing digital platforms and social media to reach consumers. The objective of this study is to explore the development of Vilan Store during its participation in the Student Entrepreneurship Program (PKM), and the business model it applies in leveraging digital trends to sell virtual products. This study employs a qualitative approach with a case study method, involving in-depth interviews with managers and customers, along with observations of business operations. The findings show that Vilan Store has grown significantly due to the use of social media for marketing and customer communication, as well as the use of e-commerce platforms for more efficient transactions. This business model aligns well with the characteristics of Gen Z, who are accustomed to digital transactions and interactions. In conclusion, Vilan Store has capitalized on digital market opportunities with an innovative business model that meets the needs of the Gen Z market.
Pengabdian Masyarakat dalam Pengembangan UMKM Bakso Bu Mur: Pendampingan dan Pemberdayaan Suprihandari, Miya Dewi; Emmywati, Emmywati; Sanggarwati, Diah Ayu; Komariah, Fitri; Sadiqin, Amin; Manape, Leonard Adrie
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): JANUARI
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i1.38

Abstract

Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) play a crucial role in Indonesia's economy, particularly in job creation and contributing to the Gross Domestic Product (GDP). One of the leading MSMEs in the culinary field is Bakso Bu Mur. However, it faces financial issues, limited digital marketing, and poor relations with the local community. A community service program conducted by STIE Mahardhika Surabaya aims to address these issues through training and assistance in business management, digital marketing, and community empowerment. This study employs a qualitative descriptive method with a case study approach to analyze the implementation and impact of the community service program on the development of Bakso Bu Mur MSME. Data were collected through in-depth interviews, observation, questionnaires, and documentation. The findings indicate that the program successfully enhanced financial management skills and operational efficiency at Bakso Bu Mur. Digital marketing training improved product visibility and sales through social media and e-commerce platforms. Additionally, local community empowerment strengthened the relationship between the MSME and the surrounding community, fostering a more sustainable business ecosystem. In conclusion, the community service program implemented by STIE Mahardhika Surabaya has had a significant positive impact on the development of Bakso Bu Mur MSME. This program demonstrates that collaboration between higher education institutions and MSMEs can benefit the local economy. This approach can be adopted to support culinary MSMEs across Indonesia.
Analisis Inovasi Varian Produk Aci pada Program Kewirausahaan Ciamo: Aci dan Mojito Putri, Salsa Shabilla; Sari, Aprilia Rofiana; Andriana, Balqis Ersa; Fitriya, Wahyu; Sholicha, Dinia Nikmatus; Suprihandari, Miya Dewi
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): JANUARI
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i1.39

Abstract

This study aims to analyze the implementation of innovation of tapioca-based product variants in the Ciamo entrepreneurship program, which includes filled cireng, cibay, and mojito, and its influence on the success of student businesses. Using a qualitative approach through a case study design, this study explores the views of consumers from various backgrounds through in-depth interviews with 16 informants in Sidoarjo. The results showed that product innovation received a positive response, especially thanks to the spicy taste, the practicality of the product in frozen form, and the diversity of variants. However, several challenges such as the lack of attractive packaging design, limited digital promotion, and the need for flavor diversification were also found. These findings support the literature that highlights the importance of consumer preference-based innovation and digital marketing in increasing product competitiveness. By strengthening digital marketing strategies, improving packaging design, and developing flavor variants, the Ciamo entrepreneurship program has a great opportunity to become a creative and sustainable student business model.
Peningkatan Literasi Keuangan bagi Pelaku Usaha Mikro di Wilayah Desa Banjarsari Prasetyo, Hendra Dwi; Komariyah, Fitri; Sadiqin, Amin; Wahib, Moh.
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): JANUARI
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i1.40

Abstract

Micro-entrepreneurs in Banjarsari Village face constraints in financial management that impact the sustainability of their businesses. This community service program aims to improve financial literacy by providing training and mentoring to micro-entrepreneurs. The methods used include interactive training, financial management simulations, and introduction to relevant digital financial applications. The program results showed an increase in participants' understanding of financial literacy concepts, including cash flow management, daily financial recording, and budget planning. Participants were also better able to utilise technology to support business financial management. The program succeeded in encouraging better financial practices among micro-entrepreneurs, thereby contributing to the increased sustainability and development of their businesses.
Kolaborasi Pemuda dalam Meningkatkan Kesadaran Lingkungan melalui Gerakan Penghijauan di Desa Mangunharjo Suprihandari, Miya Dewi; Lestari, Sri; Emmywati, Emmywati; Susanto, Ari; Stafrezar, Burhan; Hayati, Cucu; Sanggarwati, Diah Ayu
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): JANUARI
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i1.41

Abstract

Environmental awareness is one of the main challenges in creating a sustainable society. In Mangunharjo Village, low awareness of the importance of environmental conservation prompted a greening movement based on youth collaboration. This program aims to increase participation and environmental awareness through education, greening actions, and sustainable plant management. The methods used include environmental awareness training, joint tree planting, and assistance in plant maintenance. The results of the program showed an increase in youth understanding of environmental issues and increased active participation in greening activities. In addition, a synergy was created between the youth and the community in maintaining and caring for the village environment. This program has a positive impact by creating a greener environment and strengthening environmental awareness among the youth of Mangunharjo Village.
"Transformasi Digital Desa: Pelatihan dan Sosialisasi Pemanfaatan Aplikasi Layanan Publik Berbasis Online" sadiqin, amin; Dwi Prasetyo, Hendra; Komariyah, Fitri
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2025): APRIL
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i2.42

Abstract

Transformasi digital desa merupakan langkah strategis dalam meningkatkan kualitas layanan publik dan pemberdayaan masyarakat melalui teknologi informasi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pelatihan dan sosialisasi kepada masyarakat desa terkait pemanfaatan aplikasi layanan publik berbasis online, seperti e-KTP, e-PPDB, dan e-health. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan literasi digital masyarakat serta mendorong partisipasi aktif dalam memanfaatkan layanan pemerintahan yang lebih cepat, transparan, dan efisien. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini meliputi pendekatan partisipatif, pelatihan langsung, serta evaluasi pemahaman masyarakat terhadap aplikasi-aplikasi tersebut. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman dan keterampilan masyarakat dalam mengakses serta menggunakan layanan digital secara mandiri. Hal ini membuktikan bahwa pelatihan dan sosialisasi yang tepat sasaran dapat mempercepat adopsi teknologi di tingkat desa dan mendukung terwujudnya pemerintahan digital yang inklusif.
Membangun Kesadaran Masyarakat Terhadap Hoaks dan Disinformasi: Sosialisasi Literasi Media Digital di Kalangan Remaja Sanggarwati, Diah Ayu; Lestari, Sri; Hayati, Cucu
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2025): APRIL
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i2.43

Abstract

Perkembangan teknologi informasi yang pesat telah membawa dampak signifikan terhadap cara masyarakat, khususnya remaja, mengakses dan mengonsumsi informasi. Namun, kemudahan ini juga diiringi dengan maraknya penyebaran hoaks dan disinformasi yang dapat menyesatkan dan memecah belah masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk membangun kesadaran masyarakat, terutama di kalangan remaja, mengenai bahaya hoaks dan pentingnya literasi media digital. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah sosialisasi melalui pendekatan partisipatif dengan media presentasi interaktif, diskusi kelompok, dan simulasi pengecekan fakta. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan adanya peningkatan pemahaman remaja terhadap cara mengenali dan menangkal hoaks serta meningkatnya kemampuan kritis mereka dalam menyaring informasi digital. Literasi media digital menjadi kunci utama dalam membangun generasi muda yang tanggap, kritis, dan bertanggung jawab dalam menggunakan media digital.
Sosialisasi Pemanfaatan Platform Digital untuk UMKM: Strategi Pemasaran Online bagi Pelaku Usaha Mikro di Desa Digital Wahib, Moh; Susanto, Ari; Stafrezar, Burhan
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2025): APRIL
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i2.44

Abstract

Kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam memanfaatkan platform digital sebagai sarana pemasaran produk secara online. Dengan maraknya perkembangan teknologi dan transformasi menuju desa digital, pelaku usaha diharapkan mampu beradaptasi dengan strategi pemasaran modern guna meningkatkan daya saing dan jangkauan pasar. Metode pelaksanaan meliputi penyuluhan, pelatihan praktis, dan pendampingan dalam penggunaan berbagai platform digital seperti media sosial, marketplace, dan aplikasi bisnis. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman pelaku usaha terhadap pentingnya digitalisasi serta kemampuan awal dalam mengelola akun bisnis secara daring. Program ini diharapkan menjadi langkah awal dalam mendorong transformasi digital UMKM di wilayah pedesaan secara berkelanjutan.
Sosialisasi Digitalisasi Pendidikan untuk Guru dan Orang Tua: Optimalisasi Platform Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar Suprihandari, Miya Dewi; Purnomo, Teguh; Yustika, Siska
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2025): APRIL
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i2.45

Abstract

Perkembangan teknologi digital membawa dampak signifikan dalam dunia pendidikan, khususnya pada jenjang Sekolah Dasar. Digitalisasi pendidikan menjadi kebutuhan yang mendesak untuk meningkatkan kualitas pembelajaran, terutama melalui pemanfaatan platform daring. Namun, keberhasilan implementasi pembelajaran daring tidak hanya bergantung pada kesiapan sekolah, tetapi juga pada pemahaman dan keterlibatan aktif guru serta orang tua. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses sosialisasi digitalisasi pendidikan kepada guru dan orang tua serta mengidentifikasi strategi optimalisasi penggunaan platform pembelajaran daring di lingkungan Sekolah Dasar. Melalui pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, kegiatan sosialisasi dilakukan dalam bentuk pelatihan, diskusi kelompok, dan simulasi penggunaan platform daring. Hasil menunjukkan bahwa sosialisasi yang terstruktur mampu meningkatkan literasi digital para peserta, memfasilitasi kolaborasi antara sekolah dan rumah, serta mendorong penggunaan platform daring secara lebih efektif dalam mendukung proses belajar siswa. Temuan ini menegaskan pentingnya keterlibatan seluruh pemangku kepentingan dalam transformasi digital pendidikan dasar.
Peningkatan Literasi Digital Masyarakat Melalui Sosialisasi Penggunaan Internet Aman dan Bertanggung Jawab di Era AI Ali, Mohammad; Muslikun; Hanifah
Jurnal Ekonomi, Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2025): APRIL
Publisher : PUTRA JAWA PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63200/jependimas.v2i2.46

Abstract

Perkembangan pesat teknologi kecerdasan buatan (AI) membawa dampak signifikan terhadap pola interaksi masyarakat dengan internet. Namun, masih banyak pengguna yang belum memiliki literasi digital yang memadai, terutama dalam hal penggunaan internet secara aman dan bertanggung jawab. Penelitian atau kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan literasi digital masyarakat melalui program sosialisasi yang menekankan pentingnya etika digital, keamanan data pribadi, serta pemanfaatan internet secara bijak di tengah kemajuan AI. Metode yang digunakan meliputi penyuluhan, diskusi interaktif, dan distribusi materi edukatif kepada berbagai kalangan masyarakat. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman peserta terhadap risiko penggunaan internet serta pentingnya bersikap kritis terhadap informasi digital. Dengan demikian, sosialisasi ini berkontribusi positif dalam membangun masyarakat yang lebih sadar dan tanggap terhadap tantangan era digital.

Page 3 of 4 | Total Record : 40