Claim Missing Document
Check
Articles

Found 40 Documents
Search

Analisis Kandungan Karbondiokasida (CO2) dan Gas Metan (CH4) Pada Pembuatan Biogas Berbahan Limbah Organik Muanah Muanah; Suhairin Suhairin; Nur Annisa Istiqamah; Basirun Basirun
Rona Teknik Pertanian Vol 17, No 1 (2024): Volume No. 17, No. 1, April 2024
Publisher : Department of Agricultural Engineering, Syiah Kuala University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17969/rtp.v17i1.32136

Abstract

Abstrak. Sumber energi terbarukan (biogas) merupakan jenis sumber energi yang bersifat ramah dan tidak mencemari lingkungan. Proses pembuatan biogas berasal dari dekomposisi bahan organik secara anaerob (tanpa udara). Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh berbagai jenis limbah organik terhadap suhu pada pembentukan gas metan (CH4) dan karbon dioksida (CO2) pada biogas. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan empat perlakuan yaitu P1 dengan menggunakan limbah ampas tahu sebanyak 4 kg dan air 4 liter, P2 menggunakan kotoran sapi sebanyak 4 kg dan air 4 liter, P3 menggunakan limbah pasar sebanyak 4 kg dan 4 liter air dan P4 menggunakan campuran limbah ampas tahu, kotoran sapi dan limbah pasar sebanyak 4 kg dan air 4 liter. Data hasil pengamatan dianalisa menggunakan ANOVA pada taraf nyata 0,05 (5%). Apabila antar perlakuan terdapat perbedaan yang nyata maka dilakukan uji lanjut BNJ (Uji Beda Nyata Jujur) pada taraf nyata 0,05 (5%). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Karbon dioksida (CO2) yang terukur pada pembuatan biogas tertinggi yaitu pada perlakuan bahan baku limbah ampas tahu sebesar 4801,7222 ppm dan yang terkecil pada perlakuan bahan baku kotoran sapi sebesar 2177,417 ppm. Gas metan (CH4) pada pembuatan biogas tertinggi terukur pada perlakuan dengan menggunakan bahan baku kotoran sapi yaitu sebesar 6442 mol dan yang terkecil pada perlakuan dengan bahan baku limbah ampas tahu sebesar 340,25 mol. Sehingga dapat disimpulkan bahwa kandungan biogas terbaik ditemukan pada limbah organik kotoran sapi dengan kandungan CH4 tertinggi sebesar 6442 mol.Analysis of Carbon Dioxide and Methane Gas Content in Making Biogas From Organic WasteAbstract. Organic waste with unlimited sources and high volumes can cause environmental pollution, so optimal processing is needed. Processing that is considered capable of accommodating large-scale processing and whose output has high economic value is biogas. The manufacturing process uses an anaerobic fermentation method using a technology called a digester. The research aims to see the effect of different types of organic waste on the content of carbon dioxide and methane gas. The research design used a Completely Randomized Design (CRD) consisting of four treatments with 3 replications. The treatment in question is T1 with tofu dregs waste with water, T2 with cow dung plus water, T3 with market waste plus water, and T4 with a mixture of tofu dregs, cow dung and market waste with water. The research data were analyzed using ANOVA at a significance level of 0.05 (5%) with the help of SPSS. If significant data is found, a BNJ test with a real level of 5% is carried out. The results of the research showed that the highest carbon dioxide (CO2) content in tofu waste was 4801.72 ppm and the lowest was in cow dung at 2177.42 ppm, while the formation of methane gas (CH4) was highest in cow dung waste, namely 6742.12 mol and the lowest in waste. tofu dregs amounted to 352.65 mol. So it can be concluded that the best biogas content is found in cow dung organic waste with the highest CH4 content of 6742.12 mol
PENYULUHAN PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI MENJADI PUPUK ORGANIK DI DESA ANDALAN KABUPATEN LOMBOK UTARA Budy Wiryono; Ahmad Akromul Huda; Muanah Muanah; Afriatin Afriatin; Julkarnain Julkarnain; Yoel Pasae; Yulianus Songli; Sita Yubelina
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 7, No 4 (2023): December
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v7i4.20249

Abstract

ABSTRAKMasyarakat Desa Andalanbanyak mengeluhkan ketersediaan pupuk kimia seperti Pupuk Urea, Pupuk TSP, Pupuk ZA dan lainnya yang sering terbatas dan langka terutama disaat musim hujan. Desa Andalan memiliki sumber daya pertanian dan peternakan yang dapat dimanfaatkan untuk pembuatan pupuk organik guna mengatasi kelangkaan pupuk subsidi. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah meningkatkan pengetahuan kelompok tani dan ternak tentang manfaat, cara pengelolaan dan teknik pembuatan pupuk organik yang berbahan kotoran sapi yang selama ini menjadi limbah di masyarakat. Metode yang digunakan adalah penyuluhan berupa ceramah, diskusi, dan demonstrasi menggunakan video tentang penggunaan dan pembuatan pupuk organik. Selain itu untuk mengetahui peningktan pengetahuan peserta digunakan pretest dan post test. Kegiatan penyuluhan telah dilaksanakan Balai Dusun, Dusun Gelumpang, Desa Andalan, Kecamatan Bayan, Kabupaten Lombok Utara. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa peserta sangat antusias mengikuti kegiatan dimulai dengan jumlah peserta yang hadir, serta pertanyaan yang aktiv saat sesi diskusi. Berdasarkan hasil analisa pretest dan posttest menggunakan uji paired sample T-test diketahui bahwa terjadi peningkatan pengetahuan yang signifikan dengan nilai signifikasi (2-tailed)  yang artinya terdapat pengaruh yang bermakna terhadap pengetahuan peserta sebelum dan sesudah penyuluhan. Peningkatan pengetahuan naik sebesar 36.72% sesudah dilakukannya kegiatan penyuluhan dari sebelumnya 60.280. menjadi 97.00. Adanya kegiatan ini menambah wawasan peserta mengenai pupuk organik ini sehingga dapat mengurangi ketergantungan penggunaan pupuk an-organik. Para peserta berharap kedepannya aka nada pelatihan pembuatan pupuk organik sehingga para peserta yang merupakan petani dan peternak ini bisa langsung memahami tahap-tahapnya. Kata kunci: limbah organik; penyuluhan; pupuk organik. ABSTRACTMany people in Andalan Village complain about the availability of chemical fertilisers such as Urea Fertiliser, TSP Fertiliser, ZA Fertiliser and others which are often limited and scarce, especially during the rainy season. Andalan Village has agricultural and livestock resources that can be used to make organic fertiliser to overcome the scarcity of subsidised fertiliser. The purpose of this service activity is to increase the knowledge of farmer and livestock groups about the benefits, management methods and techniques for making organic fertiliser made from cow dung which has been a waste in the community. The method used is counselling in the form of lectures, discussions, and demonstrations using videos on the use and manufacture of organic fertiliser. In addition, to determine the increase in knowledge of participants, pretest and post test were used. Extension activities have been carried out at the Hamlet Hall, Gelumpang Hamlet, Andalan Village, Bayan District, North Lombok Regency. The results of the activity showed that the participants were very enthusiastic about participating in the activity starting with the number of participants who attended, as well as active questions during the discussion session. Based on the results of pretest and posttest analysis using paired sample T-test, it is known that there is a significant increase in knowledge with a significance value (2-tailed) p=0.000 <0.05, which means that there is a significant influence on the knowledge of participants before and after counseling. The increase in knowledge increased by 36.72% after the extension activities from the previous 60.280 to 97.00. The existence of this activity adds to the participants' insight into this organic fertiliser so that it can reduce dependence on the use of inorganic fertilisers. The participants hope that in the future there will be training in making organic fertiliser so that the participants who are farmers and breeders can immediately understand the stages. Keywords: extension; organic fertilizer; organic waste.
Pendampingan mitigasi bencana banjir rob di Desa Medana Lombok Utara Ilham Ilham; Muanah Muanah; Muhammad Imam Dinata
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 8, No 4 (2024): December
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v8i4.26097

Abstract

AbstrakKabupaten Lombok Utara merupakan salah satu kabupaten yang berada di wilayah Nusa Tenggara Barat. Kabupaten ini memiliki beberapa desa, salah satu diantaranya yaitu Desa Medana. Desa Medana sewaktu-waktu dapat terjadi bencana kenaikan air laut (Air Rob). Dikarenakan Desa Medana hanya memiliki kitinggian sekitar 50 meter di atas permukaan laut. Selain itu Desa Medana rentan terhadap berbagai bencana alam, baik yang berasal dari pegunungan maupun dari laut. Sehingga, masyarakat di desa tersebut diharapkan untuk siap menghadapi potensi bencana alam seperti tanah longsor, angin topan, dan khususnya abrasi pantai. Tujuan pengabdian ini yaitu untuk meningkatkan informasi mengenai banjir rob dan meningkatkan kesiapsiagaan bencana banjir rob pada masyarakat Desa Medana, Kab. Lombok Utara. Kata kunci: Kabupaten Lombok Utara; Medana; bencana alam; banjir rob Abstract North Lombok Regency is one of the regencies located in the West Nusa Tenggara region. This regency consists of several villages, one of which is Medana Village. Medana Village is at risk of experiencing sea level rise (Tidal Flood) due to its elevation of only about 50 meters above sea level. Additionally, Medana Village is vulnerable to various natural disasters, both from the mountains and the sea. Therefore, the residents of this village are expected to be prepared for potential natural disasters such as landslides, hurricanes, and particularly coastal erosion. The aim of this community service is to enhance information about tidal floods and to improve the preparedness of Medana Village residents in North Lombok Regency for such disasters. Keywords: North Lombok Regency; Medana; natural disasters; tidal floods
Implementasi mesin putar tanah liat untuk meningkatkan produktivitas gerabah Dewi, Novi Yanti Sandra; Muanah, Muanah; Muliatiningsih, Muliatiningsih
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 8, No 4 (2024): December
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v8i4.26718

Abstract

Abstrak Tujuan pendampingan adalah untuk mengimpeemensikan mesin putar tanah liat untuk meningkatkan kuantitas dan kualitas gerabah. Metode pendampingan terdiri dari penyuluhan alih teknologi mesin putar otomatis, pelatihan pengoperasian mesin putar otomatis, praktik pembuatan gerabah dengan mesin putar otomatis, dan evaluasi kegiatan. Sasaran mitra dalam kegiatan ini adalah Ibu-ibu pengrajin gerabah yang tinggal di Desa Banyumulek, Kabupaten Lombok Barat. Hasil kegiatan pendampingan menunjukkan bahwa penyuluhan alih teknologi mesin putar tanah liat otomatis dihadiri oleh 15 orang peserta yang mengikuti kegiatan dari awal hingga akhir. Selanjutnya hasil dari pelatihan bagaimana mengoperasikan mesin putar otomatis peserta dapat menggunakan dengan baik dan menunjang usaha pembuatan gerabah yang diproduksi setiap hari. Mesin putar otomatis yang digunakan tidak jauh berbeda dengan alat putar sebelumnya, hanya saja mesin putar otomatis ini bertenaga listrik sehingga pengrajin tidak perlu mengeluarkan tenaga untuk memutar alat dan kedua tangan fokus dalam membentuk gerabah. Sehingga dari hasil evaluasi terdapat peningkatan pengetahuan sebesar 80%, keterampilan sebesar 76%, dan jumlah produksi sebesar 75%. Kata kunci: tanah liat; mesin putar; gerabah Abstract The aim of the assistance is to improve the clay turning machine to increase the quantity and quality of pottery. The mentoring method consists of counseling on automatic rotary machine technology transfer, training on automatic rotary machine operation, practice of making pottery with an automatic rotary machine, and activity evaluation. The target partners in this activity are mothers who are pottery craftsmen who live in Banyumulek Village, West Lombok Regency. The results of the mentoring activities showed that the information on the transfer of automatic clay turning machine technology was attended by 15 participants who took part in the activity from start to finish. Furthermore, as a result of training on how to operate an automatic rotating machine, participants can use it well and support the business of making pottery which is produced every day. The automatic rotary machine used is not much different from previous rotary tools, except that this automatic rotary machine is powered by electricity so that craftsmen do not need to expend energy to rotate the tool and both hands focus on forming the pottery. So from the evaluation results there is an increase in knowledge by 80%, skills by 76%, and production volume by 75%. Keywords: clay; automatic turning machine; pottery.
Penyuluhan dan pelatihan pengolahan minyak kelapa berbasis teknologi tepat guna di Kelompok Wanita Tani (KWT) Flora Barokah Lombok Barat Muanah, Muanah; Marianah, Marianah; Ilham, Ilham
SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan Vol 8, No 4 (2024): December
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jpmb.v8i4.27594

Abstract

AbstrakPengolahan minyak kelapa menjadi produk bernilai tambah merupakan peluang ekonomi yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat pedesaan. Kelompok Wanita Tani (KWT) Flora Barokah di Lombok Barat memiliki potensi dalam mengembangkan keterampilan pengolahan minyak kelapa berbasis Teknologi Tepat Guna (TTG). Kegiatan penyuluhan dan pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan anggota KWT dalam memproduksi minyak kelapa secara efisien dan berkualitas tinggi. Metode pelaksanaan kegiatan meliputi penyuluhan, demonstrasi, dan praktik langsung pembuatan minyak kelapa. Hasil menunjukkan peningkatan pemahaman peserta terkait teknologi pengolahan, serta kemampuan memproduksi minyak kelapa dengan kualitas yang lebih baik. Simpulan dari kegiatan ini adalah bahwa penyuluhan dan pelatihan berbasis TTG mampu meningkatkan keterampilan peserta dan memberi dampak positif terhadap kemandirian ekonomi KWT. Saran ditujukan untuk keberlanjutan program pelatihan dan dukungan pemasaran produk lokal. Kata kunci: penyuluhan; pelatihan; minyak kelapa; teknologi tepat guna; KWT AbstractProcessing coconut oil into value-added products is an economic opportunity that can be utilized by rural communities. The Flora Barokah Women Farmers Group (KWT) in West Lombok has the potential to develop appropriate technology-based coconut oil processing skills. This counseling and training activity aims to increase the knowledge and skills of KWT members in producing coconut oil efficiently and with high quality. The method of activity implementation includes counseling, demonstration, and hands-on practice of making coconut oil. The results showed an increase in participants' understanding of processing technology, as well as the ability to produce coconut oil with better quality. The conclusion of this activity is that TTG-based counseling and training can improve participants' skills and have a positive impact on the economic independence of KWT. Suggestions are aimed at the sustainability of the training program and support for marketing local products. Keywords: counseling; training, cocnut oil; appropriate technology; KWT
DIVERSIFIKASI PRODUK BERBASIS LIMBAH KRESEK SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PENDAPATAN PENGRAJIN GERABAH BANYUMULEK Novi Yanti Sandra Dewi; Muliatiningsih Muliatiningsih; Muanah Muanah; Muhammad Haikal Efendi; Imam Mabrur
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 8, No 6 (2024): Desember
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jmm.v8i6.27663

Abstract

Abstrak: Peningkatan pemanfaatan plastik untuk keperluan rumah tangga berdampak pada banyaknya sampah plastik yang dihasilkan sehingga menjadi penyumbang limbah yang tidak hanya sulit terurai secara alami, tetapi juga dapat mencemari lingkungan secara signifikan Kegiatan ini bertujuan untuk mengembangkan produk gerabah yang inovatif dengan memanfaatkan limbah plastik kresek, serta meningkatkan pengetahuan dan keterampilan mitra dalam pemanfaatan limbah dan inovasi produk. Pelaksanaan kegiatan dimulai dari sosialisasi dan penyuluhan a, pelatihan aplikasi limbah plastik kresek pada gerabah serta tahap terakhir adalah evaluasi kegiatan yang dilakukan dengan memberikan kuisioner untuk diisi oleh mitra, yaitu ibu-ibu anggota kelompok Industri Rumah Tangga Muhajirin sebanyak 20 orang. Kegiatan ini berbasis pemberdayaan masyarakat untuk meningkatkan produktivitas melalui diversifikasi produk. Diversifikasi produk berbasis limbah kresek telah menciptakan nilai tambah pada produk gerabah. Pengrajin berhasil meningkatkan estetika dan daya jual gerabah melalui penggunaan bahan dekoratif limbah plastik, yang tidak hanya mengurangi limbah tetapi juga meningkatkan keterampilan pengrajin hingga 60%.Abstract: The increase in the use of plastic for household purposes has an impact on the amount of plastic waste produced so that it becomes a contributor to waste that is not only difficult to decompose naturally, but can also significantly pollute the environment This service activity aims to develop innovative pottery products by utilizing plastic waste, as well as increasing partners' knowledge and skills in waste utilization and product innovation. The implementation of activities starts from socialization and counseling, training in the application of plastic waste in pottery and the last stage is the evaluation of activities carried out by providing questionnaires to be filled in by partners namely 20 women members of the Muhajirin Household Industry group. This activity is based on community empowerment to increase productivity through product diversification. Product diversification based on crackle waste has created added value to pottery products. Craftsmen managed to improve the aesthetics and marketability of pottery through the use of plastic waste decorative materials, which not only reduced waste but also increased the skills of craftsmen by 60%.
PENYULUHAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA PEMANFAATAN LIMBAH TONGKOL JAGUNG MENJADI BRIKET ARANG BERNILAI EKONOMIS Huda, Ahmad Akromul; Karyanik, Karyanik; Muanah, Muanah; Suhairin, Suhairin
Jurnal Agro Dedikasi Masyarakat (JADM) Vol 6, No 1 (2025)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jadm.v6i1.31560

Abstract

Limbah pertanian, khususnya tongkol jagung, berpotensi dimanfaatkan sebagai sumber energi alternatif melalui pembuatan briket arang. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan warga Desa Terara, Lombok Timur, dalam mengolah limbah tongkol jagung menjadi briket arang bernilai ekonomis melalui penyuluhan teknologi tepat guna. Kegiatan dilaksanakan dalam dua tahap utama, yakni persiapan dan pelaksanaan. Pada tahap persiapan, tim mengumpulkan bahan baku lokal dan membuat video panduan proses pembuatan briket, yang mencakup proses karbonisasi hingga pengujian produk. Pada tahap pelaksanaan, dilakukan penyampaian materi secara langsung melalui ceramah, video demonstrasi, dan diskusi interaktif kepada 20 peserta. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa peserta menunjukkan antusiasme tinggi, memahami materi dengan baik, dan termotivasi untuk mencoba membuat briket secara mandiri. Penyuluhan ini tidak hanya meningkatkan kesadaran akan pengelolaan limbah, tetapi juga membuka peluang usaha baru di sektor energi terbarukan berbasis biomassa lokal. Diharapkan ke depan kegiatan ini dapat ditindaklanjuti dengan pelatihan lanjutan agar masyarakat mampu mengembangkan produksi briket secara berkelanjutan.
Analysis of the biogas content of tofu solid waste with the addition of urea Darati, Almiatun Ratu; Suwati, Suwati; Istiqamah, Nur Annisa; Muanah, Muanah; Basirun, Basirun
Protech Biosystems Journal Vol 5, No 1 (2025): Protech Biosystem Journal
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/protech.v5i1.28998

Abstract

Biogas production by fermentation is a source of energy obtained from organic waste, one of which is waste from the tofu and tempeh industry. The aim of this study was to analyze the biogas content of tau waste by adding urea. The research method uses an experimental method with a Completely Randomized Design. There were four treatments, namely T1: 7 kg of tofu waste, T2: addition of 7 kg of tofu waste + 1.4 kg of urea starter, T3: addition of tofu waste + 2.8 kg of urea starter, and T4: addition of 7 kg of tofu waste + urea starter as much as 4.2 kg. Each treatment was repeated 3 times to obtain 12 experimental units. The statistical test results show that the biogas content, in this case carbon dioxide and methane gas, with the highest measurement results found in T1 was 3819.17 ppm, and methane gas was 558.08 mol.
Box Cooler Design on Duku Fruit Alcohol Distillation Machine with refrigerator cooling system Huda, Ahmad Akromul; Karyanik, Karyanik; Muanah, Muanah; Dewi, Earlyna Sinthia
Protech Biosystems Journal Vol 5, No 1 (2025): Protech Biosystem Journal
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/protech.v5i1.33091

Abstract

This research aims to design and build an alcohol distillation machine made from duku fruit using a refrigerator cooling system and a box cooler as a condenser. The distillation machine utilizes a heating furnace to produce ethanol vapor from fermentation, which is then condensed in a cooled box cooler. Tests were conducted with variations in furnace temperature (110°C, 125°C, 140°C, and 155°C). The results show that the higher the heating temperature, the volume of distillate produced increases, from ±132 ml to ±330 ml. However, the ethanol content remained relatively low (10-20%) due to the low initial ethanol content of the fermentation and only one-stage distillation. These results show that the design of the device can function well on a laboratory scale, although further distillation is needed to increase the ethanol content. This research is expected to be the first step in developing a small-scale ethanol distillation device that is efficient and easy to implement.  
Implementasi Program Mahasiswa Peduli Stunting BKKBN Banten di Kelurahan Kilasah Kota Serang Berdasarkan Perpres No. 72 Tahun 2021 Muanah Muanah; H.E Rakhmat Jazuli; Ahmad Rayhan
Pemuliaan Keadilan Vol. 2 No. 3 (2025): July : Pemuliaan Keadilan
Publisher : Asosiasi Penelitian dan Pengajar Ilmu Hukum Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62383/pk.v2i3.1005

Abstract

The Student Care for Stunting Program is an innovation by BKKBN in collaboration with universities to support the acceleration of stunting reduction through real work lectures or other community service activities. This program is part of the government's efforts to achieve the target of reducing the stunting rate to 14% by 2024, as mandated by the President. This study identifies the implementation of the BKKBN Student Program for Stunting Prevention in Banten Province, specifically in Kilasah Village, as well as the challenges faced in its implementation. The study employs government action theory and the welfare state theory using a legal-empirical method through a qualitative field approach. Data was collected through literature reviews and interviews, analyzed descriptively and analytically. The results show that the program's implementation has included 15 outreach and mentoring activities. Fifteen adolescents received reproductive health education, 21 pregnant and breastfeeding mothers received nutrition and pregnancy health counseling, and 20 prospective couples participated in socialization on healthy pregnancy planning and the use of the Elsimil application. Growth monitoring was conducted at nine Posyandu centers with a total of 60 infants, and 37 cases of infants indicated as stunted were identified. Challenges faced include the absence of specific regulations regarding the program and resistance from the target groups, particularly adolescents and prospective brides and grooms who struggled to understand the Elsimil app. In conclusion, the program has a positive impact on efforts to accelerate stunting reduction, although improvements are still needed in terms of regulations, coordination, and culture-based education.
Co-Authors Abadi, Lukman Abdillah, Wisnu Arya Abdul Hakim Abdul Samad Adi Gunawan Afriatin Afriatin Afriatin Afriatin Ahmad Rayhan Anggriani, Nining Apriandi, Doni Apriyandi, Erwin Azhari Basirun, Basirun Buana, Lalu Agung Gede Budy Wiryono Darati, Almiatun Ratu Dewi, Novi Yanti Sandra Earlyna Sinthia Dewi Erni Romansyah Febriana, Dina Fernanda, Muhammad Gatama, Arya H.E Rakhmat Jazuli Halimatus Sakdiah, Halimatus Hanafiah, Muhammad Ali Hardiyanti, Titi Hasri Kusuma Wardi Hidayatullah, Farid Huda, Ahmad Akromul Ida Wahyuni Ida Wahyuni Ida Wahyuni Ilham Ilham Imam Mabrur Istiara Istiara Jaka, Heri susanto Julkarnain Julkarnain Julkarnain Julkarnain Karyanik, Karyanik Kurniawati Kurniawati Kuswari, Zeta Lilis Permatasari Liyantono . M. Faiz Syuaib Marianah Marianah Marianah Marianah Marianah Marianah Marianah, Marianah Marianah, Marianah Moh Binar Muhamad Ikbal Muhammad Haikal Efendi Muhammad Imam Dinata Muhammad Marzuki Muliatiningsih Muliatiningsih Mursal Ghazali Nina Malik Nita Ayu Ramdani Novi Yanti Sandra Dewi Nur Annisa Istiqamah Nurhayati, Nurhayati Nurnaningsih, Ratna Oktaviani, Baiq Santi Pacitra, Silda Ridho, Ridho Ristu Haiban Hirzi, Ristu Ronia, Ronia Rosyid Ridho Rukmana, Rukmana Sahbudin, Muhammad Saputra, Saputra Sari, Desy Ambar Sita Yubelina Sita Yubelina Sita Yubelina Sudirman Sudirman Suhairin, Suhairin Sumarlin, Lalu Suwati Suwati Suwati Suwati Suwati Ummat Suwati, Suwati Syirril Ihromi, Syirril Vicakhsana, I Gede Satria Wibawa, Lalu Elwan Wiryono, Budy Yoel Pasae Yoel Pasae Yoel Pasae Yulianus Songli Yulianus Songli Yulianus Songli