Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

The Influence Of Work Motivation And Adaptation Ability On Work Productivity (PT Tjiwulan Putra Mandiri Employee Survey Tasikmalaya City): Parid, Asep; Barlian, Barin; Arif
Jurnal Pusat Manajemen Vol. 1 No. 2 (2024): Desember
Publisher : Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/jpm.v1i2.561

Abstract

This research was conducted with the aim of determining the influence of work motivation and adaptability on the work productivity of employees of PT Tjiwulan Putra Mandiri, Tasikmalaya City. The method used in this research is a survey method using data obtained directly through questionnaires distributed to 70 respondents who are employees at PT Tjiwulan Putra Mandiri, Tasikmalaya City. The technique used in the research is multiple linear regression. Based on the research results, it can be seen that work motivation and adaptability simultaneously have a significant effect on the work productivity of employees of PT Tjiwulan Putra Mandiri, Tasikmalaya City. Partial Work Motivation has a significant influence on the work productivity of PT Tjiwulan Putra Mandiri employees in Tasikmalaya City. Partial Adaptation Ability has a significant effect on the work productivity of PT Tjiwulan Putra Mandiri employees in Tasikmalaya City.
The Effect Of Work Motivation And Work Discipline On Employee Work Productivity Of Kopi Siloka Tasikmalaya Miftah, Fahni Saepul; Sutrisna, Arga; Arif
Innovative Business Management Journal Vol. 1 No. 1 (2024): Oktober
Publisher : Utami Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/ibm.v1i1.62

Abstract

This study aims to determine the effect of Work Motivation and Work Discipline on Employee Work Productivity of Kopi Siloka Tasikmalaya. The method used is quantitative with a research sample of 30 respondents. The data used are primary and secondary data. The analysis tool used in this study is multiple linear regression analysis using SPSS version 25. Based on the results of this study, it shows that Work Motivation and Work Discipline simultaneously have a positive and significant effect on Work Productivity. Work Motivation partially has a significant effect on Employee Work Productivity. Work Discipline partially has a significant effect on Work Productivity.  
The Influence Of Beauty Vlogger And Lifestyle On Wardah Cosmetic Purchasing Decisions On Tokopedia E-Commerce (Survey on Female Students in Tasikmalaya City) Andriyani, Dewi; Lestari, Suci Putri; Arif
Jurnal Multidisiplin Vol. 1 No. 1 (2024): September
Publisher : CV. Utami

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/jm.v1i1.21

Abstract

This research aims to determine the influence of Beauty Vlogger and Lifestyle on Wardah Cosmetics Purchasing Decisions on Tokopedia E-Commerce. The method used is quantitative with a research sample of 100 respondents. The data used are primary and secondary data. The analytical tool used in this research is multiple linear regression analysis using SPSS version 25. Based on the results of this research, it shows that Beauty Vlogger and Lifestyle simultaneously have a positive and significant effect on purchasing decisions. Beauty Vlogger partially has a significant influence on purchasing decisions. Lifestyle partially has a significant effect on purchasing decisions.
The Influence Of Price Perception And Service Quality On Repurchase Intention Of Grabbike (Survey on UNPER Students Using GrabBike Transportation Services) Triani, Santi; Askolani; Arif
Journal of Law, Social Science, and Management Review Vol. 1 No. 1 (2024): November
Publisher : Utami Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/jlsmr.v1i1.87

Abstract

This study aims to determine the simultaneous and partial influence of price perception and service quality on Grabbike consumer repurchase intention. The research method used is quantitative with a survey approach to 100 respondents at the University of Perjuangan students who have used Grabbike. The type of data used is primary data and secondary data. The analysis technique used is multiple regression using SPSS version 25. Based on the results of this study, it shows that price perception and service quality simultaneously have a positive and significant effect on repurchase intention. Price perception partially has a significant effect on repurchase intention and service quality partially has a significant effect on repurchase intention of Grabbike users at the University of Perjuangan Tasikmalaya students.
PENGARUH PERSEPSI NASABAH DAN MINAT TERHADAP KEPUTUSAN MEMILIH TABUNGAN FIRDAUS DI BANK ACEH SYARIAH CABANG BANDA ACEH arif; Ashal, Farid Fathony; isnaliana
Journal of Sharia Economics Vol. 2 No. 2 (2021): Islamic Finance
Publisher : Program Studi Magister Ekonomi Syariah UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/jose.v2i2.1359

Abstract

Tabungan Firdaus merupakan salah satu tabungan yang ada pada Bank Aceh Syariah dengan skema Mudharabah, tabungan ini mendominasi dibandingkan tabungan lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah persepsi nasabah berpengaruh terhadap keputusan nasabah memilih tabungan firdaus, dan untuk mengetahui apakah minat nasabah berpengaruh terhadap keputusan nasabah memilih tabungan firdaus. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan data primer (kuesioner). Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dokumentasi dan pengujian data menggunakan uji validitas dan uji reliabilitas tingkat signifikansi 5%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan nasabah dalam memilih Tabungan Firdaus pada Bank Aceh. Dengan nilai thitung > ttabel sebesar 2.180 > 1.984. dan minat secara parsial juga berpengaruh signifikan terhadap keputusan nasabah dalam memilih Tabungan Firdaus pada Bank Aceh. Dengan nilai thitung > ttabel sebesar 5.933 > 1.984. Bagi bank diharapkan untuk lebih mengoptimalkan kinerja operasional dengan kemampuan dalam memberikan informasi, pelayanan dan lainnya.
Dampak Parade Sound Horeg terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Bumirejo, Kabupaten Blitar Aprilian, Elham Wulan; Arif; Poerwanti, Sari Dewi
Jurnal Intervensi Sosial Vol. 4 No. 1 (2025): Inklusi Sosial dan Permasalahan Kemiskinan
Publisher : Talenta usu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32734/intervensisosial.v4i1.20197

Abstract

Desa Bumirejo, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Blitar, didominasi oleh masyarakat yang bergantung pada sektor pertanian, industri rumah tangga, dan perdagangan. Kehidupan sosialnya dipengaruhi oleh budaya Jawa yang menjunjung tinggi nilai tradisional, seperti musyawarah desa (rembug desa) dan gotong royong. Namun, arus globalisasi dan modernisasi membawa tantangan baru, salah satunya melalui fenomena parade sound horeg yang berkembang sebagai tren budaya populer dan menjadi bagian dari perayaan hari besar pada tahun 2024. Parade sound horeg berpotensi memengaruhi kondisi sosial ekonomi masyarakat, yang sebelumnya erat dengan adat istiadat tradisional. Penelitian ini bertujuan menganalisis dampaknya dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara sosial, parade ini memperkuat keharmonisan sosial, tetapi juga menimbulkan gangguan terhadap rasa aman dan kenyamanan, terutama bagi kelompok rentan seperti lansia dan anak-anak. Bagi sebagian masyarakat, parade ini menjadi sarana rekreasi, sementara bagi yang tidak menyukainya, justru menimbulkan ketidaknyamanan. Dari aspek ekonomi, parade sound horeg memberikan manfaat bagi pelaku usaha dan UMKM yang memanfaatkannya untuk berjualan. Namun, dampaknya relatif minim bagi masyarakat yang tidak terlibat dalam aktivitas ekonomi tersebut. Adaptasi terhadap fenomena ini juga beragam; generasi muda lebih mudah menerimanya sebagai bagian dari budaya populer, sedangkan generasi yang lebih tua cenderung mempertahankan nilai dan norma budaya tradisional.
The Influence Of Product Quality, Brand Image And Price Perception On The Decision To Purchase Iphone Products (Survey on Students of University Perjuangan Tasikmalaya): Lesmana, Sandi; Karmila, Mila; Arif
Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol. 1 No. 1 (2024): Oktober
Publisher : Utami Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/jemba.v1i1.26

Abstract

This research aims to determine the influence of Product Qualty, Brand Image and Price Perception on Purchasing Decisions for Smartphones and iphone products among students at the Tasikmalaya University of Perjuangan. The method used is quantitative with a research sample of 100 respondents. The data used are primary and secondary data. The analytical tool used in this research is multiple linear regression analysis using SPSS version 16.0. Based on the results of this research, it shows that Product Quality, brand Image and Price Perception simultaneously have a positive and significant effect on Purchasing Decisions. Product Quality partially has a significant effect on Purchasing Decisions. Brand Image partially has a significant effect on Purchasing Decisions. Price Perception partially has a significant effect on Purchasing Decisions.
Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Pada Pegawai Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Tasikmalaya: Hasna Hamidah, Mila Karmila, Arif Hamidah, Hasna; Karmila, Mila; Arif
Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol. 1 No. 1 (2024): Oktober
Publisher : Utami Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70963/jemba.v1i1.29

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh lingkungan kerja dan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja (DISDUKCAPIL) kota Tasikmalaya. penelitian ini menggunakan kuantitatif melalui metode kausalitas dengan pendekatan sensus. bahwa penelitian kuantitatif umumnya cocok untuk menguji hubungan kausalitas, pengambilan sampel sebanyak 47 orang dan Teknik analisisnya menggunakan regresi linier berganda dengan sampel jenuh. Hasil penelitian ini Lingkungan kerja dan Budaya organisasi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja pada pegawai dinas kependudukan dan pencatatan sipil kota Tasikmalaya, Lingkungan Kerja secara parsial tidak berpengaruh terhadap Kepuasan Kerja pada pegawai dinas kependudukan dan pencatatan sipil kota Tasikmalaya. Budaya Organisasi secara parsial berpengaruh terhadap kepuasan kerja pada pegawai dinas kependudukan dan pencatatan sipil kota Tasikmalaya. ABSTRACT This study aims to determine the effect of work environment and organizational culture on job satisfaction (DISDUKCAPIL) Tasikmalaya city. this research uses quantitative through causality method with a census approach. that quantitative research is generally suitable for testing causality relationships, sampling of 47 people and the analysis technique uses multiple linear regression with saturated samples. The results of this study The work environment and organizational culture simultaneously have a significant effect on job satisfaction in employees of the Tasikmalaya city population and civil registration office, the work environment partially has no effect on job satisfaction in employees of the Tasikmalaya city population and civil registration office. Organizational culture partially affects job satisfaction in employees of the Tasikmalaya city population and civil registration office.
Pengaruh Motivasi Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai: Survei pada Pegawai Puskesmas Kersanagara Kota Tasikmalaya Julmiansah, Yoga; Barlian, Barin; Arif
Jurnal Ilmu Manajemen, Bisnis dan Ekonomi Vol 3 No 2 (2025)
Publisher : PT Maju Malaqbi Makkarana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59971/jimbe.v3i2.627

Abstract

This research aims to determine the influence of work motivation and work environment simultaneously or partially on the performance of employees at the Kersanagara Health Center, Tasikmalaya City. The research method used was a quantitative method with a total of 30 respondents. Primary data collection is in the form of a questionnaire. Data analysis in research uses multiple regression analysis. The results of the research show that work motivation and work environment simultaneously have a significant effect on the performance of employees at the Kersanagara Health Center, Tasikmalaya City. Work motivation partially has a significant effect on the performance of employees at the Kersanagara Health Center, Tasikmalaya City. The work environment partially has a significant effect on the performance of Kersanagara Health Center employees in Tasikmalaya City.
RANCANGAN PENAMBANGAN ENDAPAN BIJIH NIKEL LATERIT DAN ESTIMASI CADANGAN MENGGUNAKAN METODE ORDINARY KRIGING PADA PT. PUTRA DERMAWAN PRATAMA : DESIGN OF LATERITIC NICKEL ORE DEPOSIT MINING AND REVERSE ESTIMATION USING THE ORDINARY KRIGING METHOD AT PT. PUTRA DERMAWAN PRATAMA Khaliq, Nur; Kumalasari, Rizki; Arif
JURNAL TEKNIK PERTAMBANGAN Vol. 25 No. 2 (2025): Agustus, 2025
Publisher : JURUSAN TEKNIK PERTAMBANGAN UPR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36873/jtp.v25i2.22410

Abstract

Pencapaian target produksi PT. Putra Dermawan Pratama diawali dengan melakukan perencanaan-perencanaan yang akan menjadi acuan dalam proses penambangan nantinya. Salah satu perencanaan yang dilakukan adalah dengan perancangan penambangan (pit limit). Kajian ini di latar belakangi oleh meningkatnya kebutuhan komoditas nikel di pasar global, sehingga diperlukan perencanaan tambang yang efisien dan ekonomis.. Penelitian ini bertujuan untuk merancang batas akhir penambangan (pit design) dan main haul road pada Blok B4 di wilayah IUP PT. Putra Dermawan Pratama, yang berlokasi di Desa Sulaho, Kabupaten Kolaka Utara, Sulawesi Tenggara. Metode yang digunakan meliputi pemodelan sumber daya berbasis data log bor, pengolahan data dengan software Surpac 6.3, serta estimasi cadangan menggunakan metode Ordinary Kriging. Hasil dari pemodelan menunjukkan bahwa estimasi tonase cadangan pada Blok B4 mencapai 224.489,60 ton dengan volume 144.832,00 m³. Desain pit dibuat dengan geometri jenjang 4 m tinggi, 2 m lebar, dan sudut kemiringan 56°, sedangkan desain main haul road dirancang berdasarkan parameter teknis jalan tambang termasuk kemiringan maksimum 10%. Penelitian ini memberikan kontribusi teknis yang dapat digunakan sebagai referensi dalam perencanaan penambangan nikel laterit secara aman dan optimal. Kata kunci: Desain, Nikel, Ordinary Kriging