Claim Missing Document
Check
Articles

Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran Informatika Kelas X di SMA Negeri 2 Tondano Dumais, Marchella V. A.; Liando, Olivia Eunike Selvie; Togas, Peggy Veronica
Edutik : Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi Vol. 5 No. 6 (2025): EduTIK : Desember 2025
Publisher : Jurusan PTIK Universitas Negeri Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran interaktif berbasis smartphone pada mata pelajaran Informatika kelas X di SMA Negeri 2 Tompaso. Latar belakang penelitian ini didasarkan pada masih dominannya metode pembelajaran konvensional, kurangnya interaksi dalam proses belajar, serta belum optimalnya pemanfaatan teknologi oleh guru dan siswa, meskipun hampir seluruh siswa telah memiliki smartphone. Media pembelajaran interaktif dikembangkan sebagai solusi untuk meningkatkan efektivitas dan daya tarik pembelajaran, dengan memanfaatkan teknologi yang telah akrab digunakan oleh siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian dan pengembangan (R&D) dengan mengadaptasi model pengembangan MDLC (Multimedia Development Life Cycle) yang terdiri atas enam tahapan: Concept, Design, Material Collecting, Assembly, Testing, dan Distribution. Proses pengembangan dimulai dari analisis kebutuhan, perancangan tampilan dan navigasi, pengumpulan materi dan media pendukung, pembangunan media, pengujian oleh ahli dan siswa, hingga pendistribusian produk akhir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran interaktif yang dikembangkan layak digunakan sebagai alat bantu pembelajaran. Media ini mempermudah guru dalam menyampaikan materi dan mendorong siswa untuk belajar secara aktif dan mandiri. Dengan memanfaatkan smartphone, siswa dapat mengakses materi kapan saja dan di mana saja, sehingga proses pembelajaran menjadi lebih fleksibel dan menarik.
Co-Authors Alfrina Mewengkang Arje Cerullo Djamen Audy Aldrin Kenap Christine Takarina Meitty Manoppo Daniel Riano Kaparang Djafar Wonggo Djami Olii Dumais, Marchella V. A. Efrain, Rivaldo Emor, Tifanny Tasya Gilly Marlya Tiwow Ginting, Irfan Tarius Gobel, Revandi Gonibala, Angga Saputra Haminu, Rizky Wahyudi Hansun, Fiolita Herry Sumual Higinik, Susanti Hisage, Ardius Hiskia Kamang Manggopa Ilyas, Raynaldi James J.R. Sumayku Jeffry Sony Junus Lengkong Jimmy Waworuntu Johan Reimon Batmetan Kakombohi, Sugestia Kakomere, Noviyanti Clarita Kamagi, Frisco Aldo Kaseger, Dirga Kaseroan, Emelia Keith Francis Ratumbuisang Korompot, Randi Kowaas, Ailen Lahagu, Candra Damai Putra Langkay, Andika Marlando Lihart Lumapow Lolowang, Gloria Inviniti Milania Lolowang, Sharon Londa, Nur Amelia Putri Mamahit, Geir Cesar Mangar, Anres Mariana Rengkuan Mario Tulenan Parinsi Merriam Listiany Modeong Mokoagow, Aprilia Mokodompit, Agung Mokosolang, Reynaldo Gideon Moningka, Grainife George Eqisfilano Mooduto, Riskawati Mozes Markus Wullur Ngamel, Katarina Ayu Nurhayati Masloman Palar, Yesicha Puspitasari Palilingan, Ronny Palilingan, Verry Ronny parabelem tinno dolf rompas Pardanus, Rudy Harijadi Wibowo Peggy Veronica Togas Pieter, Valentino Rogerio Rembet, Abraham Marturia Jackson Repi, Yunni Metiha Rianto, Indra Roring, Josua Jonas Daniel Rumondor, Teofilus J. Runtuwene, Marcelino M. A Ruth Sriana Umbase Samalukang, Inry Paskawati Saman, Faisal Sambur, Gabriela Sanger, Tamarisca Debora Sasoeng, Niany Jenifer Siahaan, Doni Saputra Silitonga, Yoel Thomson Sondey, Michelle Margaretha Putrikirana Sulaeman, Sutrisman Sumardi, Mohammad Sho’im Purnomo Supit, Yessi Afrilia Surbakti, Ayu Monika Br Tangkowit, Aprilyano Ekklesia Tawelu, Dona Isabela Tilaar, Veronica Trudi Komansilan Waney, Obby Warouw, Jeremia Russel Watae, Gilbert Watuseke, Zefanya Natanael Wensi Ronald Lesli Paat