Articles
Resiliensi Personel BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Sumatera Barat pada Bencana Gempa Padang Tahun 2009
Rahman, Habib Taufiqur;
Fikry, Zulian
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 1 (2024): April 2024
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/jptam.v8i1.13858
Potensi gangguan psikologis seperti kecemasan, stress dan depresi yang dihadapi oleh personel BPBD Sumatera Barat selama melakukan tugas dilapangan mengharuskan personel BPBD memiliki resiliensi. Penelitian ini bertujuan unutk melihat bagaimana gambaran resiliensi personel BPBD Sumatera Barat. Informan utama dalam penelitian ini berjumlah 2 orang yaitu personel BPBD yang terlibat dan bertugas pada bencana Gempa Padang 2009. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian menunjukkan resiliesi pada personel BPBD Provinsi Sumatera Barat yang bertugas pada gempa Padang Tahun 2009 dilihat dari lima aspek. Resiliensi bada personel Bpbd tersebut dapat dikatakan hampir kedua subjek memiliki kesamaaan. Kecuali pada aspek Penerimaan positif terhadap perubahan dan hubungan yang baik dengan orang lain.
Hubungan antara Kebutuhan Afiliasi dengan Fear of Missing Out pada Mahasiswa Pengguna Instagram di Kota Padang
Purnamasari, Purnamasari;
Fikry, Zulian
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana hubungan antara kebutuhan afiliasi dengan fear of missing out pada mahasiswa pengguna instagram di Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Subjek pada penelitian ini berjumlah 242 mahasiswa yang aktif menggunakan instagram yang diambil dengan menggunakan teknik incidental sampling. Analisis data penelitian menggunakan teknik analisis regresi sederhana. Hasil penelitian ini adalah terdapat hubungan antara kebutuhan afiliasi dengan fear of missing out pada mahasiswa pengguna instagram di Kota Padang, atau dengan kata lain Ha diterima. Arah korelasi kedua variabel pada penelitian ini adalah positif. Hasil uji regresi menemukan bahwa terdapat pengaruh kebutuhan afiliasi terhadap fear of missing out sebesar 10,1% dan 89,9% dipengaruhi oleh faktor lain.
Hubungan Antara Pembelian Impulsif dengan Penyesalan Pasca Pembelian Pada Produk Fashion Parempuan Pengguna Tiktok yang Baru Memasuki Dunia Kerja
Jannah, Fira Miftahul;
Fikry, Zulian
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 1 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/innovative.v4i1.8964
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pembelian impulsif dengan penyesalan pasca pembelian pada produk fashion parempuan pengguna tiktok yang baru memasuki dunia kerja. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif korelasional dengan menggunakan purposive sampling sebagai teknik pemilihan sampel. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 122 pekerja wanita yang memiliki pengalaman kerja ≤ 3 tahun di Sumatera Barat. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala yang dibuat berdasarkan aspek kognitif dan afektif oleh Verplanken & Herabadi (2001) dan skala penyesalan pasca pembelian oleh Lee & Cotte (2009). Teknik analisis data yang digunakan adalah korelasi product moment dengan dukungan program SPSS versi 16.0 for Windows. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan positif yang signifikan antara pembelian impulsif dan penyesalan pasca pembelian pada produk fashion parempuan pengguna tiktok yang baru memasuki dunia kerja dengan nilai korelasi (r = 0,493; p = 0,000) yang berarti jika pembelian impulsif tinggi maka penyesalan pasca pembelian akan tinggi juga, begitupun sebaliknya. Hasil penelitian menunjukan hipotesis alternatif (Ha) diterima, kemudian dapat diartikan bahwa terdapat hubungan positif yang signifikan antara pembelian impulsif dan penyesalan pasca pembelian pada produk fashion parempuan pengguna tiktok yang baru memasuki dunia kerja.
The Relationship of Father Involvement with Self-Control in Adolescents Dating in Regency X
Nadhifa, Irsawinda;
Fikry, Zulian
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 6 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/innovative.v4i6.16100
The adolescent phase is indicated by the stage of having reached the maturity of the sexual organs, causing attraction to the opposite sex which can be manifested in dating behavior. Self-control is important for adolescents who are dating, if they don’t have good self-control, adolescents cannot regulate and direct their behaviors so that they are vulnerable to deviant behavior including channeling sexual desires in dating. Self-control is influenced by father involvement. The objective of the research is to see the correlation between father involvement and self-control in adolescents who are dating in Regency X. The research employed a quantitative correlational approach. The sampling technique is snowball sampling with the number of research participants as many as 151 teenagers who are dating. In this study, the data analysis technique used the product moment correlation test developed by Karl Pearson. The results revealed that there is a significant positive correlation between father involvement and self-control in adolescents dating in Regency X with a correlation coefficient value of 0.550. Keyword: Father Involvement, Self-Control, Adolescent
HUBUNGAN KESEPIAN DENGAN SMARTPHONE ADDICTION PADA MAHASISWA MERANTAU DI UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Aulia, Fitri Salsabilla Nurul;
Fikry, Zulian
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 5 No. 3 (2025): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/innovative.v5i3.19129
This study aims to determine how the relationship between loneliness and smartphone addiction in overseas students at Padang State University. The research method used is quantitative correlation using accidental sampling as a sampling technique. The number of samples in this study were 156 overseas students at Padang State University. The measuring instrument used in this study is the smartphone addiction scale from Daulay (2023) which adapts the Smartphone Addiction Scale Development And Validation Of A Short Version For Adolescent from Kwon et al. (2013) and the loneliness scale from Maharani (2024) which adapts the measuring instrument from A Rasch Type Loneliness Scale from (Gierveld & Tilburg, 2006). The data analysis technique used is Pearson's Product Moment correlation with the support of the SPSS program version 26.0 for Windows. The results showed that there is a unidirectional positive relationship between loneliness and smartphone addiction in students who migrate at Padang State University with a low correlation value of 23% (r = 0.237; p = 0.003) which means that the higher the loneliness experienced by students migrating, the higher the smartphone addiction in students, and vice versa. The results showed that the alternative hypothesis (Ha) was accepted, which means that there is a significant positive relationship between loneliness and smartphone addiction in overseas students at Padang State University.
Hubungan Social Comparison di Instagram dengan Life Satisfaction pada Mahasiswa universitas Negeri Padang
Azura, Hanisa;
Fikry, Zulian
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 5 No. 3 (2025): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31004/innovative.v5i3.19984
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara social comparison (perbandingan sosial) di Instagram dengan life satisfaction (kepuasan hidup) pada mahasiswa Universitas Negeri Padang. Menggunakan pendekatan kuantitatif korelasional, data dikumpulkan dari 374 mahasiswa aktif Universitas Negeri Padang yang merupakan pengguna Instagram. Instrumen yang digunakan meliputi Iowa-Netherlands Comparison Orientation Measure (INCOM) dan Satisfaction With Life Scale (SWLS). Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif yang kuat dan signifikan antara social comparison dan life satisfaction (r = -0,730, p < 0,05). Aspek kemampuan menunjukkan korelasi paling kuat terhadap penurunan kepuasan hidup dibanding aspek pendapat. Temuan ini menunjukkan bahwa meskipun berada pada intensitas sedang, social comparison sudah cukup berdampak pada penurunan evaluasi hidup, baik masa kini maupun masa lalu. Penelitian ini memberikan kontribusi dalam pemahaman psikologis mengenai dampak media sosial terhadap kesejahteraan subjektif, serta menjadi dasar untuk pengembangan intervensi preventif berbasis literasi digital dan regulasi diri.
STRENGTHENING FAMILIES IN THE DIGITAL ERA: A DIGITAL LIFE BALANCE PROGRAM HELD IN GADUT KANAGARIAN, TILATANG KAMANG SUB-DISTRICT, AGAM DISTRICT
Fikry, Zulian;
Sari, Putri Minas;
Putra, Yanladila Yeltas;
Rizal, Gumi Langerya;
Aprisi, Sherly;
Termizal, Maharani Tosca;
Elvika, Rahma Rezki
Abdi Dosen : Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol. 8 No. 4 (2024): DESEMBER
Publisher : LPPM Univ. Ibn Khaldun Bogor
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32832/abdidos.v8i4.2469
The community service program titled "Strengthening Families in the Digital Era: Digital Life Balance Program in Kanagarian Gadut, Tilatang Kamang District, Agam Regency" aims to enhance parents' understanding of balanced digital technology use within families. The program addresses the impacts of gadget use on the physical, mental, and social health of children and adolescents. The program employed various methods, including psychoeducation, focus group discussions, counseling, and hands-on practice with parents and children. Results indicated a significant increase in participants' understanding of balanced technology use, as evidenced by improved pre-test and post-test scores, along with positive feedback from attendees. Parents particularly valued the practical strategies provided for managing gadget use within the family. By utilizing participatory methods, the program successfully engaged the community and offered new insights into the importance of maintaining a balance between digital and non-digital life in the modern era.
The Relationship Between Parenting Style and Social Maturity of Students at Integrated Islamic Junior High School X
Tulaila, Fittra;
Fikry, Zulian
Indo-MathEdu Intellectuals Journal Vol. 5 No. 5 (2024): Indo-MathEdu Intellectuals Journal
Publisher : Lembaga Intelektual Muda (LIM) Maluku
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.54373/imeij.v5i5.1889
This research aims to examine the relationship between parenting styles and the social maturity of students. The research design used in this study is correlational quantitative. The population of this study is students from the Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu X. The sampling technique used is total sampling, resulting in a total of 83 respondents. Data collection was conducted using the Parenting Style and Dimensions Questionnaire-Short Version (PSDQ-Short Version) and the Vineland Social Maturity Scale (VSMS). The data analysis technique used was the Product Moment Pearson Correlation analysis. Based on the hypothesis results, a p-value of 0.004 was obtained, which is less than 0.05, and an r-value of 0.310, indicating that there is a relationship between parenting style and the social maturity of students. Authoritative parenting is positively related to social maturity, while authoritarian and permissive parenting have a negative relationship with social maturity.
Hubungan Dukungan Keluarga dengan Adversity Quotient (Daya Juang) pada Ibu Yang Memiliki Anak Autis di SLB Kota Bukittinggi
Nengsih, Lidya;
Fikry, Zulian
Indo-MathEdu Intellectuals Journal Vol. 5 No. 6 (2024): Indo-MathEdu Intellectuals Journal
Publisher : Lembaga Intelektual Muda (LIM) Maluku
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.54373/imeij.v5i6.2032
This study aims to see the relationship between family support and adversity quotient in mothers who have autistic children in SLB Bukittinggi city. This study uses a correlational quantitative method. The research sample consisted of 119 mothers who had autistic children at SLB Bukittinggi city who were selected through the quota sampling technique. This study is a modification of the adversity quotient measuring instrument (Ummah, 2021) and used the family support measuring instrument (Kismawati, 2019) which have reliability of 0.881 and 0.894, respectively. The results of spearman correlation r = 0.595 and p value = 0.000 (p<0.05) showed a significant positive relationship between family support and adversity quotient in mothers who have autistic children in SLB Bukittinggi city
PERAN EMPATI TERHADAP ALTRUISME PADA TENAGA KESEHATAN DI PUSKESMAS KOTA PAYAKUMBUH
Nur Azhara, Lovia;
Fikry, Zulian
NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial Vol 11, No 10 (2024): NUSANTARA : JURNAL ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31604/jips.v11i10.2024.4201-4206
Kehidupan manusia terjalin dalam kelompok akan saling bergantung untuk dapat menjalankan kehidupan secara berkelompok. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui peran empati terhadap altruisme pada tenaga kesehatan di Puskesmas Kota Payakumbuh. Pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan korelasional. Dan untuk subjek pada penelitian ini berjumlah 62 tenaga Kesehatan di Puskesmas Ibuah Kota Payakumbuh dan tenaga Kesehatan di Puskesmas Lampasi Kota Payakumbuh, dimana subjek merupakan tenaga kesehatan yang langsung memberikan tindakan medis terhadap pasien. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling untuk pemilihan sampel. Metode pengumpulan data melibatkan skala empati dengan reliabilitas sebesar 0,733 dan skala altruisme dengan reliabilitas sebesar 0,721. Analisis data dilakukan dengan menggunakan korelasi Pearson Product Moment melalui program Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) versi 27.0 untuk Windows, yang menghasilkan nilai r = 0,474 dengan nilai signifikansi p = 0,000 (p 0,05). Hasil ini menunjukkan adanya hubungan positif antara peran empati dan altruisme pada tenaga kesehatan di Puskesmas Kota Payakumbuh; semakin tinggi peran empati tenaga kesehatan, semakin tinggi pula altruisme yang ditunjukkan. Kesimpulannya, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkatan peran empati dan altruisme tenaga kesehatan di Puskesmas Kota Payakumbuh berada pada kategori sedang hingga cenderung tinggi.