Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

PENGARUH PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS SISWA SMP NEGERI 4 BINAMU KABUPATEN JENEPONTO Mustari, Mustari; Yahya, Muh.; Hakim, Maksud; Yunus, Muh.
Jurnal Ilmiah Pena: Sains dan Ilmu Pendidikan Vol 10, No 2 (2018): Jurnal Ilmiah Pena Volume 10 Nomor 2 November 2018
Publisher : STKIP Pembangunan Indonesia Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (230.123 KB) | DOI: 10.51336/jip.v10i2.157

Abstract

This study aims to: (1) describe the utilization rate of school libraries in SMP Negeri 4 Binamu. (2) describes the level of student learning independence in SMP Negeri 4 Binamu. (3) to know the influence of school library utilization on IPS student achievement of SMP Negeri 4 Binamu. (4) to know the influence of learning independence on IPS student achievement of SMP Negeri 4 Binamu. (5) to know the influence of school library utilization and learning independence simultaneously on the achievement of IPS student learning SMP Negeri 4 Binamu Jeneponto District Lesson Year 2017/2018. The population in this study were all students of SMP Negeri 4 Binamu Jeneponto District Lessons Year 2017/2018 which amounted to 247 students and a sample of 37 students. The method used in this research is quantitative research with ex post facto approach. The first hypothesis test, second, using simple linear regression. The third hypothesis test uses multiple linear regressionBased on the data analysis, the research results show that: (1) The use of School Library of SMPN 4 Binamu students in the academic year 2017/2018 tends to be in good category with 89.18% (33 sample students) have utilized the school library well for the improvement of learning achievement . (2) Independence Learning of SMPN 4 Binamu students of the academic year 2017/2018 tend to be in good category with 78,38% (29 sample students) have undertaken self study activity. (3) There is influence of school library utilization to IPS student achievement of SMP Negeri 4 Binamu of Jeneponto Regency Lesson Year 2017/2018. (4) There is an influence of learning independence on learning achievement of IPS students of SMP Negeri 4 Binamu Jeneponto District Lesson Year 2017/2018. (5) There is an influence of school library utilization and learning independence simultaneously on the achievement of IPS student learning at SMP Negeri 4 Binamu Kabupaten Jeneponto Lesson Year 2017/2018. Keywords: Library Utilization, Learning Independence, Learning Achievement
PENGARUH MANAJEMEN KELAS DAN ETOS KERJA GURU TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DI SMP NEGERI 1 PAREPARE Patmawati, Patmawati; Yunus, Muh.; Devilla, Rego; Yahya, Muh.
Jurnal Ilmiah Pena: Sains dan Ilmu Pendidikan Vol 10, No 2 (2018): Jurnal Ilmiah Pena Volume 10 Nomor 2 November 2018
Publisher : STKIP Pembangunan Indonesia Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (219.75 KB) | DOI: 10.51336/jip.v10i2.147

Abstract

This study aims, (1) To analyze the effect of class management on the effectiveness of learning in SMP Negeri 1 Parepare, (2) To analyze the influence of teacher work ethic on the effectiveness of learning in SMP Negeri (3) To analyze the influence of classroom management and work ethic of teachers on effectiveness learning at SMP 1 Parepare. This research was conducted at SMP 1 Parepare with total teacher population is 85 teachers and students 954 Sampling technique that is purposive sampling technique, so that obtained sample 40 teachers and 150 students. In this study, the data obtained from the questionnaire. The results showed that 1) classroom management influenced the effectiveness of learning in SMP Negeri 1 Parepare. It is shown from the results of coefficients data titung class management is 2, 237 and t table = 2, 022. This indicates that thitung> ttable. It is also based on the sig value. for class management is 0,049 (p <0,05), (2) work ethic influence to effectiveness of learning at SMP Negeri 1 Parepare. It is proved by the result of regression test that the work ethic is 3.423 with t table = 2, 022. It shows that thitung> ttable. It is also based on the sig value. for work ethic variable value sig = 0,002 (p <0,05), (3) class management and work ethic influence to effectiveness of learning in SMP Negeri 1 Parepare. Based on the result of F test count equal to 83, 462 and sig value. F of 0.000 (<0.05). Key Words: Classroom Management, Working Ethics, Learning Effectiveness
Pelatihan Penyusunan Naskah dan Pembuatan E-Modul bagi Guru SMAN 3 Takalar Yunus, Muh.; Hapsan, Amran; Khadijah; Setiawan HR, Iwan
Panrannuangku Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2021)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengembangan Teknologi dan Rekayasa, Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35877/panrannuangku471

Abstract

e-Modul merupakan merupakan salah satu jenis bahan ajar yang perlu dikembangkan sendiri oleh guru, yang berbentuk file aplikasi, bisa diakses di smartphone, komputer, laptop atau notebook dan dapat mengurangi biaya pendidikan karena tidak perlu adanya percetakan modul. Karena kebutuhan mitra di SMAN 3 Takalar dan pentingnya kemampuan membuat e-Modul maka kami mengadakan pelatihan penyusunan naskah dan pembuatan e-Modul bagi guru SMAN 3 Takalar. Metode yang digunakan dalam pelatihan ini adalah metode pembimbingan pelatihan dan pendampingan. Keberhasilan kegiatan ini dapat dilihat dari kemampuan guru menyusun naskah dan membuat e-Modul. Luaran yang terwujud dari kegiatan ini adalah: (1) peningkatan pengetahuan guru di sekolah mitra dalam mengoptimalkan pembelajaran dengan bantuan teknologi berupa e-Modul (peningkatan pemahaman dan keterampilan masyarakat), (2) peningkatan keterampilan guru di sekolah mitra dalam membuat bahan ajar e-Modul (peningkatan pemahaman dan keterampilan masyarakat), (3) terciptanya produk bahan ajar berupa e-Modul untuk beberapa mata pelajaran, (4) peningkatan kualitas produk bahan ajar dari slide persentase materi dan modul hasil cetakan yang membutuhkan biaya besar menjadi e-Modul.
Peran Penyuluhan dan Tingkat Partisipasi Petani dalam Meningkatkan Produksi Usaha Tani Jagung Anita Arajak; Muh Yunus; Muh Fahreza
Economics and Education Journal (Ecoducation) Vol 4 No 1 (2022): ECODUCATION : Economics and Education Journal
Publisher : Program Studi Pendidikan Ekonomi, IKIP Budi Utomo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33503/ecoducation.v4i1.1798

Abstract

Penelitian bertujuan mengatahui penyuluhan serta taraf partisipasi petani pada menaikkan produksi usaha tani jagung. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian semua petani sebanyak 32 orang. Sampel penelitian mengunakan metode (simple random sampling), sebanyak 30 orang. Teknik pengumpulan data melalui observasi, angket, dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis data skoring atau (rating scale). akibat penelitian menujukan bahwa secara keseluruhan, dinilai tinggi sebab indikator seperti adanya motif partisipasi, metode pengambilan keputusan partisipasi, dan sikap partisipasi terpenuhi. Tingginya taraf partisipasi petani terkait dengan fungsi seperti perubahan sosial, agama diri, serta gerakan sosial, dan prinsip-prinsip mirip proses kolaboratif, di mana klien, pekerja sosial, dan penyuluh berkolaborasi sebagai kawan buat menaikkan produksi pertanian jagung. Kesimpulannya kegiatan penyuluhan terlaksana dengan baik, dan partisipasi petani meningkat.
Uji Pemanfaatan Kompos Kulit Kopi Manggarai Pada Tanaman Tomat (Solanum lycopersicum l.) Surahman Nur; Muhammad Yunus
Biormatika : Jurnal ilmiah fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Vol. 6 No. 1 (2020): Biormatika : Jurnal ilmiah fakultas keguruan dan ilmu pendidikan
Publisher : FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35569/biormatika.v6i1.708

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemanfaatan kompos kulit kopi manggarai pada tanaman Tomat (Solanum lycopersicum L.). Jenis penelitian ini adalah eksperimen untuk mengukur pertumbuhan tanaman tomat yang meliputi panjang batang dan jumlah helai daun. Penelitian ini menggunakanmetode eksperimen dan rancangan acak kelompok dengan menggunakan konsentrasi pupuk kompos kopi yang berbeda-beda dalam tiap polybag. Hasil penelitian penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan batang tanaman tomat lebih tinggi ada pada kelompok eksperimen 2 (P2) dengan tinggi batang rata-rata 14,6 cm, sedangkan pertumbuhan batang tanaman Tomat yang pertumbuhan batangnya lebih lambat ada pada kelompok kontrol (P0) tinggi batang rata-rata yaitu 11,6 cm. Pertumbuhan daun Tomat kelompok tanaman yang memiliki jumlah daun terbanyak adalah kelompok perlakuan dua (P2) dan kelompok perlaukan tiga (P3) dengan rata-rata 5,5 helaian daun, sedangkan kelompok yang memiliki jumlah daun sedikit adalah kelompok eksperimen satu (P1) dengan jumlah daun sebanyak 5. Maka dapat disimpulkan pupuk kompos kopi Manggarai dapat meningkatkan pertumbuhan tanaman tomat.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DENGAN PENDEKATAN JAS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA SMP NEGERI 3 BUNTU MALANGKA Holmes ,; Muqtakdir Nurfalaq Syarif; Muh Yunus
CELEBES BIODIVERSITAS Vol 5, No 1 (2022): Science, Conservation, Biology Education
Publisher : STKIP Pembangunan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51336/cb.v5i1.302

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk mengetahui apakah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dengan pendekatan jelajah alam sekitar dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik Kelas VII SMP Negeri 3 Buntu Malangka. Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus, yaitu siklus I dengan tiga kali pertemuan dan siklus II dengan dua kali pertemuan. Pengumpulan data didapatkan dari hasil penilaian pre-test, post-test, dan lembar observasi. Subyek penelitian adalah 15 peserta didik kelas VII SMP Negeri 3 Buntu Malangka. Hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan hasil belajar peserta didik. Untuk hasil belajar aspek kognitif peserta didik yang mencapai KKM meningkat dari persentase 42,85% menjadi 93,3%. Hasil belajar peserta didik aspek afektif pada siklus I adalah 100% kategori rendah dan pada siklus II kategori tinggi 100%. Data yang diperoleh menunjukkan indikator yang ingin dicapai telah memenuhi target yaitu ketuntasan klasikal sebesar 85%. Berdasarkan data, dapat disimpulkan bahwa Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Pendekatan Jelajah Alam Sekitar (JAS), dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik  kelas VII SMP Negeri 3 Buntu Malangka.Kata kunci: Kooperatif Tipe Jigsaw, Jelajah Alam Sekitar, Hasil belajar
Pengaruh Supervisi Akademik Kepala Sekolah dan Budaya Sekolah Terhadap Mutu Mengajar Guru Nursidah Nursidah; Muh Yunus; Elpisah Elpisah
Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE) Vol 10 No 1 (2022)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jupe.v10n1.p38-44

Abstract

The purpose of this study was to determine 1) The effect of the principal's academic supervision and school culture simultaneously on the quality of teacher teaching, 2) The influence of the principal's academic supervision on the teaching quality of teachers, 3) The influence of school culture on the teaching quality of teachers at SMAN 6 Wajo. This research is a quantitative descriptive research, the population is all teachers of SMAN 6 Wajo. The sample is 54 people. The results of the study show 1) There is a simultaneous influence of the principal's academic supervision and school culture on the teaching quality of teachers, where the principal's supervision indicators are in the good category, while school culture and teacher teaching quality descriptively are in the very good category, 2) There is an influence The principal's academic supervision on the teaching quality of teachers, where the principal's academic supervision has a significant effect on the teaching quality of teachers, it means that the better the principal's academic supervision, the better the teacher's teaching quality, 3) There is an influence of school culture on the teaching quality of teachers at SMAN 6 Wajo where school culture has a significant effect on the quality of teacher teaching, meaning that the better or conducive school culture, the better the teaching quality of teachers.
Analisis kualitas telur asin di Pasar Pa'baeng-baeng berdasarkan nutrisi dan bakteri pencemar Hasria Alang; Muh Yunus; Ahmad Hasyim
Bioma : Jurnal Ilmiah Biologi Vol. 11 No. 1: April 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/bioma.v11i1.9819

Abstract

ABSTRAKTelur asin adalah salah satu pangan yang mengandung berbagai nutrisi, namun mudah terkontaminasi oleh bakteri. Hal ini dikarenakan nutrisi dalam telur dimanfaatkan oleh mikroba untuk pertumbuhannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah telur asin yang dijual di Pasar Pa’baeng-baeng Makassar masih layak dikonsumsi atau tidak berdasarkan analisa nutrisi dan kandungan bakteri pencemarnya. Pengambilan sampel dilakukan pada dua pedagang di Pasar Pa’baeng-baeng, yaitu pedagang yang menjual di tempat yang terbuka dan tidak bersih, serta pedagang yang menjual di tempat yang tertutup dan bersih. Metode penelitian secara kualitatif kemudian hasilnya dibandingkan dengan SNI. Analisis kandungan nutrisi menggunakan metode Kjehdal, gravimetri dan ekstraksi pelarut sedangkan penentuan angka lempeng total bakteri menggunakan Standard Plate Count. Deteksi Staphylococcus aureus, Salmonella sp., dan Escherichia coli menggunakan medium spesifik MSA, SSA dan EMBA dengan melihat perubahan warna yang terbentuk sebagai indikator. Hasil analisa kandungan nutrisi diperoleh kadar air 62,06 %, kadar abu 6,40 %, protein 16, 34%, serat kasar 0,000 %, karbohidrat 0,88 %  dan lemak 14,33 %. Hasil ALT telur asin dari tempat  tertutup < 1 CFU/g dan tempat terbuka yaitu 6,8 x 103 CFU/g serta tidak mengandung Staphylococcus aureus, Salmonella sp., dan Escherichia coli. Telur asin di Pasar Pa’baeng-baeng Makassar sesuai dengan SNI dan layak dikonsumsi. Kata kunci: Pasar Pa'baeng-baeng; standard plate count; telur asin  ABSTRACTQuality analysis of salted egg from the Pa'Baeng-baeng market based on nutritional contents and contaminants. Salted eggs are one of the foods that contain various nutrients, but they are easily contaminated by microbes. This is because the nutrients contained in the egg are utilized by microbes for their growth. This study aims to determine whether salted eggs sold in Pa'baeng-baeng market are still suitable for consumption or not based on nutritional analysis and the content of microbial pollutants. Sampling was carried out on two traders in Pa'baeng-baeng market, traders who sold in open and unclean places, and traders who sold in closed and clean places. This was a qualitative research and the results were compared with SNI. Analysis of nutrient content using the Kjehdal method, gravimetry and solvent extraction. Determination of total plate count of microbes use standard plate count method. Detection of Staphylococcus aureus, Salmonella sp., and Escherichia coli using specific medium MSA, SSA and EMBA by observing the color change formed as an indicator. The results of the analysis of nutrient content obtained water content of 62.06%, ash content of 6.40%, protein 16, 34%, crude fiber 0.000%, carbohydrates 0.88% and fat 14.33%. The results of ALT salted eggs from closed < 1 CFU/g and open places were 6.8 x 103 CFU/g and did not contain Staphylococcus aureus, Salmonella sp., and Escherichia coli. Salted eggs at Pa'baeng-baeng market are in accordance with SNI and are suitable for consumption. Keywords: Pa’baeng-baeng market; salted egg; standard plate count
Penerapan Metode Cross Group Discussion Untuk Meningkatkan Kreativitas Dan Hasil Belajar Siswa SMPN 4 Liukang Tangaya Musdalifah; Muh Yunus; Elpisah
Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan Vol 5 No 2 (2022)
Publisher : Jayapangus Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37329/cetta.v5i2.1570

Abstract

The purpose of the study is to know the application of methods cross group discussion to increase creativity and learning outcomes of SMPN 4 Liukang Tangaya. Research is class action research. Observation and test data collection techniques. Analytical descriptive data analysis techniques. Research shows that 1) The percentage of student creativity increases drastically with each cycle, with student creativity falls into a sufficient category in cycle I and develops into a good category in cycle II. 2) Student learning outcomes each cycle increased by 100%, completion rate in cycle I 28.6%, average learning outcomes 70.71%, completion rate in cycle I 28.6%, cycle II completion rate 100%, with average learning outcomes 93.57%.
Pengaruh Motivasi dan Keaktifan terhadap Prestasi Belajar Siswa di Sekolah Dasar Mustakin Mustakin; Muh Yunus; Hastuti Hastuti
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 4, No 2 (2022): April Pages 1601- 3200
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v4i2.2598

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh motivasi dan keaktifan terhadap prestasi belajar siswa di sekolah dasar 17 Pelokang. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian seluruh siswa sebayak 56 orang. Sampel penelitian mengunakan (Cluster Random Samplin) sehingga sampel terpilih kelas IV, V dan VI sebanyak 29 orang. Teknik pengumpulan melalui data angket, dokumentasi. Teknik analisis mengunakan analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian menujukan bahwa terdapat pengaruh signifikan motivasi dan keaktifan belajar siswa secara simultan terhadap prestasi belajar siswa, dimana besarnya pengaruh secara simultan adalah 59,8%, sedangkan sisanya sebesar 40,2% di pengaruh dari faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Disimpulkan bahwa prestasi belajar siswa sangat dipengaruhi oleh motivasi dan keaktifan