Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Prosiding University Research Colloquium

Analisis Penentuan Lokasi Evakuasi Bencana Banjir di Kecamatan Sayung Kabupaten Demak Berbasis Sistem Informasi Geografis Metode Buffering Fakhri, Muhammad; Furoida, Khusna; Latif, Muhamad Abdul
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 11th University Research Colloquium 2020: Bidang Lingkungan dan Kebencanaan
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bencana alam berupa banjir merupakan salah satu bencana yang paling banyak terjadi di Indonesia dalam kurun waktuu 5 tahun terakhir. Maka dari itu perlu adanya upaya untuk mengurangi dampak yang diakibatkan oleh banjir. Era millenial dengan pemanfaatan data spasial berupa peta dapat dimanfaatkan untuk langkah menghadapi banjir. Pemetaan menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG) metode Buffering akan memberikan informasi mengenai lokasi penampungan yang dapat digunakan ketika terjadi banjir. Salah satu wilayah yang sering terjadi banjir di Indonesia yaitu Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak. Sebab itulah Kecamatan Sayung memerlukan sebuah strategi untuk mengurangi dampak yang ditimbulkan oleh banjir.