Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Analisis Implementasi Kebijakan Vaksinasi COVID-19 di Kabupaten Batang Hari Riana Agny Betry; Haerawati Idris; Yuanita Windusari
Jurnal Keperawatan Silampari Vol 6 No 1 (2022): Jurnal Keperawatan Silampari
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (416.813 KB) | DOI: 10.31539/jks.v6i1.4482

Abstract

This study aims to analyze the implementation of the COVID-19 vaccination policy in Batang Hari Regency. This research is a descriptive study through a qualitative approach with a case study research design. Based on the interview results, it is known that the implementation of the COVID-19 vaccination policy in Batang Hari Regency has been going well. Several indicators in policy implementation, such as communication, Human Resources (HR), bureaucratic structure, disposition, and performance, have been carried out well. However, it has several obstacles, such as vaccination stock, insufficient human resources when there is an accelerated invasion of vaccination, and vaccine recording and reporting to the public. Public health center. It can be concluded that overall communication, resources, disposition, bureaucratic structure, and implementation of vaccination policies have been carried out well and effectively. However, there are obstacles in practice, such as a shortage of human resources and a vaccination budget. Keywords: Disposition and Implementation, Communication, Resources, Bureaucratic Structure
Systematic Review: Penyuluhan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Dalam Upaya Peningkatan Kesadaran Masyarakat Untuk Menjaga Lingkungan Ferenadia Apriliani; Yuanita Windusari; Novrika Sari; Nur Alam Fajar
JIK-JURNAL ILMU KESEHATAN Vol 8, No 1 (2024): JIK-April Volume 8 Nomor 1 Tahun 2024
Publisher : STIKes ALIFAH PADANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33757/jik.v8i1.976

Abstract

Permasalahan sampah merupakan persoalan bersama yang sudah berlangsung sangat lama dan dialami oleh seluruh dunia. Di indonesia sampah merupakan masalah yang belum terselesaikan. Timbunan sampah nasional mencapai 68,5 juta ton pada tahun 2023. Sampah yang dibiarkan dan tidak ditangani dengan baik akan mengakibatkan pencemaran lingkungan. Penelitian ini bertujuan meninjau literatur yang tersedia tentang penyuluhan pengelolaan sampah rumah tangga upaya peningkatan kesadaran masyarakat untuk menjaga lingkungan. Metode yang digunakan adalah Systematic Literature Riview menggunakan alur Prefereed Reporting Items for Systematic (PRISMA) dengan mengumpulkan artikel dari database Google Scholar, PubMed dan Scient Direct. Hasil tinjauan sistematik review ini menunjukkan kegitan penyuluhan pengelolaan samapah rumah tangga dapat meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat sebagai upaya mengurangi produk sampah rumah tangga, mencegah penularan penyakit akibat sampah, serta mencegah banjir. Saran dari tinjauan sistematik review ini diharapkan ada keberlanjutan dari masyarakat untuk mengelola sampah mulai tataran rumah tangga, untuk menunjang ekonomi keluarga, menciptakan kesehatan keluarga dan lingkungannya.