Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

Restaurant Tax Collection Policy in Support of Increasing Regional Income in Gorontalo Regency Isa, Rusli; Aneta, Yanti
Publik : (Jurnal Ilmu Administrasi) Vol 11, No 2 (2022): December 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31314/pjia.11.2.145-157.2022

Abstract

This study aims to analyze the policy of collecting restaurant taxes to increase local revenue (PAD) in Gorontalo Regency. This study uses a qualitative descriptive method with primary and secondary data types. The focus of this research is optimizing government policies for collecting restaurant taxes in Gorontalo District. The results of the study show that government policies for collecting restaurant taxes are generally good but not yet effective in increasing local revenue (PAD). This can be seen from the indicators: achieving goals, integration, and adaptation used in capturing data in instruments to achieve maximum goals have not optimally contributed to local tax revenues, especially in the last two years. At the integration stage, in this case, the methods and approaches used during the socialization process have not yielded optimal results, which is evident in the lack of awareness among taxpayers about paying restaurant taxes. Meanwhile, for adaptation, especially the infrastructure or electronic transaction tools used to control and monitor the amount of tax revenue, not all of them can operate the equipment. The low level of public awareness of paying restaurant taxes can be seen from the fact that there are still some people who do not understand the benefits of restaurant taxes as a source of local revenue for Gorontalo Regency.
EFEKTIVITAS PEMUNGUTAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI KANTOR KELURAHAN BONGOHULAWA KECAMATAN LIMBOTO KABUPATEN GORONTALO Kuke, Sri Dewanti; Isa, Rusli; Tantu, Romy
Kybernology Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Administrasi Publik Vol. 2 No. 2 (2024): Desember 2024
Publisher : Yayasan Panca Bakti Wiyata Pangandaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tuljulan dari pelnellitian ini adalah ulntulk melngidelntifikasi dan melnjellaskan elfelktivitas pelmulngultan pajak bulmi dan bangulnan di Kantor Kellulrahan Bongohullawa, Kelcamatan Limboto, Kabulpateln Gorontalo, delngan melnggulnakan elmpat indikator: Inpult, Throulghpult, Oultpult, dan Relsullt. Objelk didalam pelnellitian ini adalah Kantor Kellulrahan Bongohullawa Kelcamatan Limboto Kabulpateln Gorontalo, kelmuldian meltodel yang digulnakan dalam pelnellitian ini yaitul meltodel delskriptif kulalitatif. Adapuln telknik dalam pelngulmpullan data pelnelliti melnggulnakan telknik obselrvasi, wawancara, dan dokulmelntasi delngan analisis data selcara kulalitatif. Hasil pelnellitian ini melnulnjulkan bahwa  (1) Inpult suldah dijalankan selsulai delngan  langkah-langkah dan  proseldulr yang ditelrapkan olelh Kantor Kellulrahan Bongohullawa Kelcamatan Limboto Kabulpateln Gotontalo dan telrbilang suldah elfelktif, (2) Throulghpult, dalam pelngimformasian melngelnai pajak bulmi dan bangulnan yaitul delngan melmbelrikan sppt mellaluli tiap kelpala kellulrahan selhingga melmuldahkan para wajib pajak tidak lagi melndatangi kantor kellulrahan dan suldah melmuldahkan dalam hal pelmbayaran mellaluli kantor pos, bank dan seltiap kelpala kellulrahan, (3) Oultpul,t dari hasil pelnellitian bahwa dari hasil pelmulngultan pajak bulmi dan bangulnan di Kantor Kellulrahan Bongohullawa Kelcamatan Limboto Kabulpateln Gorontalo bellulm selsulai delngan targelt yang diteltapkan selhingga bellulm dikatakan elfelktif, (4) Oultcomel, dalam melkanismel proseldulr pelmbayaran pajak bulmi dan bangulnan di Kantor Kellulrahan Bongohullawa Kelcamatan Limboto Kabulpateln Gorontalo suldah telrbilang baik. Belrdasarkan hasil pelnellitian ini dapat disimpullkan bahwa Elfelktivitas Pelmulngultan Pajak Bulmi dan Bangulnan bellulm belrjalan selcara elfelktif selhingga pelndapatan ataul targelt yang ditelntulkan bellulm selsulai delngan yang suldah diteltapkan selhingga dapat dikatakan masyarakat Kellulrahan Bongohullawa Kelcamatan Limboto Kabulpateln Gorontalo masih kulrang kelsadaran dalam hal pelmbayaran pajak bulmi dan bangulnan selhingga dihimbaul ulntulk lelbih melningkatkan ataul melnyadari bahwa pelmbayaran pajak bulmi dan bangulnan itul sangat pelnting.
Analisis Kebijakan Retribusi Pelayanan Persampahan di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gorontalo Kumali, Ayunda Nursyahbani Putri; Sulila, Ismet; Isa, Rusli
Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol 2, No 8 (2025): March 2025
Publisher : Penerbit Yayasan Daarul Huda Kruengmane

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.15023332

Abstract

This research discusses the implementation of waste service retribution policy in the Environmental Agency of Gorontalo Regency. The purpose of this research is to analyze how the implementation of waste service retribution policy in Gorontalo District Environmental Agency. This research uses a descriptive qualitative approach. Data were collected through interviews, observation, and documentation. The results showed that the implementation of retribution policy is still not optimal. Factors that support the implementation of waste service levy policy in Gorontalo District Environmental Agency are clear communication transmission, competent human resources, professional attitude of implementers and clear Standard Operating Procedure (SOP), good inter-agency coordination mechanism. Meanwhile, factors that hinder the implementation of waste service levy policy in Gorontalo District Environmental Agency are lack of communication and consistency of communication between policy makers and the community, limited human resources, non-human resources and financial resources, lack of officer response to community complaints, and weak monitoring and evaluation system. Therefore, through the findings of this study, the researcher concludes that there is a need to increase the effectiveness of the waste service retribution policy, which requires a better communication strategy, increasing the number and capacity of retribution officers, increasing the number of supporting facilities, increasing operational costs, and improved monitoring and evaluation mechanisms
Evaluasi Implementasi Kebijakan Rencana Tata Ruang Wilayah dalam Pemanfaatan Pasar Sentral di Kota Gorontalo Rahmadani, Fitria; Ilato, Rosman; Isa, Rusli
Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol 2, No 8 (2025): March 2025
Publisher : Penerbit Yayasan Daarul Huda Kruengmane

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini mengkaji penerapan kebijakan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) di Kota Gorontalo dengan menitikberatkan pada pemanfaatan Pasar Sentral sebagai studi kasus. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk memahami bagaimana kebijakan RTRW dijalankan serta factor-faktor yang memengaruhi efektivitasnya. Metode yang digunakan bersifat deskripstif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan kebijakan RTRW di Kota Gorontalo masih belum berjalan secara optimal. Beberapa faktor utama yang menjadi kendala antara lain: 1) kurangnya sosialisasi kebijakan kepada Masyarakat dan pedagang, 2) keterbatasan sumber daya baik dari segi keuangan maupun tenaga ahli, 3) kurangnya proaktivitas pelaksana kebijakan dalam menegakkan aturan serta menangani pelanggaran tata ruang, dan 4) birokrasi yang masih kompleks dengan koordinasi yang lemah antar instansi terkait. Penelitian ini menekankan bahwa diperlukan pengawasan yang lebih ketat, sosialisasi kebijakan yang lebih luas, serta sinergi antara pemerintah dan Masyarakat sangat diperlukan untuk menciptakan tata ruang wilayah yang lebih tertata, nyaman, dan produktif.
Kinerja Pelayanan Restoratif Justice di Kantor Kejaksaan Negeri Kota Gorontalo Rahmat Reizal Loleh; Sri Yulianty Mozin; Rusli Isa
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 2 No. 8: Juli 2023
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v2i8.1973

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menggambarkan kinerja pelayanan restorative justice di Kantor Kejaksaan Negeri Kota Gorontalo dikaji dari 1) produktivitas, 2) kualitas layanan, 3) responsivitas, 4) responsibilitas, dan 5) akuntabilitas. Penelitian ini akan menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif kualitatif, sedangkan Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan pengamatan, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian yang dianalisis di lapangan bahwa (1) Produktivitas, tidak hanya mengukur tingkat efisiensi, tetapi juga efektivitas pelayanan di Kejaksaan Negeri Kota Gorontalo. Kurangnya tingkat komunikasi antara pegawai, korban dan tersangka dimana dapat memperlambat waktu penyelesaian perkara. Sehingga target waktu pelayanan Restorative Justice sesuai dengan Perja No. 15 tahun 2020. (2) Kualitas Layanan, Kejaksaan Negeri Kota Gorontalo telah menyediakan rumah Restorative Justice yang berada di dekat SMA 3 Negeri Kota Gorontalo hal ini juga dibantu oleh dinas setempat seperti PEMDA. (3) Responsivitas, adalah kemampuan organisasi untuk mengenali kebutuhan masyarakat, menyusun agenda dan prioritas pelayanan sehingga pelayanan restoratis justice ini sangat sesuai dengan harapan. (4) Responsibilitas, standar pelayanan mengenai pelayanan di Restorative Justice ini diatur bukan hanya khusus Kejaksaan Negeri Kota Gorontalo tetapi seluruh Kejaksaan Negeri Kota, Kabupaten hingga seluruh Indonesia. (5) Akuntabilitas, akuntabilitas kinerja pelayanan Restorative Justice di Kejaksaan Negeri Kota Gorontalo sudah sangat baik hal ini telah mendapat respon postif dari pihak-pihak Eksternal seperti pihak BPOM.
Penerapan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Dalam Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan Sri Delfi Nakii; Rusli Isa; Yacob Noho Nani
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 2 No. 8: Juli 2023
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v2i8.2049

Abstract

Penerapan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Dalam Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Dalam Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan serta faktor-faktor yang menentukan keberhasilan penerapan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Dalam Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan di BAPPPEDA Provinsi Gorontalo, yang dilihat dari aspek: sistem kelembagaan (organization), pemahaman semua pihak (interpretation), pelaksanaan pencapaian tujuan (application). Metode penelitian ini menggunakan deskripsi kualitatif dengan menggunakan sumber data yang dilakukan melalui wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses Penerapan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Dalam Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan di BAPPPEDA Provinsi Gorontalo telah menerapkan SIPD yang diupayakan oleh Kemendagri. Pada tahap pengendalian sistem informasi dan pengendalian prosedural, sudah optimal karena untuk sistem informasi itu sendiri sangat membantu SKPD dalam menginput data. Pada tahap pengendalian fasilitas masih kurang akan tetapi bisa diselesaikan secara cepat. Faktor-faktor yang menentukan keberhasilan Penerapan Sistem Informasi Pemerintahan Daerah Dalam Pelaksanaan Perencanaan Pembangunan di BAPPPEDA Provinsi Gorontalo untuk sistem kelembagaan (organization), sudah berjalan dengan baik, akan tetapi pada pemahaman semua pihak (interpretation) masih belum optimal karena pada tahapan ini masih ada sebagian orang yang belum paham akan tetapi dapat diselesaikan dengan cara yaitu melaksanakan sosialisasi atau membuat BIMTEK tentang pemahaman mengenai Sistem Informasi Pemerintahan Daerah dan pada pencapaian tujuan (application) sudah dilaksanakan dengan baik.
Strategi Pengelolaan Usaha Dalam Upaya Keberlanjutan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Studi Kasus: Desa Ombulodata Kec Kwandang Kab Gorontalo Utara Rudin, Maryam Rudin; Isa, Rusli; Aneta, Asna
Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol 2, No 8 (2025): March 2025
Publisher : Penerbit Yayasan Daarul Huda Kruengmane

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.15065366

Abstract

This study aims to analyze the management strategy of Village-Owned Enterprises (Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)) in an effort to sustain business in Ombulodata Village, Kwandang District, North Gorontalo Regency. The focus of the study includes organizational strategies, programs, resources, and institutions, as well as supporting and inhibiting factors in Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) management. The research method uses a descriptive qualitative approach with data collection techniques through in-depth interviews, observations, and documentation studies. Research informants involve Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) managers, village governments, and the community. The results of the study indicate that Ombulodata Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) faces major challenges such as limited human resource quality, minimal community participation, bad debts, and dependence on the village budget. The management strategies implemented include local potential-based program planning, increasing human resource capacity through training, and optimizing natural resources such as agriculture and MSMEs. The main supporting factor is the commitment of the village government in allocating funds and regulations, while inhibiting factors include limited capital, lack of private sector support, and suboptimal internal coordination. The conclusion of the study emphasizes the importance of strengthening institutions, transparency of management, and synergy with external parties to ensure the sustainability of Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). The implications of this research can be a reference for village governments in formulating more inclusive and sustainable Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) development policies.   
Optimalisasi Kreatifitas Olahan Produk Jagung dalam Rangka Peningkatan Ekonomi Masyarakat Dama, Hais; Dungga, Mariyana Frascisca; Isa, Rusli
Jurnal Sibermas (Sinergi Pemberdayaan Masyarakat) Vol 13, No 2 (2024): Jurnal Sibermas (Sinergi Bersama Masyarakat)
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/sibermas.v13i2.23914

Abstract

Optimizing community creativity aims to increase community knowledge and encourage the community to think creatively and innovatively in every aspect of life. This can be achieved through education that promotes creative skills, cross-disciplinary collaboration, and problem solving. Creativity in processing post-harvest corn products in an effort to improve the community's economy and create added value from the corn product itself. Corn is a food crop product that is often found in society and is made into various kinds of preparations, both in the form of culinary preparations and other creative preparations. This corn creativity is carried out in the form of culinary preparations carried out by farming communities and women from village creative groups in Lemito Village, Lemito District, Pohuwato Regency which aims to improve the community's economy. The results obtained are increasing knowledge and skills of farming communities and village creative group women in managing processed corn products. Likewise, corn farmers manage corn plants so that they grow healthy and are resistant to various diseases (pests). Forms of pest control include using seaweed as a material used to protect corn seeds from pests.Optimalisasi kreatifitas masyarakat bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masayrakat dan mendorong masayrakat untuk berpikir kreatif dan inovatif dalam setiap aspek kehidupan. Ini dapat dicapai melalui pendidikan yang mempromosikan keterampilan kreatif, kolaborasi lintas disiplin, dan pemecahan masalah. Kreatifias olahan produk jagung pasca panen dalam upaya meningkatkan ekenomi masyarakat dan mencipyakan nilai ambah dari produk jagung itu sendiri. Jagung merupakan produk tanaman pangan yang banyak dijumpai dimasyarakat yang dijadikan berbagai macam olahan baik dalam bentuk olahan kuliner maupun olahan kreatifitas lainya. Kreatifitas jagung yang dilakukan ini dalam bentuk olahan kuliner yang dilaksanakan oleh masyarakat petani dan ibu-ibu kelompok kreatif desa di Desa Lemito Kecamatan Lemito Kabupaten Pohuwato yang bertujuan untuk meningkakan ekonomi masyarakat. Hasil yang diperoleh adalah semakin meningkatnya pengetahuan dan ketrampilan masyarakat petani dan ibu-ibu kelompok kreatif desa dalam mengelola olahan produk jagung. Demikian pula dengan para petani jagung dalam mengelola tanaman jagung agar tumbuh sehat dan tahan dari berbagai penyakit (hama). Bentuk penanggulangan hama meliputi dengan memanfaatkan rumput laut sebagau bahan yang digunakan untuk melindungi mayang jagung dari hama.
Pemerintah di Tengah Isu Pengelolaan Tambang Tradisional Pohuwato  Prasetia, Dimas; Isa, Rusli; Nani, Yacob Noho
Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial Vol 2, No 9 (2025): Vol. 2. No. 9, April 2025
Publisher : Penerbit Yayasan Daarul Huda Kruengmane

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.15273432

Abstract

This study aims to determine the Role of Government in the Management of Traditional Mining in Pohuwato Regency as seen from: Government as a Regulator, Government as a Dynamist and Government as a Facilitator. This research method uses a descriptive approach with qualitative data analysis. Data collection techniques used are observation, interviews, documentation. Data analysis techniques through the following stages: Data Reduction, Data Presentation and Conclusions. Based on the results of the research analyzed in the field, the Role of Government in the Management of Traditional Mining in Pohuwato Regency, seen from: Government as a Regulator, Government as a Dynamisator and Government as a Facilitator, has been carried out well, but there are still some things that need to be fixed and improved, namely the lack of understanding of the community regarding the regulations set by the government. There needs to be socialization or explanation to the community regarding the regulations. As well as increasing or providing facilities that are useful for the mining community.
Quality of Narcotics Prevention, Eradication, Abuse, and Illicit Circulation Services (P4GN) at BNN Gorontalo Province in Drug Addict Rehabilitation Patients Tessy Nursanty Podungge; Asna Aneta; Rusli Isa
International Journal of Education, Vocational and Social Science Vol. 4 No. 03 (2025): International Journal of Education, Vocational and Social Science( IJVESS)
Publisher : Cita konsultindo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63922/ijevss.v4i03.1913

Abstract

Tessy Nursanty Podungge. NIM 711524024. "Quality of Narcotics Prevention, Eradication, Abuse, and Illicit Circulation Services (P4GN) at BNN Gorontalo Province in Drug Addict Rehabilitation Patients". Supervisor I Prof. Dr. Asna Aneta, M.Si., Supervisor II Dr. Drs. Rusli Isa, M.Si.The study aims to find out and analyze the quality of narcotics prevention, eradication, abuse, and illicit circulation (P4GN) services in BNN Gorontalo Province in drug addict rehabilitation patients. The research approach used is a qualitative method with descriptive research methods and research procedures carried out by observation and interviews with informants. The data analysis technique used was the interactive analysis of the Miles and Huberman models. The results of the study show that the quality of P4GN services at BNN Gorontalo Province for drug addict rehabilitation patients shows a fairly systematic and structured implementation, especially in the dimensions of medical, non-medical, and social rehabilitation services. Each stage of rehabilitation, from assessment, detoxification, stabilization, to re-entry and after care, is carried out with a multidisciplinary approach that prioritizes team coordination, family involvement, and community involvement. However, budget constraints and the suboptimal sustainability of post-rehabilitation economic empowerment programs are challenges that can affect patient recovery resilience. However, the existence of service practices based on empathy, responsiveness, and quality assurance through periodic evaluation and social support shows that BNN Gorontalo Province strives to maintain the quality of service professionally. This reflects that drug rehabilitation services in the institution have moved towards sustainable recovery and are oriented towards the social reintegration of former addicts in a sustainable manner.