Claim Missing Document
Check
Articles

MOTUNAL: INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN GENDER BERBASIS MONOPOLI UNTUK ANAK USIA DINI Aniyanti Putri, Esther Dwi Fema; Widayati, Sri; Komalasari, Dewi; Cahya Maulidiyah, Eka
Tunas Cendekia : Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 7 No. 2 (2024): Tunas Cendekia
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24256/tunascendekia.v7i2.5857

Abstract

Meningkatnya kasus pelecehan seksual anak di Indonesia dari 8.730 kasus pada 2021 menjadi 9.644 kasus pada 2023 menunjukkan pentingnya pengenalan jenis kelamin sejak dini. Observasi di TK Karunia Karang Pilang, Surabaya, mengidentifikasi kurangnya media pembelajaran pendidikan seksual, yang berdampak pada rendahnya pemahaman anak tentang interaksi diri dengan orang lain dan privasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media MOTUNAL (Monopoli Kartu Pendidikan Seksual) untuk meningkatkan kemampuan anak usia 5–6 tahun dalam mengenal jenis kelamin. Menggunakan model pengembangan ADDIE, penelitian melibatkan 12 anak, dengan validasi ahli materi mencapai 92,85% dan validasi ahli media 97,50%. Hasil uji Wilcoxon menunjukkan peningkatan signifikan (Asymp. Sig = 0,002) antara skor pretest dan posttest. Penelitian ini membuktikan bahwa media MOTUNAL (Monopoli Kartu Pendidikan Seksual) efektif dalam meningkatkan kemampuan anak usia 5–6 tahun mengenal jenis kelamin. Implikasi dalam penelitian ini adalah media MOTUNAL (Monopoli Kartu Pendidikan Seksual) dapat diintegrasikan dalam kurikulum pendidikan anak usia dini dan berpotensi digunakan dalam penelitian dengan konsep abstrak lainnya, seperti toleransi, tanggung jawab dan kesabaran, empati, dan sebagainya.
Teaching Phonics Through Video: Connecting Letter Sounds and Sign Language for Kinesthetic Children Komalasari, Dewi; Sukartiningsih, Wahyu; Hendratno, H.; Suryanti, S.; Adi, Agus Satmoko
International Journal of Language Education Vol. 9, No. 2, 2025
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/ijole.v1i2.74997

Abstract

This research aims to develop video learning to recognize vowel letters through sign language with an approach that is suitable for children with kinesthetic learning styles, who often experience difficulties in the traditional learning process. This research draws on multiple learning intelligences, particularly kinesthetic intelligence, which emphasizes that children learn best through physical activity. The research method follows the ADDIE model, which includes the steps of needs analysis, content design, video development, implementation, and evaluation, to ensure that the final product meets the criteria of effective learning. Based on unstructured interview data, teachers emphasized the importance of the specific features of letters. The implementation of this method was indicated to be successful, showing that 83.33% of students from groups A1 and A2 made significant progress in recognizing vowel letter sounds, with an average n-gain of 0.81 (A1) and 0.83 (A2). Although there were challenges for 20% of students in the speed of letter shape recognition and imitation, these results support the need for a diverse and inclusive approach to learning. The research recommends collaborative learning strategies for children who struggle with letter recognition and emphasizes the importance of using methods that support all learning styles. The implications of the findings lie in developing more effective learning media, encouraging active and interactive learning that strengthens children's literacy and communication skills. The originality of this research lies in the integration of Indonesian letter sounds, the use of sign language and the learning steps of kinesthetic children. This research makes the subject matter more accessible to children with kinesthetic learning styles and makes a significant contribution to modern learning methodologies
Pengaruh Media Flashcard Berbasis Augmented Reality Terhadap Kemampuan Kosakata Anak 4-5 Tahun Rahmawati, Dewi; Komalasari, Dewi; Rahmaningrum, Afifah; Kurnia Dewi, Dwi Jayanti
Jurnal Golden Age Vol. 9 No. 1 (2025): Jurnal Golden Age
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/goldenage.v9i1.30121

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya kemampuan kosakata anak usia 4-5 tahun yang belum berkembang secara maksimal. Kosakata yang dikenalkan oleh pendidik sebatas suku kata tanpa memiliki makna. Selain itu, metode pembelajaran yang dilakukan oleh pendidik masih bersifat klasikal dan menggunakan media yang monoton. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penggunaan media flashcard berbasis augmented reality terhadap kemampuan kosakata pada anak 4-5 tahun. Penelitian dilakukan menggunakan metode eksperimen dengan bentuk desain quasi experiment nonequivalent control group design. Sampel penelitian ini adalah kelompok A di TK Islam Al-Karomah, Wiyung, Surabaya. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya perbedaan pada hasil posttest dengan pretest pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Pada kelompok eksperimen terdapat selisih 2,27 sedangkan kelompok kontrol selisih 0,067. Uji hipotesis menggunakan uji Mann- Whitney U test menunjukkan hasil sig. 2 tailed 0.014 (Sign.≤ 0.05), maka disimpulkan bahwa adanya pengaruh penggunaan media flashcard berbasis augmented reality terhadap kemampuan kosakata anak usia 4-5 tahun.
The Influence Of Vocal Bingo Game On The Ability To Recognize Vowel Letters In Children Aged 4 - 5 Years Nabila, Sahyla; Komalasari, Dewi; Dewi, Dwi Jayanti Kurnia; Rahmaningrum, Afifah
Ceria: Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Vol 14, No 2 (2025): Ceria Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/ceria.v14i2.13915

Abstract

Recognizing vowel letters is a fundamental component of early childhood literacy development. This study investigates the impact of the vocal bingo game on the ability of children aged 4–5 years to recognize vowel letters. The research was motivated by the low vowel recognition skills observed at TK Muslimat NU 79 Miftahul Huda. A quantitative approach was applied using a quasi-experimental Nonequivalent Control Group Design. The participants were divided into two groups—experimental and control—each comprising 15 children. An observation sheet, tested for validity and reliability, was used to assess vowel recognition. Data analysis included normality, homogeneity, and hypothesis testing using SPSS version 23. The results revealed a significance value of 0.031 (p<0.05), indicating a significant difference between the experimental and control groups. The posttest mean score of the experimental group (18.07) was higher than that of the control group (15.47). These findings suggest that the vocal bingo game is an effective instructional medium for enhancing early literacy skills in young children.
The Effect of Beading Activities on the Fine Motor Skills of Children Aged 4–5 Years at TK Labschool Unesa 1 Laili, Fatma Nur; Hasibuan, Rachma; Dewi, Dwi Jayanti Kurnia; Komalasari, Dewi
Ceria: Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Vol 14, No 3 (2025): (On Progress) Ceria Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/ceria.v14i3.14518

Abstract

This study aims to determine the effect of beading activities on the fine motor skills of children aged 4–5 years at TK Labschool Unesa 1. The background of this research problem is the lack of stimulation in fine motor activities, causing children to experience difficulties in pinching small objects, controlling finger movements, and performing activities requiring hand–eye coordination. This study employed a quantitative approach with a one-group pretest–posttest design. The subjects were 31 children from Group A. Data were collected through observation using an assessment sheet covering children’s flexibility, finger strength, and accuracy, and analyzed using the paired sample t-test. The results showed a significant difference between the pretest and posttest scores after the children participated in beading activities. The average score before treatment (pretest) was 44%, and after treatment (posttest) was 71%, with a score difference of 27%, indicating the influence of beading activities. This influence was evident from improvements in children’s ability to pinch, insert beads, and coordinate their hands and eyes after participating in beading activities. This occurred because the researcher provided three treatments and followed beading stages appropriate to the children’s developmental age.
Development of Flapbook Media on the Ability to Recognize the Consonant Letters “b” and “d” in Children Aged 5–6 Years Rahmi, Fairuzah Shofiyah; Komalasari, Dewi; Maulidiyah, Eka Cahya; Saroinsong, Wulan Patria
Ceria: Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Vol 14, No 3 (2025): (On Progress) Ceria Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/ceria.v14i3.14631

Abstract

This study was motivated by the lack of learning media and the absence of materials that support early childhood understanding of distinguishing the letters “b” and “d” as a foundation of language education. The research aimed to develop Flapbook media to improve the ability of children aged 5–6 years in recognizing the letters “b” and “d,” as well as to test its validity and effectiveness. The method used was Research and Development (R&D) with the ADDIE model (Analyze, Design, Development, Implement, Evaluate). The subjects were 30 children aged 5–6 years at TK Kemala Bhayangkari 1 Surabaya. Data collection techniques included questionnaires and observation, while data analysis employed the Mann-Whitney test. The Flapbook was designed in A4 size. Validation tests by material and media experts indicated that the Flapbook is feasible for use. The results showed Asymp. Sig (2-tailed) < 0.001 < 0.05, meaning the Flapbook was effective in improving children’s ability to recognize “b” and “d.” Repeated activities supported this improvement, suggesting its integration into early childhood curricula.
Strategi Pengelolaan Ekowisata Berkelanjutan di Desa Pasanggrahan.docx Ali Akbar, Bagus; Cahyani, Nisa Sugi Nur; Ratnasari, Aryanti; Rahayu, Cici Sri; Anisa, Meisica Salma; Gunawan, Wanda Afriani; Komalasari, Dewi; Khaerunnisa, Hana; Sukanto, Reyvin Yeremi; Faqih, Alyunda Al; Fajar, Alip Nur
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengembangan potensi desa menjadi desa wisata merupakan bentuk upaya dari masyarakat dan pemerintah dalam meningkatkan perekonomian lokal. Desa Pasanggrahan Kecamatan Kasomalang merupakan salah satu desa di Kabupaten Subang yang memiliki potensi sebagai desa wisata. Pengembangan potensi wisata alam bertujuan untuk menarik minat wisatawan. Sosialisasi Model Pengembangan Kawasan Wisata Pedesaan Melalui Pendekatan Berkelanjutan, Partisipasi Masyarakat Dan Perencanaan Strategis Masyarakat perlu dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterlibatan masyarakat dalam pengelolaan desa wisata kedepannya. Pengabdian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peningkatan pengetahuan dan kesadaran masyarakat Desa Pasanggrahan terkait wisata. Metode yang dilakukan adalah metode presentasi menggunakan Power Point (PPT) dan diskusi tanya jawab dengan peserta sosialiasi. Pelaksanaan kegiatan terdiri dari 4 tahapan, yaitu: 1) tahap persiapan; 2) tahap diseminasi acara sosialisasi; 3) tahap pelaksanaan; dan 4) tahap evaluasi. Sosialisasi kegiatan dilakukan dengan penjabaran materi mengenai Desa Wisata berkelanjutan berbasis masyarakat dan Strategi Pengelolaan Wisata Berkelanjutan oleh narasumber. Diskusi dan tanya jawab terkait potensi wisata dan keterlibatan masyarakat dalam pengelolaan wisata. Memetakan potensi wisata alam yang ada di Desa Pasanggrahan Kecamatan Kasomalang.
THE EFFECT WORD OF MOUTH, PRODUCT QUALITY AND PRICE ON PURCHASE DECISIONS AT MIE GACOAN IN SIDOARJO Cindy Debby Mayank Sary; Komalasari, Dewi
Journal of Economic and Economic Policy Vol. 2 No. 4 (2025): Journal of Economics and Economic Policy
Publisher : PT. Antis International Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61796/ijecep.v2i4.68

Abstract

Objective: The research aims to determine Word of mouth, Product quality, and Price on Purchasing decisions for Gacoan noodles in Sidoarjo. Method: By using a quantitative approach, this approach can be used to test theory objectively by looking at the relationship between variabels. Sampling was taken using a no-probability sampling technique using a purposive a sampling method, the total sample was 100 Gacoan noodles consumers in all Sidoarjo district oulets. The data analysis technique uses multiple linear regression analysis with the SPSS V25 program. Results: The research results include; Word of Mouth influences Purchasing Decisions, Product quality influences Purchasing Decisions, Price influences Purchasing Decisions. Novelty: This research provides new insights into consumer purchasing behavior in the local culinary industry, specifically targeting Gacoan noodles consumers in Sidoarjo, which has not been widely studied in previous literature.
PENGEMBANGAN APE KOSIKAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL BUDAYA LOKAL SURABAYA PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN Pratiwi, Nabila Ayu; Widayati, Sri; Komalasari, Dewi; Maulidiyah, Eka Cahya
Tunas Cendekia : Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 7 No. 2 (2024): Tunas Cendekia
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24256/tunascendekia.v7i2.5734

Abstract

Permasalahan yang muncul pada penelitian ini adalah rendahnya kemampuan mengenal budaya lokal Surabaya pada anak usia 5-6 tahun di lembaga TK Karunia Kebraon. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengembangan, kelayakan, dan keefektifan alat permainan edukatif KOSIKAL yang dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan mengenal budaya lokal Surabaya pada anak usia 5-6 tahun. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 12 anak. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D) dengan mengembangkan produk atau menyempurnakan produk menggunakan model pengembangan ADDIE. Penelitian ini menggunakan metode pre experimental desain tipe one group pretest posttest. Hasil penelitian ini diketahui bahwa kelayakan melalui validasi ahli media mendapatkan presentase sebesar 90,62% dan ahli materi sebesar 100%. Keefektifan alat permainan edukatif KOSIKAL dilihat dari tingkat kemampuan anak mengenal budaya Lokal Surabaya yang meningkat, diketahui hasil uji Wilcoxon menggunakan SPSS 29 menunjukkan bahwa Asymp.Sig (2-tailed) sebesar 0,002 sehingga p < 0,05 atau 0,002 < 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa alat permainan edukatif KOSIKAL efektif digunakan untuk meningkatkan kemampuan mengenal budaya lokal Surabaya pada anak usia 5-6 tahun.
MOTUNAL: INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN GENDER BERBASIS MONOPOLI UNTUK ANAK USIA DINI Aniyanti Putri, Esther Dwi Fema; Widayati, Sri; Komalasari, Dewi; Cahya Maulidiyah, Eka
Tunas Cendekia : Jurnal Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 7 No. 2 (2024): Tunas Cendekia
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24256/tunascendekia.v7i2.5857

Abstract

Meningkatnya kasus pelecehan seksual anak di Indonesia dari 8.730 kasus pada 2021 menjadi 9.644 kasus pada 2023 menunjukkan pentingnya pengenalan jenis kelamin sejak dini. Observasi di TK Karunia Karang Pilang, Surabaya, mengidentifikasi kurangnya media pembelajaran pendidikan seksual, yang berdampak pada rendahnya pemahaman anak tentang interaksi diri dengan orang lain dan privasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media MOTUNAL (Monopoli Kartu Pendidikan Seksual) untuk meningkatkan kemampuan anak usia 5–6 tahun dalam mengenal jenis kelamin. Menggunakan model pengembangan ADDIE, penelitian melibatkan 12 anak, dengan validasi ahli materi mencapai 92,85% dan validasi ahli media 97,50%. Hasil uji Wilcoxon menunjukkan peningkatan signifikan (Asymp. Sig = 0,002) antara skor pretest dan posttest. Penelitian ini membuktikan bahwa media MOTUNAL (Monopoli Kartu Pendidikan Seksual) efektif dalam meningkatkan kemampuan anak usia 5–6 tahun mengenal jenis kelamin. Implikasi dalam penelitian ini adalah media MOTUNAL (Monopoli Kartu Pendidikan Seksual) dapat diintegrasikan dalam kurikulum pendidikan anak usia dini dan berpotensi digunakan dalam penelitian dengan konsep abstrak lainnya, seperti toleransi, tanggung jawab dan kesabaran, empati, dan sebagainya.
Co-Authors Agus Satmoko Adi Aini, Fadhila Dewi Nur Aldi, Ahmad Alim, Rochmatul Anisa, Meisica Salma Aniyanti Putri, Esther Dwi Fema Aprilia, Nur Qomari ARIYANI PUTRI, FAHIMAH Arrochma, Alisha Ayuni, Yasmin Reza Putri Bagus Ali Akbar CAHYA MAULIDIYAH, EKA Cahyani, Nisa Sugi Nur Cindy Debby Mayank Sary Citra Fitri Kholidya Daniels, Jane Desyandri Desyandri DEWI RAHMAWATI DEWI WULANSARI Dewi, Dwi Jayanti Kurnia Dwi Aminatus Saadah Eka Cahya Maulidiyah, Eka Cahya ENDANG SUSANTINI Evi Winingsih, Evi Fajar, Alip Nur Faqih, Alyunda Al Fathiatuddini, Laila FATRIA, HELMA FIRMAN KURNIAWAN, EKO Firzhal Arzhi Jiwantara Frmansah, Fiki Gina, Abby Gugah Putri Prasojo, Yepi Gunawan, Wanda Afriani Hendratno, H. HERLI DIANITA, AGUSTIN Iflaahiyah S, Nurul KARIMAH, IBROTUL Khaerunnisa, Hana Kurnia Dewi, Dwi Jayanti Laili, Fatma Nur Mallevi Agustin Ningrum, Mallevi Agustin Mohamad Rofik, Mohamad Muhammad Reza Nabila, Sahyla Ninik Sofiati, Ninik NOVIA ANGGRAINI, KIKI Nugroho, Fentiny Nur Lailatul Choiriyah, Nur Lailatul Nurhenti Dorlina Simatupang NURUL JANAH, MASFUFAH Nurul nurul khotimah OKDIANTARI, ERNI Onik Zakiyatul Bisyaroh, Onik Zakiyatul Pratiwi, Nabila Ayu Rachma Hasibuan RACHMADYANTI, PUTRI Rahayu, Cici Sri Rahmaningrum, Afifah Rahmi, Fairuzah Shofiyah Rakhmawati, Nur Ika Sari Ratnasari, Aryanti ROSITASARI, MERY Sa'diyah, Siti Aminatus Saputri, Lilik Sangadah Dwi SETIYANING TIYAS, PURWATI Setiyaning Sigiro, Atnike Nova Siti Hasanah Siti Ina Savira, Siti Ina Sri Setyowati Sri Widayati Sukanto, Reyvin Yeremi Suryanti, S. WAHYU SUKARTININGSIH Widayanti, Melia Dwi WIDYA WININGRUM, MAIDAH Wulan Patria Saroinsong