Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Keperawatan 'Aisyiyah

Pengaruh Metoda Ceramah Dan Demonstrasi Terhadap Pengetahuan Kader Kesehatan Mengenai Perawatan Infeksi Saluran Nafas Akut (Ispa) Dan Deteksi Dini Pneumonia Pada Balita di Cikijing Kabupaten Majalengka Adistie, Fanny; Nurhidayah, Ikeu; Mardhiyah, Ai; Hendrawati, Sri; Maryam, Nenden Nur Asriyani
Jurnal Keperawatan 'Aisyiyah Vol. 4 No. 2 (2017): Jurnal Keperawatan 'Aisyiyah
Publisher : Universitas 'Aisyiyah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.219 KB) | DOI: 10.33867/jka.v4i2.34

Abstract

Di Indonesia, penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) menjadi fokus program kesehatan terutama pneumonia karena merupakan penyebab utama mortalitas anak balita di Indonesia. Maka dari itu, mengoptimalkan peran kader kesehatan dapat membantu masyarakat untuk dapat melakukan perawatan ISPA dengan benar serta mendeteksi adanya tanda bahaya dari ISPA tersebut seperti pneumonia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengaruh metode ceramah dan demonstrasi terhadap pengetahuan kader kesehatan mengenai perawatan ISPA dan deteksi dini pneumonia pada anak. Penelitian ini menggunakan desain penelitian pre-eksperimental dengan one group pretest-posttest. Responden pada penelitian ini sebanyak 39 kader kesehatan, dengan intervensi yang dilakukan adalah pelatihan pada kader kesehatan mengenai perawatan ISPA dan deteksi dini pneumonia pada anak dengan menggunakan metode ceramah serta demonstrasi. Hasil penelitian didapatkan sebelum dilakukan intervensi pengetahuan kader kesehatan menunjukkan 44,4% responden memiliki pengetahuan yang cukup dan sebagian besar responden 55,6% responden memiliki pengetahuan yang kurang. Setelah dilakukan intervensi pengetahuan kader kesehatan menunjukkan sebagian besar 77,8% responden memiliki pengetahuan yang baik dan hanya 22,2% responden yang memiliki pengetahuan yang cukup. Hasil Uji dengan Wilcoxon didapatkan pengaruh yang signifikan dari metode ceramah dan demonstrasi terhadap pengetahuan kader kesehatan mengenai perawatan ISPA dan deteksi dini pneumonia pada anak (p = 0.000). Implikasi dari penelitian ini adalah metode ceramah yang dikombinasikan dengan demonstrasi terbukti efektif untuk meningkatkan pengetahuan para akder kesehatan, maka dari itu metode pada intervensi ini dapat digunakan dalam memberikan pelatihan kepada para kader kesehatan.
Co-Authors Aan Nuraeni Aan Nuraeni Aat Sriati Aat Sriati Achadiyanti, Destia Adistie, Fanny Ai Mardhiyah Ai Mardhiyah AI MARDHIYAH, AI Allenidekania Allenidekania Amelia, Vira Anggraeni, Anggoro Susan Anisa Saraswati Asti Oktovianti Atmadiyanti, Ayu Lita Ayu Lita Atmadiyanti Cabanes, Ria C Citra Windani Mambang Sari Depi Lukitasari Dewi Gayatri Dewi, Syafira Dian Palupi Kusuma Dyah Setyorini Eka Puspita Eni Noviyani Eva Nurlaela Fadilah, Tria Nurhayyu Fanny Adistie Fatimah, Sari Gusgus Ghraha Ramdhanie Guztap Jabarul Haq Harvien Amellia Hardanti Henny S. Mediani Henny Suzana Mediani Hidayati, Nuroktavia Ihda Al Adawiyah Mz Indah Benita Tiwery Indriana, Vivi Vitriani Isna Hanifah Ita Vusfita Iwan Suhendar Julvia Nurvitasari Kana Wadu, Novita Marcelina Karti Nur Aryanti Kusman Ibrahim Laili Rahayuwati Ligina, Neng Lani Lilis Lusiani Lukitasari, Depi M. Randi Gentamandika Putra, M. Randi Gentamandika Mamat Lukman Maria komariah Mediani , Henny Suzana Mega Tamara Mentari, Vanessa Zian Mufaj, Elda Nurfadila Nani Nurhaeni Nenden Nur Asriyani Maryam Nur Maziyya Nur Oktavia Hidayati Nur Oktavia Hidayati Nurjanah, Lilis Siti Nuroktavia Hidayati Nurvitasari, Julvia Poddar, Sandeep Pratama, Oktarian Pratiwi, Yayu Prawesti, Sabrina Junieta Rahmawati R Ramdhona, Dinyatul Arba Ratih Kusuma Dewi Regita, Yasmina Dwi Rhamelani, Putri Ristina Mirwanti Saraswati, Anisa Sari Fatimah Sheizi Prista Sari Siti Yuyun Rahayu Fitri Sri Hendrawati Sri Hendrawati Sri Hendrawati Sri Hendrawati Sri Hendrawati Susi Susanah Sutini, Tititn Teti Sholehati Titin Sutini, Titin Triliana Purwadesi Yuliar Wafa Fida Az-zahra Waluya, Jajang Ganjar Wiwi Mardiah Yani, Pebri