Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis Data Euphorbiaceae Hutan Taman Eden 100 Pandu Prabowo Warsodirejo; Nurhasnah Manurung; Masnadi Masnadi
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 2, No 2 (2019): September 2019
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (198.884 KB) | DOI: 10.30743/best.v2i2.1815

Abstract

Penelitian di Hutan agrowisata Taman Eden 100 yang terletak di kawasan Lumbang Rang, Desa SionggangUtara, Kec. Lumban Julu, Kab Toba Samosir sampai dengan bulan Junii 2019. Penelitian ini dilakukan selama3 bulan yang dilaksanakan dari bulan April sampai dengan bulan Juni 2019. Penelitian dilakukan denganmenggunakan ‘Metode Survey atau Eksplorasi”. Tujuan data ini untuk mendapatkan data spesies daritumbuhan Euphorbiaceae yang ada di hutan Agrowisata Taman Eden 100 kemudian dibuat herbarium dandijadikan sebagai perangkat permbelajaran berupa modul. Euphorbiaceae ( suku jarak-jarakan ) merupakansuku terbesar keempat dari lima suku tumbuhan berpembeluh di kawasan malesiana yang mewadahi 1354jenis dari 91 marga ( Whitmore, 1995 ) . Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 9 jenis tumbuhanEuphorbiaceae dengan 8 genus yaitu : Bischofhia javanica, Coidaeum variegataum, Euphorbia milli,Euphorbia pulcherrima, Holmanthus populneus, Jatropha curcas, Mallotus panicilatus, Manihot esculenta,Riinus comunnis. Hasil data kemudian di deskripsikan dari habitat masing-masing tumbuhanEuphorbiaceae.Tumbuhan Euphorbiaceae yang ditemukan di Hutan Agrowisata Taman Eden 100 masihtergolong sedikit ditemukan karena tidak semua lokasi/tempat dijelajahi dan apabila dibandingkan denganinformasi yang ada bahwa Tumbuhan Euphorbiaceae itu memiliki sekitar 91 marga dan 1354 jenisEuphorbiaceae.
Pengaruh Model Mind Map Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sistem Ekskresi di Kelas XI IPA SMA Swasta Prayatna Medan Dewi Sutriani Saragih; Nurhasnah Manurung
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 1, No 1 (2018): Juni 2018
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (534.362 KB) | DOI: 10.30743/best.v1i1.622

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model Mind Map terhadap hasil belajar Biologi siswa pada sub materi Sistem Ekskresi pada organ ginjal dan paru-paru di SMA Prayatna kelas XI IPA 2 tahun pembelajaran 2015/2016. Peneletian ini dilaksanakan pada tanggal 13 April 2016 sampai 28 April 2016. Peneltian ini menggunakan metode eksperimen semu (Quasi experiment) dengan populasi penelitian adalah seluruh siswa di kelas XI IPA SMA Prayatna Tahun Pembelajaran 2015/2016 yang berjumlah 170 siswa yang kemudian dijadikan sampel sebanyak 40 siswa dari kelas XI IPA 2 dengan cara pengambilan sample acak (Random Sampling). Instrument dalam peneltian ini adalah tes hasil belajar berupa pre test dan pos test.Hasil belajar siswa yang menggunakan model Mind Map diperoleh nilai yang tuntas sesuai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) 70 adalah sebanyak 33 siswa (82,5%) dan yang tidak tuntas adalah 7 siswa (17,5%) dengan nilai rata-rata 74,35 dan standart deviasi 10,14. Hasil uji normalitas diperoleh Lhitung Ltabel yaitu 0,1120 0,1401 dinyatakan bahwa data berdistribusi normal sedangkan hasil uji homogenitas diperoleh Fhitung Ftabel = 1,2 1,7 dinyatakan data mempunyai varians yang sama atau homogen. Hasil uji hipotesis menggunakan uji t diperoleh thitung ttabel atau 6,040 1,718 dengan taraf kepercayaan 0,05 maka Ha diterima dan Ho ditolak, sehingga dinyatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan penggunaan model Mind Map terhadap hasil belajar Biologi siswa pada sub materi Sistem Ekskresi pada organ ginjal dan paru-paru di SMA Prayatna kelas XI IPA 2 Tahun Pembelajaran 2015/2016
Keanekaragaman Family Malvaceae Di Hutan Taman Eden 100 Sebagai Bahan Perangkat Pembelajaran Biologi Masnadi Masnadi; Nurhasnah Manurung; Pandu Prabowo Warsodirejo
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 2, No 2 (2019): September 2019
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.333 KB) | DOI: 10.30743/best.v2i2.1816

Abstract

Penelitian di Hutan Taman Eden 100 yang terletak di kawasan Lumbang Rang, Desa Sionggang Utara, Kec.Lumban Julu, Kab. Toba Samosir Sumatera Utara telah dilakukan selama 3 bulan yang dilaksanakan daribulan April sampai dengan bulan Juni 2019. Penelitian dilakukan dengan menggunakan “Metode Survey atauEksplorasi”. Tujuan penelitian untuk mendapatkan data spesies dari tumbuhan family Malvaceae yang adadi hutan Taman Eden 100 kemudian dibuat herbarium dan untuk menghasilkan perangkat pembelajaranberupa modul sebagai bahan ajar Biologi mata kuliah Taksonomi Tumbuhan Tinggi. Hasil penelitianmenunjukkan bahwa terdapat 12 jenis tumbuhan family Malvaceae dengan 6 genus Malvaceae yaituAbelmoschus, Abutilon, Hibiscus, Malvaviscus, Sida dan Urena dengan 12 jenis Malvaceae yaituAbelmoschus moschatus, Abutilon megapotamicum, Hibiscus rosa-sinensis, Hibiscus rosa-sinensis ‘DaintyPink’, Hibiscus rosa-sinensis ‘Double’, Hibiscus rosa-sinensis ‘Variegata’, Hibiscus acetosella, Hibiscussabdariffa, Hibiscus tiliaceus, Malvaviscus arboreus, Sida rhombifolia dan Urena. Hasil Analisis datadiperkuat deskripsi dan habitat dari masing-masing jenis tumbuhan family Malvaceae. Tumbuhan familyMalvaceae yang ditemukan di hutan Taman Eden 100 masih tergolong sedikit jika dibandingkan dengan totalgenus keseluruhan yaitu Malvaceae memiliki sekitar 82 genus dengan sekitar 1.500 species yang terdiri dariHibiscus memiliki lebih dari 200, Sida memiliki 200 species, Abutilon memiliki 190 species, dan Malva 40species. Hal ini mungkin disebabkan karena daerah cakupan penjelajahan atau eksplorasi yang diteliti kurangluas.
Penerapan Model Problem Based Learning Bantuan Media Video Terhadap Hasil Belajar Biologi Materi Sistem Ekskresi Kelas XI SMA Pencawan School Medan Winda Sari; Nurhasnah Manurung
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 2, No 1 (2019): Juni 2019
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.299 KB) | DOI: 10.30743/best.v2i1.1774

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh Penerapan model Peroblem BasedLearning Dengan Bantuan Media Video Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Ekskresi DISMA Pencawan School. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April-Juli 2017. Penelitian inimenggunakan Metode eksperimen semu (Quasi experimen) dengan populasi penelitian adalahseluruh siswa di kelas XI SMA Pencawan School Medan Tahun Pembelajaran 2016/2017 yangberjumlah 61 siswa yang kemudian dijadikan sempel sebanyak 33 siswa dari kelas XI IPA 1dengan cara pengambilan sampel secara acak (Random Sampling). Data yang dianalisis dalampenelitian ini adalah berupa test tertulis yaitu pre test dan post test pada materi ekskresi. Nilairata-rata pre test sebelum model pembelajaran Peroblem Based Learning bantuan media videoadalah 42,95 dan standar deviasi 8,21 maka seluruh siswa dinyatakan tidak tuntas (100%). Danrata-rata post test yang diperoleh setelah model yang diterapkan adalah 68,04 dan standar deviasiadalah 11,45. Berdasarkan nilai KKM 75 maka sebanyak 7 siswa (21%) yang tuntas dan 26 siswa(79%) belum tuntas. Berdasarkan uji hipotesis diperoleh thitung = 13,90 sedangkan nilai ttabel = 1,694jadi thitung ttabel, maka Ha diterima dan H0 ditolak, dan dapat disimpulkan bahwa ada pengaruhsignifikan menggunakan Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning BantuanMedia Video Terhadap Hasil Belajar Biologi Materi Sistem Ekskresi Di Kelas XI SMA PencawanSchool Medan.
Pengaruh Media Powerpoint Berbasis Model Picture and Picture Terhadap Hasil Belajar Materi Virus Kelas X SMA Nurul Iman Tanjung Morawa Nurhasnah Manurung; Dwi Menda Salsalina Sembiring
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 1, No 2 (2018): September 2018
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (270.824 KB) | DOI: 10.30743/best.v1i2.856

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh penggunaan Model Picture and Picture Terhadap Hasil Belajar Materi Virus Kelas X SMA Nurul Iman Tanjung Morawa. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Nurul Iman Tanjung Morawa pada bulan Agustus s/d Oktober 2017. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu (Quasi experiment) dengan populasi penelitian adalah seluruh siswa di kelas X SMA Nurul Iman Tanjung Morawa Tahun Pembelajaran 2017/2018 yang berjumlah 146 orang yang sebanyak 4 kelas, kemudian seluruh populasi dijadikan sampel keseluruhan (total sampling). Instrumen dalam penelitian ini adalah tes hasil belajar berupa pre- test dan post- test. Hasil belajar siswa yang menggunakan model Cooperative Integrated Reading and Composition diperoleh nilai siswa yang tuntas sesuai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) 70 adalah sebanyak 32 orang (80%) dan yang tidak tuntas sebanyak 8 orang (20%) dengan nilai rata- rata 77,95 dan standart deviasi 9,55. Hasil uji normalitas diperoleh Lo Ltabel yaitu 0,1131 0,1401 dinyatakan bahwa data berdistribusi normal sedangkan hasil uji homogenitas diperoleh Fhitung Ftabel = 1,1 1,71 dinyatakan data mempunyai varians yang sama atau homogen. Hasil uji hipotesis menggunakan uji t diketahui rata- rata dari perbedaan pre test dengan post test adalah sebesar 15,45 dan jumlah kuadrat deviasi sebesar 2127,9 dengan nilai ini maka diperoleh thitung ttabel atau 13,21 1,68 maka Ha diterima dan Ho ditolak, sehingga dinyatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan penggunaan model Cooperative Integrated Reading and Composition terhadap hasil belajar siswa pada materi ekosistem
Development of Biodiversity Practicum E-Module to improve Science Process Skills Marjanah Marjanah; Teuku Hadi Wibowo Atmaja; Ekariana S. Pandia; Nursamsu Nursamsu; Nurhasnah Manurung
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol. 8 No. 4 (2022): October
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v8i4.1951

Abstract

The learning tools of the biodiversity practicum e-module in lectures using the e-module can be useful and serve as a guide or guide for science process skills activities. The purpose of the pelitian is to study the matter of Creating and Designing Products for Learning Tools E-Module Local Biodiversity to improve Science Process Skills and Conduct Feasibility and Practical Testson e-Modules Practicum Biodiversitas in terms of Cover, Module Design, Language and Material Content. While the method in this study uses the product development method from the e-module in practicum activities in the science process skills process which consists of research stages, namely formulating potentials and problems, collecting data, conducting research product designs, conducting product validation, carrying out product revisions, conducting product trials and continuing product revisions. The results showed in terms of expert validation that the biodiversity practicum e-module is suitable for use while the practicality test given by the questionnaire to students in response to the e- assessment The biodiversity practicum module is very practical to be used in the implementation of the biodiversity practicum
Analisis Kelayakan dan Kepraktisan Modul Praktikum Berbasis Literasi Sains untuk Pembelajaran IPA Nur Samsu; Dona Mustika; Rizky Nafaida; Nurhasnah Manurung
JIPI (Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA) Vol 4, No 1 (2020): JUNE 2020
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jipi.v4i1.15546

Abstract

Practicum modules are needed during the practical learning process activities that can be used by teachers and students. Science literacy must be mastered by students, because it is related to the environment. Science literacy is assessed from three aspects namely content, process and context. The purpose of this study was to determine the feasibility test and practical test of practicum modules based on science literacy for science learning in SMP Negeri 1 Langsa. This type of research is research and development which is modified into three stages of research implementation with the module trial stage developed in the form of research and information gathering, module design phase and module development stage with documentary study data collection techniques, questionnaires, and experiments. The scores obtained will be processed using descriptive analysis by conducting a feasibility test by material and media experts consisting of biology education lecturers while the practicality test uses a questionnaire distributed to students of class VIII at SMP Negeri 1 Langsa on Natural Sciences subjects. The results showed that the IPA practicum product modules analyzed consisted of three categories: the percentage value of the highly valid aspects with a value of 78% on the module quality element, while the practicality test consisted of three aspects namely the content, process and context aspects of the results of the three aspects. The percentage value of 82.8% of the aspects of positive student response content that practicum modules are used is very practical. Based on the values obtained that the IPA practicum module is feasible and practically used as a practical guide.
Karakteristik Biologi dan Ekologi Chelonia mydas Di Pulau Berhala Kab. Serdang Bedagai Pane, Cut Indah Anggraini; Fefiani, Yusri; Manurung, Nurhasnah; Sularno, Sularno; Azwar, Edi; Warsodirejo, Pandu Prabowo; Lubis, Retnita Ernayani
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 6, No 2 (2023): September 2023
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/best.v6i2.7873

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik biologi dan ekologi Chelonia mydas di Pulau Berhala untuk pembuatan media pembelajaran bio marine yang berupa video pembelajaran. Sampel penelitian ini adalah famili Chelonidae ditemukan di Pulau Berhala.Penelitian ini dilakukan melalui observasi langsung. Pengambilan data dilakukan dengan Metode Deskriptif Eksploratif. Dari hasil penelitian yang dilakukan di Pulau Berhala menunjukkan bahwa data dari spesies famili Chelonidae yang ditemukan hanya spesies Chelonia mydas. Indentifikasi dari spesies Chelonia mydas yang ditemukan dengan cara mengamati karakteristik biologi dan ekologi dan mendeskripsikan secara akurat. Pembuatan media pembelajaran Bio Marine yang berupa Video Pembelajaran merupakan bagian integral dari proses pembelajaran. Dengan penggunan Video Pembelajaran sangat berperan aktif dalam pembelajaran secara media
Pengaruh Metode Pembelajaran Field Trip Di Kawasan The Le Hu Garden Terhadap Tingkat Kemampuan Literasi Sains Mahasiswa Salsabila, Yusi; Manurung, Nurhasnah; Fefiani, Yusri
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 7, No 2 (2024): September 2024
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/best.v7i2.10218

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kegiatan metode field trip terhadap tingkat kemampuan literasi sains mahasiswa Pendidikan Biologi FKIP UISU di The Le Hu Garden. Penelitian ini dilaksanakan mulai Mei s/d Agustus 2024 di The Le Hu Garden. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan populasi dan sampel penelitian  yang sama atau sampel jenuh adalah seluruh Mahasiswa Pendidikan Biologi FKIP UISU aktif T.A 2023/2024  berjumlah 32 orang. Penelitian ini menggunakan design One Group Pretest Posttest Design.  Instrumen dalam peneltian ini adalah pretest, posttest, lembar observasi, dan juga lembar angket. Nilai rata – rata pretest sebelum diterapkan metode field trip adalah 25,96 dengan standard deviasi 10,48 sedangkan nilai rata – rata setelah diterapkan metode field trip adalah 73,96 dan standard deviasi 10,56. Hasil uji normalitas diperoleh    yaitu 0,142 0,156 dinyatakan bahwa data berdistribusi normal sedangkan hasil uji homogenitas    yaitu 1,015 1,56 dinyatakan bahwa data memiliki varians yang sama atau homogen. Hasil uji N-Gain dengan gain score 0,64, hal ini menunjukkan tingkat kemampuan literasi sains Mahasiswa dengan kategori sedang. Hasil uji Hipotesis dimana     atau 24,3 1,69 dengan taraf 0,05 maka Ha diterima dan Ho ditolak. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan penggunaan metode field trip terhadap tingkat kemampuan literasi sains mahasiswa Pendidikan Biologi FKIP UISU
Inventarisasi Tumbuhan Di Kawasan Lapangan Merdeka Pematangsiantar Sebagai Laboratorium Alam Dan Sumber Belajar Manurung, Nurhasnah; Fefiani, Yusri; Septiani, Findi; Sani, Samio Muhammad
BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology) Vol 8, No 1 (2025): Juni 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/best.v8i1.10753

Abstract

Kegiatan inventarisasi yang dilaksanakan di kawasan Lapangan Merdeka Pematangsiantar bertujuan untuk memperoleh data tentang jumlah jenis tumbuhan Class Spermatophyta berhabitus pohon lalu dilanjutkan dengan mendeskripsikannya. Kegiatan inventarisasi merupakan salah satu kegiatan pembelajaran dengan pendekatan alam sebagai sumber belajar. Lingkungan alam sebagai sumber belajar dapat berfungsi dalam pengembangan laboratorium alam. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif eksploratif dan teknik accidental sampling. Hasil inventarisasi diperoleh 25 spesies dengan 16 famili meliputi Famili Fabaceae (Adenanthera pavonia, Pterocarpus indicus, Cassia fistula, Delonix regia, Tamarindus indica), Famili Altingiaceae (Altingia excelsa), Famili Moraceae (Artocarpus heterophyylus, Ficus virens), Famili Podocarpaceae (Dacrydium elatum, Dacridium imbricatum), Famili Sapindaceae dengan spesies Filicium decipiens, Nephelium lappaceum, Famili Clusiaceae dengan (Garcinia atroviridis, Garcinia mangostana), Famili Lamiaceae (Gmelina arborea), Famili Gnetaceae (Gnetum gnemon), Famili Meliaceae (Khaya senegalis, Sweetenia macrophylla), Famili Anacardiaceae (Mangifera indica), Famili Annonaceae (Polyalthia longifolia), Famili Bignoniaceae (Tabebuia aurea), Famili Verbenaceae (Tectona grandis), Famili Comberataceae (Terminalia catappa, Terminalia mantaly).