Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

Efektifitas Metode William's Flexion dan Yoga Terhadap Intensitas Nyeri Punggung Bawah pada Ibu Hamil Trimester III di Kota Tanjungpinang Tahun 2019 Rahmadona, Rahmadona; Batubara, Kartika Sri Dewi
Jurnal Kesehatan Andalas Vol. 9 No. 4 (2020): Online December 2020
Publisher : Faculty of Medicine, Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jka.v9i4.1657

Abstract

Nyeri punggung bawah pada kehamilan merupakan nyeri pada area lumbosacral. Hal ini sangat mengganggu aktivitas harian ibu hamil yang apabila tidak ditangani dapat menyebabkan kualitas hidup ibu hamil menjadi buruk. Beberapa terapi non farmakologis seperti latihan William’s flexion dan yoga dapat diupayakan mengatasi keluhan nyeri punggung bawah pada kehamilan.Tujuan: Menentukan efektifitas metode William’s flexion dan yoga terhadap intensitas nyeri punggung bawah pada ibu hamil trimester III di Kota Tanjungpinang tahun 2019. Metode: Penelitian ini adalah pra eksperimen dengan two group pre test post test design terhadap 60 sampel yang terbagi dua kelompok yaitu kelompok William’s flexion dan yoga. Data dikumpulkan dari Agustus hingga Oktober 2019, kemudian diukur menggunakan skala ukur numerik . Analisis data menggunakan t-test dependent  dan  independent. Hasil: Penelitian menunjukkan uji rerata dalam tiap kelompok perlakuan  menunjukkan hasil bermakna (p=0,000) dengan selisih rerata penurunan intensitas nyeri punggung bawah pada kelompok William’s flexion sebesar 1,27 dan kelompok yoga sebesar 2,50. Uji rerata antar kelompok perlakuan juga menunjukan hasil bermakna(p=0,000). Simpulan: Metode William’s flexion dan yoga efektif menurunkan intensitas nyeri punggung bawah.  Latihan yoga memberi penurunan intensitas nyeri lebih besar daripada latihan William’s flexion sehingga kedua metode ini bisa dipakai untuk mengatasi keluhan nyeri punggung bawah pada ibu hamil trimester III.Kata kunci: nyeri punggung bawah, William’s flexion, yoga
Peningkatan Pengetahuan Suami Tentang Pendampingan Persalinan Melalui Pemanfaatan E Modul SUMPING (Support Suami Pendamping) Rahmadona, Rahmadona; Mey Lestanti , Dewi
Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI Vol. 7 No. 2 (2023): Pengabdian Untuk Mu negeRI
Publisher : LPPM UMRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37859/jpumri.v7i2.6211

Abstract

More than 90% of maternal deaths are caused by complications that often occur during or around childbirth. Childbirth complications are a state of deviation from normal, which directly causes morbidity and death of the mother and baby due to disturbances resulting (directly) from childbirth. Reducing the incidence of birth complications requires the participation of the family (especially husbands), which is in line with government policies and strategies in order to reduce the incidence of birth complications in Indonesia through the Making Pregnancy Safer (MPS) program. The expected result of this strategy is to increase the husband's active role during the pregnancy and birth process. Therefore, the community service implementation team (PKM) of the Midwifery Department, Health Polytechnic of the Ministry of Health, Tanjungpinang, carried out PKM activities with the aim of increasing husbands' knowledge about birth assistance through the use of the E Modul SUMPING (Companion Husband Support). The results of this PKM activity were an increase in husbands' knowledge about birth assistance before and after the SUMPING (Companion Husband Support) e-module was socialized.
UJI HEDONIK PADA DIMSUM ANEMIA DARI BILIS (SIDANIS) SEBAGAI INOVASI PENCEGAHAN STUNTING Aminin, Fidyah; Darwitri, Darwitri; Rahmadona, Rahmadona; Damayanti, Melly; Harianja, Ristina Rosauli; Anggraini, Citra Dewi; Pratiwi, Siska; Herviana, Herviana; Rosyidah, Haqqelni Nur; Rizma, Amalina
Jurnal Kesehatan Tambusai Vol. 4 No. 4 (2023): DESEMBER 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jkt.v4i4.21487

Abstract

Salah satu masalah gizi yang menjadi perhatian utama saat ini adalah masih tingginya anak balita pendek (Stunting). Pencegahan stunting dapat dilakukan melalui pemenuhan kebutuhan zat gizi bagi ibu hamil dengan asupan zat besi yang cukup sehingga dapat mencegah anemia pada ibu hamil. Salah satu jenis bahan makanan yang memiliki kandungan zat besi yang cukup tinggi adalah ikan bilis. Ikan bilis dapat diolah menjadi berbagai macam menu yang sehat dan enak seperti dimsum. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis daya terima produk Dimsum Anemia dari Bilis (Si Danis) dengan komposisi ikan bilis yang berbeda. Penelitian dengan studi desain eksperimental membuat 3 perlakuan eksperimen. Eksperimen dilakukan untuk membuat 3 formula yang kemudian dilakukan uji organoleptik kepada 34 panelis semi terlatih.  Peralatan untuk uji organoleptic yaitu lembar penilaian, piring, dan gelas. Bahan baku yang digunakan untuk mengolah dimsum Si Danis yaitu ikan bilis, kulit pangsit, garam, gula, lada, bawang putih, tepung tapioka, tepung terigu, telur, minyak wijen, dan air. Analisis data yang digunakan dalam penelitian yaitu analisis non parametric dengan menggunakan uji Kruskal Wallis untuk mengetahui perbedaan warna, aroma, rasa, tekstur dan keseluruhan setiap formula produk Si Danis. Penulis paling menyukai formula 1 untuk semua aspek baik dari warna, aroma, rasa, tekstur, dan keseluruhan. Formula 1 memiliki komposisi ikan bilis : daging ayam sebanyak 60:40. Hasil uji Kruskall-Wallis untuk aspek warna, aroma, rasa, tekstur, dan keseluruhan diperoleh bahwa perbandingan ikan bilis tidan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap penilaian panelis.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa daya terima dari produk eskperimen berupa Dimsum Anemia dari Bilis (Si Danis) paling diminati oleh panelis adalah perbandingan yang menggunakan bahan 60% dari bahan utama adalah ikan bilis dan 40% menggunakan daging ayam.
DESIGN OF THE SI-NANING MOBILE APP AS A DIGITAL INTERVENTION FOR ANEMIA AND STUNTING PREVENTION Fidyah Aminin; Rahmadona, Rahmadona
International Journal of Social Science Vol. 5 No. 4 (2025): December 2025
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53625/ijss.v5i4.11904

Abstract

Stunting is a problem that needs special attention because of its high prevalence in Indonesia. Anemia in pregnant women is one of the factors that causes stunting. Based on preliminary studies, in Tanjungpinang City, there has been no digitization of Health Education about the prevention of anemia and stunting. This research aims to design and build an Android application called "Si-NaNing as an information medium for anemia and stunting prevention. The research methods used include information content planning, data and software needs used as well as application system development using the Rapid Application Development (RAD) method. The results of the development of the Si-Naning application will provide convenience in providing health education related to anemia and stunting, and can be used to improve the knowledge, attitude, motivation, and independence of pregnant women in the prevention of anemia and stunting.