Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Digitalisasi Pada Metode Pembayaran Di Koperasi Peternakan XYZ Rosaria, Ranita; Christian Wiradendi Wolor; Eka Dewi Utari
Journal of Economics, Bussiness and Management Issues Vol. 2 No. 3 (2025): Juni
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/jebmi.v2i3.685

Abstract

This research aims to analyze the potential of QRIS (Quick Response Code Indonesian Standard) based digital payment system implementation in XYZ Farming Cooperative. The objectives of this study include mapping the payment system currently used, identifying barriers in the digitization process, and projecting the impact of QRIS implementation on transaction efficiency and operational sustainability of the cooperative. The research method used is descriptive analysis with a qualitative approach, through data collection using open-ended questionnaires and in-depth interviews with cooperative members and management. The background of this research is based on the need to improve efficiency and effectiveness in the cooperative payment system through the adoption of digital technology. The results show that transactions in XYZ Farming Cooperative are still dominated by cash payments, which are considered less efficient by most respondents in the pre-research questionnaire. Meanwhile, the implementation of QRIS is considered to have great potential to support cooperative operations in a more practical and modern manner, despite the challenges of low digital literacy and limited infrastructure. This research recommends increasing the digital capacity of cooperative members through training, provision of technological facilities, and gradual implementation of non-cash payment system trials.
PEMANFAATAN PENGGUNAAN LEARNING MANAGEMENT SYSTEM UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN Agustin Shella Fransiska; Marsofiyati, Marsofiyati; Eka Dewi Utari
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 9 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v16i9.12709

Abstract

Penelitian ini mengevaluasi penggunaan Learning Management System (LMS) di Universitas Negeri Jakarta (UNJ) dan dampaknya terhadap motivasi belajar mahasiswa. Metode yang digunakan adalah wawancara mendalam dengan sepuluh mahasiswa Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran. Hasil menunjukkan LMS memudahkan akses materi dan meningkatkan fleksibilitas serta interaksi, yang berkontribusi pada kemandirian belajar. Namun, motivasi belajar dipengaruhi oleh kualitas materi, interaksi dosen-mahasiswa, dan pengelolaan konten. Kendala teknis dan minimnya interaksi langsung menjadi hambatan yang menurunkan motivasi. Rekomendasi meliputi peningkatan infrastruktur, layanan teknis, pelatihan, dan pengembangan fitur interaktif untuk mengoptimalkan LMS sebagai alat pembelajaran efektif di UNJ.
STUDI KASUS : KEPERCAYAAN DIRI DAN KESIAPAN MAHASISWA DALAM DUNIA KERJA TERHADAP PERAN ORGANISASI KEMAHASISWAAN Putri Najla Aulia Virdiansyah; Marsofiyati, Marsofiyati; Eka Dewi Utari
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 9 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v16i9.12712

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana kepercayaan diri dan kesiapan mahasiswa di dunia kerja dipengaruhi oleh peran organisasi kemahasiswaan. Organisasi kemahasiswaan sangat penting bagi pengembangan atribut dan keterampilan mahasiswa, baik soft skill maupun hard skill. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan mengumpulkan data melalui studi literatur, wawancara, dan observasi. Responden terdiri dari mahasiswa yang terlibat dalam organisasi kemahasiswaan di Universitas Negeri Jakarta dan Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta. Hasil penelitian menunjukkan bahwa organisasi kemahasiswaan memberikan kontribusi yang signifikan terhadap pemberdayaan mahasiswa melalui pengalaman berorganisasi, keterampilan komunikasi dan kepemimpinan. Selain itu, kesiapan kerja mahasiswa ditingkatkan melalui keterlibatan dalam program kerja organisasi, pelatihan kepemimpinan dan pengembangan sikap profesional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa organisasi kemahasiswaan merupakan sarana penting dalam mempersiapkan mahasiswa untuk menghadapi tantangan dunia kerja secara kompeten dan percaya diri.
ANALISIS KESEIMBANGAN BERORGANISASI DAN AKADEMIK TERHADAP PRESTASI MAHASISWA UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI AKADEMIK Kayla Maulida Utami; Marsofiyati Marsofiyati; Eka Dewi Utari
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 9 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v16i9.12713

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara keseimbangan aktivitas berorganisasi dan akademik terhadap prestasi mahasiswa, serta merumuskan strategi peningkatan prestasi akademik melalui pengelolaan kedua aspek tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif..Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif untuk memperoleh pemahaman mendalam mengenai bagaimana mahasiswa menyeimbangkan aktivitas organisasi dan akademik, serta dampaknya terhadap prestasi akademik mereka. Pendekatan ini dipilih karena mampu menggali pengalaman, motivasi, serta strategi yang digunakan mahasiswa dalam menghadapi tantangan keseimbangan tersebut. Hasil penelitian diharapkan memberikan gambaran komprehensif mengenai dampak keterlibatan organisasi terhadap prestasi akademik dan menawarkan rekomendasi praktis dalam pengembangan program pendukung keseimbangan organisasi-akademik di perguruan tinggi
STUDI KASUS : PERILAKU KONSUMEN DAN GAYA HIDUP KONSUMTIF DALAM BERBELANJA ONLINE GENERASI Z Deffy Ayu Putri Nur Anizzah; Marsofiyati, Marsofiyati; Eka Dewi Utari
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 9 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v16i9.12714

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi perilaku konsumen dan gaya hidup konsumtif dalam berbelanja online Generasi Z, khususnya mahasiswa dan pelajar. Dengan pesatnya perkembangan teknologi digital, Generasi Z telah menjadi kelompok yang paling terpengaruh oleh fenomena belanja online. Adapun tujuan penelitian ini. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan wawancara mendalam sebagai teknik pengumpulan data. Penelitian ini mengidentifikasi bagaimana pengaruh gaya hidup konsumtif dalam perilaku berbelanja online di kalangan Generasi Z, serta bagaimana harga dan promosi mempengaruhi keputusan perilaku konsumen dalam berbelanja online di kalangan Generasi Z. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gaya hidup konsumtif yang melekat pada generasi Z mencerminkan keragaman nilai - nilai sosial dan budaya yang lebih luas, sementara promosi dan harga memegang peranan penting dalam pengambilan keputusan belanja. Temuan ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi pemangku kepentingan dalam merancang strategi pemasaran yang efektif serta membantu menjadi lebih kritis dalam memilih produk. Penelitian ini juga berkontribusi pada pengembangan literatur tentang perilaku konsumen di era digital.
ANALISIS MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA Aura Marsya Aldevina; Marsofiyati Marsofiyati; Eka Dewi Utari
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 16 No. 9 (2025): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v16i9.12715

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis motivasi belajar dan lingkungan sosial terhadap prestasi belajar mahasiswa. Lingkungan sosial dalam konteks ini mencakup dukungan dari keluarga, teman, dan lingkungan kampus, sedangkan motivasi belajar dilihat sebagai faktor yang dapat memperkuat atau memperlemah lingkungan sosial terhadap hasil belajar atau prestasi belajar mahasiswa.. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan studi literatur yang mengkaji berbagai sumber yang relevan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motivasi belajar dan lingkungan sosial memiliki peran yang siginifikan dalam prestasi belajar mahasiswa. Temuan ini menegaskan pentingnya membangun lingkungan sosial yang kondusif dan memiliki motivasi sebagai strategi untuk meningkatkan kualitas pendidikan tinggi.
Analisis Kesejahteraan Karyawan pada PT P Citra Ayu Isnina Alfi Wijayanti; Christian Wiradendi Wolor; Eka Dewi Utari
Maeswara : Jurnal Riset Ilmu Manajemen dan Kewirausahaan Vol. 3 No. 3 (2025): Juni : Maeswara : Jurnal Riset Ilmu Manajemen dan Kewirausahaan
Publisher : Asosiasi Riset Ilmu Manajemen Kewirausahaan dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/maeswara.v3i3.1775

Abstract

This study analyzes the impact of employee welfare on working conditions at PT P, focusing on welfare policies and facilities such as health insurance, employment insurance, on-site clinic services, maternity leave, workload balance, and working hours. Using a qualitative descriptive method, data were collected through interviews and direct observation of several employees. The findings show that company-provided welfare positively influences working conditions. Health facilities and work protection increase employees' sense of security and comfort. In addition, fair working hours, sufficient rest time, and attention to both physical and psychological well-being enhance work motivation and employee loyalty. Employees feel appreciated when the company supports work-life balance, leading to a more productive, harmonious, and low-conflict work environment. The study concludes that employee welfare is a key factor in shaping the quality of the workplace.
Analisis Struktur Organisasi pada PT X Balqis Shalah Munajah; Christian Wiradendi Wolor; Eka Dewi Utari
Jurnal Ilmiah Manajemen dan Akuntansi Vol. 2 No. 3 (2025): Mei : Jurnal Ilmiah Manajemen dan Akuntansi
Publisher : CV. Denasya Smart Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69714/pnh34m34

Abstract

This study aims to analyze the organizational structure implemented at PT X. It focuses on understanding its role in supporting coordination and communication, identifying task distribution issues, and evaluating its effectiveness in achieving organizational goals. Using a descriptive qualitative method, the study highlights the importance of a well-structured organization in facilitating decision-making, enhancing work efficiency, and streamlining communication channels. Findings reveal that although PT X has a formal organizational structure, its practical implementation encounters challenges. These include unclear task assignments, overlapping roles, workload imbalance, and slow cross-division communication. A lack of periodic structural evaluations further reduces operational efficiency. To overcome these problems, PT X must refine task distribution, clarify reporting lines, and improve interdepartmental coordination. The study concludes that an effective organizational structure requires consistent, adaptive, and integrated implementation aligned with the dynamic needs of the organization.
ANALISIS STRATEGI DIGITAL MARKETING KOPI SEJUTA JIWA Nazarudin Ahsani; Christian Wiradendi Wolor; Eka Dewi Utari
Jurnal Ilmiah Manajemen dan Akuntansi Vol. 2 No. 4 (2025): Juli : Jurnal Ilmiah Manajemen dan Akuntansi
Publisher : CV. Denasya Smart Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69714/15nt4723

Abstract

This study aims to explore the influence of Kopi Sejuta Jiwa's TikTok content on students' purchasing decisions and to identify non-digital factors that also influence these decisions. This study uses a qualitative approach with a case study design, with primary data obtained through interviews with four students from different batches who have purchased Kopi Sejuta Jiwa products and are active TikTok users. Secondary data was obtained through observation of three TikTok content with the highest interaction from the official Kopi Sejuta Jiwa account. The results of the study indicate that students' purchasing decisions are more influenced by price, taste, location, and personal experience, while TikTok content is considered to have the potential to influence if it is packaged attractively and does not feel overly promotional. Content observation revealed that despite varied content approaches, engagement levels remain relatively low. This study concludes that digital marketing strategies need to be optimized through relevant, inspirational, and interactive content, while still balancing quality products and direct services.  
ANALISIS PEMANFAATAN CHATGPT DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN MAHASISWA PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA Alif Maulana Rosa; Marsofiyati Marsofiyati; Eka Dewi Utari
Sindoro: Cendikia Pendidikan Vol. 14 No. 2 (2025): Sindoro Cendikia Pendidikan
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9644/sindoro.v14i2.12721

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi pemanfaatan teknologi kecerdasan buatan, khususnya ChatGPT, dalam meningkatkan kualitas pembelajaran mahasiswa program studi Pendidikan Administrasi Perkantoran. Latar belakang penelitian ini dilandasi oleh meningkatnya kebutuhan terhadap media pembelajaran berbasis digital yang adaptif dan interaktif, terutama dalam konteks pendidikan tinggi. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara kepada mahasiswa yang telah menggunakan ChatGPT dalam proses belajar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan ChatGPT memberikan dampak positif terhadap peningkatan pemahaman materi, efisiensi waktu belajar, serta mendorong kemandirian mahasiswa dalam menggali informasi. ChatGPT juga dinilai mampu membantu mahasiswa dalam menyusun tugas, memahami konsep yang kompleks, dan memberikan alternatif pembelajaran di luar jam perkuliahan. Namun demikian, terdapat pula tantangan yang dihadapi, seperti ketergantungan berlebih terhadap teknologi serta keterbatasan dalam mengevaluasi kebenaran informasi yang diberikan oleh AI. Secara keseluruhan, ChatGPT berpotensi menjadi alat bantu pembelajaran yang efektif apabila digunakan secara bijak dan didukung oleh literasi digital yang memadai. Penelitian ini merekomendasikan perlunya pelatihan penggunaan ChatGPT secara etis dan produktif bagi mahasiswa dan dosen guna mengoptimalkan manfaat teknologi ini dalam konteks pendidikan tinggi.