cover
Contact Name
Muslim
Contact Email
paradoks.jie@umi.ac.id
Phone
+6282196242883
Journal Mail Official
paradoks.jie@umi.ac.id
Editorial Address
Jl. Urip Sumoharjo No.km.5, Panaikang, Kec. Panakkukang, Kota Makassar, South Sulawesi 90231
Location
Kota makassar,
Sulawesi selatan
INDONESIA
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi
ISSN : -     EISSN : 26226383     DOI : https://doi.org/10.57178/paradoks
Core Subject : Social,
Jurnal ini memuat tulisan ilmiah dalam bentuk hasil penelitian, kajian teori dan aplikasi teori, gagasan konseptual, resensi buku baru dan bibliografi. Tulisan-tulisan yang dimuat telah melalui proses penyuntingan seperlunya oleh penerbit dengan tanpa mengubah substansi sesuai naskah aslinya. Tulisan dalam setiap penerbitan merupakan tanggungjawab pribadi penulisnya, dan bukan mencerminkan pendapat penerbit. Naskah yang dikirim pada redaksi harus merupakan naskah asli dan tidak sedang dipertimbangkan untuk diterbitkan oleh penerbit yang lain.
Articles 505 Documents
Pengaruh Interaktif Orientasi Pasar, Kapasitas Penyerapan, dan Lingkungan Eksternal terhadap Kinerja Bisnis Industri Manufaktur Aswar, Nurul Fadilah; Sitti Hasbiah; Umar, Fauziah
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 7 No. 4 (2024): Agustus - Oktober
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i1.1193

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh interaktif orientasi pasar, kapasitas penyerapan, dan lingkungan eksternal terhadap kinerja bisnis pada sub-sektor manufaktur makanan di Sulawesi Selatan, dengan absorptive capacity sebagai variabel mediasi. Dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dan desain penelitian kausal, data dikumpulkan melalui survei kuesioner dari 130 responden. Analisis data dilakukan menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan SmartPLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa orientasi pasar memiliki dampak positif yang signifikan terhadap kinerja bisnis. Selain itu, absorptive capacity berperan sebagai mediator dalam hubungan antara orientasi pasar dan kinerja bisnis, menegaskan perannya yang krusial dalam memperkuat kemampuan perusahaan untuk mengadopsi teknologi baru, memahami tren pasar, dan merespons perubahan regulasi, yang pada akhirnya meningkatkan kinerja perusahaan. Penelitian ini juga mengonfirmasi bahwa lingkungan eksternal memengaruhi kinerja bisnis, memperkuat pentingnya adaptasi dalam pasar yang dinamis. Temuan ini menekankan bahwa strategi orientasi pasar yang kuat dan kapasitas penyerapan yang optimal sangat diperlukan untuk menghadapi tantangan industri secara efektif dan memastikan pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan.
Optimalisasi Kompensasi untuk Meningkatkan Semangat Kerja: Perspektif Karyawan Djogo, Ony; Ismawanti, Resty
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1195

Abstract

Kondisi pasar kerja yang semakin kompetitif dan tuntutan untuk mempertahankan karyawan yang berkualitas memaksa perusahaan untuk memperhatikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi motivasi dan kinerja karyawan. Salah satu faktor yang penting adalah kompensasi, yang dapat memengaruhi semangat kerja karyawan secara signifikan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompensasi terhadap semangat kerja karyawan di PT. Karunia Bakti Utama. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dan asosiatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh 66 karyawan PT. Karunia Bakti Utama, dengan menggunakan teknik pengambilan sampel jenuh. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan kuesioner, yang kemudian dianalisis menggunakan SPSS untuk menguji validitas, reliabilitas, dan hubungan antar variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompensasi memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap semangat kerja karyawan. Implikasi dari penelitian ini adalah pentingnya perusahaan untuk merancang kebijakan kompensasi yang baik dan seimbang antara insentif finansial dan non-finansial untuk meningkatkan semangat kerja dan produktivitas karyawan.
Mitigating the Risk of Qushing Threats (QR Phishing) using the Security Behavior Intentions Scale (SeBIS) in supporting digital economic security Singkeruang, A. We Tenri Fatimah; Susanto, Setya Ega; Saeni, Nuraeni
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1196

Abstract

The object of research is the risk mitigation of Quishing (QR Phishing) in financial transactions using the Security Behavior Intentions Scale (SeBIS). The study focuses on how user behavior, financial security awareness, and technological adoption influence the ability to detect and mitigate Quishing threats. One of the most problematic areas is the growing vulnerability of digital payment users to fraudulent QR codes, which cybercriminals exploit to redirect users to malicious websites and steal sensitive financial information. Despite the rapid adoption of QR-based payments, primarily through Quick Response Indonesia Standard (QRIS) and e-wallets, there is a lack of comprehensive risk mitigation models that integrate user awareness, behavioral factors, and security technologies. The study used a quantitative approach with Structural Equation Modeling (SEM) to analyze the relationships between security behavior, user awareness, and Quishing risk mitigation. Data was collected from 100 respondents in Makassar, Indonesia, to evaluate their digital security practices and susceptibility to Quishing attacks. The results indicate that password management and user awareness significantly influence Quishing risk mitigation, whereas device security alone does not guarantee protection. The study confirms that digital financial resilience can be enhanced through targeted education, stronger authentication mechanisms, and AI-driven fraud detection. This is because the proposed integration of SeBIS-based behavioral assessment and security interventions addresses multiple vulnerabilities in digital transactions. This ensures that it is possible to improve the overall security of digital payments by enhancing user behavior and implementing proactive security measures. Compared to similar known models, this approach combines behavioral insights with technological solutions, leading to more effective mitigation strategies for financial cybersecurity risks.
The Influence of Organizational Climate, Situational Leadership Style, and Job Satisfaction on Employee Performance at the East Kalimantan Regional Police Medical and Health Unit (Biddokes) Ayati, Syari; Sitaniapessy, Arthur; Widokarti, Joko Rizkie
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1197

Abstract

In a complex work environment such as Biddokes, a deep understanding of factors like Organizational Climate, Situational Leadership Style, and Job Satisfaction is crucial to ensure optimal employee performance. Organizational climate reflects the culture, norms, and values governing organizational behavior, influencing employee motivation, engagement, and job satisfaction. On the other hand, the situational leadership style emphasizes leaders' flexibility in adjusting their leadership approach according to the needs and readiness of subordinates, which can affect motivation, productivity, and team performance. Meanwhile, Job Satisfaction reflects employees' subjective evaluation of the work environment, including the alignment between individual needs and the workplace environment, which can influence motivation, commitment, and employee retention. This study uses a quantitative research approach. Survey methods and questionnaires were employed to collect data from respondents at the East Kalimantan Regional Police Medical and Health Unit (Biddokes). Multiple regression statistical analysis was used to examine the relationship between independent variables (Organizational Climate, Situational Leadership Style, and Job Satisfaction) and the dependent variable (Employee Performance). Based on the results of the analysis, it can be concluded that factors such as organizational climate, situational leadership style, and job satisfaction significantly impact employee performance at Biddokes Polda Kalimantan Timur. A positive organizational climate, including effective communication, professional relationships, and interdepartmental cooperation, can enhance employee performance. A flexible and adaptive situational leadership style allows leaders to motivate and guide subordinates according to their needs and readiness, contributing to better performance. Additionally, employee job satisfaction, influenced by various factors such as salary, promotion opportunities, relationships with coworkers, and job responsibilities, directly impacts employee performance. Therefore, Biddokes Polda Kalimantan Timur management should pay attention to and improve these aspects to enhance productivity, efficiency, and service quality.
Influencing Factors of Customers Brand Advocacy Starbucks Fortunatus, Angela Eunike; Berlianto, Margaretha Pink
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1198

Abstract

This study aims to determine the influence of Brand Experience (Sensory, Affective, Behavioral, and Intellectual) on Customer Satisfaction. Brand Trust and Brand Loyalty on Brand Advocacy. Customer Satisfaction, Brand Trust and Brand Loyalty as Mediating Variable. Descriptive research design used with a quantitative research method and non-probability sampling technique used with purposive sampling resulting in a sample size of 217 respondents. Questionnaire used to collect the data which then processed using the SmartPLS program version 4. The results indicates there’s no positive effectof SBE on Customer Satisfaction. There’s a positive efffect of ABE, BBE, and IBE on Customer Satisfaction. There’s a positive efffect of Customer Satisfaction on Brand Trust and Brand Loyalty. There’s a positive efffect of Brand Trust on Brand Loyalty. There’s a positive efffect of Brand Trust and Brand Loyalty on Brand Advocacy. his study has several implications for management, including coffee shop industry managers need to improve Affective, Behavioral, and Intellectual Brand Experience to elevate customer satisfaction, trust, and loyalty therefore brand advocacy will increase.
Assessing Financial Distress: The Role of Financial Ratios & Managerial Ownership Thio Anastasia Petronila; Difanda Putra Wicaksana; Juliana, Christina
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1201

Abstract

The aim of this research is to examine the effect of the current ratio, debt-to-asset ratio, and company size on financial distress, with managerial ownership as a moderating variable. The research population consists of infrastructure companies listed on the Indonesia Stock Exchange from 2019 to 2022, while the sample includes 28 companies, totaling 103 observation data points, selected using the purposive sampling method and casewise diagnostics. Data analysis is conducted using descriptive statistics and the moderated regression analysis method. Financial distress is measured using the modified Altman Z-Score. The analysis findings indicate that the current ratio has a negative effect on financial distress, while the debt-to-asset ratio has a positive effect. However, company size has no significant effect on financial distress. Furthermore, managerial ownership does not moderate the effects of the current ratio, debt-to-asset ratio, or company size on financial distress.
Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) Di Perusahaan PT Pupuk Kalimantan Timur Studi kasus :di Kawasan Industri Wilayah Papua Amima , Sharfina Puteri; Ni’mah, Ni’mah; Amalia, Shafrina; Azzahra , Hurul A’ini Sekar; Muhammad Farisan Kasyfi, Alfi Fadhilah Hakim Hrp,
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 1 (2025): November - Januari
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i1.1203

Abstract

Implementasi Corperate Social Responsibility (CSR) PT Pupuk Kalimantan Timur,. dilakukan melalui Program Kemitraan dan Bina Lingkungan. Program ini bekerja sama dengan berbagai pihak dan masyarakat melalui tiga pilar, yaitu lingkungan, sosial dan ekonomi Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi kebijakan dan program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan PT Pupuk Kalimantan Timur di wilayah proyek Papua yang sedang berjalan yang perlu dievaluasi secara menyeluruh. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif. Metode kerja dalam penelitian ini dibagi menjadi dua tahap, yaitu tahap identifikasi masalah ,evaluasi menggunakan kerangka konseptual dengan analisis deskriptif serta rekomendasi teknis dan tahap penyusunan rekomendasi strategi menggunakan analisis SWOT. Hasil penelitian menemukan bahwa PT Pupuk Kalimantan Timur pada tahun 2022 telah melaksanakan program kegiatan CSR yang meliputi bidang tanggung jawab sosial dan lingkungan, program kemitraan, bina wilayah, charity , infratruktur, capacity building, empowerment dan Operasional. dengan klaim capaian 100%. Dana terbesar disalurkan ke sektor Bina Wilayah dan terkecil ke sektor Infrastruktur.. Realita menunjukkan bahwa yang dilakukan PT Pupuk Kalimantan Timur belum mencapai Indeks Pembangunan Manusia Provinsi Papua secara konsisten berada pada peringkat terendah diantara seluruh provinsi di Indonesiai dan belum terpenuhinya kebutuhan dasar masyarakat setempat.
Analisis Pengaruh Beban Kerja dan Stres Kerja terhadap Kinerja Pegawai melalui Motivasi Kerja pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah Karina, Karina; Verawaty, Verawaty; Ceskakusumadewi; Husni, M. Fahrul
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1204

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh variabel beban kerja dan stres kerja terhadap kinerja pegawai melalui motivasi kerja pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data menggunakan SEM-PLS. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah dengan jumlah sampel yang digunakan adalah seluruh pegawai UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah yaitu 160 pegawai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Beban kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap motivasi kerja pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah; (2) Stres kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap motivasi kerja pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah; (3) Beban kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah; (4) Stres kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah; (5) Motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah; (6) Beban kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja pegawai melalui motivasi kerja pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah; (7) Stres Kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja pegawai melalui motivasi kerja pada UPT. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah.
Pengaruh Artificial Intelligence Activities Terhadap Repurchase Intention Melalui Customer Experience Pada Pengguna Grab Food Delivery di Kota Makassar Nurul Fadilah Aswar; Haeruddin, Muhammad Ilham Wardhana; Muhammad Try Dharsana
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 2 (2025): Februari - April
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i2.1206

Abstract

Penelitian ini menganalisis pengaruh Artificial Intelligence (AI) Activities terhadap Repurchase Intention melalui Customer Experience pada pengguna GrabFood di Makassar. Studi ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional dan melibatkan 100 responden yang telah menggunakan GrabFood minimal lima kali dalam setahun terakhir. Hasil penelitian menujukkan AI Activities berpengaruh signifikan terhadap Customer Experience, AI Activities berpengaruh signifikan terhadap Repurchase Intention, Customer Experience berpengaruh signifikan terhadap Repurchase Intention dan AI Activities berpengaruh signifikan terhadap Repurchase Intention melalui Customer Experience Penelitian ini memberikan implikasi bagi perusahaan layanan pengantaran makanan untuk lebih mengoptimalkan pemanfaatan AI guna meningkatkan pengalaman pelanggan, yang pada akhirnya dapat mendorong loyalitas dan peningkatan transaksi ulang. Strategi pemasaran berbasis AI yang berfokus pada kebutuhan dan preferensi pelanggan diharapkan mampu memperkuat daya saing perusahaan di pasar yang semakin kompetitif.
Strategi Pemasaran Berbasis Digital: Membangun Hubungan Pelanggan yang Berkelanjutan pada Society 5.0 Fathoni , Muhammad; Rusvitawati , Devi; Kasyfi , M. Farisan; Pamuja , Indra Agung
Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi Vol. 8 No. 1 (2025): November - Januari
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57178/paradoks.v8i1.1207

Abstract

In Society 5.0, businesses face challenges in building sustainable customer relationships through digital-based marketing strategies. This research identifies the use of social media and digital platforms as having an important role in increasing customer loyalty as stated by (Nanda Annisa et al., 2020; Setiawan & Nurtjahjani, 2021). Researchers intend to explore effective digital marketing methods as well as factors that influence customer loyalty in the digital era. The method used is a literature review, collecting and analyzing various academic sources including recent journals and articles on digital marketing, online reputation, and customer loyalty. Digital technology provides opportunities for companies to offer more personalized experiences to customers (Sudirjo et al., 2023), while highlighting the importance of online reputation management in building trust(Asnita et al., 2024). Research shows that using digital marketing strategies can create close, sustainable customer relationships. Companies in Indonesia can drive customer loyalty and growth by providing relevant content, personalized interactions, and managing their reputation. This study provides practical recommendations for adapting to Society 5.0.