cover
Contact Name
Hendrik A.E. Lao
Contact Email
hendriklao33@gmail.com
Phone
+6281317678817
Journal Mail Official
hendriklao33@gmail.com
Editorial Address
Jln. Cermelek no. 6 RT.006 RW. 002
Location
Kab. kupang,
Nusa tenggara timur
INDONESIA
Devotion: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
ISSN : -     EISSN : 29622832     DOI : https://doi.org/10.52960/dev.v1i2
Jurnal ini dimaksudkan untuk mempublikasikan hasil pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen dan mahasiswa.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 26 Documents
Pembelajaran Berbasis TIK Oleh GPAI Tingkat Dasar dan Menengah Di Kabupaten Lembata Mukin, Muh. Sulaiman Rifai Aprianus
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i1.82

Abstract

One of the successes of a school is determined by the quality of its teachers who are good at all processes carried out in schools. Teachers who can prepare good learning tools are made possible by the supervision function of school supervisors in a directed and continuous manner. Improvements are carried out periodically, and an evaluation of the implementation of the learning and supervision is required. Improvements through continuous evaluation can be carried out through supervisory duties and functions, namely monitoring, coaching, assessing, and professional guidance and training of teachers on aspects of teacher competence and the main tasks of teachers. but in fact, the knowledge and abilities of teachers in schools and their implementation in learning still need to be improved. Therefore, this kind of workshop still needs to be held. The training and mentoring method uses the workshop method
Pelatihan Musik Berbasis Komunitas di House of Joy Desa Oemat Nunu, Kupang Barat, Kabupaten Kupang Iswanto; Bara Pa, Hemi D.; Kabnani, Jefri S.; Salau, Triati L.; Nulik, Cici; Bauana, Agnes E.; Saefatu, Apris Y.; Tafuakan, Philby; Koli, Maria; Thoomaszen, Friandy W.
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i1.116

Abstract

Community Music Learning (CML) is music learning approach that is not tied to a music grade but rather to the musical skills possessed by the community. This is important given the number of music communities in the province of East Nusa Tenggara (NTT) which is so many and diverse. These communities include, (1) the church; (2) schools; (3) studio; and (4) the music community in the community. This fact is constantly being studied so that this year the Church Music Education Study Program (PMG), the State Christian Religious Institute (IAKN) Kupang conducted PKM in one of the communities that is considered representative of this theory and phenomenon. Total activities carried out as many as 25 activities for 2 months. This activity focuses on the development of musical competence in a wide range of aspects. Aspects related to music in this community are (1) dance; (2) theater; (3) psychology and counseling. The training activities have been carried out well. The PKM that has been implemented provides some input, including broad aspects of music can continue to be developed with various approaches. Another important thing is that continuous efforts are needed to be able to reach more communities in the province of East Nusa Tenggara (NTT).
Pelatihan Desain Pembelajaran di Era New Normal bagi Guru Yapenkris Sonaf Honis Liufeto, Martin Chrisani; Manubey, Johana; Maniyeni, Agustinus Melianus Daud; Alexander, Ferdinant; Lodo, Andra Angelina; Laidat, Odyn Lydia
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i1.117

Abstract

Ide dasar pengabdian masyarakat ini didasarkan pada situasi problamatik yang dihadapi mitra yakni minimnya penguasaan guru terhadap pengetahuan dan keterampilan baru dalam bidang pembelajaran, belum berkembangnya inovasi desain pembelajaran yang mengacu pada landasan teoretis dan model desain pembelajaran yang telah teruji, dan terbatasnya kreatifitas guru dalam mengembangkan sumber belajar yang sesuai dengan konteks dan karakteristik belajar siswa di masing-masing sekolah. Solusi yang ditawarkan kepada mitra adalah pelatihan pembuatan multimedia interaktif berbasis PowerPoint dan bahan ajar digital. Materi pelatihan tersebut didukung dengan pemaparan materi lainnya yaitu: desain pembelajaran di era new normal; prinsip pembelajaran di era digital dan new normal; perkembangan teknologi digital, manfaat dan resiko pemanfaatan teknologi digital; konsep, prinsip, strategi dan sumber belajar di era digital. Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dalam bentuk knowledge sharing dengan pendekatan andragogi. Kegiatan PKM memberikan pengetahuan dan keterampilan berbasis teknologi yang dibutuhkan guru dalam menghadapi era ne normal. Sebagian besar guru dapat mempraktekkan pembuatan multimedia interaktif dan seluruhnya dapat membuat bahan ajar digital.
Memperkenalkan Kekayaan Alam Dan Budaya Sebagai Wisata Unggulan Desa Ombay Kecamatan Pantar Timur - Kabupaten Alor Saetban, Antonius A.; Fanpada, Nehemia; Selly, Alboin; Padafing, Laurensius B.; Pimose, Omy M.
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i1.134

Abstract

Potensi objek wisata Desa memiliki daya tarik wisata yang hingga saat ini belum dikembangkan. Potensi wisata di Desa Ombay secara garis besar dapat dikelompokkan menjadi wisata alam, wisata budaya, wisata pantai dan wisata situs. Masing-masing potensi memiliki keunikan dan ciri khas sebagai destinasi wisata. Tujuan Pengabdian Masyarakat ini hendak menggali dan memperkenalkan potensi wisata yang ada di Desa Ombay yang selanjutnya di kelola dalam bentuk promosi atau pemasaran destinasi wisata sebagai upaya memperkenalkan dan mengajak wisatawan untuk berkunjung ke Alor, khususnya Desa Ombay. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Analisis data penelitian menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Keberhasilan kepariwisataan tidak hanya menjadikan target utama untuk menarik wisatawan mancanegara, tetapi lebih untuk mengembangkan peluang bagi masyarakat untuk berpartisipasi dalam pengembangan pariwisata dan diharapkan dapat memberikan dampak positif seperti terbukanya kesempatan kerja, meningkatkan pendapatan masyarakat serta membuka wawasan masyarakat tentang dunia luar dengan adanya interaksi langsung antara wisatawan dengan masyarakat lokal.
Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila Dan Pembuatan Perangkat Pembelajaran Berbasis Profil Pelajar Pancasila Bagi Guru-Guru PAUD Radja, Petrus Logo; Hawali , Rebeka F.; Tamelab, Maryance F.; Saefatu, Irony D.; Jaga, Maria Regina; Tunbonat, Winda
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2022): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i1.136

Abstract

This community service activity is motivated by many PAUD teachers who still do not understand the importance of the Pancasila Student Profile and the implementation of the Pancasila Student Profile in PAUD Learning. The aims are 1) to provide knowledge or education to teachers regarding the Pancasila Student Profile in PAUD Learning; 2) to provide training in making learning tools based on Pancasila student profiles. The method used in this service is the lecture method in the form of socializing the Pancasila Student Profile and practice in the form of assisting in the preparation of teaching tools based on the Pancasila Student Profile. The results of the Community service activity, include the following components: 1) The success of the target number of participants in the socialization activity exceeds 50%; 2) The achievement of the objectives of the social, in generalization activities; 3) Achievement of the planned activity targets. In planning the total number of activity participants are 60 participants who are divided into 2 activity locations. In its implementation, the activity was attended by 50 participants so that the target of the activity participants reached 83.3%
PEMETAAN POTENSI DESA BUNGABALI KECAMATAN PANTAR TIMUR MENUJU DESA WISATA YANG BERKARAKTER (Mapping The Potential Of Bungabali Village, Pantar Timur District Towards A Characteristic Tourism Village) Melki Imamastri Puling Tang; Abraham Boling Wabang; Werner M. Adisaputra
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2023): April
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i2.142

Abstract

Pengembangan desa wisata menjadi salah satu program pemerintah untuk menjadikan desa-desa tertinggal menjadi desa yang maju, Dalam perkembangannya beberapa desa yang memiliki potensi mulai berubah, namun jika tidak diadakan pemetaan potensi yang ada akan menjadikan desa wisata dimana saja sama, tanpa ada kekhasan khusus. Sehingga diperlukan pemetaan potensi desa yang nantinya akan menjadi salah satu ciri dan dapat dikembangkan menjadi acuan desa wisata. Sehingga setiap desa memiliki karakter yang khas serta dapat menjadikan nilai jual tersendiri. Desa Bunga Bali merupakan desa di daerah pesisir pantai yang lokasinya berada di Kecamatan Pantar Timur Kabupaten Alor. Desa ini memiliki potensi yang besar untuk dikembangkan menjadi desa wisata, sehingga dibutuhkan pemetaan potensi yang ada. Keywords: Pemetaan, wisata berkarakter, kuburan keramat.
PERSPEKTIF AJARAN JOHN WESLEY TENTANG KEMISIKINAN SOSIAL DAN IMPLIKASINYA BAGI JEMAAT GMI GLORIA KARAWANG Adolf Bastian Simamora; Lismawaty; Jonni Ritonga; Hocky Salim
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2023): April
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i2.193

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini difokuskan pada Seminar Teologi tentang Perspektif John Wesley terhadap kemiskinan sosial dan implikasi bagi jemaat GMI Gloria Karawang di Perumahan Graha Blok A7 No.11-12 Purwadana,Telukjambe Timur,Kerawang Barat. Penentuan Seminar/ceramah ini dilatarbelakangi oleh masih kurangnya kemampuan pemahaman teologi John Wesley tentang kemiskinan sosial, sehingga jemaat/warga dapat melakukan tugas dan tanggungjawab sebagaimana ajaran dan teladan hidup dari John Wesley. Dampak buruk dari kurangnya pemahaman ini adalah kurang pedulinya terhadap sesama anggota jemaat yang menderita kemiskinan. Tujuan yang ingin dicapai pada PKM ini diantaranya: 1) membantu untuk meningkatkan kemampuan pemahaman jemaat GMI Gloria Karawang melalui kegiatan Seminar/Ceramah/diskusi, 2) memberikan pemahaman bagaimana sikap dan respek terhadap kemiskinan social yang terdapat di masyarakat khususnya jemaat GMI Gloria Karawang melalui kegiatan pemberian 21 paket sembako, mengisi acara dalam ibadah Minggu dengan Persembahan Pujian ,dan Mengajar anak-anak pada acara Sekolah Minggu, 3) memberikan kesempatan dan pengalaman kerja untuk dosen dan mahasiswa, 4) membina kerjasama dengan berbagai pihak terkait, terutama pihak STTWMI dengan jemaat GMI Gloria Karawang. Metode yang digunakan untuk mencapai tujuan PKM ini adalah melalui Seminar/ceramah dan aksi sosial. Materi-materi terkait teologi John Wesley tentang kemiskinan social disampaikan melalui ceramah dan diskusi. Kemudian STTWMI melakukan aksi sosial membagikan sekitar 21 paket sembako kepada jemaat dan warga sekitar sebagai implikasinya ajaran teologi John Wesley. Kegiatan PKM ini secara keseluruan mendapatkan hasil yang baik dan memuaskan. Beberapa komponen yang berhasil dicapai dalam pelaksanaan kegiatan ini diantaranya: 1) ketercapaian tujuan kegiatan, 2) tercapainya target materi yang telah direncanakan, 3) dan tercapainya aksi sosial berupa pembagian sembako kepada anggota jemaat dan warga sekitar yang layak menerimanya.
PEMBEKALAN BAGI MAJELIS DAN SELURUH JEMAAT UNTUK TERLIBAT DALAM PRAKTIK PELAYANAN DI GMI MARANTHA BARUNG-BARUNG RESOR SIPISPIS DISRTIK 4 WILAYAH 1 Samuel Sulistiyo; Diany Rita Pangapulon; Yunus; Wanni Bogawan
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2023): April
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v1i2.194

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat bertujuan untuk mengembangkan masyrakat dan lingkungannya menuju tercapainya masyarakat maju, adil, dan makmur. Sebab itu peningkatan kemampuan masyarakat untuk memecahkan masalahnya sendiri menjadi hal yang sangat penting. Dengan demikian, pengabdian masyarakat juga merupakan pengalaman Iptek yang dilakukan oleh perguruan tinggi secara melembaga melalui metode ilmiah, langsung kepada masyarakat eksternal (di luar kampus yang tidak terjangkau oleh program pendidikan formal) yang membutuhkannya, dan masyarakat internal (mahasiswa) dalam upaya mensukseskan pembangunan dan pengembangan manusia pembangunan. Berdasarkan UU Nomor 20 Tahun 2003 Pasal 20 ayat 2 menyatakan bahwa: “Perguruan Tinggi berkewajiban menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat” Ketiga aspek dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi tersebut dilaksanakan dengan proporsi yang seimbang, harmonis, dan terpadu dengan harapan agar kelak para lulusan Perguruan Tinggi dapat menjadi manusia yang berilmu pengetahuan, memada dalam bidang masing-masing, mampu melakukan penelitian, dan bersedia mengabdikan diri demi pengembangan kualitas hidup manusia, secara khusus masyarakat Indonesia. Untuk mempraktekkan ilmu dan dan menerapkan hasil penelitian yang dilakukan oleh civitas akademika, maka perlu suatu media yang mendukung, yaitu program pengabdian masyarakat. Karena pengabdian masyarakat merupakan salah satu tugas pokok perguruan tinggi, maka pelaksanaannya harus didukung oleh segenap warga perguruan tinggi, yang dilandasi oleh pemahaman yang benar, tentang pengabdian kepada masyarakat oleh perguruan tinggi sesuai dengan bunyi PP No. 60 Tahun 1999 bab III pasal 3 ayat 4 yang menyatakan bahwa: ....”Pengabdian kepada masyarakat merupakan kegiatan yang memanfaatkan ilmu pengetahuan dalam upaya memberikan sumbangan demi kemajuan masyarakat”.
Pendampingan Penyusunan Penelitian Tindakan Kelas bagi Guru PAUD di Kota Kupang Tahun 2023 Tamelab, Maryance; Lanny Isabela Dwisyahri Koroh
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2023): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v2i1.234

Abstract

Community engagement activities with Early Childhood Education (ECE) teachers in Kota Kupang are essential in improving the quality of education for children in their early developmental stages. This description outlines the various phases of the program, including socialization, workshops, group discussions, and assistance in developing Classroom Action Research (CAR). The outcomes of these activities include an improved understanding of CAR among ECE teachers, enhanced skills in CAR development, and support for publishing academic articles. Recommendations include the integration of digital technology, the provision of online guidance modules, and the establishment of continuous support mechanisms. By implementing these suggestions, the engagement activities can become more efficient and sustainable, contributing to the enhancement of early childhood education in Kota Kupang.
Penguatan Wawasan mengenai Tantangan dan Kebutuhan Spiritualitas Generasi Z pada Pemuda GMIT Klasis Kupang Barat Hale, Merensiana
Devotion: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2023): Oktober
Publisher : Institut Agama Kristen Negeri Kupang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52960/dev.v2i1.243

Abstract

Pemuda gereja memiliki tantangan tersendiri di era digital. Salah satu tantangannya adalah tersebarnya ajaran gereja secara online melalui media social. Tantangan-tantangan yang dihadapi pemuda gereja menggerakan kepekaan pengurus pemuda GMIT klasis Kupang Barat untuk merespon kebutuhan mereka. Oleh sebab itu tulisan ini bertujuan untuk memberi penguatan wawasan mengenai tantangan dan kebutuhan generasi Z agar mereka mampu mengenali kebutuhan-kebutuhannya secara spiritual. Selanjutnya merespon dengan pembenahan diri serta dimaksimalkan dengan program-program pelayanan oleh klasis. Pendekatan yang digunakan adalah FGD dan menghasilkan sejumlah wawasan dan komitmen bersama untuk pengembangan spiritualitas pemuda melalui pengajaran-pengajaran khas GMIT yang berdasarkan pada Alkitab.

Page 1 of 3 | Total Record : 26