cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Pendidikan Bahasa Indonesia
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Arjuna Subject : -
Articles 235 Documents
KEMAMPUAN MENENTUKAN FAKTA DAN OPINI DALAM TAJUK RENCANA DENGAN TEKNIK INKUIRI SISWA KELAS XI SMAN 1 SUNGAI RUMBAI KABUPATEN DHARMASRAYA Wesni, Tita; Eska, Wirnita; Hartati, Yulia Sri
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Background of this research are (1) the students’ are less interesting in reading, (2) the students’ are less creative in reading another texts, (3) the students have not prior knowledge about the fact and opinion, (4) the technique that the teacher used in reading are not interesting. The purpose of this research is describing the students’ ability to determine the fact and opinion in Editorial by using Inquiry technique at Eleventh grade of Senior High School 1 Sungai Rumbai, Dharmasraya. The design of this research is Descriptive Quantitative Research, where the research have to use numbering within collecting the data, analysing the data and the result of the data. The expected result of this research are (1) the students’ are able to determine the fact and opinion in Editorial by using Inquiry technique in qualification more than ‘enough’ (73,55) with a value stretch 66-75%. (2) the students’ are able to determine the fact and opinion by using Inquiry technique in ‘good’ qualification (85-79) with a value stretch 76-85%. (3) the students’ are able to determine the fact and opinion in Editorial by using Inquiry technique at eleventh grade of Senior High School 1 Sungai Rumbai, Dharmasraya in ‘good’ qualification (82-55) with a value stretch 76-85%.
KEMAMPUAN PENGGUNAAN EJAAN YANG DISEMPURNAKAN SISWA KELAS VIII SMP N 20 PADANG DALAM MENULIS SURAT DINAS MUSALFIAH, ANNAJMI; Laila, Aruna; Adrias, Adrias
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas kemampuan penggunaan ejaan yang disempurnakan siswa kelas VIII SMP Negeri 20 Padang dalam menulis surat dinas. Latar belakang masalah dari penelitian ini yaitu salah satu penyebab kemampuan menulis siswa rendah karena tidak tepatnya dalam menggunakan ejaan yang disempurnakan. Tujuan dari penelitian ini yaitu mendeskripsikan kemampuan penggunaan ejaan yang disempurnakan dalam menulis surat dinas siswa kelas VIII SMP Negeri 20 Padang ditinjau dari penggunaan huruf kapital dan tanda baca meliputi penggunaan tanda titik, tanda koma, tanda titik dua, dan tanda garis miring. Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan menggunakan metode deskriptif. Data penelitian ini diperoleh melalui lembaran tes tulisan siswa dalam menulis surat dinas yang relevan dengan kegiatan di sekolah. Analisis data dilakukan dengan menghitung nilai dan rata-rata dari skor yang diperoleh siswa. Hasil dari perhitungan tersebut ditafsirkan berdasarkan penilaian acuan patokan skala 10. Berdasarkan analisis data, penelitian ini dapat disimpulkan bahwa kemampuan penggunaan ejaan yang disempurnakan siswa kelas VIII SMP N 20 Padang dalam menulis surat dinas berada pada kualifikasi cukup dengan rata-rata 60,7%. 
KEMAMPUAN MENULIS TEKS BERITA SISWA KELAS VIII SMPN 1 PADANG GELUGUR KABUPATEN PASAMAN DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK COPY THE MASTER TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Anggraini, Nia; Chan, Wirsal; Rahmadansya, Rahmadansya
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang masalah penelitian ini adalah kurangnya minat siswa dalam menulis teks berita dan guru kurang memanfaatkan media dalam pembelajaran menulis berita. Masalah  penelitian ini adalah  kemampuan menulis teks berita siswa kelas VIII SMPN 1 Padang Gelugur Kabupaten Pasaman dengan menggunakan teknik Copy the Master. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan menulis teks berita siswa kelas VIII SMPN 1 Padang Gelugur Kabupaten Pasaman dengan menggunakan teknik Copy the Master. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah  seluruh siswa kelas VIII SMPN 1 Padang Gelugur Kabupaten Pasaman. Teknik yang digunakan adalah proportional random sampling berjumlah 37 orang siswa. Hasil penelitian ini adalah Kemampuan menulis teks berita siswa kelas VIII SMPN 1 Padang Gelugur Kabupaten Pasaman dengan menggunkan teknik Copy the Master  berada pada kualifikasi Baik (B)  dengan nilai 84.96%.
KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN ARGUMENTASI SISWA KELAS X SMAN 1 PASAMAN DENGAN TEKNIK PEMODELAN Sari, Linda Oktavia; Krisna, Eva; Helda, Trisna
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This examination is bacground by three problems. First, students capable less to write argumentative opus, second, students don’t have ability to pour  idea in form argumentative opus, tird use methode not interesting, this examination have gaal to description the ability to write argumentative opus students class x senior high school Negeri 1 Pasaman with use modeling technic, kind of examination is kuantitative examination with descriptive methode, population of this examination students x class SMA Negeri 1 Pasaman have 245 students, the sample of examination have 37 people, from produce examination can know that ability to write argumentative opus students class x SMA Negeri 1 Pasaman with modeling technic are, first to indicator 1 (make the reader is believe) to get mean 98,22, perfect gualification, second indicator II (prave the truth one statetment) to get mean 93,86 with good gualification, third indicator III (change the reader opinion) mean 88,46 with better, generaly the ability to write argumentative opus students class X SMA Negeri 1 Pasaman with modeling technic qualificationis very good has mean governance student 93,24.
KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI SUGESTIF DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK MENYELESAIKAN CERITA SISWA KELAS X SMA NEGERI 9 SIJUNJUNG Mirza, Nofia Sri; Laila, Aruna; Helda, Trisna
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah permasalahan yang dihadapi siswa kelas X SMA Negeri 9 Sijunjung dalam kemampuan menulis karangan narasi sugestif masih kurang, yang menjadi kesulitan utama bagi siswa dalam menulis adalah mengembangkan ide atau gagasan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan menulis karangan narasi sugestif siswa kelas X SMA Negeri 9 Sijunjung dengan menggunakan teknik menyelesaikan cerita. Jenis penelitian ini kuantitatif  dengan metode deskriptif. Populasi penelitian ini siswa kelas X semester 1 SMA N 9 Sijunjung. Jumlah siswa yang terdaftar sebanyak 175 orang tersebar dalam 5 kelas. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sample random sampling atau secara acak. Sampel penelitian berjumlah 35 orang (20% dari populasi per kelas). hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan menulis karangan narasi sugestif siswa kelas X SMA Negeri 9 Sijunjung dengan menggunakan teknik menyelesaikan cerita, dapat disimpulkan kemampuan menulis karangan narasi berada pada kualifikasi baik dengan nilai rata-rata 76.77 berada pada rentangan 76—85%.
KONFLIK BATIN TOKOH RARAS DALAM NOVEL TABULARASA KARYA RATIH KUMALA Sari, Winda Pramita; Bahardur, Iswadi; Hartati, Yulia Sri
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This Study hav some backgrounds, th first, different characters of human caused a conflict happened in th figures’s life named Raras in tabularasa novel created by Ratih Kumala revealed the conflicts in a figure’s life named Raras who is against the surrounding where it did’nt support her personality. The third, the heart conflict is usually not really a part from psychological aspect of the figure, they are id, ego and super ego. The purpose of this research are (1) describing the caused of the figure’s Raras heart conflicts in tabularasa novel by Ratih Kumala, (2) describing th matter that influenced of the figure’s Raras heart conflict in tabularasa novel Ratih Kumala. This kind of the research is a qualitative by using descriptive method. The data in the research are the substances were supported the figure’s Raras heart conflicts happened in tabularasa novel by Ratih Kumala. The sources of data is taken from tabularasa novl by Ratih Kumala. The research was done by (1) reading and understanding the novel tabularasa by Ratih Kumala, (2) identifying and classifying the data of heart conflict of the figure’s Raras in the novel, (3) determining the heart conflict of the figure’s Raras looking at the view aspect’s id, ego and superego. (4) interpretation of the data, (5) proving and formulating the conclusion the result of the research show the figure Raras had been a heart conflict because of her love broke the social norm. Her relationship with Violet didn’t convey, because Raras have never told her feeling to Violet.
KEMAMPUAN MENULIS PUISI SISWA KELAS X SMA N 1 KECAMATAN BASA AMPEK BALAI KABUPATEN PESISIR SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI MIND MAPPING Putri, Dwi Eka; Gusnetti, Gusnetti; Hartati, Yulia Sri
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The background of this research is less attention of students to use verse, rhythm, and tones in writing poetry and also teacher doesn’t use variation strategy. The purpose of this research is to describe students ability in writing the poetry in class X at SMA N 1 Kecamatan Basa Ampek Balai Kabupaten Pesisir Selatan By using mind mapping strategy. This research is quantitative research which is using descriptive method the population of this research is the students of class X at SMAN 1 Kecamatan Basa Ampek Balai Kabupaten Pesisir Selatan which have total 283 students. The sample is collected by simple random sampling technique, so the class X5 is as the sample. The instrument which is used is the test, then getting the data to be analize  based on data analysis, it shows the conclusion that the ability of class X SMA N 1 Kecamatan Basa Ampek Balai Kabupaten Pesisir Selatan in writing the poetry is good by using mind mapping strategy (averages in 76-85%).
KEMAMPUAN MENENTUKAN FAKTA DAN OPINI PADA TEKS BERITA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 15 PADANG DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK PEMODELAN Ariani, Nofdia; Chan, Wirsal; DN, Upit Yulianti
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas kemampuan menentukan fakta dan opini pada teks berita siswa kelas XI SMA Negeri 15 Padang dengan menggunakan teknik pemodelan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan menentukan fakta dan opini pada teks berita siswa kelas XI SMA Negeri 15 Padang dengan menggunakan teknik pemodelan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode deskriptif. Populasi adalah siswa kelas XI SMA Negeri 15 Padang tahun pelajaran 2013-2014. Sampel penelitian ini berjumlah 40 orang dengan teknik proportional random sampling. Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa. Pertama, kemampuan menentukan fakta pada teks berita siswa kelas XI SMA Negeri 15 Padang dengan menggunakan teknik pemodelan tergolong cukup (C) dengan mean 60,17 dibulatkan menjadi 60 pada rentangan 56-65%. Kedua, kemampuan menentukan opini pada teks berita siswa kelas XI SMA Negeri 15 Padang dengan menggunakan teknik pemodelan tergolong hampir cukup (HC) dengan mean 55 pada rentangan 46-55%. Ketiga, kemampuan menentukan fakta dan opini pada teks berita siswa kelas XI SMA Negeri 15 Padang dengan menggunakan teknik pemodelan tergolong cukup (C) dengan mean 58,9 dibulatkan menjadi 59 yang terdapat pada rentangan 56-65%.
KEMAMPUAN MENULIS SURAT LAMARAN PEKERJAAN SISWA KELAS XII SMA NEGERI 13 PADANG Latif, Arif; Chan, Wirsal; Adrias, Adrias
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Writing the application letter is one of the skills that should be mastered by the students. That is why it is included into School Based Curriculum (KTSP). This research deals with the students’ ability in writing the application letter at grade XII of SMA N 13 Padang. This research is then focused on: (1) the letter’s form, (2) the capital letters, and (3) punctuations, included: (a) full stop, (b) comma, and (c) semi colon. The type of this research is descriptive quantitative. The findings of this research show that (1) the application of the letter’s form is categorized into good (84,5%), (2) the use of capital letters is also categorized into good (58,5%), (3) the use full stop is determined as sufficient (73%), (4) the use of comma is categorized into good (77,5%), and (5) the use of semi-colon is determined as sufficient (67,5%). Based on the data analysis, it can be concluded that the students’ ability in writing application letter at grade XII of SMA N 13 Padang is categorized into sufficient (72,5%).
KEMAMPUAN MENGIDENTIFIKASI UNSUR INSTRINSIK NASKAH DRAMA MENGGUNAKAN TEKNIK INKUIRI SISWA KELAS VIII MTs TI BATANG KABUNG KOTA PADANG Marlina, Leni; Bahardur, Iswadi; Ramadansyah, Ramadansyah
Pendidikan Bahasa Indonesia No 1 (2014): Jurnal Wisuda Ke 48 Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Publisher : Pendidikan Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is motivated by the lack of student interest in identifying the intrinsic elements of a play. The purpose of this study was to describe the ability to identify intrinsic element plays eighth graders MTs TI Batang Kabung Padang of City. This research is a quantitative research using descriptive methods. The population in this study is the eighth grade students of MTs TI Batang Kabung Padang numbering 110 people. The sampling technique used is proportional random sampling which amount to 32 people. The results showed that the ability of eighth graders MTs TI Batang Kabung Padang of City identify intrinsic elements of the drama script by using the technique of inquiry are the qualifications Good (B) with an average value of 76 is in the range 76-85. Picture of students ability to identify the elements intrinsic drama script as follows: (1) the ability of students to identify elements of the theme are the qualifications More than Enough (LC). (2) the ability of students to identify elements of the mandate is at qualifying Both (B). (3) the ability of students to identify the elements that are in the qualification Good (B). (4) The ability of students to identify the elements that are in the qualifying groove More Than Enough (LC). (5) The ability of students to identify the elements that are in the background plays qualifier More Than Enough (LC). 

Page 8 of 24 | Total Record : 235