Claim Missing Document
Check
Articles

Found 27 Documents
Search

Penerapan Data Mining dengan Metode Klasifikasi Naive Bayes untuk Menilai Kinerja Asesor pada BAN PAUD dan PNF Provinsi Sumatera Utara Nurhayati; Edi Victor Haryanto; Wahyuni, Linda; Elisabeth S, Noprita
Informatics and Digital Expert (INDEX) Vol. 6 No. 1 (2024): INDEX, Mei 2024
Publisher : LPPM Universitas Perjuangan Tasikmalaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36423/index.v6i1.1732

Abstract

Akreditasi satuan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan Pendidikan Nonformal (PNF) merupakan suatu rangkaian kegiatan yang dilakukan secara bertahap, terencana dan terukur untuk menilai kelayakan dan mutu dari satuan PAUD dan PNF sebagaimana telah diatur dalam Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Dalam pelaksanaan kegiatannya, akreditasi dilakukan berdasarkan pada ketentuan yang diatur oleh Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Nonformal (BAN PAUD dan PNF). Adapun proses dalam penilaian tersebut dilakukan oleh Asesor. Pentingnya memiliki asesor yang berkualitas dan kompeten untuk melakukan penilaian dan akreditasi terhadap lembaga PAUD dan PNF di Provinsi Sumatera Utara. Namun, tidak semua asesor memiliki kompetensi dan kualitas yang sama dalam melakukan penilaian dan akreditasi. Oleh karena itu, perlu dilakukan sebuah kajian guna mengklasifikasikan kinerja asesor untuk memastikan bahwa asesor yang dipilih memiliki kemampuan yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan BAN PAUD dan PNF Provinsi Sumatera Utara. Peneliti menerapkan metode klasifikasi naïve bayes dengan pengujian algoritmanya menggunakan Tools WEKA. Hasil akurasi dengan menggunakan Use Training Set, presentase untuk Correctly Classified Instance yaitu sebesar 97,0799% sementara persentase untuk Incorrectly Classified Instance adalah sebesar 2,9221%. Di mana dari 308 data penilaian kinerja asesor ada sebanyak 299 data asesor yang berhasil diklasifikasikan dengan benar dan sebanyak 9 data asesor tidak berhasil diklasifikasikan dengan benar.
DIGITAL SIGNATURE SECURITY LEARNING ANIMATION DESIGN USING THE ONG-SCHNORR-SHAMIR METHOD Adhar, Deny; Risman, Risman; Wahyuni, Linda; Sabir, Ahmad
Jurnal Multidisipliner Kapalamada Vol. 3 No. 01 (2024): JURNAL MULTIDISIPLINER KAPALAMADA
Publisher : Pusat Studi Ekonomi, Publikasi Ilmiah dan Pengembangan SDM Azramedia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62668/kapalamada.v3i01.1108

Abstract

Penelitian ini berjudul Desain Animasi Pembelajaran Keamanan Tanda Tangan Digital Menggunakan Metode Ong-Schnorr-Shamir. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui desain animasi pembelajaran keamanan tanda tangan digital menggunakan metode ong-schnorr-shamir. Tanda tangan digital (digital signature) adalah suatu mekanisme otentikasi yang memungkinkan pembuat pesan menambahkan sebuah kode yang bertindak sebagai tanda tangannya. Skema (scheme) yang dapat digunakan untuk melakukan proses tanda tangan digital terhadap suatu pesan (message) juga ada bermacam-macam. Salah satu skemanya adalah skema Ong-Schnorr-Shamir. Skema Ong-Schnorr-Shamir merupakan skema tanda tangan digital yang berdasarkan pada persamaan linier sekuensial (sequentially linearized equations). Skema tanda tangan digital ini menggunakan polinomial modulo n. Keamanan dari skema ini didasarkan pada kesulitan untuk memecahkan persamaan polinomial. Versi dari skema yang dideskripsikan pada pembahasan kali ini adalah berdasarkan polinominal kuadratik
Analisis akuntansi keperilakuan terhadap penyusunan laporan keuangan perusahaan di Era Pandemi Wahyuni, Linda; Fazzira, Luthfiah; Paramita, Nadia Nur
Nautical : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia Vol. 2 No. 11 (2024): Nautical: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia
Publisher : ARKA INSTITUTE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55904/nautical.v2i11.603

Abstract

Akuntansi keuangan dilakukan oleh akuntan masing-masing perusahaan operasi. Akuntansi sebagai sistem informasi yang mengidentifikasi sebuah catatan dan mengkomunikasikan insiden ekonomi perusahaan terhadap pengguna yang berkepentingan, ada banyak metode dan pendekatan alternatif untuk memilih dalam akuntansi keuangan. Akuntansi berperan sebagai pengendali keuangan perusahaan yang digunakan untuk mengevaluasi dan merencanakan kinerja perusahaan kedepannya. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis gagasan akuntansi keperilakuan perusahaan terhadap penyusunan laporan keuangan di era pandemi covid 19. Metode penelitian dengan menggunakan literature review terhadap artikel penelitian sebelumnya yang terkait. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa akuntansi keperilakuan memiliki hubungan yang sangat penting bagi penyusunan laporan keuangan agar relevan dan wajar, sehingga memudahkan dalam pengambilan keputusan tanpa merugikan pihak manapun.
Tantangan Terhadap Implementasi Kualitas Layanan Prima dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Pemustaka Studi Kasus: Perpustakaan Universitas Potensi Utama Rahman, Idzhari; Hermawan, Nanang; Adam, Aisyah Azhar; Syamanta, Arbana; Wahyuni, Linda
Literatify: Trends in Library Developments Vol 5 No 2 (2024): SEPTEMBER
Publisher : UPT Perpustakaan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/literatify.v5i2.50668

Abstract

Excellent service is not only physically related, but there are other factors that influence it. Excellent service is like an abstract form that can be felt, but it is difficult to see or prove. Excellent service is inseparable from customer satisfaction. If the customer is satisfied, then he will come and come again to the library. This has a very positive impact on increasing user visits to the library. In this study, researchers used a method that is qualitative research, field research is field research which has the characteristics of leatherative research. Researchers by collecting information in the field regarding challenges to the implementation of excellent service quality in meeting library users' information needs Case Study: Main Potential University Library. Universitas Potensi Utama Library has conducted training for librarians in the fields of services, computers, comparative studies to various more advanced libraries, and participated in internships in the fields of library science and information and communication technology in advanced libraries
Pemanfaatan Limbah Batang Pisang Dan Hama Keong Mas Sebagai Pakan Alternatif Pada Ternak Unggas Wahyuni, Linda; Khasanah, Misbahul; Jamilah, Jamilah; Lestari, Suci; Suci, Rasyifa; Fikram, Muhammad; Tusa’diah, Halimah; Ikhwal, Muhamad; Saputra, Ardiyanto; Prayoga, Adi; Tarigan, Indra Lasmana
Jurnal Pengabdian Masyarakat Pinang Masak Vol. 3 No. 2 (2022): Desember 2022
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpm.v3i2.21429

Abstract

Batang pisang merupakan salah satu limbah yang tidak dimanfaatkan oleh masyarakat dan keong mas merupakan salah satu hama paling merugikan bagi petani, terutama pada awal masa tanam. Kedua bahan tersebut memiliki potensi yang baik untuk dimanfaatkan sebagai olahan pakan ternak unggas. Proses pengolahan pakan ternak ini melalui proses fermentasi yang dibantu dengan EM4 dan molase sebagai activator dan sumber nutrisi bagi bakteri. Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah batang pisang, keong mas, EM4 peternakan, molase, dan garam. Sedangkan alat yang digunakan adalah mesin pencacah batang pisang, mesin penggiling keong mas, dan mesin penepung. Proses pengolahan pakan ternak unggas ini dimulai dengan mencacah batang pisang sampai halus kemudian di fermentasi beberapa hari dan dijemur hingga kering. Keong dipisahkan antara daging dengan cangkangnya kemudian di haluskan, lalu dijemur sampai kering. Kemudian batang pisang dan keong yang halus di masukan ke mesin penepung agar benar benar halus selanjutnya, dicampur rata. Pakan ternak unggas ini mengandung serat kasar %, kadar air %, protein %, abu %, dan lemak %. Pakan yang baik memiliki bau asam segar, warna kuning kecoklatan, tekstur lembut serta mudah dipisahkan. Berdasarkan Penelititan yang dilakukan, dihasilkan luaran berupa dedak pakan ternak unggas dengan bahan baku batang pisang dan keong mas
Pendekatan Filsafat Ilmu Terhadap Perkembangan Deep Learning dalam Perspektif Aksiologi: Philosophy of Science Approach to the Development of Deep Learning in Axiological Perspective Akbar, Muhammad Barkah; Wahyuni, LInda; Budi Triandi; Muhammad Zarlis; Zulkifli Nasution
Computer Science Research and Its Development Journal Vol. 15 No. 1: February 2023
Publisher : LPPM Universitas Potensi Utama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Deep learning is part of the most popular artificial intelligence (AI) technology among the public where this research aims to assist in solving problems. This study discusses the relationship between the philosophy of science and the correlation of axiology on the development of deep learning. This study uses library research by collecting literature studies, analyzing data, describing the contents of the problem, concluding the problem, providing conclusions and suggestions. The basis for implementing knowledge about deep learning can recognize objects or sounds with the science under study and the correlation between axiology and the development of deep learning trials, the need for deep learning in an increasingly complex society becomes the basis for developing systems where data processing is carried out in more detail. and produce the correctness according to the algorithm that has been inputted. The research discussed also provides suggestions for guidance on the development of deep learning science on the development of axiology related to the philosophy of science in the implementation of deep learning systems on the development of science and technology in the field of computers.
Implementasi E-Canteen menggunakan Metode FIFO berbasis Android pada PT. Mahzar Jaya Sazli, Wahyu; Wahyuni, Linda
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 6 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i6.16810

Abstract

Sebuah kantin memerlukan suatu sistem yang dapat mengelola dan mengurutkan pesanan menu sesuai dengan kebutuhan karyawan dan kantin itu sendiri. Saat ini pemesanan makanan masih harus dilakukan langsung di kantin, sehingga dinilai kurang efisien dan sering menimbulkan kesalahan pemesanan. Sistem yang diusulkan dapat membantu kantin dengan mempermudah pengelolaan, termasuk pengelolaan antrian pesanan berdasarkan waktu pemesanan. Karena itu, karyawan tidak perlu antri untuk memesan makanan, dan pihak kantin akan lebih mudah menjalankan manajemen kantin. Android adalah sistem operasi mobile yang semakin populer di kalangan pengguna smartphone saat ini. Banyak bisnis telah menggunakan aplikasi berbasis android. Aplikasi berbasis android semakin banyak dikembangkan untuk memenuhi berbagai kebutuhan karena kemudahan penggunaan dan akses.
Penerapan Metode Behaviorally Anchored Rating Scale Dalam Penilaian Kinerja Guru SMK Pab 8 Sampali Berbasis Web Ginting, Erwin; Wahyuni, Linda; Fahrozi, Wirhan; Adhar, Deni; Harahap, Ahir Yugo Nugroho
Brahmana : Jurnal Penerapan Kecerdasan Buatan Vol 6, No 1 (2024): Edisi Desember
Publisher : LPPM STIKOM Tunas Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/brahmana.v6i1.534

Abstract

A teacher is the spearhead of educational progress, not only at the elementary, middle and high school levels. Teacher expertise and performance are important things that really need to be observed and evaluated, so that the learning provided to students can run well. As computer/internet-based technology develops, it is very possible to implement teacher performance assessments using an online/online application so that it is easier to evaluate and assess, in formulating teacher assessments requires a benchmark/ measurement in this case the Behaviorally Anchored Rating Scale method. which is very appropriate to be applied in assessing teacher performance at the SMK PAB 8 Sampali
Pendekatan Filsafat Ilmu Terhadap Perkembangan Deep Learning dalam Perspektif Aksiologi: Philosophy of Science Approach to the Development of Deep Learning in Axiological Perspective Akbar, Muhammad Barkah; Wahyuni, LInda; Budi Triandi; Muhammad Zarlis; Zulkifli Nasution
CSRID (Computer Science Research and Its Development Journal) Vol. 15 No. 1: February 2023
Publisher : LPPM Universitas Potensi Utama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22303/csrid-.15.1.2023.62-72

Abstract

Deep learning is part of the most popular artificial intelligence (AI) technology among the public where this research aims to assist in solving problems. This study discusses the relationship between the philosophy of science and the correlation of axiology on the development of deep learning. This study uses library research by collecting literature studies, analyzing data, describing the contents of the problem, concluding the problem, providing conclusions and suggestions. The basis for implementing knowledge about deep learning can recognize objects or sounds with the science under study and the correlation between axiology and the development of deep learning trials, the need for deep learning in an increasingly complex society becomes the basis for developing systems where data processing is carried out in more detail. and produce the correctness according to the algorithm that has been inputted. The research discussed also provides suggestions for guidance on the development of deep learning science on the development of axiology related to the philosophy of science in the implementation of deep learning systems on the development of science and technology in the field of computers.
Pelatihan Pembelajaran Rancang Bangun Aplikasi Metode Segmentasi Dengan Thresholding Rosnelly, Rika; Wahyuni, Linda; Hardianto, Hardianto; Akbar, Muhammad Barkah; Daifiria; Subhan, Zhafira Nur
Publikasi Pengabdian Masyarakat Vol 4 No 1 (2024): PUBLIDIMAS Vol. 4 No. 1 MEI 2024
Publisher : LPPM Universitas Potensi Utama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22303/publidimas.v4i1.345

Abstract

Image processing technology has attracted human attention to be studied so that it has become a science that can be accepted and understood in everyday life. An image is a representation, likeness, or imitation of an object. The output of a data recording system can be a photo, an optical signal such as a photo, an analog signal such as an image on a TV monitor, or a digital signal that can be stored directly on storage media. One of the processes in image processing (image preprocessing). One image segmentation technique is thresholding, which uses differences in brightness or darkness to distinguish objects from the background. Thresholding is based on groupings in the histogram according to certain backgrounds or objects that can be extracted by separating the groups of the histogram. Otsu thresholding is used in a variety of applications ranging from medical imaging to low-level computer vision. The Otsu method takes an approach, namely discriminant analysis, namely determining a variable that can divide foreground and background objects. This training provides excellent benefits for students in understanding objects for applying thresholding segmentation.