Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Upaya Edukasi Siswa tentang Pelestarian Lingkungan dengan Memanfaatkan Lahan Kosong di SMA Negeri 2 Gerung Rusdianto; Nabila Aulia Priangka; Inni Khaerunnisa
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 8 No 2 (2025): April-Juni 2025
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v8i2.11520

Abstract

Penanaman nilai kepedulian terhadap lingkungan sejak dini merupakan langkah penting yang dilakukan untuk membentuk karakter siswa yang bertanggung jawab dan peduli terhadap pelestarian lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengedukasi siswa SMA Negeri 2 Gerung mengenai pelesraian lingkungan melalui pemanfaatan lahan kosong yang ada di sekolah. Merode yang digunakan dalam penelitian ini meliputi tujh tahap yaitu: perencanaan awal, diskusi, observasi lahan, survei, pembersihan lahan, penanaman, dan perawatan. Hasil kergiatan menunjukkan bahwa siswa tidak hanya memperoleh pengetahuan tentang cara pelestarian lingkungan tetapi juga mampu meningkatkan rasa tanggung jawab, keterlibatan siswa secara aktif serta meningkatkan keterampi;an siswa. Edukasi berbasis praktik terbukti langsung membentuk dan meningkatkan kesadaran siswa serta mendorong terciptanya budaya sekolah yang ramah lingkungan.
PENGARUH LINGKUNGAN MADRASAH DAN KEDISIPLINAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA Rusdianto; I.W. Lasmawan; I.G. Margunayasa
PENDASI Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia Vol 9 No 1 (2025): Pebruari, PENDASI (Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jurnal_pendas.v9i1.5215

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lingkungan madrasah dan kedisiplinan siswa terhadap motivasi belajar siswa di KKM XV Kecamatan Wanasaba. Motivasi belajar merupakan faktor kunci dalam pencapaian hasil belajar yang optimal, sedangkan lingkungan madrasah dan kedisiplinan siswa dianggap sebagai dua faktor utama yang memengaruhinya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Responden terdiri dari 96 siswa yang dipilih secara acak dari berbagai madrasah ibtidaiyah di KKM XV Kecamatan Wanasaba. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang dirancang untuk mengukur variabel lingkungan madrasah, kedisiplinan siswa, dan motivasi belajar. Analisis data dilakukan dengan teknik statistik deskriptif dan inferensial untuk mengidentifikasi hubungan dan pengaruh antarvariabel. Hasil analisis menunjukkan bahwa lingkungan madrasah memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap motivasi belajar siswa. Lingkungan madrasah yang kondusif, termasuk fasilitas yang memadai dan suasana belajar yang mendukung, berkontribusi secara nyata dalam meningkatkan motivasi belajar. Selain itu, kedisiplinan siswa juga terbukti memberikan pengaruh positif yang signifikan terhadap motivasi belajar, dimana siswa yang lebih disiplin cenderung memiliki tingkat motivasi belajar yang lebih tinggi.Temuan ini menegaskan pentingnya menciptakan lingkungan madrasah yang mendukung serta penerapan kebijakan kedisiplinan yang efektif untuk meningkatkan motivasi belajar siswa. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi pendidik, pengelola madrasah, dan pembuat kebijakan dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan.
Ketercapaian Kurikulum Merdeka dan Kesiapan Guru di Daerah Terdepan, Terluar, dan tertinggal(3-T) Saiman, Rifaid; Rusdianto; Kasman, Rifai
Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Vol. 10 No. 1 (2025)
Publisher : Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan, Kemendikdasmen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24832/jpnk.v10i1.5595

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan ketercapaian Kurikulum Merdeka dan kesiapan guru daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (3-T) di Kecamatan Taliabu Timur Selatan. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif kualitatif yang melibatkan Informan penelitian dari kepala sekolah, wakil kepala sekolah bidang kurikulum dan tiga guru pada masing-masing sekolah. Penelitian dilaksanakan pada 12 sekolah di Kecamatan Taliabu Timur Selatan. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data melalui tahapan reduksi data, penyajian, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kurikulum Merdeka belum diterapkan secara keseluruhan di sekolah-sekolah pada daerah 3-T Kabupaten Taliabu Timur Selatan karena keterbatasan fasilitas pendukung. Ketercapaian pada sekolah-sekolah yang telah menerapkan Kurikulum Merdeka ditinjau dari hasil belajar siswa belum menunjukkan perbedaan signifikan. Sebagian besar guru menyatakan ketidaksiapan terhadap implementasi Kurikulum Merdeka karena belum dibekali dengan program pelatihan dan pendampingan. Kesimpulan, ketercapaian dan kesiapan guru terhadap implementasi Kurikulum Merdeka di Kecamatan Taliabu Timur Selatan dalam praktiknya belum sesuai dengan target yang diharapkan sehingga diperlukan program pelatihan yang intensif dan pendampingan berkelanjutan bagi para guru, serta perbaikan fasilitas pendukung.
Socialization of Tips to Avoid Predatory Journals in Improving the Quality of Student and Lecturer Workload Reports: Pengabdian Dian Wahyuningsih; M. Syahputra; Nurjanna Ladjin; Siti Kholidah Marbun; Rusdianto
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i2.2976

Abstract

During the socialization of five hundred students spread across several campuses, namely: for ten days at Langlangbuana University, Syedza Saintika University, Muhammadiyah University of Luwuk, Mandaling Natal State Islamic College, and Tamansiswa University Palembang. These eight characteristics, which are among the materials used in the author's outreach program, are hoped to serve as a primary reference for finding accredited and high-quality academic journals and helping to avoid predatory journals. The author sincerely hopes that participants in this outreach program will improve their reading literacy, enhance their thinking paradigms, and enhance the quality of their writing.
PENGARUH LINGKUNGAN MADRASAH DAN KEDISIPLINAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA Rusdianto; I.W. Lasmawan; I.G. Margunayasa
PENDASI Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia Vol 9 No 1 (2025): Pebruari, PENDASI (Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jurnal_pendas.v9i1.5215

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lingkungan madrasah dan kedisiplinan siswa terhadap motivasi belajar siswa di KKM XV Kecamatan Wanasaba. Motivasi belajar merupakan faktor kunci dalam pencapaian hasil belajar yang optimal, sedangkan lingkungan madrasah dan kedisiplinan siswa dianggap sebagai dua faktor utama yang memengaruhinya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Responden terdiri dari 96 siswa yang dipilih secara acak dari berbagai madrasah ibtidaiyah di KKM XV Kecamatan Wanasaba. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang dirancang untuk mengukur variabel lingkungan madrasah, kedisiplinan siswa, dan motivasi belajar. Analisis data dilakukan dengan teknik statistik deskriptif dan inferensial untuk mengidentifikasi hubungan dan pengaruh antarvariabel. Hasil analisis menunjukkan bahwa lingkungan madrasah memiliki pengaruh positif yang signifikan terhadap motivasi belajar siswa. Lingkungan madrasah yang kondusif, termasuk fasilitas yang memadai dan suasana belajar yang mendukung, berkontribusi secara nyata dalam meningkatkan motivasi belajar. Selain itu, kedisiplinan siswa juga terbukti memberikan pengaruh positif yang signifikan terhadap motivasi belajar, dimana siswa yang lebih disiplin cenderung memiliki tingkat motivasi belajar yang lebih tinggi.Temuan ini menegaskan pentingnya menciptakan lingkungan madrasah yang mendukung serta penerapan kebijakan kedisiplinan yang efektif untuk meningkatkan motivasi belajar siswa. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi pendidik, pengelola madrasah, dan pembuat kebijakan dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan.
PENGEMBANGAN PHYSICS MAGAZINE BERBASIS ARGUMENT-DRIVEN INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN ARGUMENTASI SISWA Sari, Rika Sumita Wimanda; Ahmad, Nur; Rusdianto
Jurnal Inovasi Pendidikan dan Teknologi Informasi (JIPTI) Vol. 6 No. 1 (2025): Jurnal Inovasi Pendidikan dan Teknologi Informasi (JIPTI)
Publisher : Information Technology Education Department

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52060/jipti.v6i1.2874

Abstract

could encourage students to express their opinions, so media was needed that could improve students' argumentation skills. The purpose of this research was to produce teaching materials in the form of Argument-Driven Inquiry-based Physics Magazine to improve students' argumentation skills. This research method was research and development (R&D) with the ADDIE development model. The research involved 28 students of class VIII-B at MTs Negeri 2 Jember as the sample. The results showed the validity percentage of Physics Magazine was 97% (very valid), practicality was 88% (very practical), and N-gain was 0.60 (medium), and student responses reached 88% (very good). Aspects of claim, ground/data, and warrant showed high improvement, while backing, qualifier, and rebuttal showed moderate improvement. Physics Magazine based on Argument-Driven Inquiry met the criteria of validity, practicality, and effectiveness because it was arranged systematically according to the stages of Argument-Driven Inquiry and included all indicators of argumentation skills. Physics Magazine was feasible to be implemented in learning and could improve students' argumentation skills with moderate influence. This research provided alternative teaching materials that were innovative, interesting, and could be used by teachers in learning, especially to improve students' argumentation skills. Future research was expected to develop teaching materials with a focus on improving argumentation skills on backing, qualifier, and rebuttal indicators.
TERDAFTAR SEBAGAI PENDUDUK DAN BERTEMPAT TINGGAL BAGI CALON KEPALA DESA Setiadi, Tedy; Rusdianto; Pramudya, Rorry; Hartono; Setiawan, M. Budhi
The Juris Vol. 8 No. 2 (2024): JURNAL ILMU HUKUM : THE JURIS
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STIH Awang Long

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56301/juris.v8i2.1425

Abstract

The Constitutional Court, in Decision No. 65/PUU-XXI/2023, has regulated the conduct of campaigns in educational institutions. This research aims to analyze the Ratio Decidendi of the Constitutional Court Decision No. 65/PUU-XXI/2023. The research method used is normative research with a qualitative approach, utilizing legislative and case approaches. In its decision, the Constitutional Court deemed that the absolute prohibition of educational institutions as campaign venues contradicts Article 28E paragraph (3) of the 1945 Undang-Undang Dasar of the Republic of Indonesia concerning the freedom of association, assembly, and expression of opinion. The analysis results indicate that this decision represents a significant breakthrough in upholding the constitutional rights of citizens to express opinions publicly. However, the absence of more detailed and operational norms in this Constitutional Court decision may lead to various interpretations and different understandings among the public, as the decision does not provide clear boundaries and criteria on the forms of campaign activities allowed or prohibited in educational environments. To effectively implement this decision, it is hoped that the General Elections Commission (KPU) and the Election Supervisory Body (Bawaslu) will formulate strong oversight and law enforcement mechanisms, as well as swift corrective actions for violations to ensure fair and orderly campaign practices.
PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMP PADA MATERI SISTEM PERNAPASAN Puspita Rani, Ria; Wahyuni, Sri; Rusdianto
Jurnal Biogenerasi Vol. 9 No. 2 (2024): Volume 9 Nomor 2 tahun 2024 periode (Juni 2024 - September 2024)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/biogenerasi.v9i2.4081

Abstract

This study aims to determine the effect of using interactive learning media on critical thinking skills of junior high school students on respiratory system material. The research was conducted at SMP N 2 Maesan. The research sample is class VIII students by taking two classes, each class totaling 20 students. Data collection methods using written tests totaling 10 multiple choice research instruments, consisting of interviews and documentation. The results of the study on each indicator of critical thinking skills the highest score was achieved on the interpretation indicator with a score of 80 in the experimental class. Meanwhile, the lowest score on analysis was 38 in the control class. The increase in students' critical thinking skills is due to the advantages of interactive learning media that are able to visualize abstract material, provide feedback to students, and present clear information, making it easier for students to understand the material explained. The conclusion of this study is that the use of interactive learning media on respiratory system material in learning has a significant effect on students' critical thinking skills.
Pengembangan E-Modul berbasis Flip PDF Professional pada Pokok Bahasan Sistem Ekskresi untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa SMP Choiroh, Fazriyatul; Wahyuni, Sri; Rusdianto
Jurnal Biogenerasi Vol. 9 No. 2 (2024): Volume 9 Nomor 2 tahun 2024 periode (Juni 2024 - September 2024)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/biogenerasi.v9i2.4082

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan e-modul berbasis flip pdf profesional untuk meningkatkan hasil belajar IPA kelas VIII di SMP Islam 01 Jember. Penelitian ini merupakan jenis penelitian pengembangan. Penelitian ini dilakukan dengan model penelitian pengembangan ADDIE. Tahapan penelitian ini meliputi 1) Analisis, 2) Desain, 3) Pengembangan, 4) Implementasi, dan 5) Evaluasi. Teknik pengumpulan data penelitian ini terdiri dari observasi, validasi, respon siswa, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penilaian validator diperoleh skor validasi sebesar 81,87% dengan kategori valid. Kemudian hasil analisis kepraktisan oleh observer memperoleh skor kepraktisan sebesar 78,5% dengan kriteria praktis. Selain itu pada hasil keefektifan diperoleh hasil n-gain sebesar 0,54 dengan kategori sedang dan angket respon siswa diperoleh rata-rata sebesar 78,5% dengan kategori positif. Jadi dapat disimpulkan bahwa e-modul berbasis flip pdf profesional valid, praktis, dan efektif digunakan untuk meningkatkan hasil belajar IPA siswa SMP.
The Effect Of Question Prompt Scaffolding-Based Student worksheet On Scientific Writing Skills Of Junior High School Students In Science Learning Rusdianto; Supeno; Nuha, Ulin; Fadilah, Rizka Elan; Irawan, Adi
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 10 No 7 (2024): July
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v10i7.8091

Abstract

Science learning is closely linked to students' scientific writing skills. While science education imparts scientific concepts and theories, scientific writing enables students to structure and express their understanding of these concepts and theories. Despite this, scientific writing skills among junior high school students tend to be in the low category. This study aimed to investigate the impact of using student worksheets based on question prompt scaffolding on the scientific writing skills of junior high school students. The research employed a quasi-experimental design with a post-test only control group. Data were collected using tests, with essay tests assessing scientific writing skills across various indicators such as clarification, observation, measurement, claims, causation, argumentation, and generalization. The results from an independent sample t-test indicated a significance value of p Sig. (2-tailed) of 0.028, which is less than 0.05, suggesting a significant difference in the average scientific writing scores between the experimental and control groups. Thus, it can be concluded that student worksheets based on question prompt scaffolding significantly enhance the scientific writing skills of junior high school students in science learning.