Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

ANALYSIS OF THE APPLICATION OF SIMPLE FINANCIAL ACCOUNTING TO IMPROVE THE EFFICIENCY OF MSME FINANCIAL MANAGEMENT Anggraini, Anggun; Ruhiyat, Endang; Indawati, Indawati
International Journal of Engagement and Empowerment (IJE2) Vol. 4 No. 3 (2024): International Journal of Engagement and Empowerment
Publisher : Yayasan Education and Social Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53067/ije2.v4i3.186

Abstract

Good financial management is a crucial factor in the success of Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs), which contribute significantly to the Indonesian economy. However, many MSMEs, including those managed by Yayasan Darul Anwar Banten, need help in structured financial recording, which impacts cash flow management and business decision-making. This research aims to provide counseling and training on effective, simple financial record-keeping for MSMEs. The methods used include interviews, lectures, and evaluation through pre-tests and post-tests to measure participants' understanding. The training results showed that 80% of participants experienced increased knowledge about recording and preparing financial statements. The conclusion of this activity emphasizes the importance of continuous training in financial management to improve the operational efficiency of MSMEs. Suggestions include the need for constant counseling and soft skills development to support the ability of MSMEs to face industry challenges
TRAINING ON PREPARING SIMPLE FINANCIAL REPORTS BASED ON ANDROID FOR UMKM IN SUBANG DISTRICT, WEST JAVA Anggraini, Anggun; Kurniawan, Prasetyo; Amelia, Rizka Wahyuni; Imbron, Imbron; Pranowo, Agus Setyo; Muharam, Hari; Sasongko, Hendro; Yusnita, Nancy
International Journal of Engagement and Empowerment (IJE2) Vol. 4 No. 3 (2024): International Journal of Engagement and Empowerment
Publisher : Yayasan Education and Social Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53067/ije2.v4i3.187

Abstract

The purpose of this Community Service activity is to train MSMEs in Subang Regency, West Java, to prepare simple Android-based financial reports. This program also aims to encourage participants to educate their surroundings and align with the demands of the millennial era. Using group discussions, the counseling session equips MSMEs with the knowledge to manage finances efficiently through Android-based tools. The activity includes motivational sessions by resource persons to enhance entrepreneurial spirit, demonstrations on creating business products, and hands-on training in preparing financial reports. These efforts not only foster financial literacy but also empower MSMEs to improve their business operations and sustainability. By integrating technology into financial management, the program supports MSMEs in adapting to modern business demands, increasing their competitiveness in the digital economy, and creating a ripple effect of education and innovation within their communities
Analisis Performa Jaringan pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Gedung B Menggunakan Metode Action Research Anggraini, Anggun; Aziz, Aulia Syarif
Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi (JNKTI) Vol 8, No 1 (2025): Februari 2025
Publisher : Program Studi Teknik Komputer, Fakultas Teknik. Universitas Serambi Mekkah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32672/jnkti.v8i1.8495

Abstract

Abstrak - Pertumbuhan pesat teknologi informasi dan komunikasi telah memengaruhi banyak aspek masyarakat, termasuk pendidikan. Penggunaan teknologi informasi, khususnya jaringan komputer, menjadi salah satu faktor penting dalam mendukung aktivitas akademik dan administratif di perguruan tinggi. Di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Gedung B, performa jaringan komputer sangat berpengaruh terhadap kelancaran berbagai kegiatan seperti perkuliahan, penelitian, dan administrasi. Namun, seringkali ditemui berbagai masalah terkait performa jaringan yang dapat mengganggu aktivitas di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Gedung B. Masalah-masalah tersebut antara lain kecepatan akses yang lambat, koneksi yang tidak stabil, dan jangkauan sinyal yang terbatas. Kondisi ini menuntut adanya upaya perbaikan dan optimasi performa jaringan untuk memastikan seluruh aktivitas dapat berjalan dengan lancar dan efisien. Untuk mengatasi masalah tersebut, diperlukan suatu metode yang efektif dan sistematis. Metode Action Research dipilih sebagai pendekatan yang tepat dalam analisis performa jaringan di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Gedung B. Action Research merupakan metode penelitian yang berorientasi pada pemecahan masalah melalui siklus tindakan yang melibatkan perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Dengan menggunakan metode ini, diharapkan dapat dilakukan perbaikan berkelanjutan terhadap performa jaringan berdasarkan temuan dan hasil evaluasi pada setiap siklusnya. Melalui penelitian ini, diharapkan dapat diidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi performa jaringan, serta solusi yang tepat untuk mengatasi masalah yang ada. Hasil dari penelitian ini akan memberikan kontribusi nyata dalam meningkatkan kualitas layanan jaringan di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Gedung B, sehingga dapat mendukung kegiatan akademik dan administratif dengan lebih optimal.Kata kunci: Teknologi, Wireshark, E-learning, Action Research. Abstract - Information and communication technology's explosive growth has affected many facets of society, including education. The use of information technology, especially computer networks, is one of the important factors in supporting academic and administrative activities in higher education. At the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Building B, computer network performance greatly affects the smooth running of various activities such as lectures, research, and administration. However, various problems related to network performance are often encountered that can disrupt activities at the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Building B. These problems include slow access speeds, unstable connections, and limited signal coverage. This condition requires efforts to improve and optimize network performance to ensure that all activities can run smoothly and efficiently. To overcome these problems, an effective and systematic method is needed. The Action Research method was chosen as the right approach in analyzing network performance at the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Building B. Action Research is a research method that is oriented towards solving problems through a cycle of actions involving planning, implementation, observation, and reflection. By using this method, it is hoped that continuous improvements can be made to network performance based on the findings and evaluation results in each cycle. Through this research, it is expected to identify factors that affect network performance, as well as the right solutions to overcome existing problems. The results of this study will provide a real contribution in improving the quality of network services at the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Building B, so that it can support academic and administrative activities more optimally.Keywords: Technology, Wreshark, E-learning, Action Research
Parenting Dalam Membangun Komunikasi Yang Baik Antara Orang Tua Dan Anak (Studi Analisis Konten Youtube Nikita Willy) Anggraini, Anggun; Syarifudin, Achmad; Assoburu, Selvia
Jurnal Parenting dan Anak Vol. 2 No. 2 (2025): January
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/jpa.v2i2.1486

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana komunikasi verbal dan nonverbal dalam konten YouTube Nikita Willy dapat berperan dalam membangun hubungan yang positif antara orang tua dan anak, serta faktor-faktor yang mendukung dan menghambat komunikasi tersebut. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi dan analisis isi video YouTube. Pendekatan teori komunikasi keluarga dan interaksi sosial digunakan sebagai landasan dalam memahami pola komunikasi yang ditampilkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi efektif dalam pengasuhan anak dapat dibangun melalui kombinasi komunikasi verbal, seperti pemberian pujian dan motivasi, serta komunikasi nonverbal, seperti ekspresi wajah dan gestur yang mendukung pemahaman anak. Konten yang ditampilkan dalam YouTube Nikita Willy memberikan contoh nyata tentang bagaimana orang tua dapat membangun kedekatan dengan anak melalui pola komunikasi yang baik. Faktor pendukung utama dalam komunikasi ini adalah keterbukaan orang tua dan penggunaan bahasa yang mudah dipahami, sementara faktor penghambatnya meliputi pengaruh digitalisasi yang dapat mengurangi interaksi langsung dalam keluarga. Penelitian ini menyimpulkan bahwa media sosial, khususnya YouTube, dapat menjadi sarana edukatif dalam mendukung parenting yang efektif. Namun, keterlibatan aktif dan pengawasan dari orang tua tetap diperlukan agar komunikasi dalam keluarga tetap berjalan optimal.
Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik pada PT.KAO Indonesia menggunakan Metode SAW (Simple Additive Wighting) Irsyadunas; Anggraini, Anggun; Chairani, Nabila; Yomi, Nurrahma; Fakhri Archani , Muhammad Rifal; Fikri, Muhammad
Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, Elektro dan Komputer Vol. 3 No. 2 (2023): Juli: Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, Elektro dan Komputer
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/juritek.v3i2.1783

Abstract

Pemilihan karyawan terbaik merupakan aspek manajemen kinerja yang sangat penting karena memberikan informasi yang berguna dalam pengambilan keputusan manajemen personalia seperti promosi, pelatihan, kompensasi, dan keputusan lainnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan sistem pendukung keputusan dan mempermudah dalam pemilihan karyawan terbaik menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW) pada PT. KAO Indonesia cabang Padang. Menyeleksi karyawan terbaik tidak hanya sekedar menyeleksi dan menugaskan karyawan yang tepat, tetapi penting bagi manajemen untuk menyusun kebijakan yang matang agar dapat memotivasi dan mengembangkan karyawan. Dalam memilih karyawan terbaik PT KAO Indonesia, permasalahannya adalah sulitnya pengambilan keputusan oleh bagian HRD dikarenakan proses pembukuan dilakukan secara manual dan banyaknya jumlah karyawan, yang menyebabkan waktu proses yang lama dalam pengambilan keputusan. Pemilihan karyawan terbaik pada PT KAO Indonesia berdasarkan kriteria yang diberikan yaitu : absensi, tes online, pencapaian insentive, dan space share. Penelitian ini menggunakan pengujian black box yang menggunakan beberapa perancangan uml seperti :use diagram, activity diagram, sequence diagram, dan calss diagram. Adapun metode pengembangan yang digunakan adalah SDLC menggunakan model waterfall. Hasil penelitian ini berupa sebuah sistem berbasis desktop.
ANALISIS PENENTUAN PENDAPATAN LABA PADA USAHA DAUR ULANG LIMBAH AN ORGANIK PADA BANK SAMPAH Lindawati, Lindawati; Anggraini, Anggun; Indawati, Indawati; Putri, Wulandari Cahyani; HS, Alicia
Jurnal Industri Kreatif dan Kewirausahaan Vol 2 No 2 (2019): Jurnal Industri Kreatif dan Kewirausahaan DECEMBER 2019
Publisher : Universitas Sahid

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36441/kewirausahaan.v2i2.61

Abstract

Tujuan dari PKM ini adalah untuk melaksanakan salah satu Tri Darma Perguruan Tinggi. Metode yang digunakan pada Pengabdian Kepada Masyarakat ini berupa ekspositori yaitu penyampaian materi secara verbal dan inquiry yaitu pembelajaran yang menekankan pada proses berpikir kritis dan analitis terkait kelimuan akuntansi dan manajemen pemasaran dengan pemahaman mendalam terkait materi bagaimana menentukan masa depan. Hasil pengabdian masyarakat yang diperoleh adalah bertambahnya keilmuan bagi para anggota dan ketua Bank Sampah Griya Asri Pamulang, terutama dilihat dari segi menghitung nilai pendapatan dimulai dari menghitung biaya produksi sampai dengan harga pokok dari produk tersebut, selain itu dari memanfaatkan limbah sampah tersebut, diharapkan mereka lebih bisa mengubah paradigma masyarakat untuk memaknai sampah sebagai sesuatu yang mempunyai nilai untuk dimanfaatkan kembali sekaligus mengurangi jumlah sampah nasional. Pada bank sampah, sampah organik akan didaur ulang menjadi kompos. Sementara sampah non-organik akan diolah kembali agar bisa bermanfaat secara ekonomis. Pembangunan bank sampah, juga dapat menjadi momentum untuk membina kesadaran kolektif masyarakat untuk memulai memilah, mendaur ulang, dan memanfaatkan sampah, karena sampah ternyata mempunyai nilai jual yang cukup baik.
PENGEMBANGAN GAME EDUKASI SISKOM ADVENTURE BERBASIS ANDROID PADA MATA PELAJARAN INFORMATIKA KELAS X DI SMK NEGERI 2 PADANG PANJANG Anggraini, Anggun; Kurniawan, Haris; Junaidi, Satrio
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 9 No. 3 (2025): JATI Vol. 9 No. 3
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v9i3.13382

Abstract

Game edukasi merupakan jenis permainan yang dirancang khusus untuk mendukung proses pembelajaran, namun tetap memberikan kesenangan dan hiburan bagi para pemainnya. Untuk mencapainya tujuan pembelajaran yang efektif maka dibutuhkannya game pendukung pembelajaran, karena kurangnya media pembelajaran dalam proses pembelajaran menyebabkan siswa merasa jenuh dan kurang minat dalam belajar. Untuk mengatasi permasalahan di atas, para peneliti mengembangkan sebuah permainan edukasi berbasis Android yang diharapkan dapat menjadi media pendukung atau tambahan untuk meningkatkan minat belajar siswa dan membuat proses pembelajaran menjadi lebih menyenangkan. Jenis penelitian ini menggunakan pengembangan atau Research and Deveploment (R&D). Dalam penelitian ini akan menggunakan model ADDIE yaitu analisis (Analysis), Perancangan (Design), pengembangan (Development), pengembangan (Implementation), dan evaluasi (Evalution).Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah produk game edukasi berbasis android pada materi sistem komputer mata pelajaran informatika kelas X DKV di SMK Negeri 2 Padang Panjang. Berdasarkan hasil menunjukkan tingkat validitas game edukasi validasi media memperoleh rata-rata 89,35% dengan kategori “Sangat Valid”dan validasi materi memperole rata-rata 90,97% dengan kategori “Sangat Valid”. Dari kepraktisan game edukasi yang di nilai oleh praktikalitas guru memperoleh ratarata 94,44% dengan kategori “Sangat Praktis” dan game edukasi yang dinilai oleh siswa memperoleh rata-rata 88,79% dengan kategori “Sangat Praktis”.
PENGARUH PRUDENCE, PERSISTENSI LABA, STRUKTUR MODAL DAN KEBIJAKAN DEVIDEN TERHADAP KUALITAS LABA Nurdianti, Aulia; Anggraini, Anggun
Jurnal Nusa Akuntansi Vol. 1 No. 3 (2024): Jurnal Nusa Akuntansi Volume 1 Nomor 3 September Tahun 2024
Publisher : Publika Citra Media

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62237/jna.v1i3.108

Abstract

This research aims to provide empirical evidence regarding the influence of Prudence, Earnings Persistence, Capital Structure and Dividend Policy on Earnings Quality. The Quality of Earnings variable is measured by the Quality of Earnings Ratio, Prudence is measured by the KNSV Index, Earnings Persistence is measured by the Profit Persistence Index, Capital Structure is measured by DAR & Dividend Policy is measured by DPR. This type of research is quantitative research with a population of LQ45 companies registered on the IDX for 2018-2022. The sample in this study used a purposive sampling method, obtaining 17 companies. The data analysis technique uses multiple linear regression analysis methods using the Eviews 10 software program. The research results show that Prudence, Profit Persistence, Capital Structure and Dividend Policy simultaneously have a significant effect on Earnings Quality. Prudence partially has no effect on Earnings Quality. Partial Profit Persistence has no effect on Earnings Quality. Capital Structure partially has a significant positive effect on Earnings Quality. Dividend Policy partially has no effect on Earnings Quality.
Pencatatan Sederhana untuk Meningkatkan Efisiensi dan Efektifitas Pengelolaan Keuangan pada UMKM Jawara Bojongsari Depok Indawati, Indawati; Anggraini, Anggun; Ruhiyat, Endang
Jurnal PKM Manajemen Bisnis Vol. 5 No. 2 (2025): Jurnal PKM Manajemen Bisnis
Publisher : Perhimpunan Sarjana Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37481/pkmb.v5i2.1511

Abstract

Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) play a crucial role in driving the local economy, yet many still struggle with effective financial management due to a lack of basic bookkeeping skills. This community service activity (PKM), titled "Simple Bookkeeping to Improve the Efficiency and Effectiveness of Financial Management for UMKM Jawara Bojongsari", aimed to address these challenges by equipping MSME actors with practical knowledge of simple financial recording methods. The program was conducted in April 2025 in Bojongsari Subdistrict, Depok City, and involved 15 lecturers from Universitas Pamulang as facilitators. A total of 25 MSME participants from the Jawara (Jaringan Wirausaha) Bojongsari network took part in the training. The implementation methods included material presentations, hands-on practice, group discussions, and Q&A sessions. As a result, participants gained a better understanding of financial recording practices such as income and expense tracking, ledger preparation, and basic financial planning. The activity significantly increased participants' financial awareness and confidence in managing their businesses. This PKM program demonstrated that structured and practical financial education can contribute positively to improving the financial literacy and operational efficiency of local MSMEs.
Peran Woman on Board Room Dalam Memoderasi Hubungan Antara Karakter Eksekutif dan Kompensasi Manajemen Terhadap Tax Avoidance Khoir, Oktah Nadiyatul; Anggraini, Anggun
AURELIA: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol 4, No 2 (2025): July 2025
Publisher : CV. Rayyan Dwi Bharata

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57235/aurelia.v4i2.6846

Abstract

Pajak merupakan sumber utama penerimaan negara yang berperan penting dalam pembangunan dan pemerataan sosial. Namun, praktik tax avoidance atau penghindaran pajak masih sering dilakukan oleh perusahaan, terutama yang memiliki struktur operasional kompleks. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakter eksekutif dan kompensasi manajemen terhadap tax avoidance, serta menguji peran moderasi woman on board room dalam hubungan tersebut. Penelitian difokuskan pada perusahaan sektor barang konsumen primer yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2019–2023, dengan alasan sektor ini memiliki kontribusi signifikan terhadap perekonomian nasional dan masih rawan praktik penghindaran pajak. Berdasarkan hasil analisis, ditemukan bahwa secara simultan karakter eksekutif dan kompensasi manajemen berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Secara parsial, karakter eksekutif dan kompensasi manajemen masing-masing berpengaruh negatif terhadap praktik tersebut. Temuan lainnya menunjukkan bahwa keberadaan perempuan di dewan direksi (woman on board room) memperkuat pengaruh negatif karakter eksekutif terhadap tax avoidance, yang berarti woman on board room berperan sebagai pemoderasi yang signifikan dalam hubungan tersebut. Namun, woman on board room tidak terbukti memoderasi hubungan antara kompensasi manajemen dan tax avoidance, karena interaksi antara keduanya tidak signifikan.