Claim Missing Document
Check
Articles

Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengolahan Limbah Jagung Menjadi Produk Olahan dan Kerajinan Tangan Imran, Supriyo; Indriani, Ria; Sirajuddin, Zulham; Arsyad, Karlena; Adam, Echan; Amin, Nur Silfiah; Saman, Widya Rahmawaty
Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal Vol 8, No 2 (2025): April 2025
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurdimas.v8i2.3622

Abstract

Ulapato B Village, located in Telaga Biru District, Gorontalo Regency, is one of the leading sectors of the Gorontalo Provincial government. Agriculture is a source of livelihood for people in this area. Corn is one of the farming programs that revives the people in the area. In Ulapato B Village, this corn commodity is very popular. However, corn production also produces waste, which if not managed properly can cause environmental problems. Stalks, seed coats, and cobs are some of the components of corn waste. Most people consider this waste as production residue that has no economic value. As a result, corn waste is often ignored or simply thrown away, which can harm the environment.  Therefore, skills are needed to process corn waste into useful products. So the method used in this service activity is to carry out training in processing corn waste into handicraft products, briquettes and biochar. From this training activity, the community showed a positive response, where the training participants were enthusiastic about processing corn waste and increasing their knowledge about the use of corn waste so that corn waste would not become environmental waste.  Keywords: biochar; briquettes; handycrafts; corn waste; ulapato B Abstrak: Desa Ulapato B yang terletak di Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo adalah salah satu sektor unggulan pemerintah Provinsi Gorontalo. Pertanian adalah sumber penghidupan masyarakat di daerah ini. Jagung adalah salah satu program usahatani yang menghidupkan masyarakat di daerah tersebut. Di Desa Ulapato B, komoditas jagung ini sangat populer. Namun, produksi jagung juga menghasilkan limbah, yang jika tidak dikelola dengan baik dapat menyebabkan masalah lingkungan. Tangkai, kulit biji, dan bonggol adalah beberapa komponen limbah jagung. Sebagian besar orang menganggap limbah ini sebagai sisa produksi yang tidak memiliki nilai ekonomi. Akibatnya, limbah jagung sering diabaikan atau dibuang begitu saja, yang dapat membahayakan lingkungan.  Oleh karena itu, diperlukan keterampilan dalam mengolah limbah jagung ini menjadi produk yang bermanfaat. Sehingga metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini yaitu dengan melaksanakan pelatihan dalam pengolahan limbah jagung menjadi produk kerajinan tangan, briket, dan biochar. Dari kegiatan pelatihan ini masyarakat menunjukkan respon yang positif, dimana peserta pelatihan antusias dalam mengolah limbah jagung dan menambah pengetahuan mereka tentang pemanfaatan limbah jagung sehingga limbah jagung tidak akan menjadi sampah lingkungan.Kata kunci: biochar; briket; kerajinan tangan; limbah jagung; ulapato B 
Community Empowerment: Utilization of Corn Waste Into Biochar for Organic-Based Soil Regeneration in Gorontalo Yamin, Mayasari; Imran, Supriyo; Indriani, Ria; Sirajuddin, Zulham
MALLOMO: Journal of Community Service Vol 5 No 2 (2025): Juni-November
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55678/mallomo.v5i2.2038

Abstract

Biochar application has been evaluated for various types of soil including sand, sandy loam, and clay loam such as soil conditions in Gorontalo Province. This community service aims to provide information related to the benefits of corn cob waste and increase the knowledge and insight of the Ulapato B Village community regarding the manufacture of biochar as a soil conditioner. This community service consists of several activities, namely counseling, direct practice related to the manufacture of biochar, assistance to the community, and monitoring and evaluation. Based on the results of the counseling that has been carried out, it has been able to increase the knowledge and insight of the Ulapato B community regarding the manufacture of biochar using corn cob waste as a raw material. In addition, this activity also increases the community's understanding of the benefits of corn cob waste which they initially only considered as goods that had no ecological information value. Judging from the evaluation stage that was carried out, the responses of the community service participants were positive for each material presented. The material for the stages of making biochar from corn cobs produced the highest percentage, reaching 87.5% and the lowest for the material on Data interpretation related to land area, corn production and the amount of cob waste per year of corn production specifically for data in Gorontalo Province and Indonesia in general, with a percentage of only 15%. This means that community service participants are more interested in direct demonstrations compared to data-based materials.
PENINGKATAN LITERASI EKONOMI PETANI HORTIKULTRA DALAM ANALISIS KELAYAKAN USAHATANI BERBAGAI KOMODITAS HORTIKULTURA DI KECAMATAN SUWAWA SELATAN Arsyad, Karlena; Sirajuddin, Zulham; Amin, Nur Silfiah
Jurnal Abdi Insani Vol 11 No 4 (2024): Jurnal Abdi Insani
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/abdiinsani.v11i4.1889

Abstract

Horticulture has great potential because compared to food crops, these plants can be harvested several times a year, making it a solution to improving people's welfare. The development of horticulture is expected to increase land productivity, encourage food diversification, and improve the economic welfare of farmers. However, obstacles in understanding horticultural farming analysis, especially in analyzing the profits and feasibility of farming, are obstacles in projecting the potential profits of horticulture as agricultural potential at the local level. KT Al-Hidayah faces one of the challenges in developing horticultural cultivation, namely a lack of understanding of farming analysis. So in-depth knowledge of this matter is needed in order to optimize strategies and decision making in farming. The methods implemented in this activity are training and mentoring. In training activities, the implementing team focuses on farming analysis and farmer group management. Then after the training activity, assistance is provided to optimize the results obtained in the training activity. There are still many participants who do not know about farming analysis before this activity is carried out. So that after training and mentoring, almost 100% of participants can understand farming analysis well and are willing to apply the knowledge gained to the business they run. So the expected output from this community service activity is that farmers can know and understand correctly how good farming analysis can be achieved, so that this can develop their farming business by obtaining the expected profits. Farming analysis training activities in order to optimize the dissemination of various types of horticulture farming provide benefits to horticultural farmers, where there is an increase in the ability to analyze farming based on post test results which show that 96.5% of participants are able to understand farming analysis well.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI EDUKASI PEMANFAATAN LIMBAH RUMAH TANGGA DENGAN METODE TAKAKURA DI DESA ILOHELUMA KABUPATEN BONE BOLANGO Apriliani, Silvana; R, St. Aisyah; Sirajuddin, Zulham; Azis, Muhammad Arief; Lamatenggo, Rezka; Manopo, Suslara Santika
Jurnal Abdi Insani Vol 11 No 4 (2024): Jurnal Abdi Insani
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/abdiinsani.v11i4.2086

Abstract

The Takakura method is a sustainable small-scale composting technique. The issue faced by the Iloheluma Village community is a lack of skills in managing household waste, leading to improper waste disposal, environmental pollution, and waste accumulation that degrades the village’s appearance. This community service activity aimed to enhance the community's understanding and skills in effectively managing household waste using the Takakura method. The activities involved observation, coordination, waste management counseling, and hands-on training. The results demonstrated an increase in the community's ability to manage waste, reduce waste accumulation, and raise awareness of proper waste management practices.
OPINI PETANI TENTANG INOVASI IRIGASI TETES PADA USAHATANI LABU MADU DI SUWAWA SELATAN: SEBUAH KAJIAN STUDI ATRIBUT INOVASI Akedo, Fajrin; Sirajuddin, Zulham; Suleman, Delvi
Agrinesia: Jurnal Ilmiah Agribisnis VOL 9, NO 3, 2025
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37046/agr.v0i0.31984

Abstract

Dalam proses penerapan teknologi pertanian, opini petani terhadap karakteristik inovasi sangat penting karena menjadi dasar pembuatan keputusan untuk menerima atau menolak sebuah inovasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tahap keputusan terhadap adopsi inovasi petani terhadap irigasi tetes dalam budidaya labu madu di Kecamatan Suwawa Selatan, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo, mengetahui opini petani terhadap inovasi tetes pada usahatani labu madu dalam konteks atribut inovasi. 9 orang petani labu madu menjadi informan pada penelitian ini. Metode yang digunakan adalah kualitatif. Coding dan categorizing adalah teknik analisis yang digunakan untuk memilah petani informan kemudian dikategorisasikan ke dalam variabel yang relevan. Analisis interaktif digunakan untuk menganalisis data secara dinamis dan fleksibel, dengan melibatkan peneliti dalam proses interpretasi dan pengolahan data secara terus menerus. Hasil analisis menunjukkan bahwa opini petani mengenai penerapan irigasi tetes menunjukkan beragam perspektif yang dipengaruhi oleh pengalaman dan pengetahuan. Dimana, tingkat penggunaan sistem irigasi tetes di Kecamatan Suwawa Selatan masih tergolong rendah, karena hanya sedikit petani yang mau mengadopsi inovasi irigasi tetes tersebut. Hal ini disebabkan oleh beberapa pertimbangan yang membuat petani berpikir ulang untuk menggunakan inovasi tersebut, seperti modal awal yang cukup besar.
KERAGAMAN ADOPSI PUPUK ORGANIK OLEH PETANI JAGUNG DI KECAMATAN SUWAWA SELATAN, GORONTALO Pratama, Rhamadan Rezki; Sirajuddin, Zulham; Adam, Echan
Agrinesia: Jurnal Ilmiah Agribisnis VOL 9, NO 3, 2025
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37046/agr.v0i0.31771

Abstract

Tantangan yang dihadapi oleh petani jagung di Indonesia, khususnya di daerah miskin pedesaan, adalah ketergantungan yang sangat tinggi terhadap pupuk kimia bersubsidi. salah satu solusi yang diperkenalkan melalui sistem penyuluhan pertanian adalah penggunaan pupuk organik. Tujuan penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui keragaman adopsi pupuk organik oleh petani jagung, dan (2) mengetahui karakteristik demografi yang berkorelasi dengan keragaman tersebut. Penelitian dilakukan di Kecamatan Suwawa Selatan di Provinsi Gorontalo. Pendekatan kuantitatif dengan desain penelitian deskriptif digunakan dalam penelitian ini, dengan jumlah responden 235 petani jagung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat adopsi pupuk organik petani jagung di Kecamatan Suwawa Selatan kurang maksimal. Hal tersebut dapat dilihat dari hanya 50% total keseluruhan lahan jagung di Kecamatan Suwawa Selatan yang menerapkan pupuk organik. Karakter sosial ekonomi petani memiliki korelasi yang baik dengan tingkat adopsi pupuk organik. Usia petani, pendidikan, pengalaman, luas lahan dan keaktifan kegiatan penyuluhan memiliki korelasi baik dan terbukti signifikan. Namun indikator tanggungan keluarga tidak memiliki korelasi dalam meningkatkan presentase diadopsinya pupuk organik.
Adopsi Pertanian Organik oleh Petani Hortikultura di Wilayah Pesisir: Adoption of Organic Farming by Horticultural Farmers in Coastal Areas Umahani, Maya Saputri; Sirajuddin, Zulham; Amin, Nur Silfiah
Perbal: Jurnal Pertanian Berkelanjutan Vol. 13 No. 3 (2025): Perbal: Jurnal Pertanian Berkelanjutan
Publisher : Fakultas Pertanian Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/perbal.v13i3.7112

Abstract

Petani hortikultura masih banyak menerapkan praktik pertanian modern yang berdampak negatif terhadap kesehatan, lingkungan, sumber daya alam, dan produktivitas tanaman. Oleh karena itu, diperlukan penerapan sistem pertanian berkelanjutan yang tidak hanya berorientasi pada peningkatan hasil produksi, tetapi juga pada pelestarian keanekaragaman hayati. Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis tahapan pengambilan keputusan dalam adopsi inovasi pertanian organik pada petani pesisir dan non-pesisir, serta (2) mengidentifikasi perbedaan tingkat adopsi inovasi tersebut di antara keduanya. Penelitian dilaksanakan pada Januari hingga Mei tahun 2025 di Kabupaten Bone Bolango, meliputi delapan kecamatan terpilih: Bone, Bone Pantai, Kabila Bone, Bone Raya, Bulawa, Bulango Utara, Bulango Timur, dan Bulango Selatan. Pendekatan yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif dengan data primer dan sekunder, melibatkan populasi sebanyak 3.450 petani hortikultura dan sampel sebanyak 100 responden. Analisis menggunakan uji Chi-Square menunjukkan adanya hubungan yang sangat signifikan antara lokasi petani (pesisir) dengan tingkat adopsi pertanian organik (pupuk organik). Hasil penelitian juga mengidentifikasi tujuh tahapan dalam proses adopsi inovasi pertanian organik mencakup; tanpa pengetahuan, pengetahuan, persuasive, keputusan (tidak mengadopsi), keputusan (mengadopsi), implementasi dan konfirmasi. Tahapan tersebut bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara kelompok petani adopter dan non-adopter. Horticultural farmers still widely apply modern agricultural practices that have a negative impact on health, the environment, natural resources, and crop productivity. Therefore, it is necessary to implement a sustainable agricultural system that is not only oriented towards increasing production, but also towards preserving biodiversity. This study aims to (1) analyze the stages of decision-making in the adoption of organic farming innovations among coastal and non-coastal farmers, and (2) identify differences in the level of adoption of these innovations between the two groups. The research was conducted from January to May in Bone Bolango Regency, covering eight selected subdistricts: Bone, Bone Pantai, Kabila Bone, Bone Raya, Bulawa, North Bulango, East Bulango, and South Bulango. The approach used was quantitative descriptive with primary and secondary data, involving a population of 3,450 farmers and a sample of 100 respondents. The analysis using the Chi-Square test showed a highly significant relationship between the location of farmers (coastal) and the level of adoption of organic farming (organic fertilizers). The results of the study also identified seven stages in the process of adopting organic farming innovations, including: no knowledge, knowledge, persuasion, decision (not to adopt), decision (to adopt), implementation, and confirmation. These stages aim to identify the differences between groups of farmers who adopt and those who do not.
Peningkatan Pengetahuan dan Keterampilan Petani dalam Menekan Cemaran Aflatoksin pada Jagung Hibrida Dahlan, Sakinah Ahyani; Sirajuddin, Zulham; Rahman, Rival
Prima Abdika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Volume 5 Nomor 1 Tahun 2025 (Maret)
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Flores Ende

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37478/abdika.v5i1.4938

Abstract

Aflatoxin is a type of fungus that infects corn kernels and can reduce their quality. Aflatoxin contamination can lead to a decline in corn prices at the collector level, negatively impacting farmers' income. To address this issue, efforts are needed to enhance farmers' understanding and skills in cultivation techniques and post-harvest handling to suppress aflatoxin growth. One of the measures taken is training farmers in Good Agricultural Practices (GAP) and Good Handling Practices (GHP). This program aims to expand farmers' knowledge and equip them with proper cultivation techniques and appropriate post-harvest handling methods. The training materials cover aflatoxin control strategies, suitable storage methods, and cultivation practices that help maintain corn quality. The training results indicate that this initiative positively contributes to increasing farmers' awareness and knowledge regarding the importance of applying correct techniques to prevent aflatoxin contamination. By implementing better techniques, farmers are expected to minimize the risk of corn price declines caused by aflatoxin contamination. This can help them maintain price stability and increase their income from higher-quality harvested corn.
Pengetahuan Petani Jagung Terhadap Pertanian Berkelanjutan untuk Mitigasi Perubahan Iklim di Desa Bonedaa Provinsi Gorontalo Hasan, Adelia; Imran, Supriyo; Sirajuddin, Zulham
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : Department of Agricultural Social Economics, Faculty of Agriculture, Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jepa.2024.008.02.27

Abstract

Meningkatkan pengetahuan petani terhadap pertanian berkelanjutan adalah pendekatan penting yang harus diketahui oleh petani jagung di Provinsi Gorontalo dalam mitigasi perubahan iklim. Penelitian ini bertujan untuk mengidentifikasi tingkat pengetahuan petani tentang praktik pertanian berkelanjutan, mengidentifikasi karakteristik petani yang relevan dengan pengetahuan pertanian berkelanjutan serta untuk mengidentifikasi tingkat korelasi petani terhadap keterlibatan petani dalam penyuluhan dan kelompok tani. Sebanyak 60 petani jagung yang ada di Desa Bonedaa Kecamatan Suwawa Selatan diwawancarai melalui kuesioner yang memuat pertanyaan terkait pengetahuan pertanian berkelanjutan. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif yang digunakan untuk mengidentifikasi sejauh mana praktik pertanian berkelanjutan dipahami oleh petani jagung. Uji statistik dilakukan untuk melihat apakah keterlibatan dalam kelompok tani dan penyuluhan pertanian berkorelasi terhadap pengetahuan petani jagung. Penilaian terhadap variabel pengetahuan dilakukan dengan menggunakan skala Likert. Hasil analisis data menunjukkan bahwa terdapat kurangnya pemahaman petani tentang berbagai aspek pertanian berkelanjutan, termasuk pengurangan penggunaan pestisida, pengurangan pembakaran limbah, pengurangan penggunaan pupuk kimia, pengurangan penggunaan herbisisda, pengolahan tanah minimal, tumpang sari,penggunaan pupuk organik serta rotasi tanaman. Penelitian ini mengidentifikasi adanya korelasi antara keterlibatan petani dalam penyuluhan dengan pengetahuan tentang pertanian berkelanjutan. Berdasarkan temuan ini, program penyuluhan pertanian perlu diperkuat untuk meningkatkan pemahaman petani terhadap pertanian berkelanjutan.
Persepsi Petani Terhadap Komponen Inovasi Dalam Good Agricultural Practice Jagung Hibrida Di Desa Suka Makmur Dai, Rahmawati; Rauf, Asda; Sirajuddin, Zulham
Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis Vol. 8 No. 3 (2024)
Publisher : Department of Agricultural Social Economics, Faculty of Agriculture, Brawijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21776/ub.jepa.2024.008.03.7

Abstract

Meskipun Gorontalo merupakan salah satu daerah dengan tingkat produksi jagung terbesar, tingkat produktivitasnya masih terhitung rendah sebab masih dibawah rata-rata nasional sebab kurangnya penerapan Good Agricultual Practice (GAP) dalam budidaya jagung. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi komponen-komponen inovasi pada budidaya jagung hibrida dalam GAP jagung, dan menganalisis persepsi petani terhadap komponen GAP yang di adopsi. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Suka Makmur Kecamatan Bulango Ulu, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo dengan menggunakan pendekatan mixed-method kualitatif dan kuantitatif, dengan model exploratory sequential. Wawancara mendalam terhadap informan, serta wawancara dengan kuisioner terhadap 60 petani jagung dilakukan melalui lensa teori Technology Acceptance Model (TAM) yakni aspek keuntungan (usefulness) dan kemudahan (ease of use). Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa terdapat 10 komponen inovasi pada budidaya jagung hibrida dalam GAP jagung, dimana jika 10 komponen ini dilakukan dengan baik dan sesuai dengan prosedur maka besar juga peluang dalam berhasilnya usahatani jagung. Terdapat komponen inovasi yang dianggap menguntungkan dan mudah dilakukan yaitu panen tepat waktu, pengendalian hama dan penyakit pada tanaman jagung, penggunaan benih jagung bermutu, pengeringan segera setelah panen, namun juga terdapat komponen yang dianggap tidak menguntungkan dan sulit dilakukan yaitu pembumbunan pada akar jagung dan penggunaan pupuk organik.Oleh karena itu, agar produktivitas jagung hibrida oleh petani dapat meningkat, dibutuhkan peran penyuluh pertanian agar dapat menysusun strategi penyuluhan yang sesuai dengan kebutuhan petani, yakni komponen inovasi yang dianggap tidak menguntungkan dan menyulitkan. Agar dapat meningkatkan potensi adopsi seluruh komponen GAP sehingga produktivitas jagung hibrida dapat lebih meningkat.