Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

STUDI PENINGKATAN KUAT LENTUR PAVING BLOCK SANDWICH DENGAN PENAMBAHAN SERAT PELEPAH KELAPA SAWIT David Sarana; Sofyan Sofyan; Fasdarsyah Fasdarsyah; Teuku Mudi Hafli; Siti Ramadani
Jurnal Teknologi Terapan and Sains 4.0 Vol 2, No 3 (2021): Jurnal Teknologi Terapan & Sains
Publisher : Jurnal Teknologi Terapan and Sains 4.0

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.1976/tts 4.0.v2i3.5779

Abstract

Paving block merupakan suatu komposisi bahan bangunan yang dibuat dari campuran semen portland atau bahan perekat hidrolis sejenis, air dan agregat halus dengan atau tanpa bahan lainnya. Kelemahan paving block adalah kuat lentur yang rendah dan sifatnya yang getas. Untuk memperbaiki kelemahan tersebut bisa dengan menambahkan serat (fiber) dalam adukan paving block. Pada penelitian ini serat yang digunakan adalah serat alam, yaitu serat pelepah kelapa sawit. Serat diambil dari limbah perkebunan kelapa sawit yang telah mengalami proses pada alat fiber press, serat dikeringkan dan dipotong sepanjang ± 2 cm. Variasi persentase serat terhadap berat volume pasir di dalam campuran adalah 0,5%, 1%, dan 1,5%. Hasil penelitian menunjukkan untuk setiap variasi persentase serat dapat meningkatkan kuat lentur paving block dan peningkatan terbesar pada variasi 1,5% sebesar 90,63% dari kuat lentur normal. Sehingga pemanfaatan serat pelepah kelapa sawit pada paving block bisa dikembangkan.
Comparison Analysis of Seismic Base Shear 23 Regencies in Aceh Province Based on SNI 03-1726-2012 and SNI 03-1726-2019 Rahmaini Rahmaini; Fitri Arianggi; Maizuar Maizuar; David Sarana; Khairullah Yusuf
International Journal of Engineering, Science and Information Technology Vol 2, No 3 (2022)
Publisher : Master Program of Information Technology, Universitas Malikussaleh, Aceh Utara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (521.272 KB) | DOI: 10.52088/ijesty.v2i3.310

Abstract

Aceh is one of the most earthquake-prone regions in Indonesia. It is, therefore, essential to design seismic resistance structures according to applicable standards. To reduce damage to building structures, the Indonesian government has updated the seismic-resistant design code for building and non-building structures. The seismic resistant design standard has been updated from SNI 03-1726-2012 to SNI 03-1726-2019 due to a significant change in spectrum response data. The purpose of this study was to evaluate and compare the impacts on the seismic base shear and the cross-sectional area of columns, beams, and tie beams of buildings in 23 regencies in Aceh Province based on SNI 03-1726-2012 and SNI 03-1726-2019. A typical five-story office building with medium-type soil is used in the study. For structural analysis, a particular moment-resistant frame was considered. The determination of the design response spectra is carried out by using coordinates and soil types through the website “indo spectra”. The method used is spectrum response analysis. Some different requirements in the two standards include the spectrum response curve, mass participation, and dynamic base shear. The study’s results revealed that the dynamic base shear in Sabang City had grown by 192.05 percent. Aceh Barat Daya Regency was observed to have the smallest increase in dynamic base shear, which was only 8.16 percent. The required cross-sectional area of structural columns, beams, and tie beams in Sabang City increased by 96%, 40%, and 44.44%, respectively; in the meantime, the required cross-sectional area of columns, beams, and tie beams in several regencies in Aceh province remained unchanged.
The Effect of The Use Of Foam Agent and Clam Shell Powder on The Compressive Strength and Absorbency of Concrete Teuku Ikmal; Sari Indah Manik; Khairullah Yusuf; David Sarana; Amalia Amalia
International Journal of Engineering, Science and Information Technology Vol 2, No 3 (2022)
Publisher : Master Program of Information Technology, Universitas Malikussaleh, Aceh Utara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (268.162 KB) | DOI: 10.52088/ijesty.v2i3.315

Abstract

A foaming agent is a concentrated solution of surfactant material that must be dissolved in water before mixing with other concrete material. The foaming agent is used to produce lightweight concrete with a density is £ 1.900 kg/m³. Using foam agents may affect the compressive strength and absorbency of the concrete. Hence, adding clam shells is expected to improve the compressive strength of the foam concrete. In addition, it is also essential to investigate the effects of utilizing foam agents and clam shells on the density of the foam concrete. Nine concrete mixes namely 1 variation of standard concrete, four variations of concrete mixes with foam agent, and four variations of concrete with foam agent and calm shell have been studied to investigate the parameters.The variation of foam agents in the eight concrete mixes were 5%, 10%, 15%, and 20% by water weight. The last four variations contained clamshell of 5% by weight of fine aggregate. The foam agent wasfoamingduced by mixing with a ratio of water and foam agent of 40:1. The experimental results show that at the variation of 20% foam agent, the density reduced by 34.55% and 26.89% for foam concrete with and without clam shell compared to normal concrete. I contrast, adding clamshell also lowered down the compressive strength of foam concrete by 79.86% and 74.96% for the variations. Meanwhile, the highest absorption rate of 1.65% or increased about 6.45% from normal concrete occurred at a variation foam agent of 15% mixed with clamshell. It was concluded that the use of clam shell in the foam concrete seems to decrease the strength of the foam concrete. However, in terms of density, the use of clam shells benefits foam concrete by lowering the self-weight of concrete.
WORKSHOP DAN PENDAMPINGAN TUKANG PLESTER DAN ACIAN DI DESA BINAAN UTEUNKOT KOTA LHOKSEUMAWE Syibral Malasyi; Mukhlis; Fasdarsyah; Teuku Muda Hafli; M. Fauzan; David Sarana
RAMBIDEUN : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 2 (2023): Rambideun: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Al Muslim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51179/pkm.v6i2.1625

Abstract

Uteunkot Village is one of the villages in Lhokseumawe City and is a fostered village of Malikussaleh University. Over time, the increase in population has had an impact on changes in land use in Uteunkot Village, initially there was a lot of idle and unused land, but the increasing number of requests for residential houses has increased the number of residential buildings in Uteunkot Village. The increase in residential houses in Uteunkot Village was not matched by builders, especially plasterers and wall coating, to spruce up the appearance of the village's residential houses. Plaster work is covering walls (concrete, red brick, brick, light brick) with a layer of sand mixed with cement. Meanwhile, the wall coating job is to coat the plaster that has been attached to the wall with cement to smooth the surface. Therefore, there was a need for training in the plaster and coating process for builders in Uteunkot Village. The method used in this activity was by counseling in the form of providing theoretical view of the positive impact in the field of plaster and building coating. Then, proceed with a good and correct plastering and wall coating process.
Analisis Beban Gempa Pada Gedung A1 Pemondokan Upt. Asrama Haji Embarkasi Aceh Dengan Metode Statik Ekivalen (SNI 1726-2019) Ferry Farhany; Munirul Hady; Bunyamin; David Sarana
Journal of Planning and Research in Civil Engineering Vol. 2 No. 2 (2023): Juli
Publisher : Universitas Iskandar Muda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55616/prince.v2i2.497

Abstract

Bangunan gedung dituntut mampu bertahan dalam menahan beban yang terjadi dan dapat memberikan kenyamanan kepada penghuninya sesuai dengan yang direncanakan. Objek penelitian ini adalah Bangunan Gedung A1 Pemondokan Asrama Haji Embarkasi Aceh yang terletak di Jalan Teuku Nyak Arif, Kecamatan Kuta Alam. Tujuan penelitian ini melihat kukuatan struktur gedung merespon gaya gempa, berdasarkan data gempa Simeulue I dengan magnitudo 8,3 SR. Tinjauan penelitian ini berupa deformasi, displacement dan simpangan antar tingkat. Permasalahan dalam penelitian ini bagaimana ketahanan struktur gedung. Penelitian ini menggunakan metode Statik Ekivalen dengan pengolahan datanya menggunakan software ETABS v20. Dari hasil analisis diperoleh bahwa kekuatan geser dasar akibat beban gempa sebesar 2,47x10-6 kN untuk arah x dan 2302,1099 kN untuk arah y. Perpindahan lateral maksimum terbesar yaitu 0.056 mm untuk arah x dan 4.302 mm untuk arah y, sehingga menyebabkan interstory drift dari setiap kombinasi pembebanan struktur bangunan ini masih dalam batas yang diizinkan oleh standar bangunan tahan gempa (SNI 1726:2019)
ANALISIS RESPON SPEKTRA TERHADAP PERCEPATAN GERAKAN TANAH AKIBAT GEMPA ACEH TAHUN 2010-2013 David Sarana; Taufiq Saidi; Muttaqin Hasan
JURNAL TEKNIK SIPIL Vol 4, No 3 (2015): Volume 4, Nomor 3, Mei 2015
Publisher : Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract : In recent years there has been a lot of big quake in Indonesia, where Aceh is one of the provinces in Indonesia which is frequently hit by earthquakes. The earthquake has caused a lot of structural failure in the building. Therefore, the government through National Standardization Agency has published Earthquake Resistance Planning Procedures forStructural Building and Non-Structural Building (SNI 1726:2012) replaces The Resistance Earthquake Planning Standards for Structural Building (SNI 03-1726-2002). With the new standard, this study is to determine the comparisons between response spectra based on Aceh earthquake in 2010 - 2013 and response spectra of SNI 1726:2012, in addition the author alsocan formulate a graph of response spectra based on ground motion data for several major earthquake events in the province of Aceh. Ground motion data used was the earthquake that occurred in the province of Aceh in 2010 until 2013. The results showed that the maximum value of spectral acceleration based on response spectra of Aceh earthquake event in 2010 - 2013 was very small compared to the maximum value of spectral acceleration based on response spectra of SNI 1726:2012.Keywords : Aceh Earthquake, Ground Motion, Response Spectra, SNI 1726:2012Abstrak: Dalam beberapa tahun terakhir telah banyak terjadi gempa besar di wilayah Indonesia, yang mana Aceh adalah salah satu provinsi di Indonesia yang sering dilanda gempa. Kejadian gempa tersebut telah menyebabkan banyak terjadinya kegagalan struktur pada bangunan. Oleh karena itu pemerintah melalui Badan Standardisasi Nasional telah menerbitkan Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung (SNI 1726:2012) menggantikan Standar Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung (SNI 03-1726-2002). Dengan adanya standar baru ini, maka penelitian  ini dilakukan untuk mengetahui besarnya perbandingan antara respon spektra berdasarkan event gempa Aceh Tahun 2010-2013 dengan  respon spektra SNI 1726:2012, disamping itu penulis juga dapat memformulasikan grafik respon sepktra dari data percepatan tanah untuk beberapa event gempa besar di Provinsi Aceh. Data percepatan tanah akibat gempa yang digunakan adalah gempa yang terjadi di Provinsi Aceh pada tahun 2010 sampai tahun 2013. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai maksimum spectra acceleration berdasarkan respon spektra event gempa Aceh tahun 2010 - 2013 sangat kecil dibandingkan nilai maksimum spectra acceleration berdasarkan  respon  spektra SNI 1726:2012.Kata kunci : Gempa Aceh, Percepatan Tanah, Respon Spektra, SNI 1726:2012
Analisis Kinerja Lalu Lintas Simpang Tak Bersinyal (Studi Kasus: Simpang Elak Kota Lhokseumawe) M, Mukhlis; Malaysi, Syibral; Mirza, Ichsan; Hafli, Teuku Mudi; Sarana, David
Malikussaleh Journal of Mechanical Science and Technology Vol. 7 No. 2 (2023): Malikussaleh Journal of Mechanical Science and Technology
Publisher : E-Journal Universitas Malikussaleh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/mjmst.v7i2.13809

Abstract

Simpang Elak kota Lhokseumawe merupakan simpang yang letaknya di jalan Nasional yaitu jalan Medan - Banda Aceh yang merupakan jalan lintas provinsi. Simpang Elak Kota Lhokseumawe melayani arus lalu lintas dari berbagai arah yaitu jalan lintas Medan - Banda Aceh, dan jalan Elak.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya kinerja Simpang. Adapun survei arus lalu lintas yang dilakukan selama 1 minggu dimulai dari jam 07.00 - 18.00 WIB. Dan dilanjutkan dengan pengambilan data geometrik, selanjutnya dilakukan analisis kinerja simpang menggunakan Pedoman kapasitas Jalan Indonesia dan pengukuran tingkat pelayanan diukur berdasarkan PKJI 2014. Dari hasil analisis yang dilakukan dengan menghitung lalu lintas harian rata-rata selama 1 minggu menunjukkan volume lalu lintas sebesar 2217 skr/jam dengan kapasitas simpang 4618 skr/jam, derajat kejenuhan adalah 0.48 dan tundaan adalah 9.41 det/skr dengan tingkat pelayanan C. Derajat kejenuhan yang didapat masih dibawah  batas minimal nilai derajat kejenuhan kurang dari 0.85 yaitu sebesar 0.48 menunjukkan bahwa kinerja simpang tersebut masih terkendali dengan karakteristik arus lalu lintas arus stabil, tetapi kecepatan gerak kendaraan dikendalikan. Dari hasil yang didapat maka simpang Elak kota Lhokseumawe masih belum perlu dilakukannya perbaikan desain simpang, karena derajat kejenuhan simpang Elak Kota Lhokseumawe masih di bawah batas minimal yang ditetapkan PKJI 2014.
Analisis Kinerja Ruas Jalan Akibat Hambatan Samping: Studi Kasus Pasar Tradisional di Kota Medan Malasyi, Syibral; Mukhlis, M; Anjella, Eva; Fauzan, M; Mudi Hafli, T; Sarana, David; Fasdarsyah, F
Malikussaleh Journal of Mechanical Science and Technology Vol 7, No 1 (2023): Malikussaleh Journal of Mechanical Science and Technology
Publisher : Malikussaleh University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/mjmst.v7i1.12602

Abstract

Road of Kapten Muslim Medan City is quite congested. due to the road is located in the area of many shops and trades that are not efficient in conducting buying and selling transactions. Primary data such as road geometrics, traffic volume, side obstacles, and speed. Based on the results and discussion, the highest side obstacle on this section of Jalan Kapten Muslim has an event weight frequency of 1087.8. This value is included in the class of very high side obstacles. The effect of obstacles on capacity is seen from the decrease in capacity before the side obstacle of 6,600 skr / hour with a Dj value of 0.47 and with side obstacles to 6,072 skr/ hour with a Dj value of 0.51. Thus, the level of road service for both is C. Thus, there is a decrease in capacity due to side barriers that can affect the performance of the road.
Analisa “What If” Sebagai Metode Antisipasi Keterlambatan Durasi Proyek Pembangunan Gedung A Dinas Perumahan Rakyat Dan Kawasan Permukiman Banda Aceh Hirzi, Muhammad; Dedek Ariansyah; David Sarana
Jurnal Perencanaan dan Penelitian Teknik Sipil Vol 3 No 1 (2024): Maret
Publisher : Universitas Iskandar Muda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55616/prince.v3i1.726

Abstract

Proyek adalah suatu kegiatan investasi yang menggunakan faktor–faktor produksi untuk menghasilkan barang dan jasa tertentu yang dapat diharapkan dapat memperoleh keuntungan dalam suatu periode tertentu. Penjadwalan proyek merupakan salah satu elemen perencanaan yang memberikan informasi tentang jadwal perencanaan dan kemajuan dalam hal kinrja tenaga kerja, sumber daya biaya, peralatan, dan material serta rencana durasi proyek dan progress waktu dalam penyelesaian suatu proyek. Proyek Pembangunan Gedung A Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Aceh ini dilakukan oleh Dinas Permukiman Provinsi Aceh (Dinas Perkim) yang bertujuan sebagai suatu inovasi, bentukdukungan, dan sebagai bukti dalam merealisasikan gerakan bangunan ramah lingkungan (Go Green) di wilayah Aceh. Tujuan dalam penelitian ini adalah mendapatkan gambaran serta menentukan opsi dan metode pengurangan waktu kritis yang optimal pada item-item pekerjaan tersebut. Manfaat dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui keterlambatan pengerjaan dalam suatu proyek dan dapat memproyeksikannya. Ruang Lingkup masalah pada penelitian ini adalah sebagai berikut: Data yang digunakan yaitu dokumen; Rencana Anggaran Biaya (RAB), Penjadwalan, dan data Ketenaga kerjaan proyek tahap 1 (satu) tahun anggaran 2021. Metode Penelitian menggunakan metode CPM.Analisis data menggunakan metode analisa deskriptif. Analisa berarti data yang sudah ada diolah sedemikian rupa sehingga menghasilkan hasil akhir yang dapat disimpulkan.Hasil yang dicapai tidak ada keterlambatan pada pembangunan struktur dari durasi 90 hari pada time schedule setelah dilakukan penelitian mengunakan microsoft project terjadi pengurangan durasi menjadi 64 hari jadwal pelaksanaan pekerjaan pada kontrak pekerjaan sehingga hasil analisis tidak perlu dilakukan penambahan jam kerja dan tenaga kerja.
Pelatihan Pembuatan Biogas dari Limbah Rumah Tangga pada Komunitas Ibu PKK di Kota Lhokseumawe Malasyi, Syibral; Fauzan, M.; Mukhlis, Mukhlis; Sarana, David; Mudi, Teuku; Fasdarsyah, Fasdarsyah
Center of Knowledge : Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Masyarakat Volume 4 Nomor 1 Februari 2024
Publisher : Pusdikra Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51178/cok.v4i1.1998

Abstract

Kota Lhokseumawe, Aceh, Indonesia, menghadapi tantangan dalam pengelolaan limbah rumah tangga yang terus meningkat seiring pertumbuhan populasi. Limbah rumah tangga yang tidak terkelola dengan baik berkontribusi pada polusi lingkungan dan masalah kesehatan. Komunitas ibu PKK di kota ini memiliki potensi besar untuk berperan aktif dalam mengelola limbah rumah tangga dan memanfaatkan energi alternatif seperti biogas. Pengabdian kepada masyarakat ini berfokus pada pelatihan pembuatan biogas dari limbah rumah tangga untuk ibu-ibu PKK di Lhokseumawe. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu-ibu PKK dalam mengolah limbah rumah tangga menjadi biogas, yang dapat digunakan sebagai sumber energi ramah lingkungan. Metode yang digunakan adalah Participatory Action Research (PAR), yang melibatkan partisipasi aktif ibu-ibu PKK dalam seluruh tahapan pelatihan, mulai dari perencanaan hingga evaluasi. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan bahwa peserta pelatihan memiliki pemahaman yang baik tentang konsep dan teknik pembuatan biogas, serta mampu menerapkannya di rumah masing-masing. Sebanyak 75% peserta berhasil memanfaatkan biogas, dengan manfaat ekonomi dan lingkungan yang signifikan, seperti pengurangan biaya energi dan penurunan emisi gas rumah kaca. Pelatihan ini diharapkan dapat memberikan dampak positif yang berkelanjutan bagi komunitas Lhokseumawe, meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan kesehatan lingkungan.