Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Media Pustakawan

kompetensi dan sertifikasi pustakawan: ditinjau dari kesiapan dunia pendidikan ilmu perpustakaan Ninis Agustini Damayani
Media Pustakawan Vol 18, No 3 (2011): September
Publisher : Perpustakaan Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.173 KB) | DOI: 10.37014/medpus.v18i3.826

Abstract

Globalisasi di awal millennium ini ditandai dengan keterhubungan antar manusia di negara yang berbeda dalam sebuah jaringan (online) atau konvenrgensi antara komputer pribadi, di mana setiap individu dapat menjadi komunikator sekaligus komunikate tanpa menghiraukan jarak antara mereka sehingga memungkinkan mengerjakan sebuah materi digital secara bersamaan. Hal ini mengakibatkan muncul banyak informasi yang tentu saja sangat beragam. Banyaknya informasi tersebut menghasilkan sebuah ledakan informasi sehingga dibutuhkan seseorang yang dapat mengelola informasi, menentukan informasi yang dibutuhkan, menyeleksi, mengorganisasikan informasi, menyebarkan dan melestarikannya. Profesi yang menjalankan hal tersebut adalah pustakawan, sehingga peran Penyelenggara Pendidikan Ilmu Perpustakaan dan Informasi menjadi penting karena merupakan “penghasil” pustakawan.  Kompetensi pustakawan meliputi kompetensi mengumpulkan informasi (collection information), processing information, disseminating of information, preserving of information. Penyelenggara Pendidikan Ilmu Informasi dan Perpustakaan memiliki peran besar untuk menghasilkan pustakawan­pustakawan yang memi liki kompetensi yang sanggup menjawab tantangan dan persaingan global. Namun tak kalah penting tangan­tangan dingin dan pengalaman para pustakawan senior di tempat mereka bekerja akan melengkapi pengetahuan, keterampilan, serta sikap perilaku mereka agar  sesuai standar yang ditetapkan. Penyelenggara Pendi dikan Ilmu Informasi dan Perpustakaan di Indonesia berjumlah lebih kurang 23 dan terdiri dari jenjang D3, S1, dan S2.  Meski masing­masing Program Studi Ilmu Pepustakaan ini tidak berada pada Fakultas yang sama, seperti JIIP UNPAD dibawah FIKOM, sedang JIIP UI dibawah FIB dll, namun perbedaan tersebut justru merupakan nilai tambah bagi masing­masing PRODI yang akan memberi warna  khas pada lulusannya.
Co-Authors - Sukaesih Adeline, Intania Agung Budiono Agung Budiono Agus Rusmana Agus Rusmana Andi Febri Herawati Anindya, Talitha Arief Wicaksono, Arief Asep Saeful Rahman Asep Saeful Rohman Asep Saeful Rohman Atwar Bajari Besthari, Bian Bian Besthari Dadang Rahmat Hidayat Deddy Mulyana Dhea Shena Oktaviananda Edwin Rizal Eka Evriza eka evriza, eka Elnovani Lusiana Encang Saefudin Encang Saepudin Encang Saepudin Encang Saepudin Evi Nursanti Rukmana Evi Nursanti Rukmana, Evi Nursanti Fatma, Riska Fauziah, Mayang Rumaisha Nur Feliza Zubair Fina Nurul Zakiyyah Hanny Hafiar Herlina Agustin Hilal, Ilham Samsul I Nyoman Sedana I Nyoman Sedana, I Nyoman Ilham Gemiharto Iskandar , Johan Jainal Ihsan Kaenuwihanulah Jenny Ratna Suminar Jevon Joenesty Mauladhy Khoerunnisa, Lutfi Kurniasih, Erni kusnandar kusnandar Kuswarno , Engkus Lusia, Amelita Lutfi Khoerunnisa Mas’Amah Mas’Amah Mauladhy, Jevon Joenesty Mayang Rumaisha Nur Fauziah McArthur, James M.B. Nani Adeliny, Nani Neneng Komariah Neneng Komariah Neneng Komariah Nofha Rina Nugraha Dwi Saputra Nugroho Dwi Hananto, Nugroho Dwi Nurcahyani, Hestianna Nurmustafha, Nida Oktaviananda, Dhea Shena Pawit M Yusup Pawit M. Yusup, Pawit M. Rahmat Alifin Valentino Rahmat Alifin Valentino Reinanda, Adella Virginia Ricky Hardiyanto Rina Latifah, Siti Riska Fatma Rully Khairul Anwar Safitri, Arroyya Nur Saleha Rodiah Salsabila Maharani Putri Samson CMS Santi Susanti Santi Susanti, Santi Seira Sahla Aghisni Siti Karlinah Sukaesih Sukaesih, Sukaesih Sukaesih, - Susie Perbawasari Syahid, Fakhrie Nuryana Syifa Naufal Qisty Tedjakumala, Ingrid Teguh Husodo Tine Silvana Rachmawati Tine Silvana Rachmawati Tine Silvana Rachmawati Tine Silvana, Tine Ute Lies Siti Khadijah Wina Erwina Yanti Setianti Yunus Winoto Yunus Winoto Zein Mufarrih Muktaf, Zein Mufarrih Zinda Adinta Sari