Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH HARGA PROMOSI DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN MENGGUNAKAN LAYANAN GRAB-FOOD DI BANDUNG Asep Dedy; Ade Mubarok; Dhea Elita Futri; Bambang Sukajie
Service Management Triangle: Jurnal Manajemen Jasa Vol 4 No 1 (2022): Service Management Triangle: Jurnal Manajemen Jasa
Publisher : Program Magister Manajemen Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, promosi dan kualitas pelayanan terhadap keputusan menggunakan layanan Grab-Food pada masyarakat kecamatan Kiaracondong Bandung. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Analisis yang digunakan adalah analisis jalur. Pada penelitian ini yang menjadi karakteristik responden adalah usia, pekerjaan dan jenis kelamin responden. Hasil penelitian dari penelitian ini bahwa adanya pengaruh secara signifikan antra harga, promosi dan kualitas pelayanan terhadap keputusan menggunakan layana Grab-Food pada masyarakat kecamatan Kiaracondong Bandung dengan didapatkan standardized coeffesient beta harga yaitu 0,310, variabel promosi sebesar 0,295 dan kualitas pelyanan sebesar 0,162. Hasil uji f ini ditunjukan oleh nilai fhitung lebih besar dari ftabel atau hasil menunjukan 12,654 > 2,14. Dan nilai signifikansi harga 0,002, promosi 0,003 dan kualitas pelayanan 0,066 masing < 0,1.
Penerapan Algoritma K-Means untuk Menentukan Kelas Unggulan di SMP Pelita Bandung N Novi; Ade Mubarok
INFOMATEK Vol 23 No 2 (2021): Volume 23 No. 2 Desember 2021
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/infomatek.v23i2.4351

Abstract

Kelas Unggulan pada SMP Pelita Bandung merupakan program yang dilakukan oleh pihak sekolah untuk meningkatkan kualitas siswanya. Kelas unggulan yang telah dibentuk dirasa masih kurang efektif sehingga kesulitan untuk menentukan nilai siswa-siswi untuk dimasukan ke kelas unggulan.Salah satu untuk mengatasi masalah yang ada adalah dengan menggunakan penerapan Data Mining yang bisa digunakan untuk pengolahan data menjadi sumber informasi strategis dan lebih mudah bagi sekolah menyeleksi siswa masuk kelas unggulan maka peneliti ini menggunakan metode Algoritma K-Means Clustering. Sebagai penerapan metode clustering untuk data perhitungan algoritma K-Means yang digunakan adalah nilai siswa dan masing-masing data nilai digunakan sebagai atribut. Data yang diambil yaitu 119 data yang dibagi menjadi 3 cluster, Pada cluster pertama dengan rata-rata terendah akan dimasukan ke dalam kelas C sebanyak 42 siswa, pada cluster kedua dengan rata-rata sedang akan dimasukan ke dalam kelas B sebanyak 37 siswa, sedangkan pada cluster ketiga dengan nilai rata-rata tertinggi akan dimasukan ke dalam kelas A sebanyak 40 siswa. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa algoritma k-means mampu menghasilkan pemilihan dan pembagian kelas unggulan sesuai nilai kemampuan siswa di SMP Pelita Bandung.
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMA SUBSIDI BERAS SEJAHTERA PADA KELURAHAN CIBEUNYING DENGAN METODE ANALITYCAL HIERARCHY PROCESS (AHP) Ade Mubarok; Sandi Cahyadi
Jurnal Tekno Insentif Vol 13 No 2 (2019): Jurnal Tekno Insentif
Publisher : Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah IV

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1015.152 KB) | DOI: 10.36787/jti.v13i2.139

Abstract

Abstrak - Proses seleksi adalah serangkaian langkah kegiatan yang digunakan untuk memutuskan apakah calon penerima subsidi diterima atau tidak. Tujuan dari sistem penunjang keputusan seleksi penerima subsidi beras sejahtera (RASTRA) ini yaitu untuk membantu bagian Kasi Pemberdayaan Masyarakat dalam melakukan proses seleksi yang cepat dan tepat yang sesuai dengan beberapa kriteria yaitu, jumlah penghasilan, jenis pekerjaan, jumlah tanggungan, umur dan kepemilikan rumah. Oleh sebab itu, peneliti menggunakan metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) untuk menyelesaikan permasalahan yang ada. Metode ini dipilih karena suatu bentuk model pendukung keputusan dimana peralatan utamanya adalah sebuah hierarki fungsional dengan input utamanya persepsi manusia, yakni dalam hal ini adalah orang yang ahli dalam permasalahan proses seleksi calon seleksi penerima subsidi beras sejahtera Hasil dari penelitian ini adalah berupa aplikasi sistem pendukung keputusan seleksi yang dibangun sebagai alat bantu untuk penentuan berhak tidaknya warga untuk mendapatkan subsidi. Abstract - The selection process is a series of activity steps used to decide whether prospective recipients of subsidies are accepted or not. The purpose of the decision support system for selection of recipients of prosperous rice subsidies (RASTRA) is to assist the Community Empowerment Section in conducting a quick and precise selection process that is in accordance with several criteria, namely, the amount of income, type of work, number of dependents, age and home ownership. Therefore, researchers use the Analyticalcal Hierarchy Process (AHP) method to solve existing problems. This method was chosen because of a form of decision support model in which the main equipment is a functional hierarchy with the main input of human perception, ie in this case an expert in the problem of the selection process for the selection of prospective recipients of prosperous rice subsidies. The results of this study are in the form of the application of a selection decision support system that was built as a tool for determining whether citizens are entitled to subsidies.
Aplikasi Pengaduan Masyarakat Terhadap Infrastruktur Bebasis Android Pada Desa Sindangsari Teguh Sumarno; Ade Mubarok
Competitive Vol. 16 No. 2 (2021): Jurnal Competitive
Publisher : Politeknik Pos Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36618/competitive.v16i2.1487

Abstract

Pengaduan saat ini umumnya masih menggunakan tatap muka sehingga masyarakat harus datang ke instansi tersebut untuk melakukan pengaduan. sedangkan masyarakat banyak yang tidak tau tentang birokrasi pemerintahan desa hal ini menjadi masalah terjadinya kesalahan pengaduan masyarakat yang tidak sesuai jalur birokrasinya, sehingga pengaduan masyarakat kurang ditanggapi oleh pihak desa. Karena itu penulis tertarik untuk memberikan sebuah solusi dari persoalan tersebut maka dibuatlah aplikasi pengaduan masyarakat. Semoga dengan dibuatnya aplikasi pengaduan masyarakat dapat memudahkan masyarakat untuk melakukan pengaduan tanpa harus datang ke desa dan pengaduan dapat disampaikan sesuai jalur birokrasi desa. Pada sistem ini, aplikasi android hanya dapat diakses oleh user yaitu masyarakat , sedangkan untuk admin nya sendiri menggunakan web untuk mempermudah dalam pengolahan data pengaduan dari masyarakat dan pembuatan berita. adapun peneliti menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle) dalam melakukan perancangan aplikasi dengan model proses Waterfall. Dalam penelitian ini selain memaparkan kajian teori sebagai dasar penyusunan, peneliti juga akan membahas mengenai perancangan sistem dan pembuatan aplikasi mobile android sehingga diharapkan dapat membantu kinerja desa dalam menangani pengaduan dari masyarakat dengan lebih mudah dan cepat.
PENGARUH REKRUTMEN DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN MEBEUL PT. TISCHLERZENTRUM BANDUNG Edi Setiadi; Asep Dedy; Ade Mubarok; Bambang Sukajie
Jurnal Sains Manajemen Vol 4 No 2 (2022): Jurnal Sains Manajemen
Publisher : LPPM Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jsm.v4i2.681

Abstract

Sumber daya manusia adalah bagian penting dalam sebuah perusahaan untuk mencapai tujuan perusahaan. Salah satu cara untuk meningkatkan performansi karyawan agar dapat dicapai dengan baik dengan melakukan rekrutmen yang baik dan memberikan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rekrutmen dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan mebeul di PT Tischlerzentrum Bandung. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif verifikatif. Sumber data yang digunakan yaitu data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, studi kepustakaan dan kuesioner. Jumlah sampel yang diambil kepada 30 responden menggunakan metode non probability sampling dengan teknik sensus. Analisis data yang digunakan adalah uji regresi linear sederhana, uji hipotesis yaitu uji t, dan uji koefisien determinasi. Hasil analisis deskriptif menunjukan bahwa rekrutmen dan kepuasan kerja yang disampaikan dapat membantu pekerjaan dalam kinerja karyawan pada perusahaan. Kemudian karyawan selalu berusaha menerapkan hasil kepuasan pekerjaan dan pengetahuan semakin bertambah. Berdasarkan hasil penelitian verifikatif menunjukan hasil uji t terdapat pengaruh yang signifikan antara rekrutmen dan kepuasan terhadap kinerja karyawan. Hubungan rekrutmen dan kepuasan terhadap kinerja karyawan termasuk kategori kuat.
Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah Mikro (Studi Kasus PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Unit Sukajadi Bandung) Ersha Faturochman; Ade Mubarok
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i4.2409

Abstract

Banking is one of the sectors of the economy that meets and serves its customers every day. The pros and cons of these financial institutions cannot be separated from the policies and treatment of employees to their customers. quality of service that makes customers feel satisfied and feel well served. The purpose of this study was to determine the effect of service quality and customer satisfaction on micro customer loyalty (Case Study of PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Sukajadi Bandung Unit). The population in this study amounted to 101 people with non-probability sampling techniques and the type used was purposive sampling with a total of 30 people. This type of research is descriptive verification research. The statistical instrument used was regression analysis using validity, reliability, and normality tests. The results showed that service quality has a positive and significant effect on micro customer loyalty, customer satisfaction has an effect but not significant, while the analysis results of service quality and customer satisfaction on micro customer loyalty simultaneously have a positive and significant effect.
Game Tebak Gambar Sebagai Media Pembelajaran Untuk Anak Usia Dini Andhika Mega Pradana; Ade Mubarok
Jurnal Sistem Informasi dan Ilmu Komputer Vol. 1 No. 2 (2023): Mei: Jurnal Sistem Informasi dan Ilmu Komputer
Publisher : Universitas Katolik Widya Karya Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59581/jusiik-widyakarya.v1i2.226

Abstract

Many games are starting to appear that are less educational and less suitable to be played which have a bad impact on children, as well as the lack of parental supervision of children in excessive use of gadgets. the need for a media that can unite two elements, namely game play and learning, therefore an educational game application is made that uses construct 2 and coreldraw which serves as the interface design processor, objects, buttons, and players. This educational game raises the theme of introducing the names of animals in the form of pictures, which will later become an alternative learning that provides a more useful education, has a positive impact on children, and can reduce children playing games that are not suitable for their age. With this application, it provides broad insight to children about recognizing animal names and understanding them, and can fill children's free time which is usually spent just playing less useful games by playing and learning with this educational game application.
PERSONAL SELLING, KEPERCAYAAN, KUALITAS PELAYANAN SERTA PENGARUHNYA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Asep Dedy; Septi Wulandari; Ade Mubarok; Chairil M Noor; Bambang Sukajie
Jurnal Sains Manajemen Vol 5 No 2 (2023): Jurnal Sains Manajemen
Publisher : LPPM Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jsm.v5i2.1343

Abstract

Semua rencana yang disusun dengan baik terkadang mengalami hal-hal yang tidak berjalan sesuai rencana. Saat menjalankan aktifitas manusia pada umumnya menghindari berbagai hal yang berpotensi terjadinya kecelakaan, atau kecelakaan akibat kecerobohan dari orang lain yang mengakibatkan kerugian atas diri sendiri. Upaya menangani risiko kesehatan secara psikis asuransi mampu memberikan ketenangan bagi penerima manfaat. Asuransi jiwa melakukan perpindahan resiko kematian yang dialami nasabah dimana perusahaan asuransi akan memberikan imbalan ganti penerima manfaat. Tujuan penelitian dilakukan untuk menganalisis pengaruh personal selling, kepercayaan, dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan peneliti 65 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa personal sales berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
Pengaruh Kompetensi Dasar Dan Motivasi Guru Terhadap Kinerja Guru (Studi Kasus Di Smk Kota Bandung) Devi Yuniati Dradjat; Ade Mubarok
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i4.4277

Abstract

Schools as formal educational institutions play an important role in improving the quality of education through learning to support the smooth running of development in Indonesia as a whole. Teacher competence and motivation are things that must be mastered by every teacher or teacher so that the process of delivering material from teacher to students gets results and makes graduates in their schools qualified. The test of this study was to determine how much influence the competence and motivation of teachers on teacher performance at SMK Bandung City. The results of this study are that there is a positive and significant influence on teacher competency variables and teacher motivation on teacher performance either partially or partially. Thus the competence and motivation of teachers is getting better, the better it will also affect the teacher's performance.
Aplikasi Pengaduan Masyarakat Terhadap Infrastruktur Bebasis Android Pada Desa Sindangsari Teguh Sumarno; Ade Mubarok
Competitive Vol. 16 No. 2 (2021): Jurnal Competitive
Publisher : PPM Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36618/competitive.v16i2.1487

Abstract

Pengaduan saat ini umumnya masih menggunakan tatap muka sehingga masyarakat harus datang ke instansi tersebut untuk melakukan pengaduan. sedangkan masyarakat banyak yang tidak tau tentang birokrasi pemerintahan desa hal ini menjadi masalah terjadinya kesalahan pengaduan masyarakat yang tidak sesuai jalur birokrasinya, sehingga pengaduan masyarakat kurang ditanggapi oleh pihak desa. Karena itu penulis tertarik untuk memberikan sebuah solusi dari persoalan tersebut maka dibuatlah aplikasi pengaduan masyarakat. Semoga dengan dibuatnya aplikasi pengaduan masyarakat dapat memudahkan masyarakat untuk melakukan pengaduan tanpa harus datang ke desa dan pengaduan dapat disampaikan sesuai jalur birokrasi desa. Pada sistem ini, aplikasi android hanya dapat diakses oleh user yaitu masyarakat , sedangkan untuk admin nya sendiri menggunakan web untuk mempermudah dalam pengolahan data pengaduan dari masyarakat dan pembuatan berita. adapun peneliti menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle) dalam melakukan perancangan aplikasi dengan model proses Waterfall. Dalam penelitian ini selain memaparkan kajian teori sebagai dasar penyusunan, peneliti juga akan membahas mengenai perancangan sistem dan pembuatan aplikasi mobile android sehingga diharapkan dapat membantu kinerja desa dalam menangani pengaduan dari masyarakat dengan lebih mudah dan cepat.
Co-Authors Acep Rohendi Adang Kurniawan Ali Akbar Rismayadi Ali Akbar Rismayadi Andhika Mega Pradana Andhika Mega Pradana Andre Prayoga Arief Setyarto Asep Dedy Asti Herliana, Asti Astri Rosmiati Aziz, Firdaus Abdul Bambang Tri Rahmat Doni Chairil M Noor Chairil M Noor Chairil M Noor, Chairil M Dadan Ramdan Dedy, Asep Devi Yuniati Dradjat Devi Yuniati Drajat Dhea Elita Futri Drajat, Devi Yuniati Dwinta Mulyanti Dwiza Riana Dwiza Riana Edi Purnomo Edi Setiadi Edy Purwanto Efawati, Yen Enjang Suherman Erfian Junianto Ersha Faturochman Fajar Aziz Laksono Fajar Giri Gumilar Faturochman, Ersha Fitaloka, Neng Diana Fitriyani Fitriyani Gartika Rahmasari, Gartika Haryani, Delimawar Hidayat, Fanny Agustina Iedam Fardian Anshori, Iedam Fardian Ina Najiyah Indah Woro Sugalih R Irma Sri Widhiyanti Ivan Sofyan Kopong, Fransiska Sabu M Ridza Apriyanta Mayya Nurbayanti Shobary Mochammad Chandra Kurniawan Muhammad Fatkhurohman Albashori Muhammad Ma’ruf Holid Junaedi Muslimah, Nadya Putri N Novi Nengsih, Ratna Neni Sumarni NENI SUMARNI, NENI Noneng Tia Aprilia Novi Imelia Nugroho, Himawan Agung Okatiranti O Purwadhi Purwadhi Putri, Naflina Utami Rangga Sanjaya Rian Andriani, Rian Rizki Tri Prasetio Sahputra , Anggi Salman Topiq Sandi Cahyadi Sandini, Dwi Sari Susanti Septi Wulandari Sri Hadianti Sri Hadianti Sri Wahyuning Suherman, Enjang Suherman, Himam Dwipratama Sukajie, Bambang Suroso Suroso Susanti, Deska Syarif Hidayatulloh Tanjung, Ranas Putra Teguh Sumarno Toni Arifin Tresna Budiarti Wildan Wiguna Yani Restiani Widjaja, Yani Restiani Yosef Abdul Ghani Yudi Ramdhani Yudistira Dwi Putra Kurniawan