Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

PENGARUH KEADILAN ORGANISASIONAL, KOMITMEN ORGANISASI, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) PADA PABRIK ES AQUA BISNIS PROBOLINGGO Fandy Alawi Mustofa; Arnis Budi Susanto; Ema Desia Prajitiasari; Purnamie Titisari; Almas Farah Dinna Dewi
VALUE: Journal of Business Studies Vol 1 No 2 (2022): VALUE: Journal of Business Studies
Publisher : Study Program of Management Faculty of Economics and Business University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (300.939 KB) | DOI: 10.19184/value.v1i2.36351

Abstract

This article aims to analyze the effect of organizational justice, organizational commitment dan job satisfaction toward organizational citizenship behavior (OCB) in Ice Factory Aqua Bisnis Probolinggo.This study used sample of 36 respondent taken using the saturation sampling technique. Data were analyzed using multiple linier regression. The results of this study showed that organizational justice, organizational commitment and job satisfaction have a positive effect and significan on organizational citizenship behavior (OCB).
SMART GOVERNMENT UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK PADA DESA SUKOSARI KIDUL KECAMATAN SUMBERWRINGIN KABUPATEN BONDOWOSO Ema Desia Prajitiasari; Arnis Budi Susanto; Didik Pudjo Musmedi; Purnamie Titisari
Jurnal Pengabdian Masyarakat Applied Vol 2 No 1 (2023): JPMA Volume 2 Number 1 Year 2023
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/jpma.v2i1.39462

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berbasis desa binaan di Desa Sukosari Kidul Kecamatan Sumberwringin Kabupaten Bondowoso pada tahun kedua ini merupakan lanjutan dari kegiatan sebelumnya yang telah dilaksanakan pada tahun 2021. Berdasarkan mapping permasalahan yang dihadapi mitra dari hasil wawancara dan observasi, masih diperlukan program pengabdian desa binaan dengan sosialisasi dan pendampingan smart government berbasis ICT melalui aplikasi whatsapp secara bertahap menuju smart village melalui aplikasi administrasi e-government dalam layanan masyarakat desa. Terdapat beberapa tahapan metode pelaksanaan yang digunakan, yaitu: melalui FGD, pelatihan dan juga sosialisasi. Hasil dari program ini adalah meningkatkan kualitas pelayanan publik sehingga lebih efektif dan efisien.
PENGARUH DISIPLIN KERJA, PENGEMBANGAN KARIR DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA HOTEL DIBAWAH NAUNGAN MANAJEMEN WARINGIN HOSPITALITY DI KOTA JEMBER Diana Nuril Kamilah; Agus Priyono; Chairul Saleh; Ema Desia Prajitiasari; Ika Barokah Suryaningsih; Yustri Baihaqi
VALUE: Journal of Business Studies Vol 2 No 1 (2023): VALUE: Journal of Business Studies
Publisher : Study Program of Management Faculty of Economics and Business University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/value.v2i1.32570

Abstract

Human resources are vital things that become main movers to achieve the goals of an organization. Employee performance is very influential on the success of a company. The better the performance of employees in a company, the easier it will be for the company's process to achieve its goals. In the midst of the property business rampant, including hotels that went out of business during the pandemic due to the declining occupancy rate, Hotel 88 Jember and Luminor Hotel Jember managed to survive and climb back up again because they were able to maintain the performance of their employees. This is an important problem to overcome decreased occupancy rate that may occur in the future of hospitality business in Indonesia. This study aims to examine and analyze the effect of work discipline, career development and compensation on employee performance at hotels under the management of Waringin Hospitality in Jember City. The object of this research is the population of employees at hotels under the auspices of Waringin Hospitality Management in Jember City, namely Hotel 88 Jember and Luminor Hotel Jember with a total population of 46 employees. The research data was collected by distributing questionnaires directly. The data analysis method in this study used multiple linear regression analysis. This study shows that the variables of work discipline, career development and compensation have an effect on employee performance at hotels under the auspices of Waringin Hospitality Management in Jember.
Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik, Disiplin Kerja, dan Komunikasi terhadap Kinerja Pegawai DPMD Kabupaten Lumajang Puspita, Leonita Dwi; Susanto, Arnis Budi; Prajitiasari, Ema Desia; Saleh, Chairul; Priyanto, Fajar Wahyu; Titisari, Purnamie; Wiryaningtyas, Dwi Perwitasari; Susetyarsi, Theresia
VALUE: Journal of Business Studies Vol. 3 No. 1 (2024): VALUE: Journal of Business Studies
Publisher : Study Program of Management Faculty of Economics and Business University of Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/value.v3i1.46318

Abstract

Abstract This research aims to analyze the influence of the physical work environment, work discipline and communication on employee performance at the Lumajang Regency Community and Village Empowerment Service. This research uses quantitative methods with survey methods and data collection carried out through questionnaires to employees of the Community and Village Empowerment Service. The number of employees sampled for this research was 55 people. The results of data analysis using multiple linear regression show that the physical work environment has a significant positive influence on employee performance. Work discipline also has a positive and significant influence on employee performance. Apart from that, communication has also been proven to have a positive and significant effect on employee performance.
PENGARUH KEPUASAN KERJA DENGAN MEDIASI PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN BANK Sri Wahyu Lelly Hana Setyanti; Nira Puspitasari; Ema Desia Prajitiasari
Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan Vol. 4 No. 6 (2022): Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan
Publisher : Departement Of Accounting, Indonesian Cooperative Institute, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (302.179 KB) | DOI: 10.32670/fairvalue.v4i6.1106

Abstract

This study aims to determine the effect and analyze: (1) job satisfaction on employee commitment, (2) job satisfaction on Perceive Organizational Support, (3) Perceive Organizational Support on commitment, (4) job satisfaction through the mediation of Perceived Organizational Support on employee commitment. . The research approach used in this research is quantitative. The research population is employees of conventional banks in Jember Regency with a sampling technique using cluster sampling at Bank Mandiri and Bank Rakyat Indonesia (BRI) Jember with 72 respondents. The data analysis method used is path analysis. The results of testing and data analysis showed that the variable job satisfaction had a significant effect on the commitment of conventional bank employees in Jember Regency by 67.3%, job satisfaction on perceived organizational support of 73.3%, perceived organizational support on employee commitment of 80.6% and job satisfaction through the mediation of Perceived Organizational Support. to the commitment of employees of conventional banks in Jember Regency by 59.1%.
Digital Transformation melalui Aplikasi Siapik dalam Menunjang Efektivitas Pelaporan Keuangan Wisata Agrapana, Desa Sumber Kalong, Kabupaten Bondowoso Awwaliyah, Intan Nurul; Singgih, Marmono; Sumani, Sumani; Prajitiasari, Ema Desia; Kristiana, Arika Indah; Susanto, Arnis Budi; Azizah, Zakiyah Lina Nur; Syahputri, Vika
INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian Vol 8 No 1 (2024): JANUARI - JULI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/integritas.v8i1.4256

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan literasi keuangan digital wisata Agrapana di Desa Sumberkalong, Kabupaten Bondowoso serta membantu pelaporan keuangan menggunakan Sistem Informasi Akuntansi dan Pelaporan Keuangan (SIAPIK). Dengan menggunakan konsep sustainable tourism, pengabdian ini juga mencakup upaya revitaliasi sarana dan prasarana wisata Agrapana sebagai upaya meningkatkan jumlah kunjungan serta pendapatan, sehingga wisata ini dapat terus berkembang. Desa Sumberkalong memiliki potensi ekonomi yang besar, terutama dalam sektor pariwisata. Namun, pemahaman mengenai pengelolaan keuangan berbasis digital masih cukup rendah, sehingga dapat berdampak pada perkembangan usaha khususnya pengelolaan tempat wisata. Oleh karena itu, kegiatan utama yang dilakukan dalam pengabdian adalah memberikan pelatihan dan pendampingan mengenai pelaporan keuangan berbasis aplikasi kepada pengelola wisata Agrapana. Diawali dengan pemahaman konsep dasar mengenai persamaan dasar akuntansi, pencatatan transaksi pada laporan keuangan dan dilanjutkan dengan prosedur penggunaan aplikasi SIAPIK diharapkan laporan keuangan akan menjadi lebih mudah dikelola dan diverifikasi. Kegiatan pengabdian juga mencakup aspek pembangunan sarana prasarana wisata Agrapana agar dapat beroperasi lebih optimal. Melalui kerja sama dengan BumDes pengabdian ini berupaya mempersiapkan infrastruktur pendukung wisata Agrapa untuk menjadi sentra wisata dan pengembangan UMKM desa. Metode pelaksanaan pengabdian yang digunakan adalah Participatory Rural Appraisal (PRA) atau melibatkan semua pihak dalam prosesnya. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan peningkatan literasi keuangan digital pengelola Agrapana berupa penguasaan aplikasi SIAPIK yang dapat membantu pengelolaan keuangan lebih baik dengan lebih baik yang mendukung pengembangan potensi wisata Agrapana.
Pendampingan Pelayanan Publik untuk Meningkatkan Pelayanan Publik melalui Smart Government Susanto, Arnis Budi; Prajitiasari, Ema Desia; Musmedi, Didik Pudjo; Wulandari, Gusti Ayu; Awwaliyah, Intan Nurul; Titisari, Purnamie
INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian Vol 8 No 1 (2024): JANUARI - JULI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/integritas.v8i1.3768

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat berbasis desa binaan di Desa Sukosari Kidul Kecamatan Sumberwringin Kabupaten Bondowoso pada tahun ketiga ini merupakan lanjutan dari kegiatan sebelumnya yang telah dilaksanakan pada tahun 2022. Pengembangan smart village di desa Sukosari Kidul pada saat ini sudah mulai berkembang, namun setelah melakukan observasi lebih ke dalam dan evaluasi didapati bahwa terdapat kesenjangan antara pembangunan sarana fisik dengan pembangunan human capitalnya hal ini ditunjukan dengan antusiasme warga dan aparat desa menuju ekonomi mandiri dengan terus memperkuat melalui desa wisata, tetapi untuk menuju smart village tidak hanya bisa dilihat dari satu sektor, yang terpenting persiapan dari human capital yang akan menjadi garda terdepan dalam melayani masyarakat di era digitalisasi, menuju smart government berbasis ICT. Berdasarkan mapping permasalahan yang dihadapi mitra dari hasil wawancara dan observasi, masih diperlukan program pengabdian desa binaan dengan sosialisasi dan pendampingan smart government secara bertahap
Pendampingan Wisata Bahari Puger Berkelanjutan melalui Capacity Building Berbasis Green Human Resource Management Susanto, Arnis Budi; Prajitiasari, Ema Desia; Awwaliyah, Intan Nurul; Titisari, Purnamie
INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian Vol 8 No 1 (2024): JANUARI - JULI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/integritas.v8i1.3293

Abstract

Permasalahan yang dihadapi mitra dalam pengelolaan wisata bahari puger yaitu pengeloaan yang sifatnya masih konvensional. Tujuan dilakukannya kegiatan ini yaitu mempersiapkan sumberdaya manusia dalam menciptakan wisata bahari yang berkelanjutan melalui capacity building berbasis green Human resource management. Pendekatan yang dilakukan dalam penelitian ini melalui beberapa tahapan, yakni tahap persiapan, pelatihan, dan tahap pendampingan. Kegiatan ini melibatkan mitra dan juga dilakukan evaluasi secara ebrkala untuk melihat efektivitas dari program kegiatanini. Diharapkan dengan adanya capacity building, pengelolaan dan kesiapan sumberdaya manusia dalam menciptakan wisata bahari berkelanjutan dapat tercapai. Hasil yang dicapai yakni pelatihan yang ada mampu menigkatkan pemahaman dan literasi pengelola dan mitra dari aspek operasional, keuangan, pemasaran, sumberdaya manusia dengan konsep ramah lingkungan.
IMPLEMENTASI CSR DALAM MODEL GREEN HRM UNTUK PENGUATAN KAPASITAS WISATA BAHARI PUGER Susanto, Arnis Budi; Prajitiasari, Ema Desia; Awwaliyah, Intan Nurul; Andriana, Andriana; Titisari, Purnamie
INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian Vol 9 No 1 (2025): JANUARI - JULI
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/integritas.v9i1.5585

Abstract

Kegiatan ini akan memfokuskan pada bagaimana penerapan konsep Sustainability Green HRM ini dapat menguatkan Capacity Building pariwisata yang berkelanjutan dan untuk bidang pengabdian akan memberikan pendampingan mengenai implementasi management system yang berbasis Sustainability Green HRM yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya Green HRM dalam pariwisata. Populasi penelitian dan pengabdian ini adalah para pelaku Wisata Bahari Puger di Kabupaten Jember sebagai informan. Untuk menentukan responden yang akan dijadikan sebagai nara sumber dalam penelitian ini, metode snowball sampling (bola salju) akan digunakan serta focus group dicussion. Tahapan penelitian ini yang dilakukan pertama adalah melakukan observasi terkait Wisata Bahari Puger yang ada di Kabupaten Jember. Tahap kedua yaitu melakukan Focus Group Discussion (FGD) dengan pelaku Wisata Bahari Puger. Konsep Sustainability Green Human Resource Management (GHRM) berkembang sebagai respons terhadap meningkatnya kesadaran akan pentingnya penyelamatan lingkungan dari kerusakan. Penerapan GHRM memberikan dampak positif dalam pengelolaan sumber daya manusia, yang tercermin melalui perilaku kerja ramah lingkungan, penyediaan sarana berkelanjutan, dan komitmen terhadap etika lingkungan. Dalam konteks pengembangan wisata, program pendampingan wisata bahari berkelanjutan di Puger melalui capacity building berbasis GHRM memerlukan kolaborasi antara mitra lokal, akademisi, dan pemerintah. Strategi penguatan kapasitas tersebut perlu difokuskan pada pengembangan SDM, penguatan organisasi, serta reformasi kelembagaan guna mendukung keberlanjutan wisata bahari secara terpadu.
EFIKASI DIRI SEBAGAI MEDIASI DALAM HUBUNGAN LINGKUNGAN KAMPUS DAN MANAJEMEN WAKTU PADA PRESTASI MAHASISWA Dewi, Almas Farah Dinna; Kholidy, Moch Arfan Nur; Prajitiasari, Ema Desia
Jurnal Pariwisata Bisnis Digital dan Manajemen Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Pariwisata, Bisnis Digital dan Manajemen Periode Mei 2025
Publisher : LPPM Universitas Nusa Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33480/jasdim.v4i1.6666

Abstract

Academic achievement is a crucial indicator of the success of higher education processes; therefore, understanding the factors that influence it is essential. A supportive campus environment and effective time management have been widely studied as key determinants of student academic performance, with self-efficacy often positioned as a mediating variable that links the two. At the Faculty of Economics and Business, University of Jember, field findings reveal several issues such as unstable internet access, limited discussion spaces, and underutilized academic advising services, all of which potentially affect students’ self-efficacy and academic achievement. This study aims to analyze the influence of the campus environment and time management on students’ academic performance, with self-efficacy as a mediating variable. A quantitative approach was employed using Partial Least Square Structural Equation Modeling (PLS-SEM) processed through SmartPLS 4.0. The research sample total in 270 respondents by purposive sampling consisted of active undergraduate students at the Faculty of Economics and Business, University of Jember. The results show that both the campus environment and time management have a positive and significant impact on academic achievement. Moreover, self-efficacy was found to play a significant mediating role in the relationship between campus environment and time management with academic performance. These findings highlight the importance of enhancing student self-efficacy through a well-managed learning environment and effective time management training to foster better academic outcomes.