Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Jurnal Sains dan Teknologi

OPTIMASI KINERJA PROYEK PEMBERSIHAN CRUDE OIL CONTAMINATED SOIL (COCS) MELALUI MITIGASI RISIKO DAN METODE PENDEKATAN LEAN SIGMA (STUDI KASUS PROYEK PEMBERSIHAN COCS DI LOKASI 5E-42 MINAS) Erizal '; Ari Sandhyavitri; Reni Suryanita
Jurnal Sains dan Teknologi Vol 14, No 2 (2015): Jurnal Sains dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1405.822 KB) | DOI: 10.31258/jst.v14.n2.p%p

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi risiko-risiko yang mempengaruhi kinerja proyek pembersihan Crude Oil Contaminated Soil (COCS) pada pekerjaan yang berada di lintasan kritis, menganalisis dampak risiko-risiko terhadap waktu dan biaya pelaksanaan proyek dengan metode Lean Sigma dan memitigasi dan respon risiko-risiko berdasarkan metode Lean Sigma dengan pendekatan Stokastik. Parameter dampak risiko yang diukur adalah nilai waktu dan biaya pelaksanaan proyek setelah dilakukan mitgasi dan respon risiko- risiko sehingga menghasilkan kinerja yang optimal (best practice), nilai setelah dilakukan mitigasi risiko namun kinerja sesuai dengan aktual (most likely) dan kinerja aktual (as is). Ketiga nilai kinerja tersebut dianalisis dengan pendekatan stokatik untuk mendapatkan nilai durasi dan biaya pelaksanaan pada tingkat kepercayaan 95%. Hasil penelitian menunjukkan ada 14 risiko yang mempengaruhi kinerja pembersihan COCS. Tiga risiko yang signifikan menimbulkan dampak negatif terhadap penambahan waktu dan biaya pelaksanaan proyek adalah data sebaran COCS tidak akurat, kapasitas fasilitas penampung di Soil Bioremediation (SBF) Minas tidak cukup menampung COCS dan kerusakan peralatan berat. Hasil analisis stokastik menunjukkan bahwa pada tingkat kepercayaan 95%, pekerjaan dapat diselesaikan selama 178 hari dari aktual 210 hari dan biaya pelaksanaan dapat diturunkan menjadi Rp. 3.698.000.000,00,- dari aktual Rp. 4.060.501.200,00,-. Dengan menerapkan manajemen risiko dan melakukan mitigasi dengan metode pendekatan lean sigma maka kemungkinan durasi pekerjaan dapat dikurangi sebesar 15,2 % dan biaya dapat diturunkan sebesar 8,9% dari kondisi aktual (as is).
PENINGKATAN KINERJA SIMPANG MELALUI MANAJEMEN HAMBATAN SAMPING DAN PENGATURAN ARUS LALU LINTAS Rama Dwi Aryandi; Ari Sandhyavitri; Reni Suryanita
Jurnal Sains dan Teknologi Vol 16, No 2 (2017): Jurnal Sains dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (587.811 KB) | DOI: 10.31258/jst.v16.n2.p38-47

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat pelayanan simpang berdasarkan data lalu lintas simpang tersebut apakah derajat jenuhnya sudah melewati ambang batas DS = 0,75, jika nilai DS>0,75, akan dikaji penerapan beberapa alternatif penanganan untuk meningkatkan tingkat pelayanan simpang, untuk kemudian dipilih lagi alternatif terbaik untuk jangka pendek, menengah dan panjang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode traffic counting, sedangkan untuk pengkajian alternatif penanganan simpang secara teknik menggunakan metode MKJI 1997, secara ekonomi menggunakan metode LAPI ITB, analisa nilai waktu dengan nilai waktu hasil penelitian Dirjen Bina Marga dan analisa biaya investasi dengan analisa Benefit Cost Ratio dan Net Present Value.  Dari tiga alternatif manajemen lalu lintas yang diajukan, hanya alternatif ke-3 yaitu kombinasi peniadaan hambatan samping, pelarangan belok kiri dan optimasi traffic light  yang menghasilkan nilai DS<0,75 untuk kondisi eksisting, sedangkan untuk tahun 2020 nilai DS-nya adalah 0,79 untuk Hari Selasa dan 0,83 untuk Hari Rabu. Sedangkan dengan alternatif pembangunan flyover, untuk jangka pendek atau 5 tahun nilai BCR dan NPV-nya 1,25 dan 48,9 milyar rupiah, tahun ke-10  2,29 dan 256,4 milyar rupiah, serta tahun ke-15 3,35 dan 472,19 milyar rupiah, sehingga dapat disimpulkan bahwa pembangunan flyover adalah solusi penanganan terbaik untuk menignkatkan kinerja Simpang Pasar Pagi Arengka.
MITIGASI RISIKO KETERLAMBATAN PROYEK PERBAIKAN TANGKI MINYAK MENTAH DI DURI DENGAN SIMULASI MONTE CARLO Arvin Arvin; Ari Sandhyavitri; Muhammad Ikhsan
Jurnal Sains dan Teknologi Vol 17, No 2 (2018): Jurnal Sains dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (827.076 KB) | DOI: 10.31258/jst.v17.n2.p49-55

Abstract

Pekerjaan pada jalur kritis (critical path) berpotensi terjadinya keterlambatan penyelesaian proyek. Pekerjaan kritis mempunyai risiko dominan dan berpengaruh pada pekerjaan berikutnya jika terlambat memulai dan menyelesaikan pekerjaan tersebut. Proyek perbaikan tangki memiliki serangkaian pekerjaan critical path yang berisiko tinggi. Perlunya daftar risiko yang teridentifikasi pada perencanaan skedul sebuah proyek, membantu manajemen proyek dalam meminimalisir keterlambatan waktu pekerjaan sebuah proyek. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi, menganalisis dan melakukan mitigasi terhadap faktor risiko keterlambatan pada proyek perbaikan tangki minyak yang berlokasi di Duri Kabupaten Bengkalis.  Dari hasil identifikasi terdapat 29 faktor risiko yang menyebabkan keterlambatan proyek. Setelah dilakukan pengelompokan level risiko, teridentifikasi 8 faktor risiko dengan kategori level tinggi dan dominan yang sangat mempengaruhi dan berdampak secara signifikan terhadap keterlambatan proyek diantaranya faktor keselamatan kerja pada saat konstruksi, kekurangan sumber daya manusia yang berpengalaman, banyaknya pekerjaan critical path, pengalaman kontraktor, ketersediaan peralatan konstruksi yang terbatas, proses memperoleh izin kerja harian yang terkendala, kurangnya pengawas yang berkualitas, dan kurangnya koordinasi antar tim yang terlibat. Berdasarkan faktor-faktor risiko diatas, proyek telah mengalami keterlambatan selama 257 hari kerja. Setelah dilakukan mitigasi risiko, dengan asumsi nilai besaran risiko berkurang hingga 25%, dengan simulasi monte carlo untuk mengestimasi total waktu penyelesaian proyek dengan program @Risk for Excel diperoleh hasil bahwa proyek mengalami percepatan waktu sebesar 17,34%. Simulasi monte carlo dengan program @Risk mampu mengestimasi total durasi pelaksanaan proyek untuk memperoleh hasil yang mendekati akurat.
Co-Authors A.A. Ketut Agung Cahyawan W Abid, Hussein Rasool Achmad Noerkhaerin Putra Aditya Sukrama Afdhal Suzalici Putra, Afdhal Suzalici Agung Wijaya, Gufron Agus Ika Putra Ahmad Fadli Aidillah Fitria Alexander Preh, Alexander Alfa Roby Khairumusa Alfian Malik Aminuyati Amun Amri Andi Asri Permatasari Andy Hendri, MT, Andy Anisa Suryani, Anisa Antos Gazali Ardiminsyah Ardiminsyah Aris Fadillah Arvin Arvin Arvin Arvin Azhar, Muhammad Rizwan Bambang Siswanto Bambang Sujatmoko Bismo Anggoro Brian Charles S Chandra Lesmana Copricon, Deby Elfi David, Muhammad Dehas Abdaa Desi Heltina Dewi Herlina Dewi Herlina Dewi Herlina, Dewi Dian Yayan Sukma, Dian Yayan Dilla Kartika Edwar AR Edy Saputra Elianora - Erizal &#039; Fadlansyah, Heldifha Fajar Restuhadi Fajri Rahmatullah Fakhri Fakhri Faldy Syukra Aditya Fatiha Nadia, Fatiha Fauzi, Manyuk Febrizal Ujang Ferry Anggriawan Ferry Fatnanta Fian Syauqi Fiqri Fansyuri Saragih Firdaus Frans Tohom Fri Murdiya, Fri Galuh Rahmadyarto Ghina Mardhatillah Ginda Burnama Gufron Agung Wijaya Gunawan Wibisono Guspi, Guspi Harahap, Ade Martua Harnedi Maizir Helfira, Nany Hendra Agustian Hendra Taufik Herdiansyah Herdiansyah Ilvi Rahmi Amalia Imam Suprayogi Indah Kamelya Shifa, Indah Kamelya Indra Kuswoyo Irvan A Ito Tandika Jhon Hadi Kusuma Julianto, Ryan Kuliz, Muhammad Fakhri Al Lita Darmayanti Luse Benita M Galang Rosyandi M Nurmandra Muas M. Dian Rioputra M. Fajar Anwika Malau, Natalia K Marbun, Douglas Mardan Fajri Mariani Damanik Mashuri Mohtar Anwar Moulana Rizaldi Mualifudin, Achmad Mufriadi Mufriadi Muhamad Azizi Muhamad Yusa Muhammad Ikhsan Muhammad Ikhsan Muhammad Ikhsan Muhammad Nizham Firdaus Muhammad Taufiq Muhammad Zulfiqar Mutia Ananda Perdana Naswandi wanto Nessa Riana Putri, Nessa Riana Niko Saputra Nur Ihsan Nurhalim Permatasari, Andi Asri Prasetia, Bayu Reski Pratiwi, Dian Anugrah Prawiranegara, Barata Aditya Raja Andrian Maulana Rakhmat Minanggi Purba, Rakhmat Minanggi Rama Dwi Aryandi Ramadhan, Muhammad Zahrul Faizi Rangga Byian Tri Putra Reni Suryanita Rian Tri Komara Irana Rian Trikomara Iriana Riau Satrya Alamsyah Rivandy Cahyandra Riya Nisa Putri Rizki Ramadhan Husaini Rizki Sahputra Roma Dearni Rosma, Iswadi Hasyim RR. Ella Evrita Hestiandari Rumambi, Ridho Rumeisyah, Rumeisyah Ruth Tabita Hutagalun Sigit Sitikno, Sigit Sitompul, Iskandar R Soewignjo Agus Nugroho Sri Djuniati Sri Djuniati Sri Djuniati Sri Juniati Suandi, Oki Sutikno, Sigit Suwitno Suwitno Suwitno, Suwitno SYAIFUL BAHRI Syamsul Arifin Syifa Yulita Tampubolon, Ari Tampubolon, Hotmauli Tri Tjahjono Utama, Panca Setia Vito Charly Widya Kamala Yogi Guntara Zulfahmi Zulfahmi Zulfikar Djauhari Zulkarnain Yusuf