Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

Integrasi strategi live streaming dan modul customer service untuk meningkatkan kapasitas pemasaran digital UMKM ecoprint ramah lingkungan Krisnaresanti, Aldila; Naufalin, Lina Rifda; Iskandar, Dadang; Pratiwi, Septi Elang
Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS) Vol 8 No 3 (2025)
Publisher : University of Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33474/jipemas.v8i3.24230

Abstract

Kegiatan pengabdian bertujuan mengoptimalkan pemasaran digital UMKM Ecoprint Banyumas melalui strategi live streaming dan penerapan Modul Customer Service. Metode yang digunakan adalah participatory action research dengan melibatkan mitra IRT L_difa Fashion & Craft. Kegiatan dimulai dengan sosialisasi mengenai pentingnya digital marketing, marketplace, live streaming, dan layanan pelanggan. Dilanjutkan dengan pelatihan yang mencakup penggunaan peralatan live streaming, perencanaan konten, serta pengenalan fitur-fitur live streaming di e-commerce. Tahap akhir berupa penerapan teknologi, di mana mitra mempraktikkan keterampilan yang telah diperoleh serta mengintegrasikan modul layanan pelanggan dalam interaksi dengan konsumen. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman dan keterampilan mitra dalam memanfaatkan media digital untuk promosi, yaitu mitra mampu melakukan live streaming dan mampu meningkatkan jumlah konten pada media sosial. Kendala teknis meliputi sinyal internet tidak stabil, keterbatasan perangkat, serta keterampilan komunikasi yang masih perlu ditingkatkan. Mitigasi dilakukan melalui penyediaan perangkat tambahan, simulasi komunikasi, serta penjadwalan live streaming yang lebih fleksibel. Program ini berhasil memperkuat kapasitas mitra dalam pemasaran digital.
DESIGN AND DEVELOPMENT OF COMPUTER-BASED TEST (CBT) SYSTEM IN THE ACADEMIC SELECTION PROCESS FOR RECRUITING SOLDIERS IN THE AIR FORCE Anggraini Pratiwi, Nabilla; Iskandar, Dadang; Nofiyati, Nofiyati
Jurnal Teknik Informatika (Jutif) Vol. 5 No. 1 (2024): JUTIF Volume 5, Number 1, February 2024
Publisher : Informatika, Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52436/1.jutif.2024.5.1.1334

Abstract

The selection of recruits is a crucial stage for the continuity of the existence of the Indonesian Air Force (TNI AU). This selection process consists of several stages, one of which is the academic stage conducted with a paper-based test model. This model requires a lengthy conventional process, indicating the need for a computer-based system to expedite the selection process. Therefore, this study proposes a solution for the academic selection of TNI AU recruits by implementing a Computer Based Test (CBT) system, aiming to enhance the efficiency of the selection process. The development of the CBT system utilizes the Waterfall method, with PHP programming language and MySQL. The research results in a CBT system designed for electronic academic selection of TNI AU recruits, equipped with Safe Exam Browser (SEB) to reduce cheating during the selection exams. According to testing results, the CBT system meets the requirements and is deemed suitable for use.
WEB-BASED IMAGE CAPTIONING FOR IMAGES OF TOURIST ATTRACTIONS IN PURBALINGGA USING TRANSFORMER ARCHITECTURE AND TEXT-TO-SPEECH Muazam, Safa; Kurniawan, Yogiek Indra; Iskandar, Dadang
Jurnal Teknik Informatika (Jutif) Vol. 5 No. 5 (2024): JUTIF Volume 5, Number 5, Oktober 2024
Publisher : Informatika, Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52436/1.jutif.2024.5.5.2585

Abstract

Purbalingga is a region located in Central Java Province, offering interesting natural beauty and tourist destinations. Many tourists capture their moments in photos, which are then uploaded to social media. However, a picture can contain a lot of information, and each individual may interpret it differently. Without captions, people may struggle to extract this information. Image captioning addresses this challenge by automatically generating text descriptions for images. Additionally, text-to-speech is used to enhance accessibility for the visually impaired in understanding image descriptions. This research aims to develop an image captioning model for images of tourist attractions in Purbalingga using transformer architecture and ResNet50. The transformer architecture employs an attention mechanism to learn the context and relationships between inputs and outputs, while ResNet50 is a robust convolutional network for image feature extraction. Model evaluation using BLEU metrics, which compare generated sentences to reference sentences, shows the best results as BLEU-{1, 2, 3, 4} = {0.672, 0.559, 0.489, 0.437}. Experiments indicate that increasing embeddings and layers extends training time and lowers BLEU scores, while changing the number of heads has minimal impact on results. The best model is implemented in a web-based application using the SDLC waterfall method, Flask framework, and MySQL database. This application allows users to upload tourist attraction images, receive automatic descriptions in Indonesian, and listen to the captions read aloud using the Web Speech API-based text-to-speech feature. Blackbox testing results show valid outcomes for all tests, indicating that the application operates as required and is suitable for use.
PELATIHAN CARA BUDIDAYA IKAN YANG BAIK (CBIB) DENGAN PENERAPAN SANITASI, BENIH, PAKAN, DAN OBAT IKAN Mahary, Azizah; Manurung, Azwar Anas; Satria, Indra; Aulia, Mutia; Iskandar, Dadang
Reswara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 1 (2024)
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/rjpkm.v5i1.3915

Abstract

Penerapan Cara Budidaya yang Baik (CBIB) merupakan penerapan proses pemeliharaan ikan melalui pemeliharaan kualitas ikan untuk menghasilkan hasil panen yang layak dikonsumsi oleh manusia. Total produksi ikan yang dihasilkan dari budidaya ikan di Kabupaten Batu Bara adalah 304,4 ton, termasuk budidaya ikan lele. Berdasarkan hasil pengamatan dilapangan produksi dan mutu ikan yang dibudidayakan oleh para petani lele di Desa Mesjid Lama belum memenuhi syarat mutu yang telah ditetapkan karena kurangnya pemahaman mereka terhadap konsep penerapan CBIB. Diantaranya penerapan kebersihan, bibit, pakan, dan obat ikan. Tujuan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan, kemampuan, dan kapasitas kelompok budidaya ikan lele dalam melaksanakan CBIB, meliputi pengendalian kualitas air, pengelolaan wadah, dan tahapan pendukung pelaksanaan budidaya ikan lele. Sebanyak 20 orang anggota organisasi budidaya ikan lele “Maju Sejahtera” turut ambil bagian dalam kegiatan pengabdian ini. Metode yang di gunakan dalam kegiatan ini adalah menggunakan teknik ceramah, tanya jawab, diskusi, dan evaluasi akhir. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa nilai pretest peserta mengenai cara budidaya ikan yang baik 0% menjawab paham, 80% pernah dengar, dan 20% belum pernah dengar. sementara untuk nilai Pos test nya meningkat yaitu 85% paham, 15% pernah dengar, dan 0% belum pernah dengar. nilai pretest Teknis pembenihan berbasis CBIB 0% menjawab sering, 15% menjawab pernah, dan 85% menjawab tidak pernah sama sekali. nilai post testnya 90% menjawab sering, 10% menjawab pernah, dan 0% menjawab tidak pernah sama sekali. Nilai Pretest mengenai jenis dan pencegahan hama dan penyakit ikan 0% paham. 25% pernah dengar, 75% belum pernah dengar, sedangkan nilai post tesnya adalah 80% menjawab paham, 15% menjawab pernah dengar, dan 5% belum pernah dengar. Pretest Mengenal obat ikan kimia bahan biologi (OIKB) dan obat herbal 0% menjawab tahu, 3% pernah tahu, 17% tidak pernah tahu, sedangkan nilai posttesnya adalah 85% menjawab tahu, 10% pernah tahu, dan 5% menjawab tidak pernah tahu sama sekali. nilai pretest penanganan penyakit ikan 10% menjawab tahu, 25% menjawab pernah tahu, dan 65% tidak pernah sama sekali, semantara nilai post testnyha 80% menjawab tahu, 10% pernah tahu, dan 10% tidak pernah tahu sama sekali
KAJIAN KUAT LEKAT SAMBUNGAN ANGKUR PADA BETON YANG DIPERKUAT BAHAN ADHESIVE (SIKA ANCHORFIX-2) prasetiya, dandy; Iskandar, Dadang; Oktavia, Chica
JUMATISI: Jurnal Mahasiswa Teknik Sipil Vol 5 No 1 (2024): JUMATISI: Jurnal Mahasiswa Teknik Sipil
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jumatisi.v5i1.6221

Abstract

Besi tulangan merupakan besi yang digunakan untuk kontruksi beton atau yang lebih dikenal dengan beton bertulang. Kuat lekat adalah kemampuan besi tulangan dan beton yang menyelimuti dalam menahan gaya dari luar. Tegangan lekat memegang peranan penting dalam mencegah beton tergelincir (slip). Dalam praktek, metode desain yang akan digunakan adalah metode eksperimental laboratorium. Dengan benda uji masing-masing berjumlah 4 buah dengan variasi setiap 5 sampel deteliti pada umur 28 hari. Dimana mutu beton yang digunakan f’c 20 MPa. sampel untuk kontrol mutu beton, Sampel uji kuat lekat beton tanpa kait dan kait 135° metode cast in place, dan tanpa kait metode post installed. Setelah dilakukan penelitian didapatkan hasil pengujian pull-out test pada beton umur 28 hari metode (post installed) dengan lubang grouting 16 mm sedalam 150 mm yang diperkuat Sika Anchorfix-2 menggunakan besi tulangan D10 didapat nilai kuat lekat rata- rata sebesar 6.752 Mpa. Metode (cast in place) tanpa kait didapat nilai rata-rata sebesar 8.493 Mpa dan kait 135° didapat nilai rata-rata sebesar 8.747 Mpa. Pada metode (post installed) mengalami pengaruh pada lubang grouting yang halus sehingga tidak terjadi kerjasama antara bahan Sika Anchorfix-2 pada beton, kegagalan terjadi berupa tulangan tercabut beton utuh. Dari hasil pengujian metode (cast in place) menggunakan kait 135° mengalami kenaikan sebesar 3% terhadap kuat lekat besi tanpa kait.
MENINGKATKAN KESADARAN MASYARAKAT AKAN PENTINGNYA BUDAYA LITERASI MELALUI BERBAGAI MEDIA: MENINGKATKAN KESADARAN MASYARAKAT AKAN PENTINGNYA BUDAYA LITERASI MELALUI BERBAGAI MEDIA Iskandar, Dadang; Sukmana, Dede; Tullah, Rahmah
Abdi Dosen : Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2018): MARET
Publisher : LPPM Univ. Ibn Khaldun Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (683.071 KB)

Abstract

Literasi berasal dari kata literacy yang bearti melek huruf/gerakan pemberantasan buta huruf (Echols&Shadily, 1990). Menurut kamus online Merriam-Webster, Literasi berasal dari istilah latin ‘literature’ dan bahasa inggris ‘letter’. Literasi merupakan kualitas atau kemampuan melek huruf/aksara yang di dalamnya meliputi kemampuan membaca dan menulis. Education Development Center (EDC) menyatakan bahwa Literasi lebih dari sekedar kemampuan baca tulis. Dengan pemahaman bahwa literasi mencakup kemampuan membaca kata dan membaca dunia. Untuk meningkatkan kemampuan baca tulis serta mengembangkan segenap potensi yang dimiliki oleh masyarakat Desa Sirnagalih, kami menggunakan berbagai media untuk menarik perhatian masyarakat agar tertarik atau berminat untuk mengembangkan kemampuannya. Melalui media masyarakat akan dengan mudah menerima dan menerapkan apa yang telah mereka ketahui. UNESCO menjelaskan bahwa kemampuan literasi merupakan hak setiap orang dan merupakan dasar untuk belajar sepanjang hayat. Kemampuan literasi dapat memberdayakan dan meningkatkan kualitas individu, keluarga, masyarakat. Karena sifatnya yang “multiple Effect” atau dapat memberikan efek untuk ranah yang sangat luas, kemampuan literasi membantu memberantas kemiskinan, mengurangi angka kematian anak, pertumbuhan penduduk, dan menjamin pembangunan berkelanjutan, dan terwujudnya perdamaian. Buta huruf, bagaimanapun, adalah hambatan untuk kualitas hidup yang lebih baik.
The Impact Of Application Of Value Clarification Technique (VCT) Towards Ecoliteracy And Critical Thinking Skill Student Of Social Science In Primary School Dadang Iskandar; Deasy Rahmawati; Acep Roni Hamdani
EDUTEC : Journal of Education And Technology Vol. 3 No. 1 (2019): September 2019
Publisher : STAI Miftahul Ula Nganjuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/edu.v3i1.4

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of the application of Value Clarification Technique (VCT) to ecoliteracy and critical thinking skills of elementary school students in learning Social Science. The method used in this study is a quasi experimental design with non-equivalent control group design, using the two study groups. Subjects in this study were students of class IVSDN Cijerah Indah, Bandung Kulon District Bandung City. The experimental group was given the treatment of learning Value Clarification Technique (VCT) and the control group was given conventional learning. The results showed that in general there is a difference between learners ecoliteracy experimental class and control class and critical thinking skills among learners experimental class and control class after each class has been getting treatment that has been set.