Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JURNAL EKONOMI PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN

PENDIDIKAN EKOWISATA PADA MASYARAKAT SEKITAR WISATA SUMBER MARON DESA KARANGSUKO Wulandari, Zahwa; Mintarti, Sri Umi; Haryono, Agung
JURNAL EKONOMI PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol. 8 No. 2 (2020)
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jepk.v8n2.p151-164

Abstract

Kebutuhan pengunjung dalam berwisata saat ini tidak hanya berwisata tetapi mereka juga ingin mendapatkan pendidikan dari berwisata. Dewasa ini, masyarakat sekitar yang di daerahnya banyak potensi tidak bisa mengembangkan potensi dengan baik sesuai kebutuhan masyarakat atau pengunjung. Selain itu mereka juga tidak bisa memasarkan hasil pengembangan wisata di daerah mereka yang mengakibatkan wisata menjadi sepi pengunjung. Tujuan dari penelitian yang dilaksanakan untuk menambah wawasan ekowisata dan cara pemasarannya pada masyarakat sekitar, melihat efektifitas dalam pembelajaran yang telah dilaskanakan. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan penelitian pengembangan dengan metode Desain Based Reseach. Penelitian didasarkan kebutuhan masyarakat sekitar wisata. Hasil menunjukkan bahwa terjadi peningkatan pemahaman tentang ekowisata dan cara pemasaran pariwisata pada masyarakat sekitar wisata sumber maron dan pelatihan yang dilakukan sudah berjalan efektif.
ECONOMIC EDUCATION ON THE PUGER BEACH FISHERMAN FAMILY Ani, Hety Mustika; Widjaja, Sri Umi Mintarti; Soetjipto, Budi Eko; Wahyono, Hari
JURNAL EKONOMI PENDIDIKAN DAN KEWIRAUSAHAAN Vol. 13 No. 2 (2025)
Publisher : UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jepk.v13n2.p405-422

Abstract

The urgency of family economic education, especially among the fishing communities of Puger coastal area, Jember Regency, needs to be addressed to achieve welfare. The internalisation process that occurs needs to be examined in depth to ensure no party is disadvantaged. This study aims to describe the role of parents in internalising economic education to their children within fishing families and to identify the forms of economic education processes that take place within them. This research is a qualitative phenomenological study with purposive sampling to obtain in-depth knowledge about the economic education of fishing families. Data validation uses technique and source triangulation, analysed with the Miles & Huberman framework, assisted by NVivo 12 Plus software. The findings reveal the uniqueness and advantages of the family economics education for fishermen, which has developed rapidly, not only verbally but also through examples, habituation, and open discussions. The implications of this research theoretically suggest that economic education is more than traditional, but interactive. In practice, the role of parents alongside children is important for the economic welfare. The best policy is to maximise the welfare of fishermen and the future of fishermen's children who must struggle with limited economic resources.