Claim Missing Document
Check
Articles

Found 29 Documents
Search

Rancang Bangun Protoype Robot Navigasi Pemadam Api di Bandar Udara Sunardi, Sunardi; Margolang, Julfansyah; Hidayat, Jhoni; Idris, Iswandi; Khair, Rizaldy
Jurnal Sistem Komputer dan Informatika (JSON) Vol 1, No 3 (2020): Mei 2020
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (268.174 KB) | DOI: 10.30865/json.v1i3.2188

Abstract

In aviation engineering, Aviation Safety must be an extreme concern for the government as a regulator / facilitator, each component of the Airport sub-system in conducting its operations must still prioritize flight safety and safety. In this case the supporting components and the utilization of AI technology are felt to be very necessary in order to complete the needs will Fulfill Flight Safety by utilizing robots as a medium. In general, robots can be defined as a mechanical device that is able to do human work or behave like humans. One of the human jobs that can be done by robots is fire fighting activities. In this study, researchers designed a Fire Extinguisher Robot to find and extinguish fire. The design of this robot uses an ultrasonic sensor HC-SR04 as a parameter for the robot's path when there are objects around and a fire sensor module as a detector for the presence of fire this robot uses MG995 servo that is useful as a controller hose from the water pump. The circuit in this robot has important components, the Arduino microcontroller functions as the brain of the robot and the L298P Motor Shield Driver functions as a DC motor drive module. If the robot detects a fire while walking, the robot will stop and extinguish the fire using water and candles are used as a fire simulation when a fire is happening. 
Perbandingan Metode Perbaikan Kualitas Citra Berbasis Histogram Equalization Pada Citra Satelit Jhoni Hidayat; Usman Usman; Ahmad Faisal; Syafriwel Syafriwel
JET (Journal of Electrical Technology) Vol 4, No 3 (2019): Edisi Oktober
Publisher : JET (Journal of Electrical Technology)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (712.384 KB)

Abstract

AbstrakPeningkatan kualitas citra pada citra satelit adalah teknik yang paling banyak dibutuhkan pada bidang pemrosesan citra satelit untuk meningkatkan visualisasi dari citra satelit tersebut. Citra satelit ditangkap dari jarak yang sangat jauh oleh satelit, sehingga mengandung terlalu banyak noise dan distorsi. Pada penelitian ini akan membandingkan metode-metode berbasis Histrogram Equalization yaitu histogram equalization, adaptive histogram equalization dan contrast limited adaptive histogram equalization untuk proses peningkatan kualitas citra hasil pengindraan jarak jauh satelit. Hasil percobaan diuji efektivitas metode yang diterapkan  dengan mengevaluasi parameter Mean Square Error dan Peak Signal to Noise Ratio. Dari hasil percobaan Metode CLAHE memberikan kinerja yang lebih baik dibandingkan metode HE dan AHE untuk  peningkatan kualitas citra satelit berbasis histogram equalization.  Kata Kunci: Citra Digital, Citra Satelit, Histogram Equalization, Adaptive Histogram Equalization 
Konsumsi Daya Pada Sistem Kendali Remote Air Conditioner Otomatis (KRACO) Nurmahendra Harahap; Catra Indra Cahyadi; Ulfa Hasnita; Jhoni Hidayat
JET (Journal of Electrical Technology) Vol 4, No 3 (2019): Edisi Oktober
Publisher : JET (Journal of Electrical Technology)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (401.669 KB)

Abstract

AbstrakSalah satu solusi untuk mengefisienkan penggunaan energi listrik di masyarakat dalam penggunaan Air Conditioner (AC) adalah merancang sebuah sistem switch otomatis untuk mendeteksi keberadaan manusia dan kondisi suhu pada suatu ruangan. Sistem alat kendali ini, menggunakan arduino nano sebagai pengendali, sensor passive infrared (PIR) untuk mendeteksi keberadaan manusia dan sensor suhu dan kelembaban DHT11 untuk mengetahui kondisi suhu pada ruangan tersebut. Dalam penelitian ini, metode penelitian yang digunakan adalah sebagai berikut: pembuatan skema hardware dan software, melakukan simulasi sistem elektronik pengumpulan data dan pengujian sistem. Berdasarkan data yang diperoleh dapat dijelaskan bahwa daya listrik pada alat kendali remote AC otomatis dengan waktu kerja 10 menit sekali sebesar 0,0004 kWH dan alat kendali remote AC otomatis dengan waktu kerja 15 menit sekali sebesar 0,0006.  Kata Kunci: Daya, Remote AC, Kendali Otomatis, Arduino
Studi Pengukuran Tahanan Pentanahan Menara Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 150 KV Sidikalang-Salak Dengan Menggunakan Sistem Counterpoise Ahmad Faisal; Muhammad Amril; Jhoni Hidayat; Ulfa Hasnita
JET (Journal of Electrical Technology) Vol 4, No 3 (2019): Edisi Oktober
Publisher : JET (Journal of Electrical Technology)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (340.42 KB)

Abstract

Abstrak PT. PLN (Persero) UPK JAR SUM 1 Sumatera Utara pada pemeliharaan dan perbaikan saluran udara tegangan tinggi (SUTT) 150 kV wilayah Sidikalang-Salak sering kali ditemukan terjadinya gangguan listrik yang disebabkan oleh arus lebih atau tegangan lebih. Untuk mengatasi hal itu dibuatlah jalur pentanahan yang membuat arus gangguan dapat cepat dialirkan ke dalam tanah dan disebarkan ke segala arah. Nilai maksimum tahanan pentanahan yang diperbolehkan oleh PT PLN (Persero) jalur transmisi SUTT 150 kV sebesar 15 Ω. Jalur transmisi Sidikalang-Salak mempunyai menara sebanyak 174 dengan jenis elektroda batang atau disebut grounding rod. Jumlah elektroda yang ditanam ke dalam tanah sebanyak 4 elektroda terpasang secara paralel. Dari pengukuran gabungan 4 elektroda batang yang ditanam sedalam 4 meter mempunyai nilai tahanan sebesar 2 Ω. Nilai ini dapat diperkecil dengan pembuktian yaitu analisis perhitungan tahanan pentanahan dengan mengganti elektroda batang sedalam 4 meter yang didapat nilai tahanan pentanahan sebesar 1,56 Ω atau memakai elektroda batang dengan kedalaman 5 meter yang di dapat nilai tahanan pentanahan sebesar 1,29 Ω. Untuk daerah-daerah yang tahanan jenis tanahnya tinggi, batang pentanahan tidak praktis digunakan. Bilamana digunakan sistem counterpoise, tahanan kaki menara secara teoritis dapat dihitung dengan rumus yang ada.  Kata Kunci : Pentanahan, Resistansi, Gangguan, SUTT, Counterpoise 
Perbandingan Nilai Distorsi Harmonisa pada Tiga Buah Laptop yang Berbeda M. Fadlan Siregar; Jhoni Hidayat; Syamsul Bahri
JET (Journal of Electrical Technology) Vol 3, No 2 (2018): JET (Journal of Electrical Technology) Edisi Juni
Publisher : JET (Journal of Electrical Technology)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Laptop atau komputer jinjing adalah komputer bergerak yang berukuran relatif kecil dan ringan. Sumber daya laptop berasal dari baterai atau adaptor AC yang dapat digunakan untuk mengisi ulang baterai dan menyalakan laptop itu sendiri. Laptop merupakan salah satu perangkat elektronika penghasil harmonisa, harmonisa yang timbul dapat menyebabkan gelombang arus yang sinusoidal menjadi terdistorsi atau tidak sinusiodal. Harmonisa adalah gelombang yang terdistorsi secara periodik yang terjadi pada gelombang tegangan, arus, atau daya terdiri dari gelombang-gelombang sinus yang frekuensinya merupakan kelipatan bulat  frekuensi sumber. Efek dari harmonisa yang ditimbulkan dapat menyebabkan panas yang berlebih pada perangkat elektronika yang dimilikinya,  dari pengukuran yang dilakukan dengan menggunakan tiga jenis beban (laptop) dengan merek berbeda pada laptop tersebut, harmonisa yang dihasilkan oleh laptop tidak sesuai dengan standarat IEC, dengan harmonisa yang dihasilkannya berbeda–beda, dimana THD mencapai 175 % dengan THDi yang beragam.
PROTOTYPE DESIGN ROBOT MONITORING REMOTE CONTROL BASED ON FIRST-PERSON VIEW Jhoni Hidayat; Dwiyanto Dwiyanto; Usman Usman
JURTEKSI (Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi) Vol 8, No 2 (2022): April 2022
Publisher : STMIK Royal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33330/jurteksi.v8i2.1306

Abstract

Abstract: Technological advances are not only used for the industrial world but have led to all fields both education, military, and household. One of the technological advances in the application of robots that are used to reduce the use of human power. Therefore, the design of a remote control monitoring robot prototype that is used to replace the human role in monitoring or monitoring certain objects or environments that are difficult to reach by humans to go directly to the intended object. This robot is designed by applying the FPV (First-Person View) system which is controlled remotely using the nRF24L01 and MPU6050 and uses a servo to move the camera. Based on the results of testing the Robot Prototype in this study as a whole, the prototype robot is obtained well and the Robot Prototype can replace the role of humans in monitoring objects remotely. Keywords: Arduino; FPV; Monitoring; nRF24L01; MPU6050; Robot.  Abstrak: Kemajuan teknologi tidak hanya digunakan untuk dunia industri saja melainkan sudah mengarah ke segala bidang baik dunia pendidikan, militer dan dalam rumah tangga. Salah satu kemajuan teknologi adalah penerapan robot yang digunakan untuk mengurangi penggunaan tenaga manusia. Maka dari itu dilakukan perancangan prototype robot pemantau kendali jarak jauh yang digunakan untuk menggantikan peran manusia dalam pengawasan atau pemantauan objek ataupun lingkungan tertentu yang sulit dijangkau oleh manusia untuk terjun langsung ke objek yang dituju. Robot ini dirancang dengan menerapkan sistem FPV (Fisrt-Person View) yang dikendalikan dari jarak jauh menggunakan nRF24L01 dan MPU6050, serta menggunakan servo untuk menggerakan kamera. Berdasarkan hasil pengujian prototype robot pada penelitian ini secara keseluruhan didapatkan prototype robot dengan baik dan prototype robot dapat menggantikan peran manusia dalam pemantauan objek dari jarak jauh. Kata kunci: Arduino; FPV; Monitoring; nRF24L01; MPU6050; Robot. 
COMPARISONAL ANALYSIS OF WATER QUALITY BOARDING WITH FOUR POINTS OF DEPTH (CASE STUDY: DRILL WELL IN FIELD MEDAN AVIATION POLYTECHNIC) USMAN -; Albert Panjaitan; Sunardi -; Jhony Hidayat; Lisda Juliana Pangaribuan
JUITECH: Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik Universitas Quality Vol 6, No 1 (2022): Vol 6 No. 1 Tahun 2022
Publisher : Universitas Quality

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36764/ju.v6i1.740

Abstract

This study aims to determine the chemical and physical quality of drilled well water at Medan Aviation Polytechnic. Such as the quality of turbidity, color, Dissolved Solids (TDS), taste, odor, iron (Fe), hardness, nitrate, chromium valence, Lead (Pb), organic matter and pH. This study analyzed the water consumed and compared it with the Regulation of the Minister of Health No. 492/MENKES/PER/IV/2010, covering microbiological, chemical, and physical requirements. The trial results are also compared with the water quality standard values that have been set by the government, PEMENKES No 416/MENKES/PER/IX/1990 concerning Clean Water Quality Requirements. Testing physical and chemical quality of water includes testing elements using a thermometer and testing for color using,sense of sight. The samples used in this study were four samples, namely wells A, B, C and sample D. The drilled well water that has been tested will be used used for daily needs including drinking needs in the cadet dormitories, housing lecturers and employees in campus area. The results showed that turbidity parameter was 2.68 NTU to 4.59 NTU, the color parameter was 4.59 TCU to 5.3 TCU, the TDS parameter was 64.3 to 121.4 mg/l, hardness parameter was 82.32 to 101.9 mg/l, Valence Chromium parameter 0.005 to 0.017 mg/l, Lead parameter 0.02158 to 0.04166 mg/l, Nitrate parameter 1.1 to 1, 5 mg/l, pH parameters 6.9 to 7.2, Fe parameters 0.10581 up to 0.21050 mg/l, organic matter parameters 2.211 to 3.160. So based on the physical parameters and chemical parameters, the borehole water at Medan Aviation Polytechnic meets the requirements set by the government for consumption.
Pelatihan Pemasangan Instalasi Listrik dengan daya 1200 Watt dan Soliasasi Keamanan dan Keselamatan dalam Instalasi Listrik di Kecamatan Medan Selayang muhammad Fadlan Siregar; syafriwel syafriwel; Ayu Fitriani; Catra Indra Cahyadi; Tomi Abdilah; Jhoni Hidayat; Cut Try Utami; Yola Permata Bunda; Taufik Ismail Simanjuntak; Syofyan Anwar Syahputra
ABDIMASKU : Jurnal Pengabdian Masyarakat UTND Vol 1 No 1 (2022): Januari 2022 - Juni 2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (416.944 KB) | DOI: 10.36490/abdimasku.v1i1.230

Abstract

Instalasi listrik adalah sistem yang digunakan untuk menyalurkan energi listrik, pada penyaluran energi tersebut menggunakan penghantar yang harus sesuai dengan SNI, pada pengabdian ini diajarkan bagaimana teori – teori dasar tentang listrik dan bagaimana cara pemasangan instalasi yang sesuai dengan persyaratan umum instalasi listri (PUIL), dan bagaimana keamanan dalam instalasi, setelah pengetahuan teori ini, maka dilanjutkan dengan melakukan perakitan instalsi yang baik dan sesuai dengan persyaratan umum instalasi listrik, setelah pemsangan instalasi baik dan benar maka dilakukan pengujian dan didapat hasil dapat jumlah pengetahuan peserta dan praktik para peserta dalam memahami teori dan praktik berjumlah 95 – 97 % dan jumlah ketidak pemahaman para peserta berkisar 3 – 5 % dalam hal teori dan praktik.pengabdian ini dilaksnakan selama 2x pertemuan dengan pembahasan teori dan praktek.
Pelatihan Pemasangan Instalasi Listrik Rumah Satu Phasa di SMK Negeri 14 Medan Syafriwel; Muhammad Fadlan Siregar; Ridwan Syahputra; Catra Indra Cahyadi; Ayu Fitriani; Jhoni Hidayat; Tomi Abdilah; Sofyan Anwar Syahputra; Dila Handayani; Yola Permata Bunda
Mejuajua: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2022): Agustus 2022
Publisher : Yayasan Penelitian dan Inovasi Sumatera (YPIS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52622/mejuajuajabdimas.v2i1.43

Abstract

Jaringan Instalasi listrik penerangan adalah sistem yang digunakan untuk menyalurkan energi listrik, yang dihubungkan dengan kabel berstandar SNI, pada pengabdian dijelaskan teori – teori dasar tentang listrik dan bagaimana cara pengawatan, keamanan instalasi yang sesuai dengan persyaratan umum instalasi listrik (PUIL) yang berlaku, setelah pengetahuan teori ini, maka dilanjutkan dengan melakukan perakitan instalasi yang baik dan sesuai dengan persyaratan umum instalasi listrik, setelah pemsangan instalasi baik dan benar maka dilakukan pengujian. dari hasil pengujian didapat jumlah pengetahuan peserta dan praktik para peserta dalam memahami teori dan praktik berjumlah 98 – 99 % dan jumlah ketidakpemahaman para peserta berkisar 1 – 2 % saja dalam hal teori dan praktik. pengabdian ini dilaksnakan selama 3 kali pertemuan dengan pembahasan teori dan praktek.
Rancang Bangun Sistem Otomasi untuk Indikator Penentuaan Jarak Objek Benda Syafriwel Syafriwel; Muhammad Fadlan Siregar; Jhoni Hidayat; Ayu Fitriani
Journal of Electrical Power Control and Automation (JEPCA) Vol 5, No 2 (2022): Desember
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/jepca.v5i2.75

Abstract

The distance to an object can be known without having to measure it with a meter. The design of this tool can determine an object with a certain position in the form of an indicator that is displayed automatically. An object is a part of determining indicators that can be used as receiving media for the final boundary reflection. With this tool, you can accurately determine the distance to objects without using conventional measuring instruments. The method used is to design the equipment and then test the tool. This tool works when there is input in the form of a password code via the keypad, and if the code or password is entered correctly, the microcontroller will provide high input to the relay to activate this solenoid which is run with the Arduino IDE software so that the microcontroller can detect keypad input properly, the delay is applied to activate the solenoid, by using the proximity sensor we know the accurate limit is for this tool to be able to read the distance of the object provided that the closest distance to the object is 0.5 meters and the farthest is 2 meters with a response time interval of 0.07 seconds to 2.10 seconds, this equipment controlled by Arduino with a listing program that has been set to read objects at a certain distance, with a reading distance. the program listing uses a sound indicator as an output with a sound indicator at a distance of approximately 2 meters.