Claim Missing Document
Check
Articles

Found 28 Documents
Search

KERATON KASEPUHAN DAN STRATEGI PARIWISATA BERKELANJUTAN Rahmawati, Rita; Wijayanti, Sri; Levina, Geralda; Aziz, Hilmy; NurRizki, Muhammad; Mulyana, Asep
Kusuma: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 1 (2025): Kusuma: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : LPPM IAI Pangeran Dharma Kusuma Segeran Indramayu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55656/kjpkm.v2i1.345

Abstract

Keraton Kasepuhan di Cirebon, sebagai salah satu warisan budaya dan sejarah penting di Indonesia, memiliki potensi besar dalam pengembangan pariwisata berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi strategi pariwisata berkelanjutan yang dapat diterapkan di Keraton Kasepuhan dengan mempertimbangkan aspek pelestarian budaya, lingkungan, dan pemberdayaan masyarakat lokal. Metodologi yang digunakan meliputi pendekatan kualitatif melalui wawancara dengan pengelola keraton, analisis dokumen, serta observasi lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Keraton Kasepuhan menghadapi tantangan dalam hal manajemen sumber daya, keterlibatan masyarakat, dan pemeliharaan infrastruktur bersejarah. Strategi yang diusulkan meliputi pengembangan program edukasi budaya, promosi digital, dan kolaborasi dengan pihak swasta untuk meningkatkan fasilitas pariwisata tanpa merusak nilai historis. Dengan implementasi strategi ini, Keraton Kasepuhan diharapkan dapat menjadi model pengelolaan pariwisata berkelanjutan yang mendukung pelestarian warisan budaya sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat lokal.
UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN GURU DALAM PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN INKLUSIF DI LEMBAGA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD) Rahmi, Fathiya Nur; Wijayanti, Sri
Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMIN) Vol 6 No 1 (2024): JURNAL ABDI MASYARAKAT INDONESIA (JAMIN)
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jamin.v6i1.18848

Abstract

Inclusive education is crucial to implement, particularly in early childhood education. It can help students with different conditions. However, in the Cianjur Regency area, two early childhood education institutions faced obstacles in identifying student's initial conditions, developing learning activities, and involving parents to support inclusive learning. To address these challenges, this community service project was held to improve teachers' abilities to provide inclusive education consisting of General, Basic, and Specific Abilities. The project adopted the GROW Coaching Model approach, which includes Goal, Reality, Options, and Will. It began with a psychological development and academic maturity test for students from both schools, followed by counseling with parents and discussions among teachers and presenters on students' conditions. The project results helped implement General and Basic Abilities, such as accepting diversity and identifying student conditions. As a result, teachers can now apply Special Abilities or modify inclusive learning processes.
Optimalisasi Pemanfaatan Limbah Peternakan Sapi Perah sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Lahan Pertanian Berbasis Pertanian Urban Qomariah, Umi Kulsum Nur; Hidayat, Rohmat; Susanti, Ambar; Ahmidah, Silfi Alfi; Fatiha, Ulan Supartini; Wijayanti, Sri; Ahmad, Dziqi Jamaludin
Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): April
Publisher : LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32764/abdimasper.v5i1.4129

Abstract

In the context of urban agriculture, the utilization of livestock waste is key to improving the quality of agricultural land. Liquid organic fertilizer is one of the products derived from dairy farm waste and other organic materials. This article discusses a community service program run in Murukan Village, which is the center of dairy farming and has great potential in farm waste management. Although cow's milk is the identity of this village, farm waste that has the potential to be used to improve agriculture is still underutilized. In order to optimize the use of livestock waste, the community service team designed and conducted training with the theme "Optimizing the Utilization of Dairy Farm Waste as an Effort to Improve the Quality of POC-Based Agricultural Land." The objectives of this community service program are: (1) Provide an understanding to the service subjects about the utilization of dairy milk waste as the main media for POC as a support for the quality of agricultural land (2) increase the skills of making POC from dairy milk waste. (3) provide motivation to farmers not to depend on synthetic chemical fertilizers. The Asset Based Communities Development (ABCD) approach is used in this program, which focuses on identifying existing assets in the community to support empowerment efforts. The results of this activity show an increase in the understanding and skills of the local community in pete waste management.
STRATEGI PERENCANAAN PROMOSI PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI UNIVERSITAS ISLAM INDRAGIRI DALAM MENINGKATKAN KUANTITAS MINAT MAHASISWA Oktafia, Oktafia; Suriyah, Suriyah; Wijayanti, Sri; Zayin Fu'adi, Ahmad
Jurnal Administrasi dan Manajemen Pendidikan Islam Vol. 1 No. 2 (2024): Article
Publisher : CV. Pustaka An Nur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62058/jampi.v1i2.45

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi perencanaan  promosi perguruan tinggi Universitas Islam Indragiri dalam meningkatkan kuantitas mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada beberapa strategi yang dilakukan meliputi penggunaan media sosial, program beasiswa, kegiatan open house dan seminar edukasi, kolaborasi dengan sekolah-sekolah menengah atas, serta bekerja sama dengan sekolah dan institusi lain. Selain itu, ditemukan bahwa pentingnya memahami kebutuhan dan prefensi calon mahasiswa serta menjaga hubungan baik dengan para alumni menjadi fakto kunci dalam meningkatkan efektivitas promosi di Universitas Islam Indragiri. Perencaan promosi yang diterapkan Universitas Islam Indragiri sudah efektif, Unisi telah menetapkan sasaran promosi yang jelas dan spesifik, dan sumber daya manusia yang profesional. Penerapan strategi promosi yang terencana dan berorientasi pada kebutuhan target audiens terbukti dapat meningkatkan minat mahasiswa untuk melanjutkan pendidikan Perguruan Tinggi Islam Indragiri.
AKTIVITAS PENURUN KOLESTEROL DARI EKSTRAK N-HEKSANA DAUN BIDARA (ZIZIPHUS MAURITIANA) Lailatusholihah, Isna; Setyoko, Lintang Panji; Wijayanti, Sri; Situmeang, Boima; Musa, Weny JA; Bialangi, Nurhayati
CHEDS: Journal of Chemistry, Education, and Science Vol 7, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Islam Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/cheds.v7i2.8398

Abstract

Kolesterol, lipid penting untuk proses metabolisme, memegang peran penting dalam tubuh manusia. Namun, kelebihan kolesterol berpotensi menghambat fungsi otak secara optimal. Penelitian ini berupaya untuk meneliti ekstrak daun bidara, menggunakan pelarut n-heksana, dengan tujuan khusus untuk menilai kemanjurannya dalam mengurangi kadar kolesterol. Analisis fitokimia daun bidara mengetahui adanya alkaloid, steroid, dan tanin. Khususnya, kandungan senyawa fenolik yang melekat pada daun bidara muncul sebagai kandidat yang menjanjikan sebagai agen anti kolesterol. Temuan empiris ini memperkuat kemanjuran ekstrak daun bidara, yang memanfaatkan pelarut n-heksana, dalam menurunkan kadar kolesterol sebesar 70,4023%.
Pemberdayaan Buruh Migran melalui Program Desa Migran Produktif di Banyumas, Indonesia Muslihudin, Muslihudin; Wulan, Tyas Retno; Sugiarto, Tri; Wardhianna, Sotyania; Wijayanti, Sri
Society Vol 9 No 1 (2021): Society
Publisher : Laboratorium Rekayasa Sosial, Jurusan Sosiologi, FISIP Universitas Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33019/society.v9i1.261

Abstract

This study explains empowering Indonesian Migrant Workers (IMW) through Productive Migrant Village Programs (PMVP) in the Banyumas Regency. PMVP is a program of the Ministry of Manpower of the Republic of Indonesia held since 2016. The program aims are to empower, improve services and protection for IMWs starting from the village. The paradigm of the study is a constructivist paradigm by using a critical model. The research method used is a qualitative method with a phenomenological approach, which explores data to get the meaning of the basic and essential things of the empirical phenomena experienced by the research subject. The results of the research are 1). In providing information about the process of migrant workers faced with challenges from recruitment agencies/recruitment companies (Private Indonesian Migrant Worker Placement Agency). 2). In the stage of the production process, there are obstacles that the equipment provided by the Ministry cannot use. 3). The care of children of migrant workers is still individual only to their families. The community even still stigmatizes them as children who deserve problems since their parents abandoned them. 4). Late initiation of the migrant workers’ cooperatives. Procedures for establishing migrant workers cooperatives, mentoring, and guidance specifically related to migrant workers are needed.
LITERASI MEDIA DIGITAL TERKAIT PENDIDIKAN INKLUSIF DI KALANGAN GURU LEMBAGA PAUD WILAYAH KECAMATAN CIPANAS Rahmi, Fathiya Nur; Wijayanti, Sri
JP2N : Jurnal Pengembangan Dan Pengabdian Nusantara Vol. 2 No. 1 (2024): JP2N :September - Desember 2024
Publisher : Yayasan Pengembangan Dan Pemberdayaan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62180/86rx1k72

Abstract

Mitra kegiatan pengabdian yakni lembaga PAUD di wilayah Kecamatan Cipanas dihadapkan pada permasalahan minimnya aksesibilitas informasi mengenai pendidikan inklusif. Melihat permasalahan tersebut, literasi media digital bagi kalangan guru penting dilakukan agar terjadi peningkatan keterampilan mengakses media digital untuk menunjang pelaksanaan pendidikan inklusif. Sehingga pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk : 1) Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman guru mengenai literasi digital dan karakteristik penggunaan media digital sebagai penunjang pelaksanaan pendidikan inklusif. 2) Memberikan dorongan pada guru TK menjadi agen sosialisasi literasi digital media terkait informasi ABK dilingkungan sekitarnya. Adapun metode yang digunakan dengan memberdayakan masyarakat melalui pra pelaksanaan dalam bentuk survei dan wawancara, pelaksanaan berupa seminar, dan evaluasi melalui pengukuran materi seminar serta wawancara. Sasaran kegiatan ini adalah para guru yang tergabung dalam Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Wilayah Kecamatan Cipanas. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah terdapat peningkatan yang signifikan dalam semua aspek pengetahuan literasi digital yakni terdapat peningkatan rata-rata sebesar 45 persen. Kemudian dalam penggunaan media digital, mitra menerapkan pembelajaran melalui materi pembelajaran dalam bentuk media audio visual serta multimedia. Saat ini, mitra menerapkan literasi digital pada tahap mencari pesan dan menggunakan media. Kedepannya dapat dioptimalkan potensi mitra untuk dapat membuat konten mengenai pendidikan inklusif melalui media digital.
Strategi Pengurangan Ketidakpastian pada Komunikasi Guru dengan Siswa Berkebutuhan Khusus Wijayanti, Sri; Rahmi, Fathiya Nur; Moningka, Clara
KOMUNIKATIF : Jurnal Ilmiah Komunikasi Vol. 13 No. 2 (2024): KOMUNIKATIF : Jurnal Ilmiah Komunikasi
Publisher : Fakultas Ilmu Komunikasi UKWMS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33508/jk.v13i2.5958

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengurangan ketidakpastian komunikasi guru lembaga pendidikan anak usia dini dalam penanganan siswa berkebutuhan khusus. Penelitian ini menggunakan Uncertainty Reduction Theory, dimana pada penelitian sebelumnya teori digunakan untuk menganalisis fenomena komunikasi interpersonal pada ranah organisasi. Sehingga kebaruan dari penelitian ini adalah mengeksplorasi penggunaan teori untuk penyelesaian masalah komunikasi interpersonal di tahap pendidikan anak usia dini. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif pendekatan kualitatif dan menggunakan paradigma konstruktivisme. Adapun pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi partisipatif, dan studi pustaka. Pada metode wawancara peneliti menentukan kriteria pemilihan informan terdiri dari memiliki pengalaman menjadi guru pendidikan anak usia dini minimal dua tahun dan tingkat pendidikan minimal sekolah menengah atas. Hasil penelitian ini diantaranya pertama, bentuk ketidakpastikan yang dialami guru termasuk jenis ketidakpastian kognitif dan perilaku yang disebabkan keterbatasan informasi dan pengetahuan serta pengalaman dalam penanganan siswa berkebutuhan khusus. Kedua, guru menerapkan tiga strategi utama untuk mengurangi ketidakpastian, yaitu: (1) Strategi Pasif, dengan mengamati perilaku siswa secara langsung; (2) Strategi Aktif, melalui diskusi dengan kolega, pencarian informasi dari media, serta pelatihan; dan (3) Strategi Interaktif, dengan berkomunikasi langsung menggunakan pendekatan verbal maupun non-verbal. Peneliti menemukan terdapat perbedaan penerapan strategi pengurangan ketidakpastian komunikasi pada guru yang lebih berpengalaman dengan guru pemula. Sehingga berdasarkan hasil observasi dan konfirmasi dengan tenaga ahli, guru dapat melakukan assessment menggunakan berbagai instrument screening untuk menunjang strategi pengurangan ketidakpastian komunikasi dengan lebih sistematis. Selain itu penelitian selanjutnya dapat melakukan studi komparasi dengan subjek penelitian di wilayah urban.