Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

Penentuan Prioritas Pasien Igd Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp) Berbasis Website Ramadhan, Aziiz Cahya; Rozi, Rozi; ETP, Lussiana
Prosiding Seminar SeNTIK Vol. 9 No. 1 (2025): Prosiding SeNTIK 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sistem berbasis metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dikembangkan untuk membantu tenaga medis menentukan prioritas pasien IGD secara cepat. Hasil uji menunjukkan sistem berjalan baik dengan tingkat penerimaan pengguna sebesar 89,03%, sehingga layak digunakan sebagai solusi pendukung keputusan di IGD.